11.07.2015 Views

Buku Panduan 2014

Buku Panduan 2014

Buku Panduan 2014

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

34KOMPETISI FISIKA–KF <strong>2014</strong>Pelaksana : Himpunan Mahasiswa Fisika IPBKetua : Habib MZSPENJELASAN UMUMKompetisi Fisika (KF) adalah suatu ajang kompetisi di bidang fisika yang berupa teori daneksperimen untuk meningkatkan kemampuan siswa/i SMA/sederajat dalam memahami danmengaplikasikan ilmu fisika. Dengan Kompetisi Fisika (KF) diharapkan akan terpilih fisikawanfisikawanmuda berbakat yang akan memajukan negeri ini dengan ilmu pengetahuan dan teknologi.Jika kita lihat negara-negara maju, kemajuan yang mereka peroleh tidak dapat terlepas dari betapamenghargainya mereka terhadap ilmu pengetahuan. Bahkan demi kemajuan ilmu pengetahuan merekamengorbankan tidak sedikit materi, energi, dan waktu demi kemajuan ilmu pengetahuan. Kami sebagaimahasiswa pun ingin bangsa ini maju dengan ilmu pengetahuan. Hal inilah yang mendorong kamihadirkan sebuah ajang berupa Kompetisi Fisika (KF) yang akan memunculkan bakat-bakat yang luarbiasa dalam bidang fisika.Pada Kompetisi Fisika (KF) ini para peseta akan menjawab soal-soal yang merupakanpermasalahan kehidupan nyata sebanyak 4 soal essay. Lalu akan terpilih 10 peserta terbaik yang akanmasuk babak Grand Final. Pada babak Grand Final, finalis akan mempresentasikan 2 permasalahanfenomena fisika dan menjelaskan 3 buah eksperimen fisika. Jika telah melewati seluruh tahapanperlombaan maka akan diperoleh jagoan fisika baru yang disebut ”Juara KF <strong>2014</strong>”.ATURAN PESERTA1. Cara pendaftaran dapat dilihat di halaman 6.2. Peserta yang telah mendaftarkan diri pada Kompetisi Fisika <strong>2014</strong> wajib mengikuti serangkaiankegiatan yang telah ditetapkan oleh panitia.3. Peserta wajib hadir tepat waktu untuk setiap lomba baik babak penyisihan maupun grand final. Jikaterlambat diwajibkan memberikan konfirmasi maksimal 1 jam sebelum acara dimulai, maka akandiberikan toleransi waktu selama 15 menit dan tidak ada penambahan waktu.4. Peserta yang lolos pada babak penyisihan menuju babak grand final tidak boleh digantikan olehpeserta lainnya untuk mengikuti babak selanjutnya.5. Peserta yang tidak hadir pada setiap babak dan melebihi batas toleransi waktu maka peserta tersebutdianggap gugur.BABAK PENYISIHAN1. Babak penyisihan terdiri atas 4 soal essay.2. Waktu pengerjaan soal babak penyisihan adalah 120 menit.3. Ketentuan penilaian: poin maksimal tiap soal ditentukan oleh panitia dan dapat dilihat pada lembarsoal.4. Poin maksimum yang dapat diperoleh yaitu 100 poin.5. Soal terdiri dari 3 soal berbahasa Indonesia dan 1 soal berbahasa Inggris.6. Soal terdiri dari tiga tingkat kesulitan, yaitu mudah, sedang dan sulit.7. Peserta tidak diperbolehkan menggunakan kalkulator dan alat bantu hitung lainnya.8. Peserta membawa alat tulis berupa pulpen sendiri dan tidak diperkenankan meminjam9. Peserta yang dinyatakan lolos ke babak grand final sebanyak 10 orang.BABAK GRAND FINAL1. Babak grand final terdiri atas 3 buah eksperimen Fisika dan 2 permasalahan fenomena Fisika.2. Hasil eksperimen harus dibuat dalam bentuk resume dan penjelasan fenomena dalam bentukpresentasi.3. Penilaian dilakukan oleh tim juri.

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!