08.05.2023 Views

BukuIndustriKimiaIndonesia-forshare

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Dua tanaman gula yang paling penting adalah tebu (Saccharum spp.) dan

bit (Beta vulgaris), dengan kadar gula bisa mencapai 12% - 20% dari berat

kering tanaman. Tebu (Saccharum) merupakan genus yang terdiri dari 6-

37 spesies (tergantung dari pengertian taksonominya) dari rerumputan

tinggi (famili Poaceae), berasal dari kawasan bersuhu hangat hingga tropis

di Dunia Tua (sebagian Eropa, Asia dan Afrika) dan Pasifik. Tanaman ini

memiliki batang berserat yang kuat dan beruas dengan ketinggian 2-6 m

dan mengandung cairan yang kaya dengan gula. Seluruh spesies saling

berkawinan, dan varietas komersial yang paling banyak ditemui adalah

jenis hibrida kompleks terutama dari varietas Saccharum officinarum, S.

spontaneum, S. barberi dan S. sinense.

Tabel 5.1 Nilai kemanisan relatip dari beberapa jenis gula

Bahan

Rumus Kimia

Nilai Kemanisan

(Sukrosa = 100)

Sukrosa C 12H 22O 11 100

Glukosa C 6H 12O 6 74,5

Fruktosa C 6H 12O 6 173

Galaktosa C 6H 12O 6 32,1

Rhamnosa C 6H 12O 6 32,5

Laktosa C 12H 22O 11 16

Maltosa C 12H 22O 11 60

Xylosa C 5H 10O 5 40

Gula inversi Fruktosa + Glukosa 127 - 130

Tabel 5.2 Nilai kemanisan relatip dari beberpa jenis pemanis

Bahan Pemanis

Nilai Kemanisan

(Sukrosa = 1)

Sulphamate 15

Sucaryl 15 - 31

Saccharin 200

Steviosida 300

Alanin 714

Perillartine 2000

Aspartame 100 - 200

Miraculine 300

Perillartine 4000 4000

Selain gula natural yang berasal dari tumbuhan yang mengandung gula,

terdapat gula sintetis, yaitu gula yang bahan baku bukan dari tanaman.

Gula sintesis umumnya disebut pemanis (sweetener). Gula jenis ini,

53 | I n d u s t r i K i m i a I n d o n e s i a

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!