12.07.2015 Views

Panduan Proposal IPTEKDA LIPI 2014

Panduan Proposal IPTEKDA LIPI 2014

Panduan Proposal IPTEKDA LIPI 2014

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

1.3 SASARANSasaran kegiatan <strong>IPTEKDA</strong><strong>LIPI</strong> adalah:a. Terciptanya UMKM yang meningkat skala ekonomi dan lebih majuteknologi/manajemen usahanya.b. Terwujudnya SDM/produk yang berkualitas dan usaha/ industriyang berkelanjutan serta membuat peluang kesempatan kerjabaru.c. Tersedianya teknologi yang sesuai dengan kebutuhan dandimanfaatkan UMKM di berbagai daerah serta dapatmeningkatkan nilai tambah produk unggulan/spesifik daerah.d. Terjalinnya interaksi yang lebih mendalam antara dunia litbangdan dunia usaha/industri.e. Tersedianya alternatif model pemberdayaan UMKM yang telahteruji dalam pelaksanaannya.1.4 KRITERIA KEGIATANUsulan kegiatan <strong>IPTEKDA</strong><strong>LIPI</strong> tahun <strong>2014</strong> harus memenuhi kriteriasebagai berikut:a. UMKM yang diusulkan memiliki prospek menjadi usaha yangberkelanjutan/dapat bersaing di pasar.b. Terkait dengan kompetensi/bidang tugas lembaga pelaksanamaupun koordinator lapangan.c. Dapat meningkatkan nilai tambah produk unggulan/spesifikdaerah.d. Untuk kegiatan yang bersifat produksi:1). Penerapan Iptek untuk meningkatkan produktivitas/kualitasproduk, dapat berasal dari hasil riset/perekayasaan lembagapengusul atau yang telah tersedia di pasar, dibutuhkan danditerima oleh UMKM. Diutamakan yang ramah lingkungan.2). Penerapan teknologi proses produksi/peningkatan kualitasproduk/efisiensi pemanfaatan energi/hasil pematanganproduk dan teknologi melalui unit inkubator.4 PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL <strong>IPTEKDA</strong><strong>LIPI</strong> <strong>2014</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!