24.09.2020 Views

KELAS XII _FISIKA_KD 3.5 dan 4.5

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Kelas 12_ FISIKA_ KD 3.5. dan 4.5.

GLOSARIUM

Arus : adalah (fis) gerakan atau aliran udara (listrik) yang melalui suatu benda.

Sedangkan arus listrik merupakan gerak elektron dari satu kutub ke kutub lain melalui

kawat penghubung.

Arus listrik adalah : laju aliran muatan listrik, yang dalam konduktor logam, muatan yang

mengalir terdiri dari elektron-elektron (partikel bermuatan negative), dan aliran ini

terjadi karena dalam medan listrik ada perbedaan potensial antara dua tempat tersebut.

Arus listrik bolak-balik yaitu : arus listrik yang arahnya selalu berubah-ubah secara

kontinu/periodik dan bolak-balik

Tegangan adalah : tekanan yang diakibatkan oleh tarikan; (tek) arus atau aliran listrik.

Tegangan biasa disebut juga beda potensial.

Beda potensial adalah : perbedaan potensial antara dua titik, yang sama dengan

perubahan energi, saat satu satuan muatan positif bergerak dari satu tempat ke tempat

lain dalam medan listrik.

Daya adalah : kemampuan melakukan sesuatu atau kemampuan bertindak; kekuatan;

tenaga. Daya hantar (fis) adalah kemampuan menghantarkan (mengalirkan) kalor atau

arus listrik.

Daya adalah laju usaha yang dilakukan atau laju perubahan energi, dengan satuan SI-nya

adalah watt (W) yang setara dengan 1 joule per detik.

Amperemeter adalah : alat yang digunakan untuk mengukur kuat arus listrik .

Voltmeter adalah : alat yang digunakan untuk mengukur tegangan listrik.

Ohmmeter adalah : alat yang digunakan untuk mengukur hambatan.

Tegangan bolak balik adalah : tegangan yang besar dan arahnya selalu berubah ubah

secara periodik

@2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN 4

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!