18.10.2014 Views

selengkapnya silahkan klik disini - Universitas Negeri Malang

selengkapnya silahkan klik disini - Universitas Negeri Malang

selengkapnya silahkan klik disini - Universitas Negeri Malang

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL<br />

UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)<br />

Jalan Semarang 5, <strong>Malang</strong> 65145<br />

Telepon: 0341-551312<br />

Laman: www.um.ac.id<br />

PENGUMUMAN<br />

Nomor : 6338/UN32/DT/2011<br />

PENERIMAAN MAHASISWA BARU JALUR SELEKSI PROGRAM ALIH JENJANG (SPAJ)<br />

UNIVERSITAS NEGERI MALANG SEMESTER GENAP 2011/2012<br />

Pada Semester Genap 2011/2012 <strong>Universitas</strong> <strong>Negeri</strong> <strong>Malang</strong> menerima mahasiswa baru jalur Seleksi<br />

Program Alih Jenjang (SPAJ) secara online.<br />

A. PERSYARATAN<br />

1. Persyaratan seleksi:<br />

a. Lulus Program Diploma II Kependidikan, Diploma III Kependidikan/Non-Kependidikan, Sarjana<br />

Non-Kependidikan (terakreditasi Depdiknas) untuk masuk Program Sarjana (S1) Kependidikan.<br />

b. Lulus Program Diploma II/Diploma III Non-Kependidikan (terakreditasi Depdiknas) untuk masuk<br />

Program Sarjana (S1) Non-Kependidikan.<br />

c. Memiliki kesehatan yang memadai sehingga tidak mengganggu kelancaran proses belajar<br />

mengajar di Perguruan Tinggi.<br />

d. Tidak buta warna bagi program studi tertentu. Program studi yang dimaksud dapat dilihat pada<br />

daftar program studi yang bertanda * (bintang)<br />

e. Mendapat ijin/tugas belajar dari pejabat yang berwenang (Kepala Sekolah/Dinas Pendidikan/<br />

Instansi/Perusahaan) bagi yang sudah bekerja.<br />

2. Persyaratan penerimaan: lulus ujian seleksi penerimaan mahasiswa baru jalur SPAJ.<br />

B. PROGRAM STUDI<br />

1. Setiap peserta hanya dapat memilih satu program studi.<br />

2. Program studi yang dipilih relevan/sama dengan program studi pada ijazah sebelumnya, kecuali<br />

program studi Pendidikan Luar Sekolah menerima dari semua program studi.<br />

3. Program studi S1 PGSD dan S1 PG PAUD menerima mahasiswa baru di Kampus II, Jln. Ki Ageng<br />

Gribig, <strong>Malang</strong> dan Kampus III, Blitar.<br />

4. Daftar Nama dan Kode Program Studi jalur SPAJ:<br />

Tempat<br />

Fakultas Kode Program Studi<br />

Ujian<br />

Kependidikan:<br />

Fakultas Ilmu Pendidikan 01314 S1 Administrasi Pendidikan<br />

01414 S1 Pendidikan Luar Sekolah<br />

Ged. D-2<br />

01514 S1 Pendidikan Guru SD * Ged. D-1<br />

01534 S1 Pendidikan Guru PAUD * Ged. E-1<br />

Fakultas MIPA 03114 S1 Pendidikan Matematika<br />

03214 S1 Pendidikan Fisika *<br />

03314 S1 Pendidikan Kimia *<br />

03414 S1 Pendidikan Biologi *<br />

Fakultas Ekonomi 04114 S1 Pendidikan Tata Niaga<br />

04124 S1 Pendidikan Administrasi Perkantoran<br />

04214 S1 Pendidikan Akuntansi<br />

04314 S1 Pendidikan Ekonomi<br />

Ged. O-1<br />

Ged. Aula<br />

E-3 Lt. 2<br />

Fakultas Teknik 05114 S1 Pendidikan Teknik Mesin *<br />

Ged. G-2<br />

05134 S1 Pendidikan Teknik Otomotif *<br />

05214 S1 Pendidikan Teknik Bangunan * Ged. G-3<br />

Fakultas Ilmu Keolahragaan 06114 S1 Pendidikan Jasmani dan Kesehatan * Ged. T-2<br />

