21.11.2016 Views

KONSEP DASAR MANAJEMEN

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

SARI C DEWI


Pengertian<br />

•Manajemen merupakan suatu proses<br />

menyelesaikan pekerjaan melalui orang<br />

lain (Gillies, 1996)


• Manajemen keperawatan adalah suatu proses bekerja<br />

melalui anggota staf keperawatan untuk memberikan<br />

asuhan keperawatan profesional (Gillies, 1996)<br />

• Manajemen keperawatan merupakan rangkaian fungsi<br />

dan aktivitas yang secara simultan saling berhubungan<br />

dalam menyelesaikan pekerjaan melalui anggota staf<br />

keperawatan untuk meningkatkan efektifitas dan<br />

efisiensi pelayanan keperawatan yang berkualitas<br />

(Marquis & Huston, 2003).


• Manajer keperawatan <br />

• merencanakan,<br />

• mengorganisir,<br />

• memimpin<br />

• mengevaluasi sarana dan prasarana yang tersedia<br />

• untuk memberikan askep yg efektif dan efisien pd ind,<br />

kelg dan masy.


Ruang Lingkup Manajemen<br />

Manajemen pelayanan<br />

keperawatan :<br />

pelaksanaan fungsi<br />

perencanaan,<br />

pengorganisasian,<br />

ketenagaan, pengarahan,<br />

dan pengawasan aktifitas<br />

pelayanan keperawatan.<br />

Manajemen asuhan<br />

keperawatan :<br />

pelaksanaan dari proses<br />

perencanaan (proses<br />

keperawatan)<br />

pengorganisasian dan<br />

pengarahan pada pasien<br />

dan sumber daya lain.


Proses manajemen keperawatan sejalan dg<br />

proses keperawatan<br />

• Keduanya saling menopang.<br />

• Manajemen kep: proses pengumpulan data, analisa<br />

masalah, perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi hasil.<br />

• kekhususan manajemen kep ketenagaan<br />

tahapannya lebih rumit dari proses keperawatan


Pengkajian Diagnosa Perencanaan Pelaksanaan Evaluasi<br />

Pengkajian Diagnosa Perencanaan Pelaksanaan evaluasi<br />

Proses Keperawatan<br />

Pengumpulan<br />

Data<br />

Perencanaan Pengelolaan Kepegawaian Kepemimpinan Pengawasan


Manajemen<br />

Kepemimpinan<br />

Manajer<br />

Pemimpin


Pengertian Kepemimpinan<br />

• Kepemimpinan adalah kemampuan membuat<br />

seseorang mengerjakan apa yang tidak ingin mereka<br />

lakukan dan menyukainya (Truman, dikutip dari<br />

Gillies, 1996).<br />

• Kemampuan mempengaruhi orang lain untuk<br />

mencapai tujuan yg ditetapkan (tujuan organisasi) dg<br />

antusias (Davis & Newstrom,1985)


• Manajemen menekankan pada pengendalian <br />

mengendalikan waktu, biaya, gaji, lembur, waktu<br />

izin karena sakit, inventarisasi & kekayaan<br />

• Kepemimpinan meningkatkan produktivitas dg<br />

memaksimalkan efektivitas kerja


Perbedaan manajer & pemimpin<br />

• Manajer<br />

• Memiliki posisi yg ditugaskan dalam organisasi<br />

formal<br />

• Memiliki legitimasi sumber kekuasaan sehub dg<br />

otoritas yg didelegasikan sesuai posisinya<br />

• Diharapkan dpt melaksanakan fungsi, tugas &<br />

t.j khusus<br />

• Menekankan pada pengendalian, pengambilan<br />

keputusan, analisis keputusan & hasil


• Mempengaruhi orang, lingkungan, uang, waktu<br />

& sumber lain utk mencapai tujuan organisasi<br />

• Memiliki t.j formal dan tanggung gugat thdp<br />

rasionalitas dan pengendalian lebih besar drpd<br />

pemimpin<br />

• Mengarahkan sub ordinatnya baik diminta<br />

maupun tidak diminta


• Pemimpin<br />

• Sering tdk memiliki otoritas delegasi, tetapi<br />

mendapatkan kekuasaan mll cara lain, misalnya<br />

pengaruh<br />

• Memiliki banyak peran yg lebih luas<br />

dibandingkan dg yg dilakukan manajer<br />

• Tdk terpisahkan dg organisasi formal


• Berfokus pd proses kelompok, mengumpulkan<br />

informasi, umpan balik dan pemberdayaan<br />

lainnya<br />

• Menekankan hubungan interpersonal<br />

• Mengarahkan pengikutnya<br />

• Memiliki tujuan yg dapat atau tidak dapat<br />

merefleksikan organisasinya


Fungsi manajemen<br />

• Fungsi manajemen<br />

• P (Planning)<br />

• O (Organizing)<br />

• A (Actuating)<br />

• C (Controlling)


