12.07.2015 Views

Kesucian Umat Awam Buddhis - DhammaCitta

Kesucian Umat Awam Buddhis - DhammaCitta

Kesucian Umat Awam Buddhis - DhammaCitta

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

mereka dapat memberikan manfaat. Mari kita lihatbeberapa rujukan Nikaya berikut ini.Di Samyutta Nikaya 3.2.8 Buddha berkata padaY.M. Ananda:“Sahabat yang baik (yang memahami Dhamma)merupakan keseluruhan daripada pelatihan dalamkehidupan suci.”Anguttara Nikaya 8.54:“Dan apakah persahabatan yang baik itu? Di sini,Byagghapajja, di desa atau kota mana pun perumahtangga itu tinggal, dia bersahabat dengan paraperumah tangga dan putra–putranya, baik mudaatau tua yang mantap dalam moralitas, keyakinan,kemurahan hati, dan kebijaksanaan; dia berbincangdan berdiskusi dengan mereka. Dia berusahamenyamai berkenaan dengan pencapaian merekadalam keyakinan, moralitas, kemurahan hati, dankebijaksanaan. Inilah yang disebut persahabatanyang baik.”Anguttara Nikaya 10.61:“Para bhikkhu, ketika hubungan dengan orangorangyang bijak terjadi, mendengarkan Dhamma7

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!