Fakultas Ilmu Sosial 07114 S1 Pend. Pancasila dan Kewarganegaraan<br />

07214 S1 Pendidikan Geografi *<br />

07314 S1 Pendidikan Sejarah<br />

Ged. I-3


Fakultas Kode Program Studi<br />

2<br />

Tempat<br />

Ujian<br />

Non-Kependidikan:<br />

Fakultas Sastra 02534 S1 Desain Komunikasi Visual * Ged. E-8<br />

Fakultas Ekonomi 04134 S1 Manajemen<br />

04224 S1 Akuntansi<br />

04324 S1 Ekonomi dan Studi Pembangunan<br />

Ged. Aula<br />

E-3 Lt. 2<br />

C. PENDAFTARAN<br />

1. Pendaftaran secara online dilakukan melalui internet pada website http://seleksi.um.ac.id/ mulai<br />

tanggal 9 November 2011 pukul 08.00 wib dan berakhir tanggal 16 Desember 2011 pukul 14.00 WIB.<br />

2. Biaya ujian sebesar Rp 300.000,00 (tiga ratus ribu rupiah) disetor ke bank BRI.<br />

3. Tata Cara Pendaftaran Online<br />

a. Calon peserta membayar biaya ujian di bank BRI tanggal 9 November–16 Desember 2011<br />

dengan cara memasukkan salah satu nomor kartu identitas (KTP/SIM/Paspor/Kartu Keluarga/<br />

Kartu Mahasiswa).<br />

b. Setelah melakukan pembayaran, peserta akan menerima bukti pembayaran yang berisi:<br />

1) Nomor Identitas, dan 2) PIN sepanjang 16 digit. Peringatan: Nomor Identitas dan PIN ini<br />

bersifat pribadi.<br />

c. Peserta melakukan pendaftaran online melalui website http://seleksi.um.ac.id/ dengan menyiapkan:<br />

1) bukti pembayaran, 2) fotokopi ijazah, 3) file pasfoto resmi (standar untuk ijazah) terbaru,<br />

berwarna, berformat JPG, dan resolusi maksimum 400x600 pixels.<br />

d. Peserta memasukkan nomor identitas dan PIN pada kotak yang tersedia kemudian menekan<br />

Login.<br />

e. Peserta mengisi data sesuai dengan petunjuk yang ada.<br />

f. Peserta mencetak dan menyimpan kartu Tanda Bukti Pendaftaran.<br />

g. Kartu Tanda Bukti Pendaftaran harus ditandatangani oleh calon peserta.<br />

h. Wajib menyerahkan fotokopi Tanda Bukti Pendaftaran, Ijazah, dan Transkrip Nilai yang telah<br />

dilegalisir masing-masing 1 lembar ke Subag Registrasi dan Statistik, Gedung A3 Lantai 1,<br />

BAAKPSI.<br />

4. Informasi Pendaftaran, <strong>silahkan</strong>:<br />

a. menghubungi petugas informasi melalui telepon 0341-552115.<br />

b. mengakses website http://www.um.ac.id<br />

c. menghubungi petugas pendaftaran di Subag Registrasi dan Statistik, Gedung A3 lantai 1,<br />

telepon 0341-551312 psw. 418 atau 416.<br />

D. PELAKSANAAN SELEKSI<br />

1. Ujian Tulis dilaksanakan tanggal 20 Desember 2011 dan peserta siap di lokasi pukul 07.30 WIB.<br />

2. Materi ujian adalah tes potensi bidang studi dan atau wawancara.<br />

3. Pada saat ujian, peserta harus:<br />

a. membawa Tanda Bukti Pendaftaran;<br />

b. membawa kartu identitas yang dipakai waktu melakukan pembayaran;<br />

c. membawa bollpoin/pensil 2B secukupnya, karet penghapus, peraut pensil (jika diperlukan);<br />

