13.07.2015 Views

Prosiding Sungai Daun - Pusat Sumber Daya Geologi

Prosiding Sungai Daun - Pusat Sumber Daya Geologi

Prosiding Sungai Daun - Pusat Sumber Daya Geologi

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

PROCEEDING PEMAPARAN HASIL KEGIATAN LAPANGAN DAN NON LAPANGAN TAHUN 2007PUSAT SUMBER DAYA GEOLOGIHasil analisis kimia dari 21 contoh batuandan 3 (tiga) tailing kandungan logam dasarnyacukup rendah: Cu berkisar dari 6 ppm hingga 155ppm, Zn berkisar dari 12 ppm hingga 192 ppm,Pb berkisar 4 ppm hingga 59 ppm. Kandung Asberkisar antara 45 ppm hingga 1500 ppm,sedangkan kandungan Au paling kecil antara 14hingga 295 ppb dan pada beberapa contoh antara504 hingga 587 ppb. Kandungan unsur Hg terlihatperbedaan yang mencolok yaitu paling kecilantara 46 hingga 599 ppb dan pada 12 contohbatuan kandungan Hg nya mencapai antara 2600hingga 40600 ppb.4.2.2. <strong>Sumber</strong> <strong>Daya</strong>/Cadangan Bahan GalianPenambangan emas tanpa izin (PETI)daerah Tekalong yang dilakukan oleh masyarakatterbatas pada kedalaman 30 meter hingga 40meter. Lubang tambang dan pondok-pondokumumnya bersatu sebagai tempat tinggalsekaligus sebagai tempat pengolahan denganmempergunakan tromol dan penampungan tailing.Belum ada data yang menyatakan berapajumlah potensi sumber daya mineral terutamamineral emas di daerah Tekalong, mengingatmasih banyaknya para penambang melakukankegiatan dan masih menghasilkan serta masihdangkalnya lubang yang digali oleh masyarakatmaka perlu adanya penelitian lebih lanjut, apakahdaerah ini potensi untuk dikembangkan menjaditambang sekala kecil.Lokasi penambangan di daerah Tekalongdengan arah struktur baratlaut-tenggara, sepanjang±400m dengan tebal urat ± 2m, kedalamanpenambangan rata-rata 35m, sehingga secaraestimasi sumber daya yang ada dapat dihitungsebanyak 2m X 35m X 400m = 28.000m³ X 2.65(density) = 73.600 ton, kadar emas rata-ratasebesar 0,15gr/t, maka sumber daya emas yangada 0,15 gr X 73.600 ton = 11.040 gram emasatau setara dengan 11,040 kg emas. Sedangkanyang sudah terambil di daerah ini ±60%, makasisa yang ada sekitar 4,416 kg emas murni,Daerah prospek yang perlu dikembangkanadalah daerah Bt. Batubalai, dimana pada daerahtersebut hingga saat ini sedang melakukankegiatan penggalian. Dari hasil analisis conto darilubang tersebut menunjukkan bahwa mineralisasiemas cukup signifikan, walaupun penggalianlubang tersebut baru mencapai 2 meter sampai 3meter pada batupasir terubah.Untuk itu perlu penelitian yang lebih detaildan akurat sampai berapa banyak urat/vein iniberlanjut dan mengandung logam emas danasosiasinya, pada kedalaman berapa yang dapatdilakukan pengambilan (secara teknis danekonomis) agar daerah ini dapat dikembangkansebagai daerah penambangan sekala kecil agardapat menunjang perekonomian masyarakat dandaerah pada umumnya.4.2.3. Pembahasan Hasil Analisis ContoUntuk mengetahui kadar atau kualitasbahan galian, kandungan mineral dan seberapabesar dampak pencemaran terhadap conto batuandan tailing. Dari hasil analisis kimia pada contobatuan dan tailing, maka dapat disimpulkansebagai berikut :A. Daerah tambang Tekalong• Batuan : Pada conto batuan yang dilakukanproses tromol/gelundung oleh parapenambang, kandungan emas dalam batuanrata-rata 0,15 gram /ton dan kadar air raksa 15 gr/t. Untuk lubang tambangdaerah Bt. Batubalai, kandungan emas padabatuan sampai 0,580 gram /ton, Melihat daerahini temuan baru dan para penambang menggalilubang dengan kedalaman sampai 3 meter

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!