13.07.2015 Views

Buku Pedoman Fakultas Ekonomi & Bisnis - Universitas Padjadjaran

Buku Pedoman Fakultas Ekonomi & Bisnis - Universitas Padjadjaran

Buku Pedoman Fakultas Ekonomi & Bisnis - Universitas Padjadjaran

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

iiFAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISiii


ivFAKULTAS EKONOMI DAN BISNISDAFTAR ISIKATA PENGANTAR ................................................................................... iKEPUTUSAN DEKAN ................................................................................ iiDAFTAR ISI .............................................................................................. ivPIMPINAN FAKULTAS DAN JURUSAN/PROGRAM ...................................... viiiSTRUKTUR ORGANISASI .......................................................................... xiiBAB I A. Sejarah <strong>Fakultas</strong> …………………………………………………….........……… 1B. Visi, Misi dan Tujuan <strong>Fakultas</strong> ………………………………...….………… 21.2.1 Visi <strong>Fakultas</strong> …………………………………………………............…… 21.2.2 Misi <strong>Fakultas</strong> ………………………………………………………........... 21.2.3 Tujuan <strong>Fakultas</strong> …………………………………………………….......... 2C. Tujuan Pendidikan Program Studi ………………………………….……… 31.3.1 Program Diploma III (D3)...............…………………….…..… 3A. Program Studi Akuntansi …………………………………… 3B. Program Studi Manajemen Pemasaran ………..…… 4C. Program Studi Perpajakan ………………………………… 5D. Program Studi <strong>Bisnis</strong> Internasional……………..……… 51.3.2 Program Sarjana (S1) ………………………………………..……… 5A. Program Studi Akuntansi ……………………………...…… 5B. Program Studi <strong>Ekonomi</strong> dan StudiPembangunan …………………................................... 6C. Program Studi Manajemen .................................. 6D. Kompetensi Lulusan Program Studi …………………… 71.4.1 Program Diploma III (D3)……………………………………………7A. Program Studi Akuntansi ……………………………...…… 7B. Program Studi Manajemen Pemasaran …………..… 9C. Program Studi Perpajakan ………………………………… 10D. Program Studi <strong>Bisnis</strong> Internasional ……………….…… 111.4.2 Program Sarjana (S1) ………………………………………….…… 12A. Program Studi Akuntansi ………………………………..… 12B. Program Studi <strong>Ekonomi</strong> dan StudiPembangunan …................................................... 16C. Program Studi Manajemen ………………………………. 18


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISvBAB II PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN PROGRAM STUDI …………….….. 25A. Program Diploma Iii (d3)………………………………………………....……252.1.1 Kurikulum dan Deskripsi Mata Kuliah ………….…........… 252.1.1.1 Program Studi Akuntansi ………………………………………… 25A. Struktur Mata Kuliah ………………………………………… 25B. Daftar Mata Kuliah ………………………………….………… 25C. Deskripsi Mata Kuliah …………………………….....……… 282.1.1.2 Program Studi Manajemen Pemasaran ……………....…… 37A. Struktur Mata Kuliah …………………………....…………… 37B. Daftar Mata Kuliah …………………………………....……… 37C. Deskripsi Mata Kuliah …………………………….....……… 382.1.1.3 Program Studi Administrasi Perpajakan …………………… 45A. Struktur Mata Kuliah …………………………….…………… 45B. Daftar Mata Kuliah ……………………………….…………… 45C. Deskripsi Mata Kuliah ……………………………..………… 472.1.1.4 Program Studi <strong>Bisnis</strong> Internasional ………………………….. 55A. Struktur Mata Kuliah ……………………………………….… 55B. Daftar Mata Kuliah ………………………………………….... 55C. Deskripsi Mata Kuliah ……………………………………….. 582.1.2 Proses Pembelajaran …………………………………….....……. 712.1.2.1 Metode Pembelajaran …………………………………………..... 71A. Kuliah ………………………………………………….……….…… 71B. Praktikum …………………………………………………….…… 72C. Praktik Kerja Lapangan ………………………………...…… 74D. Penyusunan Tugas Akhir …………………………………… 752.1.2.2 Masa Studi dan Penghentian Studi Sementara ………… 78A. Masa Studi ……………………………………………………..… 78B. Penghentian Studi Sementara ……………………..…… 782.1.2.3 Evaluasi Hasil Belajar …………………………………………….... 792.1.2.4 Tata Tertib ………………………………………………………......... 84A. Tata Tertib Kegiatan Belajar Mengajar …….………… 84B. Tata Tertib Ujian Tengah Semester /Ujian Akhir Semester ……….................................... 872.1.2.5 Sanksi ……………………………………………………………………… 88A. Sanksi Akademik …………………………………………………. 88B. Sanksi Akademik Lain ……………………………………..…… 90C. Sanksi Pelanggaran ……………………………………………… 91


