11.07.2015 Views

Ilmu Bahan Listrik - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Ilmu Bahan Listrik - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Ilmu Bahan Listrik - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>Ilmu</strong> <strong>Bahan</strong> <strong>Listrik</strong>B. KEGIATAN BELAJAR1. Kegiatan Belajar 1SIFAT-SIFAT BENDA PADATa. Tujuan Kegiatan Pembelajaran 1 :- Siswa memahami sifat-sifat benda padat dan mampu menerapkannyab. Uraian Materi 1 :1.1 Sifat FisisBenda padat mempunyai bentuk yang tetap (bentuk sendiri), dimana pada suhuyang tetap benda padat mempunyai isi yang tetap pula. Isi akan bertambah atau memuaijika mengalami kenaikkan suhu dan sebaliknya benda akan menyusut jika suhunyamenurun. Karena berat benda tetap , maka kepadatan benda akan bertambah, sehinggadapat disimpulkan sebagai berikut :? Jika isi (volume) bertambah (memuai), maka kepadatannya akan berkurang? Jika isinya berkurang (menyusut), maka kepadatan akan bertambah? Jadi benda lebih padat dalam keadaan dingin daripada dalam keadaan panasHubungan tentang kepadatan ini dapat dirumuskan :Diamana p : kepadatan dengan satuan gram/cm 3 , M : massa dengan satuan gram, danV : isi atau volume dengan satua cm 3 (cc : centimeter cubic). Pemuaian benda antarayang satu dengan yang lain berbeda, tergantung dari koefisien muai ruang dari benda.Koefisien muai ruang atau panjang benda padat dapat dilihat pada tabel 1.1. Ketentuanbahwa koefisien muai ruang suatu benda adalah bilangan yang menunjukkanpertambahan ruang dalam cm 3 suatu benda yang isinya 1 cm 3 , bilamana suhunyadinaikkan 1 0 C. Dalam rumus ketentuan ini dapat ditulis :V? 1?( t ?t? V2 t?12? t 1p ?MV7

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!