06.11.2019 Views

aceh-selatan-dalam-dinamika-aryos-nivada

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

PKPB, dan PPRN) plus “tim bayangan” yang bekerja secara serius <strong>dalam</strong> mengantarkan<br />

pasangan nomor urut 3 ini menjadi orang nomor satu di Aceh Selatan. Kandidat Saman<br />

mendapatkan dukungan dari partai-partai besar seperti Golkar, PPP, dan PRA. Sedangkan<br />

kandidat Wapang di dukung oleh Partai Aceh.<br />

Berikut hasil hasil akhir perolehan suara masing-masing Pasangan Calon Bupati/Wakil<br />

Bupati Aceh Selatan pada Pilkada 2013 berdasarkan nomor urut;<br />

1. Hasmar Yulia/Mudasir (Independen) : 2.246<br />

2. M Saleh/Ridwan Rahman (Partai Golkar, PPP dan PRA) : 22.411<br />

3. T Sama Indra/Kamarsyah (Partai Demokrat, PAN dan PKPB) : 33.810<br />

4. T Darisman/Khaidir (PKPI dan SIRA) : 14.271<br />

5. M Natsir/Zulkifli (Partai Aceh) : 23.819<br />

6. Wahyu M Waly/Irwan Yasin (Koalisi Partai) : 14.706<br />

Suara Sah: 111.263<br />

Melihat kebelakang terhadap perpolitikan Pemilu 2009 di Kabupaten Aceh Selatan<br />

telah menghasilkan komposisi partai relatif beragam. Mengapa dikarenakan hadirnya partai<br />

lokal yang mendominasi serta partai nasional baru mampu meraih suara yang cukup besar. Ini<br />

bisa dilihat dari perolehan suara partai baru PKPI mendapatkan kursi 4 dan PKPB 3 kursi.<br />

Akan tetapi mayoritas tetap partai lokal yaitu Partai Aceh 3 kursi diikuti oleh Demokrat 4<br />

kursi PAN 2 kursi, Golkar 3 kursi, PPP 1 kursi, SIRA 1 kursi, PRA 1 kursi, dan PPRN 1<br />

kursi. Menariknya di parlemen DPRK Aceh Selatan partai lokal mengimbangi kekuatan dari<br />

partai nasional terlihat ada 3 (tiga) partai lokal Partai Aceh, SIRA, dan Partai Rakyat Aceh,<br />

dan Partai Suara Independent Rakyat Aceh.<br />

Jika menilai pemilihan Gubernur Aceh tahun 2012, terlihat pasangan Zaini Abdullah<br />

dan Muzakir Manaf yang mendapatkan 57.271 suara, selanjutnya di nomor kedua pasangan<br />

Irwandi Yusuf dan Muyan Yunan sebesar 38.044 suara. Berpijak pada hasil tersebut, dapat<br />

kita analisis bahwa suara Partai Aceh telah pecah dan tidak solid dikarena sudah beralih ke<br />

kandidat Irwandi Yusuf yang juga orang GAM. Oleh karena itu kekuatan Partai Aceh tidak<br />

sebesar di pemilu 2009 mampu menjadi pemenang di tingkat DPRA hingga DPRK.<br />

Ketika ditanyakan organisasi massa yang berpengaruh, hasil diskusi dengan asisten<br />

peneliti belum menampak adanya LSM atau organisasi massa yang sangat berpengaruh.<br />

Argumentasinya perkembangan LSM/Ormas di Kabupaten Aceh Selatan tidak begitu<br />

berkembang dikarenakan kemampuan secara kelembagaan tidak mampu bertahan. Ditambah<br />

lagi keterbatasan sumber dana maupun akses jaringan membuat LSM/Ormas di Aceh Selatan<br />

makin terpuruk. Hasil identifikasi LSM/Ormas di Aceh Selatan yaitu: Insosdes,<br />

RimauLangkalut

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!