13.07.2015 Views

inventarisasi mineral non logam di kabupaten siak, provinsi riau

inventarisasi mineral non logam di kabupaten siak, provinsi riau

inventarisasi mineral non logam di kabupaten siak, provinsi riau

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

BUKU 2 : BIDANG MINERALkm 2 . Dari hasil SP2010 tersebut, terlihat bahwapenyebaran penduduk Kabupaten Siak terpusat<strong>di</strong> Kecamatan Tualang yakni sebesar 27,6persen, kemu<strong>di</strong>an <strong>di</strong>ikuti oleh Kecamatan Kan<strong>di</strong>ssebesar 15,6 persen, sedangkan kecamatankecamatanlainnya <strong>di</strong>bawah 8 persen.Kabupaten Siak memiliki potensi yang sangatstrategis mengingat daerahnya berada <strong>di</strong>wilayah Segi Tiga pertumbuhan Ekonomi“SIJORI” Singapura Johor Riau dan IMG-GT(Indonesia Malaysia Thailand Growth Triangle).Dengan jarak hanya 150 km dari Singapura, Siak<strong>di</strong>untungkan sebagai persinggahan alternatifbagi kapal pedagang <strong>di</strong> Selat Malaka dan bahkanberpotensi besar menja<strong>di</strong> relokasi industri danlayanan perdagangan internasional.Wilayah Kabupaten Siak, Provinsi Riau ini seluruhnyatercakup ke dalam cakupan empatlembar Peta Geologi Bersistem Indonesia dariPusat Penelitian dan Pengembangan GeologiSkala 1: 250.000, yakni Lembar Siak (N.R. Cameron,dkk., 1982), Lembar Pekanbaru (Clarke,MCG., dkk., 1982), Lembar Bengkalis (N.R.Cameron, dkk., 1982) dan Lembar Dumai (N.R.Cameron, dkk., 1982).Berdasarkan keempat lembar peta geologitersebut <strong>di</strong> atas, dapat <strong>di</strong>susun urutan batuandari yang tertua hingga termuda sebagai berikut:• Formasi Petani (Tup), berumur Pliosen Atas,ter<strong>di</strong>ri dari batulumpur, mengandung karbonan,lignit, se<strong>di</strong>kit batulanau dan batupasir.• Formasi Minas (Qpmi), berumur Plistosen,ter<strong>di</strong>ri dari kerikil, sebaran kerakal, pasirdan lempung.Potensi umum daerah ini terutama adalah<strong>di</strong> sektor pertanian/perkebunan kemu<strong>di</strong>an<strong>di</strong>ikuti oleh sektor kehutanan, peternakan,perminyakan, kawasan industri, dan pariwisata.Pusat pertumbuhan ekonomi regionalantara lain berada <strong>di</strong> kota Siak Sri Indrapura,Perawang, Minas, Tanjung Buton, dan SungaiApit. Beberapa peluang investasi <strong>di</strong> kawasanini antara lain yakni pengem-bangan suplaienergi listrik, pembangunan fasilitas kesehatan,pengembangan perumahan, pengembanganCPP Block, dan pengembangan industri turunanCPO.GEOLOGI UMUM• Aluvium Tua (Qp), berumur Plistosen, ter<strong>di</strong>ridari kerikil, pasir, lempung, sisa-sisa tumbuhandan rawa gambut.• Aluvium Muda (Qh), berumur Holosen, ter<strong>di</strong>ridari kerikil, pasir dan lempung.Secara tektonik regional, wilayah KabupatenSiak ini terletak dalam Cekungan Sumatera Tengah.Struktur geologi yang berkembang adalahantiklin dan sinklin yang arah umumnya mengikutiarah utama Patahan Semangko atau BukitBarisan, yaitu baratlaut - tenggara. Sesar-sesarutama juga mempunyai arah umum baratlaut –tenggara.HASIL PENYELIDIKANGeologi Daerah Penyeli<strong>di</strong>kanPROSIDING HASIL KEGIATAN PUSAT SUMBER DAYA GEOLOGI TAHUN 2011II.19

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!