• Henry Fayol (1925) mengidentifikasi fungsi<br />

manajemen :<br />

• Perencanaan<br />

• Organisasi<br />

• Perintah<br />

• Koordinasi<br />

• Pengendalian


• Luther Gulick (1937) tujuh aktivitas manajemen<br />

(POSDCORB):<br />

• Perencanaan (planning)<br />

• Pengorganisasian (organizing)<br />

• Personalia (staffing)<br />

• Pengarahan (directing)<br />

• Pengkoordinasian (coordinating)<br />

• Pelaporan (reporting)<br />

• Pembiayaan (budgeting)


• Marquis & Huston (2003)<br />

• Perencanaan (planning)<br />

• Pengorganisasian (organizing)<br />

• Pengaturan staff (staffing)<br />

• Pengarahan (directing)<br />

• Pengendalian (controlling)


Planning<br />

Controlling<br />

Organizing<br />

Actuating


Perencanaan<br />

/planning<br />

Pengawasan /<br />

controlling<br />

Pengorganisasian /<br />

organizing<br />

Pengarahan/<br />

directing<br />

Pengaturan Staf/<br />

staffing


Perencanaan<br />

• Perencanaan adalah proses menentukan pilihan<br />

diantara beberapa alternatif untuk memberikan<br />

pandangan kedepan mengenai hal yang akan<br />

dikerjakan dalam mencapai tujuan.


• Perencanaan harus dapat menjawab :<br />

• apa yang akan dilakukan,<br />

• siapa yang melakukan,<br />

• bagaimana,<br />

• kapan, dan<br />

• dimana hal tersebut dilaksanakan.<br />

• Perencanaan meliputi penetapan visi, misi, filosofi,<br />

tujuan, rencana operasional, strategi, kebijakan,<br />

prosedur, dan aturan (Gillies, 1996; Marquis & Huston,<br />

2003).


Pengorganisasian<br />

• Pengorganisasian adalah pengelompokan aktivitasaktivitas<br />

untuk tujuan mencapai objektif, penugasan<br />

suatu kelompok manajer dengan autoritas<br />

pengawasan setiap kelompok, dan menentukan cara<br />

dari pengorganisasian aktivitas yang tepat dengan unit<br />

lain, baik secara vertikal maupun horisontal, yang<br />

bertanggung jawab untuk mencapai objektif<br />

organisasi (Swansburg, 1993).


• Tahap pengorganisasian hubungan ditetapkan,<br />

prosedur diuraikan, perlengkapan disiapkan, dan<br />

tugas diberikan (Marquis & Huston, 2003).<br />

• Fungsi organisasi harus terlihat pembagian tugas<br />

dan tanggungjawab staf yang akan melakukan<br />

kegiatan masing-masing (Notoatmodjo, 2003).


Pengaturan staf<br />

• Ketenagaan adalah pengaturan proses mobilisasi<br />

potensi dan pengembangan sumber daya manusia<br />

dalam memenuhi tugas untuk mencapai tujuan<br />

individu, dan organisasi.<br />

• Manajer merekrut, memilih, memberikan orientasi,<br />

dan meningkatkan perkembangan individu untuk<br />

mencapai tujuan organisasi (Marquis & Huston, 2003).


Pengarahan<br />

• Pengarahan meliputi : memotivasi staf dan<br />

menciptakan suasana yang memotivasi, membina<br />

komunikasi organisasi, menangani konflik,<br />

memfasilitasi kerjasama, dan negosiasi (Marquis &<br />

Huston, 2003).


• Pengarahan berfungsi untuk :<br />

• menciptakan kerjasama yang efisien,<br />

• mengembangkan kemampuan dan ketrampilan<br />

staf,<br />

• menimbulkan rasa memiliki dan menyukai<br />

pekerjaan,<br />

• mengusahakan suasana lingkungan kerja yang<br />

dapat meningkatkan motivasi dan prestasi<br />

kerja.


Pengendalian<br />

• Pengendalian segala sesuatu dilaksanakan sesuai<br />

dengan rencana yang disepakati, instruksi yang telah<br />

diberikan, serta prinsip-prinsip yang telah<br />

diberlakukan (Urwick dalam Swansburg, 1993)


Perencanaan<br />

Pengorganisasian<br />

Ketenagaan<br />

Hirarki perencanaan<br />

Struktur organisasi<br />

Uraian tugas<br />

Klasifikasi pasien<br />

Metode pemberian asuhan keperawatan<br />

Jalur komunikasi<br />

Kebutuhan tenaga dan penghitungan tenaga<br />

Jadwal dinas/shift<br />

Rekrutmen, seleksi, penempatan, orientasi<br />

Pengembangan staff dan jenjang karir


Pengarahan<br />

Pengendalian<br />

Supervisi, motivasi, komunikasi<br />

Manajemen konflik<br />

Reward dan punishment<br />

Kolaborasi dan koordinasi<br />

Program pengendalian mutu<br />

Indikator RS<br />

Penilaian penampilan kerja<br />

Sistem pendokumentasian dan audit dokumentasi<br />

keperawatan (penerapan SAK, SOP dan proses<br />

keperawatan)<br />

audit

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!