27.09.2020 Views

Bahan Ajar Pertemuan 3

Bahan ajar daring mata pelajaran pemrograman berorientasi objek dengan materi class, object dan method

Bahan ajar daring mata pelajaran pemrograman berorientasi objek dengan materi class, object dan method

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mempelajari uraian materi dalam bab pembelajaran dan kegiatan belajar,

diharapkan :

√ Peserta didik dapat bersyukur pada Tuhan yang Maha Esa atas karuniaNya dan

menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung-jawab, santun dan gotong royong

dalam mengembangkan berbagai keterampilan keterampilan dalam pembelajaran

Pemrograman Berorientasi Objek.

√ Peserta didik dapat menelaah konsep dan prinsip class dan object pada aplikasi

pemrograman berorientasi objek

√ Peserta didik dapat menelaah konsep dan prinsip method pada aplikasi

pemrograman berorientasi objek.

√ Peserta didik dapat merancang, membuat dan menguji kode program aplikasi yang

menerapkan class, object, dan method dengan benar.

D. PETUNJUK BELAJAR

Modul bahan ajar siswa ini disusun berdasarkan kurikulum 2013 yang mempunyai ciri

khas penggunaan metode saintifik. Topik yang akan dipelajari dan rincian kegiatan

belajar sesuai dengan kompetensi dan tujuan yang akan dicapai. Setiap kegiatan belajar

terdiri dari tujuan dan uraian materi topik pembelajaran serta test formatif, diskusi, dan

tugas mandiri. Uraian pembelajaran berisi tentang deskripsi pemahaman topik materi

untuk memenuhi kompetensi pengetahuan dan keterampilan.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!