15.11.2012 Views

Menggambarkan Molekul dan ion dengan Struktur Lewis

Menggambarkan Molekul dan ion dengan Struktur Lewis

Menggambarkan Molekul dan ion dengan Struktur Lewis

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Efek ikatan bebas<br />

Efek pasangan bebas pada bentuk molekul adalah dapat merubah sudut ikatan karena pasangan<br />

bebas hanya berada di satu inti sehingga memiliki gaya tolak yang lebih kuat dibandingkan<br />

pasangan ikatan. Hal inilah yang menyebabkan sudut ikatan berkurang.<br />

� Bentuk <strong>Molekul</strong> <strong>dengan</strong> 4 grup electron (Tetrahedral)<br />

Pada gambar struktur <strong>Lewis</strong> saat terdapat 4 ikatanpada sebuah molekul<br />

akan terindikasikan sudut ikatan sebesar 90°. Namun saat digambarkan<br />

dalam bentuk 3 dimensi keempat grup electron tersebut dapat<br />

membentuk sudut ikatan melebihi 90° <strong>dan</strong> membentuk equilateral<br />

triangle. Contoh<br />

Metana<br />

Semua molekul atau <strong>ion</strong> yang memiliki 4 grup electron pengitar atom<br />

pusat akan membentuk susunan tetrahedral (AX4).<br />

Saat salah satu dari keempat electron grup itu membentuk ikatan bebas,<br />

maka bentuk molekulnya akan menjadi trigonal pyramid (AX3E).<br />

Saat terdapat 2 ikatan bebas <strong>dan</strong> 2 ikatan grup electron , bentuk molekul<br />

akan menjadi planar v (AX2E2)<br />

Urutan gaya tolak electron yang menyebabkan pembelokkan dari sudut ikatan ideal:

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!