26.07.2013 Views

Kriya kayu - enget - Buku Sekolah Elektronik

Kriya kayu - enget - Buku Sekolah Elektronik

Kriya kayu - enget - Buku Sekolah Elektronik

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

MESIN BOR<br />

Kesehatan dan Keselamatan Kerja<br />

1. Kenakan perlengkapan keselamatan dan kesehatan kerja.<br />

2. Bersihkan peralatan dan ruangan setelah di-gunakan.<br />

3. Periksalah kondisi peralatan sebelum dan sesudah digunakan.<br />

4. Gunakan peralatan sesuai dengan fungsinya dan bahan sesuai<br />

dengan kebutuhan.<br />

5. Simpan kembali peralatan dan sisa bahan pada tempatnya.<br />

6. Perhatikan pengelolaan limbah.<br />

Peralatan, Bahan, dan Keteknikan<br />

1. Peralatan<br />

a. mesin bor tangan<br />

b. berbagai mata bor<br />

c. siku-siku<br />

d. pensil<br />

e. mistar baja<br />

f. alat penjepit<br />

g. peniti<br />

h. alat pemutar skrup<br />

148<br />

2. Bahan<br />

<strong>kayu</strong> mahoni atau yang sejenis<br />

3. Keteknikan/Cara Penggunaan Alat<br />

Mesin bor tangan digunakan untuk membuat lubang pada <strong>kayu</strong>, besi,<br />

plastik, dan bahan lainnya. Jenis benda kerja tersebut menentukan<br />

jenis mata bor yang digunakan. Mesin bor hanya merupakan sarana<br />

untuk memutar mata bor, alat upam, alat gosok, dan alat lainnya.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!