22.05.2015 Views

Bab 5 Penilaian Kinerja PNS.pmd - Blog Bina Darma

Bab 5 Penilaian Kinerja PNS.pmd - Blog Bina Darma

Bab 5 Penilaian Kinerja PNS.pmd - Blog Bina Darma

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

4. Sisi ancaman yang mungkin akan dihadapi<br />

Berbagai peluang yang ada bisa saja berubah menjadi ancaman apabila<br />

kita tidak bisa dan tidak siap untuk mengantisipasinya.<br />

a) Adanya respon negatif dari masyarakat, apabila pemerintah tidak<br />

bisa meningkatkan kualitas kinerjanya. Kualitas kinerja yang<br />

buruk salah satunya diakibatkan oleh tidak akuratnya penilaian<br />

yang dilakukan<br />

b) <strong>Penilaian</strong> yang tidak efektif, akan menghasilkan kualitas Aparatur<br />

Negara yang rendah. Dengan kualitas SDM yang rendah pada<br />

akhirnya akan menghasilkan birokrasi yang memiliki tingkat kompetensi<br />

yang rendah pula.<br />

Kesimpulan<br />

Penyempurnaan yang dilakukan dimaksudkan untuk meningkatkan<br />

kapasitas dari berbagai kekuatan yang dimiliki untuk memanfaatkan peluang<br />

yang ada sekaligus untuk menghindari berbagai ancaman dan untuk<br />

meminimalisir bahkan mengeliminir berbagai kelemahan yang dimiliki.<br />

Melalui sistem penilaian yang sempurna, diharapkan apa yang menjadi<br />

tujuan dari penilaian itu sendiri bisa tercapai secara efektif, sehingga<br />

bisa dihasilkan Aparatur Negara yang sempurna dan seimbang lahir maupun<br />

bathinnya, yang ditandai dengan adanya tingkat kompetensi yang<br />

tinggi dan perilaku yang mencerminkan seorang Abdi Negara, dan Abdi<br />

Masyarakat.<br />

Adanya perilaku yang baik dan tingkat kompetensi yang tinggi pada<br />

masing-masing individu, secara langsung juga akan meningkatkan kompetensi<br />

organisasi atau instansi dimana pegawai tersebut mengabdi.<br />

Untuk mewujudkan akuntabilitas publik atau akuntabilitas kinerja<br />

instansi pemerintah agar dapat berjalan sesuai yang diinginkan dan dicitacitakan<br />

bersama, harus disertai dengan upaya mewujudkan akuntabilitas<br />

perilaku/tingkah laku baik personal (behavior) dan wajib dilakukan oleh<br />

setiap entitas (institusi/organisasi) terhadap personalnya.<br />

Berdasarkan informasi pada website Menpan tanggal 19 Februari<br />

2009 bahwa Kementrian Negara Pendayagunaan Aparatur Negara akan<br />

segera mengajukan Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP), pengganti<br />

PP 10 tahun 1979 tentang <strong>Penilaian</strong> Pelaksanaan Pekerjaan Pegawai Negeri<br />

Sipil (<strong>PNS</strong>) yang sudah dianggap tidak sesuai lagi dengan perkembangan<br />

sekarang.<br />

“RPP yang bakal diterbitkan guna pelaksanaan penilaian kinerja<br />

<strong>PNS</strong> ini akan lebih objektif, terukur, akuntabel, partisipatif dan transparan,<br />

sehingga nantinya akan terwujud pembinaan <strong>PNS</strong> berdasarkan prestasi<br />

BAB 5<br />

<strong>Penilaian</strong> <strong>Kinerja</strong> <strong>PNS</strong><br />

135

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!