09.03.2018 Views

Energiewende (Transisi Energi)

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

© dpa/Westend61/Werner Dieter<br />

<strong><strong>Energi</strong>ewende</strong> (<strong>Transisi</strong> <strong>Energi</strong>) | 03<br />

Mengapa kami mengadakan pameran ini? Pemerintah Federal Jerman<br />

seringkali dihubungi oleh pihak-pihak di seluruh dunia terkait<br />

„<strong><strong>Energi</strong>ewende</strong>“ (<strong>Transisi</strong> <strong>Energi</strong>). Perhatiannya begitu besar, sehingga<br />

istilah „<strong><strong>Energi</strong>ewende</strong>“ sudah menjadi istilah yang lazim dalam<br />

banyak bahasa di dunia. Tentu kami merasa senang tentang hal ini.<br />

Pada waktu yang sama banyak orang terheran-heran tentang<br />

dimensi dari proyek transisi energi ini dan betapa banyaknya aspek<br />

yang terkait dengannya. Ini juga berarti, bahwa transisi ini tidak<br />

dapat berhasil dalam waktu singkat. <strong>Transisi</strong> energi adalah proses<br />

lintas generasi dan rumit yang harus memenuhi berbagai tuntutan.<br />

Tindakan-tindakan yang harus dilakukan harus dipertimbangkan<br />

matang-matang, supaya perlindungan iklim dan kesejahteraan tidak<br />

terganggu. Oleh karena itu selalu ada masa waktu, di mana kemajuan<br />

hanya berhasil secara perlahan-lahan.<br />

Dalam pameran ini kami bertujuan untuk menggambarkan tugastugas<br />

yang beraneka ragam dan tantangan-tantangan yang timbul<br />

oleh karenanya.<br />

<strong>Transisi</strong> energi seiring dengan upaya internasional. Kami<br />

mengadakan tukar pikiran yang intensif dengan negara-negara<br />

tetangga di Eropa serta mitra-mitra internasional dan bertujuan<br />

untuk mengadakan kerjasama lintas batas negara dan mencari<br />

solusi bersama, karena untuk mengurangi emisi CO 2<br />

secara global,<br />

membatasi pemanasan global dan mengadakan energi yang dapat<br />

diandalkan, berkelanjutan dan terjangkau kami harus mencari solusi<br />

bersama-sama.<br />

Jerman dengan kebijakan transisi energi menganggap penting<br />

tanggung jawab untuk bumi dan manusia. Kami mengajak Ibu-Ibu<br />

dan Bapak-Bapak untuk mengenal dan menanggapi secara aktif<br />

transisi energi kami.<br />

Besar harapan kami bahwa pameran ini menarik dan memprakarsai<br />

tukar pikiran bagi Ibu-Ibu dan Bapak-Bapak.<br />

1972<br />

Di Kota kecil Penzberg di Jerman Selatan didirikan kota tenaga surya pertama di Jerman.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!