13.07.2015 Views

Buku Pedoman Fakultas Ekonomi & Bisnis - Universitas Padjadjaran

Buku Pedoman Fakultas Ekonomi & Bisnis - Universitas Padjadjaran

Buku Pedoman Fakultas Ekonomi & Bisnis - Universitas Padjadjaran

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

14 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISIntellectual skills memungkinkan seorang sarjana akuntansi professional untukmenyelesaikan masalah, membuat keputusan dan memakai judgement yang tepatpada setiap kondisi organisasi yang bersifat kompleks. Keahlian ini seringkalidiperoleh melalui adanya pendidikan umum yang luas.Intellectual skills yang dibutuhkan mencakup beberapa hal sebagai berikut:• Kemampuan untuk menempatkan, mendapatkan, mengorganisasikandan memahami informasi yang berasal dari manusia, media cetak danmedia elektronik• Kemampuan untuk menyelidiki, meneliti, berpikir dengan logika,mengetahui sebab-akibat dan menganalisa secara kritis• Kemampuan untuk mengidentifikasi dan menyelesaikan masalah yangtidak terstruktur dan tidak biasa terjadiTechnical and functional skillsKemampuan ini terdiri dari kemampuan umum dan juga kemampuan yang spesifikterhadap akuntansi yang mencakup:• Aplikasi matematis dan statistik serta keahlian information andtechnology• Decision modeling dan analisa resiko• Pengukuran• Pelaporan• Kepatuhan terhadap peraturan dan hukum yang berlakuPersonal skillsKemampuan ini terkait dengan perilaku dan sikap dari sarjana akuntansiprofesional. Mengembangkan sikap dan perilaku ini dapat membantupembelajaran dan perbaikan individual yang mencakup:• Self-management• Inisiatif, kemampuan untuk mempengaruhi dan self-learning• Kemampuan untuk memilih dan membagi prioritas dengan sumber yangterbatas dan mengelola pekerjaan yang tenggat waktu yang sangat ketat• Kemampuan untuk mengantisipasi dan beradaptasi terhadap perubahan• Pertimbangan atas implikasi terhadap professional values, etik danperilaku dalam pembuatan keputusan dan• Skeptisme profesionalInterpersonal and communication skillsKemampuan ini memungkinkan sarjana akuntansi profesional untuk bekerja

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!