17.04.2023 Views

Majalah Cakrawala KMPA Ganesha 2022/2023

Kisah, perjalanan, dan lingkungan hidup. Majalah Cakrawala merupakan majalah yang membahas tentang perjalanan, lingkungan hidup, kegiatan alam bebas, kepencintaalaman, serta cerita-cerita dari anggota KMPA (Keluarga Mahasiswa Pencinta Alam) Ganesha ITB.

Kisah, perjalanan, dan lingkungan hidup.
Majalah Cakrawala merupakan majalah yang membahas tentang perjalanan, lingkungan hidup, kegiatan alam bebas, kepencintaalaman, serta cerita-cerita dari anggota KMPA (Keluarga Mahasiswa Pencinta Alam) Ganesha ITB.

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

FOLUNetSink|48

IbuSitiNurbayamenjelaskanlebihlanjut

bahwa menghentikan pembangunan atas

alasanzerodeforestationsamasajamelawan

mandatUUD 1945.Hal itudikarenakan

kekayaan alam Indonesia yang tentunya

termasuk hutan harus dikelola untuk

dimanfaatkanmenurutkaidahberkelanjutan

danberkeadilan.

Selanjutnya, Beliau juga memberikan

gambaran tingkatkemajuan pembangunan

suatu negara. Beberapa negara maju

dikatakansudahselesaimembangunsejak

tahun1980-an.Selebihnyamerekatinggal

menikmatihasilpembangunan.

'TerusbagaimanaIndonesia?Apakahbetul

kita(Indonesia) sudah berada dipuncak

pembangunannasional?MemaksaIndonesia

untukzerodeforestationdi2030,jelastidak

tepatdantidakadil.Karenasetiapnegara

memilikimasalah-masalah kuncisendiri,'

tegasIbuSitiNurbaya.

Misalnya di Kalimantan dan Sumatera,

banyak jalan yangterputuskarenaharus

melewatikawasanhutan.Sementaraadalebih

dari34ribudesaberadadikawasanhutandan

sekitarnya.

'Kalau konsepnya tidak ada deforestasi,

berartitidakbolehadajalan,lalubagaimana

denganmasyarakatnya,apakahmerekaharus

terisolasi? Sementara negara harus

benar-benarhadirditengahrakyatnya,'kata

MenteriSiti.

Menurut

Menteri

KLHK,zero

deforestasi

tidakadil

bagi

Indonesia

yang

pembanguna

nnyabelum

merataantar

daerah.

Dari penjelasan beliau, beberapa pihak

melemparkan kontra bahwa apa yang

dilakukan Ibu SitiNurbaya merupakan

topeng yang sebenarnya mendukung

perusakanlahanolehperkebunan,tambang,

atauyanglainnya.DiLainsisi,adapihakyang

setujudenganIbuSitiNurbayadengandasar

keadilanpembangunanyangmerata.

Setelah membaca penjelasan Ibu Siti

Nurbaya,perludipahamibahwapembicaraan

beliau tentang deforestasiberkaitan erat

dengantujuanFOLUNetSink2030.Tujuan

inidilatarbelakangioleh posisiIndonesia

sebagaisalahsatunegarayangmeratifikasi

KesepakatanParis.Dalam ratifikasitersebut,

Indonesiatelah menyampaikan komitmen

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!