02.07.2013 Views

teknik penyiaran dan produksi program radio, televisi dan film jilid 1

teknik penyiaran dan produksi program radio, televisi dan film jilid 1

teknik penyiaran dan produksi program radio, televisi dan film jilid 1

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Sinyal dari Satelit Feeder<br />

LNB<br />

VTR<br />

RF OUT<br />

RF IN<br />

Parabola <strong>dan</strong> Satelit Receiver<br />

Gambar 15. Sistem sambungan TV kabel<br />

Sinyal TV gelombang mikro yang dikirimkan oleh stasiun bumi<br />

diterima satelit <strong>dan</strong> dipancarkan kembali ke Bumi <strong>dan</strong> diterima<br />

oleh antena parabola dipilih/ditala oleh bagian penala unit<br />

penerima satelit. Sinyal yang masih lemah ini diperkuat oleh unit<br />

LNB (low noise block) <strong>dan</strong> diteruskan ke unit penerima satelit untuk<br />

di deteksi sinyal TV nya. Sinyal TV dikeluarkan melalui RF unit<br />

sehingga memiliki frekuensi saluran yang sesuai. Selanjutnya<br />

disalurkan ke TV penerima melalui jek RF out dengan menggunakan<br />

kabel koaksial. Untuk keperluan penyaluran ke rumah-rumah<br />

pelanggan, dapat menggunakan sambungan pararel dengan<br />

menggunakan koaksial. Dalam penyaluran dengan kawat penghantar<br />

ini perlu memperhaltikan drop potensial akibat penampang <strong>dan</strong><br />

panjang kabel yang digunakan. Untuk penggunaan kabel koaksial<br />

jenis RGB, paling panjang 100 yard (90m) atau maksimum satu rol<br />

harus diperkuat dengan unit boster penguat sinyal (UHF amplifier)<br />

supaya sinyal TV dapat diterima dengan kualitas yang baik.<br />

Untuk membuat variasi siaran bisa dilakukan sebagai berikut.<br />

Pertama, dengan mengganti Horn pada parabola dari yang satu arah<br />

menjadi dua arah (vertikal <strong>dan</strong> horisontal), sehingga bisa menikmati<br />

acara dua stasiun pemancar TV yang dapat disalurkan ke pelanggan.<br />

Kedua, Menambah unit VTR/VCR (video tape/casete recorder) atau<br />

VCD/DVD player untuk memutar rekaman <strong>film</strong>, music <strong>dan</strong><br />

sebagainya sesuai permintaan <strong>dan</strong> kesenangan pelanggan. Ketiga,<br />

19

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!