02.07.2013 Views

Kompetensi Dasar - Bursa Open Source

Kompetensi Dasar - Bursa Open Source

Kompetensi Dasar - Bursa Open Source

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

9. Resolusi<br />

Beberapa tahun lalu, monitor memiliki resolusi 800 x 600. Seiring perkembangan jaman,<br />

resolusi meningkat menjadi 1024 x 768. Di atas resolusi tersebut, masih ada resolusi 1280<br />

x 800. Untuk mengatur resolusi monitor dalam GNOME, pilih menu System →<br />

Preferences → Screen resolutions.<br />

Gambar 5.24 Monitor Resolution Settings (Sumber: Dok. Penulis)<br />

10. Mengelola system administration<br />

Berikut ini kita akan membahas fungsi-fungsi menu Administration pada GNOME.<br />

Membuat user dan group<br />

Linux diciptakan dan didesain untuk digunakan oleh banyak user. User adalah suatu<br />

account yang diberikan oleh sistem. Biasanya setiap user memiliki username, password<br />

dan home direktori. Kumpulan beberapa user yang diberi nama disebut group.<br />

Untuk membuat user dan group, Anda dapt memilih System → Administration → Users &<br />

Group. Pilih Add User untuk menambah user. Isilah user name, password dan beberapa<br />

data optional yang diminta (Gambar 5.26). Isikan password yang sama sebanyak dua kali,<br />

kemudian tekan OK.<br />

Mengelola file dang mengatur periferal 127

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!