11.07.2015 Views

Indeks abstrak Tugas Akhir Ilmu Ekonomi - DIGITAL LIBRARY ...

Indeks abstrak Tugas Akhir Ilmu Ekonomi - DIGITAL LIBRARY ...

Indeks abstrak Tugas Akhir Ilmu Ekonomi - DIGITAL LIBRARY ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

DAFTAR ABSTRAK TUGAS AKHIR 201104313085 / GUSWILDAN GIOVANIPERBANDINGAN PEREKONOMIAN DARI MASA PRESIDEN SOEKARNO HINGGA PRESIDEN SUSILO BAMBANGYUDHOYONO (1945-2009); Pembimbing: ABDUL HAKIM, M.EC., PH.D ; Tahun: 2011Abstrak:Penelitian ini berjudul Perbandingan Perekonomian dari Masa Presiden Soekarno hingga Presiden Susilo BambangYudhoyono (Tahun 1945 - 2009).Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh perekonomian pasca kemerdekaan tahun 1945 sampai tahun 2009 .Model penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan meto de historis.Tahapan yang dilakukan adalahpemilihan topik, pengumpulan sumber, kritik sumber, interpretasi dan penulisan. Rentang tahun yang digunakan dalampenelitian adalah sejak tahun 1945 sampai 2009.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa setiap kepemimpinan mempunyai tujuannya masing-masing. Pasca kemerdekaan,fokus kebijakan terletak pada perbaikan kondisi dalam negeri, termasuk didalamnya terdapat konflik horizontal. Dampak daripenanganan konflik ini adalah inflasi yang tinggi. Pada kepemimpinan Soe harto, perbaikan pada sektor pembangunan mulaidilakukan agar lebih terarah. Beberapa organisasi -organisasi penting dalam bidang ekonomi dibentuk. Namun, faktorKorupsi, Kolusi dan Nepotisme menjadikan Orde Baru ini jatuh dan digantikan oleh B.J. Habibie. Pada masa pemerintahanHabibie penyelarasan ulang di bidang ekonomi,sosial dan politik dilakukan hingga masa jabatannya berakhir dan digantikanoleh Abdurrahman Wahid. Selama masa pemerintahan Gus Dur juga tidak dapat terselesaikan dengan waktu lima tahunmenjabat. Sehingga masa pemerintahan kabinet Gus Dur-Megawati diselesaikan oleh Megawati sebagai Presiden. PadaPemilu 2004, Susilo Bambang Yudhoyono menjadi presiden terpilih. Dari masa Soekarno hingga Susilo Bambang Yudhoyono.Perekonomian mulai membak t erdapat pada pemerintahan Soeharto dan Pemerintahan Susilo Bambang Yudhoyono.05313008 / KHASAN SIDIQANALISIS PENGELUARAN PEMERINTAH DAERAH PADA KABUPATEN/KOTA DI PROPINSI D.I. YOGYAKARTA(2002-2008); Pembimbing: ROKHEDI PRIYO S..,SE.,MIDEC ; Tahun: 2011Abstrak:Skripsi ini berjudul Analisis Pengeluaran Pemerintah Daerah pada Kabupaten/Kota di Propinsi D.I.Yogyakarta (2002-2008).Ada beberapa tujuan yang ingin diketahui dalam penulisan skripsi ini, yaitu menganalisis pengaruh kepadatan penduduk,PDRB perkapita, dan jumlah penduduk miskin terhadap pengeluaran pemerintah D.I.Yogyakarta tahun 2002-2008.Penelitian ini menggunakan data sekunder dengan alat analisis panel data, selama periode 2002-2008 kabupaten/kotaD.I.Yogyakarta. Salah satu pendekatan yang digunakan untuk mengestimasi model regresi dengan data panel adalah denganmenggunakan fixed effect model (FEM).Hasil penelitian dengan metode fixed efext menunjukkan kepadatan penduduk dengan nilai probabilitas 0,0021 dankoefisien 3.929419 yang artinya variabel tersebut berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengeluaran pemerintah padataraf signifikansi α = 5%. PDRB per kapita dengan nilai probabilitas 0,0000 dan koefisien 3.572500 yang artinya variabeltersebut berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengeluaran pemerintah pada taraf signifikansi α = 5%. Jumlahpenduduk miskin dengan nilai probabilitas 0,5305 dan koefisien 0.241561 yang artinya bahwa variabel tersebut tidaksignifikan terhadap pengeluaran pemerintah pada taraf signifikansi α = 5%.05313026 / SELO HUMBORO DWI PANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PDRB PERKAPITA DI PROVINSI DAERAH ISTIMEWAYOGYAKARTA TAHUN 2004-2008; Pembimbing: HERI SUDARSONO, SE., M.EC ; Tahun: 2011Abstrak:Skripsi ini berjudul Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi PDRB perkapita di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta 2004-2008. Dengan menggunakan kabupaten propinsi sebagai unit analisis, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruhProduk Domestik Regional Bruto (PDRB) perkapita, terhadap Pengeluaran Pemerintah, Jumlah Tenaga Kerja, Investasi, danPariwisata Antar Kabupaten di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta Periode tahun 2004 - 2008. Alat analisis yangdigunakan adalah Panel Data.Hasil penelitian menunjukkan Pengeluaran Pemerintah dan Investasi memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadapPDRB perkapita, sedangkan Jumlah Tenaga Kerja bepengaruh negatif dan signifikan terhadap PDRB,dan Pariwisata memilikipositif dan tidak signifikan terhadap PDRB perkapita.PERPUSTAKAAN FE-UII 170

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!