12.07.2015 Views

Kerugian Akibat Limbah Freeport di Sungai Ajkwa Mencapai Rp 67 ...

Kerugian Akibat Limbah Freeport di Sungai Ajkwa Mencapai Rp 67 ...

Kerugian Akibat Limbah Freeport di Sungai Ajkwa Mencapai Rp 67 ...

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

SUARA PEMBARUANSelasa, 9 Mei 2006<strong>Kerugian</strong> <strong>Akibat</strong> <strong>Limbah</strong> <strong>Freeport</strong> <strong>di</strong> <strong>Sungai</strong> <strong>Ajkwa</strong> <strong>Mencapai</strong><strong>Rp</strong> <strong>67</strong>,5 Triliun<strong>Limbah</strong> tambang PT <strong>Freeport</strong>Indonesia <strong>di</strong> <strong>Sungai</strong> <strong>Ajkwa</strong>, Timika,Kabupaten Mimika, Papua.[Pembaruan/Gabriel Maniagasi][JAKARTA] <strong>Kerugian</strong> yang<strong>di</strong>timbulkan dari kerusakanlingkungan akibat operasipertambangan PT <strong>Freeport</strong> Indonesia(PT FI) <strong>di</strong> Papua <strong>di</strong>nilai mencapaiUS$ 7,5 miliar atau sekitar <strong>Rp</strong> <strong>67</strong>, 5triliun (kurs <strong>Rp</strong> 9.000 per US$).<strong>Kerugian</strong> itu hanya mencakupkerusakan <strong>Sungai</strong> <strong>Ajkwa</strong> yang <strong>di</strong>gunakan untuk membawa tailing pertambangan kedaerah pengendapan.Direktur Eksekutif Greenomics, Elfian Effen<strong>di</strong> menyebutkan pemulihan ekologi sungaiharus <strong>di</strong>lakukan secara bertahap untuk meminimalisasi dampak yang akan terja<strong>di</strong>."Dengan luas kerusakan yang mencapai 43.451 hektare, <strong>di</strong>perkirakan pemulihannyamenelan biaya <strong>Rp</strong> 3,2 triliun per tahun. Pemulihan itu mencakup pengaturan tata air,penye<strong>di</strong>aan air, pengendalian limbah, dan sumber bahan makanan," ujarnya <strong>di</strong> Jakarta,Senin (8/5).Elfian menyebutkan biaya restorasi yang harus <strong>di</strong>bayar PT FI adalah biaya rata-rataberdasarkan standar internasional. "Perkiraan biaya restorasi tersebut adalah angka wajar,karena <strong>di</strong> Amerika Serikat saja biaya rata restorasi sungai mencapai US$ 8 miliar,"ujarnya.Analisis yang <strong>di</strong>lakukan Greenomics menunjukkan jika <strong>di</strong>lakukan perluasan arealtambang <strong>Freeport</strong>, maka potensi kerusakan sungai akan lebih besar lagi. Saat ini kon<strong>di</strong>sisungai itu sudah sangat parah. "Areal ekologi sungai yang akan terganggu mencapai663.225 hektare, mencakup wilayah daerah aliran sungai <strong>di</strong> Minajerwi, Kamura, OtakwaBlumen, <strong>di</strong> kawasan Taman Nasional Lorentz," jelasnya.Kebergantungan


Masalah lain yang menja<strong>di</strong> perhatian adalah dampak yang <strong>di</strong>timbulkan akibat metodepembuangan tailing <strong>di</strong> <strong>Sungai</strong> <strong>Ajkwa</strong>. Metode pembuangan yang ada <strong>di</strong>nilai sudahmenimbulkan sejumlah masalah, seperti kestabilan gundukan limbah batuan,pembekapan tanaman yang mengancam kelestarian sejumlah spesies, pencemaran logamberat <strong>di</strong> perairan sungai dan laut yang pada akhirnya mengganggu ekologi <strong>di</strong> muarasungai dan perairan sekitar muara <strong>Sungai</strong> <strong>Ajkwa</strong>. [K-11]

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!