02.07.2013 Views

tata kecantikan kulit smk

tata kecantikan kulit smk

tata kecantikan kulit smk

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

158<br />

4) High Frequency<br />

Jenis alat listrik <strong>kecantikan</strong> dengan frekuensy tinggi yang<br />

berdaya guna mengubah energi listrik menjadi energi<br />

cahaya yang mengandung anti bakteri, dimanfaatkan untuk<br />

mensterilkan jerawat.<br />

5) Pulverisator<br />

Jenis alat untuk mengaplikasi<br />

kan kosmetik penyegar melalui<br />

teknik penyemprotan, sehingga<br />

penyegar dapat berubah menjadi<br />

partikel yang lebih halus,<br />

tersebar keluar dan lebih mudah<br />

masuk ke dalam pori-pori <strong>kulit</strong>.<br />

Gambar 5.5<br />

Pulverisator<br />

(Sumber : http://infocompany.biz/de/products/ 520/glass_bottles/)<br />

6) Radio Frequency Facelift<br />

Radio Frequency Facelift adalah alat yang digunakan untuk<br />

mengencangkan <strong>kulit</strong> dan menjadikan <strong>kulit</strong> tampak muda<br />

kembali. Radio Frequency Facelift menggunakan teknik<br />

mengencangkan <strong>kulit</strong> yang bersifat nonivasif (tanpa<br />

memasukkan bahan-bahan ke dalam tubuh) sehingga<br />

penggunaan alat ini sangatlah aman dan tanpa efek<br />

samping.<br />

Radio Frequency Facelift bekerja dengan cara<br />

melepaskan energi radiofrequency ke dalam <strong>kulit</strong> bagian<br />

dalam yang menyebabkan kolagen di dalam <strong>kulit</strong><br />

berkonsentraksi dan mengerut. Proses pengerutan ini<br />

membuat <strong>kulit</strong> bagian atas menjadi kencang dan terangkat.<br />

Proses ini juga merangsang <strong>kulit</strong> untuk membentuk atau<br />

mereproduksi kolagen baru. Proses pembentukan kolagen<br />

baru berlangsung dalam beberapa bulan sehingga<br />

membuat hal ini menjadi satu keuntungan lebih dari<br />

perawatan dengan menggunakan alat Radio Frequency<br />

Facelift. Selain dari itu alat ini mampu menembus lapisan<br />

<strong>kulit</strong> bagian bawah sehingga tidak merusak <strong>kulit</strong> bagian<br />

atas. Para operator mesin ini juga akan menggunakan<br />

electrode gel untuk menjaga keadaan <strong>kulit</strong> bagian atas.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!