28.05.2013 Views

Majalah%20ICT%20No.10-2013

Majalah%20ICT%20No.10-2013

Majalah%20ICT%20No.10-2013

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

ETALASE<br />

Smartphone Panasonic Pertama<br />

Panasonic telah merilis ponsel<br />

pintarnya, dan produk perdananya<br />

ini disebut Panasonic P51. Seperti<br />

dikutip dari Uber gizmo, ponsel ini<br />

memiliki layar 5inci dengan desain<br />

yang tipis.<br />

Layar 5inci tersebut didukung<br />

dengan resolusi 1.280x720piksel<br />

dan berjalan dengan chip 1.2GHz<br />

quad-core dari MediaTEK. P51 ini<br />

disemati RAM dengan kapasitas<br />

1GB.<br />

Untuk spesifikasi hardware<br />

BlackBerry Q5<br />

Canon sebagai pemimpin teknologi<br />

printer melengkapi jajaran printer PIXMA<br />

inkjet all-in-one dengan menghadirkan<br />

PIXMA Ink Efficient E510. PIXMA Ink<br />

Efficient E510 juga dibekali teknologi yang<br />

membuat proses mencetak lebih cepat.<br />

Pada PIXMA Ink Efficent E510 kecepatan<br />

cetak dokumen berwarna adalah 5 ipm<br />

(images per minute) dan 8,6 ipm untuk<br />

dokumen hitam-putih.<br />

Sisi efisien dari kedua printer ini<br />

semakin diperkuat dengan konsep desain<br />

FastFront yang membuat peng guna cukup<br />

membuka panel printer bagian depan untuk<br />

memudahkan akses pengisian tinta dan<br />

kertas. (ICT/02)<br />

lainnya, Panasonic P51 ini memiliki<br />

kamera dengan sensor 8MP pada<br />

bagian belakang atau kamera<br />

utama yang mampu merekam<br />

video full HD. Sedangkan kamera<br />

depan memiliki sensor kamera<br />

1,3MP.<br />

Smartphone pertama Panasonic<br />

ini memiliki memori internal 4GB<br />

dan memberikan slot microSD.<br />

Untuk sistem operasinya,<br />

Panasonic memilih menggunakan<br />

jasa Android 4.2 Jelly Bean.(ICT/02)<br />

BlackBerry terus merilis produk anyarnya,<br />

dan kali ini BlackBerry Q5. BlackBerry Q5<br />

adalah ponsel low end berharga miring yang<br />

digarap perusahaan asal Kanada tersebut<br />

untuk menembak pasar kelas bawah.<br />

Akan tetapi beberapa analis menilai<br />

bahwa peluncuran Q5 terkesan sia-sia dan<br />

tidak berguna. Pasalnya, BlackBerry juga<br />

mengumumkan bahwa layanan BlackBerry<br />

Messenger akan dapat diakses melalui<br />

perangkat Android dan iOS.<br />

Hal ini merupakan langkah besar dan berat<br />

yang diambil oleh BlackBerry. Beberapa<br />

orang bahkan akan berpikiran bahwa<br />

membeli Android lebih mudah dan murah<br />

ketimbang membeli BlackBerry yang mahal.<br />

(ICT/02)<br />

Canon PIXMA E510<br />

Majalah ICT No. 10• 20 Mei—02 Juni <strong>2013</strong><br />

3

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!