06.07.2016 Views

BENTUK MOLEKUL (BAHAN AJAR KIMIA UMUM I)

Bahan Ajar Kimia Umum I, Bentuk Molekul, Teori VSEPR, Hibridisasi, Kepolaran Molekul

Bahan Ajar Kimia Umum I, Bentuk Molekul, Teori VSEPR, Hibridisasi, Kepolaran Molekul

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

26<br />

Memprediksi Bentuk Molekul Dari Molekul Yang Besar<br />

Molekul-molekul yang berukuran besar kemungkinan memiliki dua<br />

atau lebih bentuk molekulnya. Ketika kita memprediksikan bentuk<br />

molekul yang berukuran besar ini, prinsip yang diterapkan adalah sama<br />

dengan cara kita waktu memprediksikan bentuk molekul sebelumnya.<br />

Tetapi yang menjadi perhatian kita bersama yaitu, tiap atom pusat dari<br />

molekul yang berukuran besar tersebut tidak dinamakan sebagai satu<br />

bentuk molekul saja namun untuk tiap atom pusat dalam molekul besar<br />

tersebut memiliki bentuk molekulnya masing-masing. Seperti contohnya,<br />

glisin, sebuah asam amino yang ditemukan pada banyak protein, dengan<br />

menggunakan tabel 2.1, berdasarkan jumlah pasangan elektron ikatan dan<br />

jumlah pasangan elektron bebasnya, maka struktur tiga dimensinya berikut<br />

ini.<br />

Bentuk Molekul Glisin :<br />

Bengkok<br />

(Lp)<br />

Lone Pair<br />

atau<br />

Pasangan<br />

Elektron<br />

Bebas<br />

Bipiramida<br />

Trigonal<br />

Tetrahedral<br />

Planar<br />

Trigonal

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!