13.07.2015 Views

inventarisasi mineral non logam di kabupaten siak, provinsi riau

inventarisasi mineral non logam di kabupaten siak, provinsi riau

inventarisasi mineral non logam di kabupaten siak, provinsi riau

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

BUKU 2 : BIDANG MINERALEndapan pasir kuarsa <strong>di</strong> daerah Kabupaten Siakini terdapat <strong>di</strong> beberapa lokasi dan tersebarcukup luas mengikuti penyebaran satuan endapanaluvium tua (Qp) dan satuan endapan pasirFormasi Minas berumur Plistosen (Qpmi).Beberapa lokasi keterdapatan endapan pasirkuarsa antara lain yakni <strong>di</strong> daerah-daerahKecamatan Dayun, Kecamatan Tualang, KecamatanMinas, Kecamatan Kan<strong>di</strong>s, Kecamatan Siak,dan Kecamatan Mempura:a. Di Kecamatan Dayun, endapan pasir kuarsa<strong>di</strong>jumpai <strong>di</strong> lokasi-lokasi yang termasukwilayah Desa Dayun sebagai berikut :menunjukkan komposisi <strong>mineral</strong>nya ter<strong>di</strong>ridari 68,83% kuarsa dan 31,15% lempung.• Lokasi S-08, endapan pasir kuarsa berwarnaputih krem, berbutir sedang. Tersebarseluas sekitar 10 ha dengan ketebalan rataratasekitar 1,5 meter dengan sumber dayahipotetik 375.000 ton. Merupakan lokasipenggalian pasir bangunan oleh penduduk.Komposisi kimia conto pasir kuarsa darilokasi S-08 ini ter<strong>di</strong>ri dari 91,03% SiO 2, 4,52%Al 2O 3, 0,54% Fe 2O 3, dan 1,79% hilang <strong>di</strong>bakar.Sedangkan hasil analisis <strong>mineral</strong>ogi butirmenunjukkan komposisi <strong>mineral</strong>nya ter<strong>di</strong>ridari 82,87% kuarsa dan 17,12% lempung.• Lokasi S-06A, berupa endapan pasir kuarsalempungan berwarna coklat kekuningan,berbutir sedang, terdapat berupa lensa<strong>di</strong> dalam lapisan lempung kaolinan. Luassebaran sekitar 10 HA, ketebalan rata-rata 3meter dengan sumber daya hipotetik sekitar750.000 ton. Merupakan lahan perkebunansawit, lokasi penggalian dan pencucian pasiruntuk bahan bangunan. Hasil analisis <strong>mineral</strong>ogibutir menunjukkan komposisi<strong>mineral</strong>nya ter<strong>di</strong>ri dari 88,95% kuarsa dan10,66% lempung.• Lokasi S-07, merupakan lapisan pasir kuarsakaolinan berwarna putih keabuan, berbutirhalus, ketebalan sekitar 2 meter, tersebarseluas sekitar 10 ha dengan sumber dayahipotetik sekitar 500.000 ton, singkapan terdapat<strong>di</strong> pinggir bagian kiri dan kanan jalan.Komposisi kimia conto pasir kuarsa darilokasi S-07 ini ter<strong>di</strong>ri dari 84,13% SiO 2, 9,11%Al 2O 3, 0,68% Fe 2O 3, dan 3,91% hilang <strong>di</strong>bakar.Sedangkan hasil analisis <strong>mineral</strong>ogi butirb. Di Kecamatan Tualang, endapan pasir kuarsa<strong>di</strong>jumpai <strong>di</strong> daerah-daerah :• Desa Tualang, merupakan lapisan pasirkuarsa lempungan berwarna abu-abukekuningan, berbutir sedang hingga kasar.Tersebar berupa hamparan seluas sekitar5 ha dengan ketebalan rata-rata 2 meter,sumber daya hipotetik sekitar 250.000ton, merupakan lahan perkebunan kelapasawit. Pasir kuarsa dari lokasi ini mengandung92,71% SiO 2. Sedangkan hasil analisis<strong>mineral</strong>ogi butir menunjukkan komposisi<strong>mineral</strong>nya ter<strong>di</strong>ri dari 90,11% kuarsa dan9,67% lempung.• Desa Perawang Barat, terdapat berupa lapisanbatupasir lempungan berwarna abu-abuputih, berbutir halus hingga sedang. Tersebarseluas sekitar 10 ha dengan ketebalan ratarata5 meter, sumber daya hipotetik sekitar1.250.000 ton. Merupakan bekas lokasi penggalianpasir urug <strong>di</strong> lahan perkebunan kelapaPROSIDING HASIL KEGIATAN PUSAT SUMBER DAYA GEOLOGI TAHUN 2011II.19

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!