15.07.2013 Views

“bukuAjar” — 2011/9/22 — 13:39 — page i — #1 - cs.unsyiah.ac.id ...

“bukuAjar” — 2011/9/22 — 13:39 — page i — #1 - cs.unsyiah.ac.id ...

“bukuAjar” — 2011/9/22 — 13:39 — page i — #1 - cs.unsyiah.ac.id ...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

✐<br />

✐<br />

✐<br />

✐<br />

<strong>“bukuAjar”</strong> <strong>—</strong> <strong>2011</strong>/9/<strong>22</strong> <strong>—</strong> <strong>13</strong>:<strong>39</strong> <strong>—</strong> <strong>page</strong> v <strong>—</strong> #5<br />

Kata Pengantar<br />

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang<br />

telah melimpahkan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan<br />

penulisan Buku Ajar yang berjudul "Pemrograman Menggunakan<br />

Bahasa C". Selawat dan salam penulis sanjungkan kepada<br />

Nabi Besar Muhammad SAW, keluarga dan sahabat beliau.<br />

Buku Ajar ini sangat bagus digunakan untuk mengajarkan Matakuliah<br />

Pemrograman bagi mahasiswa-mahasiswa baik Strata Satu (S1)<br />

Informatika atau Matematika maupun Diploma Tiga (D3) Manajemen<br />

Informatika. Di dalam buku ini disajikan tentang konsep-konsep<br />

dasar bahasa pemrograman C yang meliputi Input/Output serta<br />

Pernyataan, Tipe Data, Pernyataan Bersyarat, Perulangan, Array,<br />

Pointer, Fungsi, File, dan Typedef dan Struct. Semua materi tersebut<br />

disajikan sangat jelas dengan dilengkapi visualisasi dari program serta<br />

contoh-contoh program yang efektif dan efisien sehingga mahasiswa<br />

dengan mudah memahami konsep-konsep bahasa C.<br />

Penulisan Buku Ajar ini merupakan salah satu kegiatan akademik<br />

program studi Informatika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan<br />

Alam (FMIPA), Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) dan d<strong>id</strong>anai<br />

sepenuhnya oleh FMIPA Unsyiah melalui Dana Rutin Tahunan.<br />

Oleh karena itu, penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada<br />

Pihak Dekanan FMIPA, Unsyiah dan pihak-pihak terkait lainnya<br />

yang telah mendukung secara langsung atau t<strong>id</strong>ak langsung dalam<br />

penyempurnaan penulisan buku ajar ini.<br />

Akhirnya penulis juga menyadari bahwa penulisan Buku Ajar ini<br />

masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu kritik dan saran yang<br />

membangun sangat penulis harapkan. Semoga buku ini bermanfaat<br />

bagi semua pihak yang terkait dan menjadi lebih sempurna pada masa<br />

yang akan datang.<br />

Banda Aceh, Juni <strong>2011</strong><br />

Taufik Fuadi Ab<strong>id</strong>in & Irvanizam Zamanhuri<br />

✐<br />

✐<br />

✐<br />

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!