d. menyerahkan fotokopi Ijazah dan Transkrip Nilai yang telah dilegalisir masing-masing 1 lembar<br />

sebagai dasar penetapan kredit tambahan/beban studi.<br />

4. Sehari sebelum ujian berlangsung, peserta harus sudah tahu tempat dan ruang ujian.<br />

E. BIAYA PENDIDIKAN JALUR SPAJ<br />

1. Masukan dari UM:<br />

No Semester AP, PLS,<br />

PGSD,<br />

PGPAUD<br />

FIP FS FMIPA FE FT FIK FIS<br />

DKV<br />

Semua<br />

Prodi<br />

Semua<br />

Prodi<br />

Semua<br />

Prodi<br />

Semua<br />

Prodi<br />

PPKn,<br />

PSej.<br />

PGeo<br />

1 Pertama 4.225.000 4.225.000 5.225.000 5.225.000 5.225.000 5.225.000 4.475.000 4.725.000<br />

2 Kedua, dan 1.550.000 1.550.000 1.550.000 1.550.000 1.550.000 1.550.000 1.300.000 1.550.000<br />

setiap semester<br />

berikutnya


3<br />

2. Masukan dari luar UM:<br />

No Semester AP, PLS,<br />

PGSD,<br />

PGPAUD<br />

FIP FS FMIPA FE FT FIK FIS<br />

DKV<br />

Semua<br />

Prodi<br />

Semua<br />

Prodi<br />

PTM, PTO<br />

PTB<br />

Semua<br />

Prodi<br />

PPKn,<br />

PSej.<br />

PGeo<br />

1 Pertama 6.380.000 6.380.000 8.380.000 8.380.000 8.380.000 7.380.000 8.380.000 7.130.000 7.380.000<br />

2 Kedua, dan 1.550.000 1.550.000 1.550.000 1.550.000 1.550.000 1.550.000 1.550.000 1.300.000 1.550.000<br />

setiap semester<br />

berikutnya<br />

F. PENGUMUMAN HASIL SELEKSI<br />

1. Hasil seleksi diumumkan pada tanggal 28 Desember 2011 melalui website http://www.um.ac.id<br />

2. Calon mahasiswa baru yang lulus ujian seleksi wajib melakukan registrasi administrasi pada<br />

tanggal 2–5 Januari 2012 di Subag Registrasi dan Statistik, Gedung A3 Lantai 1, dengan persyaratan:<br />

a. fotokopi Ijazah dan Transkrip Nilai yang telah dilegalisir sebanyak 2 lembar;<br />

b. pasfoto berwarna ukuran 2x3 cm (1 lembar) dan ukuran 3x4 cm (2 lembar);<br />

c. fotokopi Akta Kelahiran/Akta Kenal Lahir sebanyak 1 lembar;<br />

d. Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) asli;<br />

e. Surat Keterangan Sehat dari dokter pemerintah/swasta;<br />

f. Surat Pernyataan Mahasiswa (format disediakan saat registrasi);<br />

g. bukti pembayaran dana mahasiswa baru.<br />

3. Calon mahasiswa baru yang tidak dapat memenuhi persyaratan registrasi administrasi sebagaimana<br />

yang telah ditetapkan, maka dinyatakan mengundurkan diri dan gugur.<br />

4. Mahasiswa baru yang telah melakukan registrasi administrasi dan kemudian mengundurkan diri,<br />

maka biaya pendidikan tidak dapat diminta kembali.<br />

5. Kegiatan Pengenalan Kehidupan Perguruan Tinggi (PKPT) mahasiswa baru dilaksanakan pada<br />

tanggal 11–12 Januari 2012.<br />

6. Kegiatan perkuliahan dilaksanakan mulai tanggal 16 Januari 2012.<br />

<strong>Malang</strong>, 7 November 2011<br />

Rektor,<br />

ttd.<br />

Prof. Dr. H. SUPARNO<br />

NIP 195204021978031001

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!