viFAKULTAS EKONOMI DAN BISNISB. Program Sarjana (S1) …………………………………...…………………..... 932.2.1. Kurikulum dan Deskripsi Mata Kuliah ….......………….... 932.2.1.1 Program Studi Akuntansi …………………………………………. 93A. Struktur Mata Kuliah …………………………………………. 93B. Daftar Mata Kuliah …………………………………………… 93C. Proses Pembelajaran …………………………………………. 95D. Deskripsi Mata Kuliah ………………………………………. 962.2.1.2 Program Studi Ilmu <strong>Ekonomi</strong> dan StudiPembangunan …….................................................……. 105A. Struktur Mata Kuliah …………………………………………. 105B. Daftar Mata Kuliah …………………………………………… 106C. Rencana Studi dan Peminatan …………………………… 109D. Pengelompokan Mata Kuliah ……………….…………… 110E. Deskripsi Mata Kuliah …………………………………….…. 1112.2.1.3 Program Studi Manajemen ……………………………………… 135A. Struktur Mata Kuliah …………………………………………. 135B. Daftar Mata Kuliah …………………………………………… 136C. Daftar Mata Kuliah Wajib Konsentrasi ………………. 140D. Daftar Mata Kuliah Pilihan Konsentrasi ……………. 141E. Daftar Mata Kuliah Pilihan Bebas ……………………… 141F. Deskripsi Mata Kuliah …………………………………………. 1432.2.2. Proses Pembelajaran ……………….....…………………………. 1662.2.2.1. Metode Pembelajaran ……………………………….…………… 166A. Kuliah ……………………………………………………………….. 166B. Praktikum …………………………………………….…………… 167C. Praktik Kerja Lapangan ……………………………………… 169D. Penyusunan Tugas Akhir ……………………………………. 1672.2.2.2. Masa Studi dan Penghentian Studi Sementara ………… 174A. Masa Studi ……………………………………………………….. 174B. Penghentian Studi Sementara ……………………….…. 1742.2.2.3. Evaluasi Hasil Belajar …………………………………………….... 1742.2.2.4. Tata Tertib ……………………………………………………………….. 181A. Tata Tertib Kegiatan Belajar Mengajar ………………. 181B. Tata Tertib Ujian Tengah Semester /Ujian Akhir Semester …………..............................… 1812.2.2.5. Sanksi ……………………………………………………………………... 183A. Sanksi Akademik ……………………………………………..... 183b. Sanksi Administratif ………………………………………….. 184


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISviiC. Sanksi Pelanggaran Normatif …………………………... 185D. Sanksi Pelanggaran Tata Tertib Kampus ……………. 186E. Sanksi Pemalsuan surat keterangan opname ….... 186BAB III SARANA DAN PRASARANA ………………………………………...……………… 187BAB IV PENELITIAN DAN KERJASAMA …………………………......…………………… 193A. Penelitian …………………………………………………….....…………………… 193B. Kerjasama ……………………………………………………....…………………… 199BAB V PRESTASI FAKULTAS ………………………………………….......…………………… 209BAB VI KEMAHASISWAAN ……………………………………………........………………… 213A. Pola Pengembangan Kemahasiswaan ………….........………………… 213B. Lembaga Kemahasiswaan ………………………….............……………… 216C. Fasilitas Kegiatan Kemahasiswaan …………….........…………………… 241D. IKAFE UNPAD……………………………………………..............……………… 242LAMPIRAN …………………………………………………………………...............……………… 247Daftar Dosen ………………………………………………………………..................…………… 247Daftar Sarana dan Prasarana ……………………………………….......................……… 251


viii FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPIMPINAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISUNIVERSITAS PADJADJARANDekan : Nury Effendi, SE, MA, Ph.D.Pembantu Dekan I : Budiono, SE.,MA, Ph.D.Pembantu Dekan II : Prof. Dr.Sri Mulyani NS., SE., MS.Ak.Pembantu Dekan III : Popy Rufaidah,S.E.,MBA.Ph.DSTAF DEKAN DAN PEMBANTU DEKAN1. Staf Khusus Dekan Bidang KerjasamaLuar Negeri: Prof. Dr. Faisal Affif, SE.,Spec.Lict2. Staf Khusus Dekan Bidang Komunikasi : Mery Citra Sondari, SE, Msi3. Staf Khusus Dekan Bidang Internasional : Hj. Diana Sari, SE.,MMgt.,Ph.D4. Staf Pembantu Dekan I : Arie Pratama, SE: Viktor Pirmana, SE, MsiWardhana, SE.,M.Bus.5. Staf Pembantu Dekan II : Reza M. Zulkarnain, SE, MSi, Ak.6. Staf Pembantu Dekan III : Syaiful Anas, SE.,MSi.,AkAhmad Komarulzaman, SE.,MScAkuat Supriyanto, SS.,MBAPIMPINAN ADMINISTRASIKepala Bagian Tata UsahaKepala Sub-bagian Kepegawaian & KeuanganKepala Sub-bagian AkademikKepala Sub-bagian Umum & PerlengkapanKepala Sub-bagian KemahasiswaanDEPARTEMEN DAN PROGRAM STUDIA. Departemen AkuntansiKetua DepartemenSekretaris Departemen1. Program Studi S1 AkuntansiKetua ProgramSekretaris ProgramB. Departemen Ilmu <strong>Ekonomi</strong>Ketua DepartemenSekretaris Departemen: Heni Suryaningsih, Dra., MSi: Nurhayati, S.E.M.Ak: Nunung Kurniati, S.Si.,M.AP: Gun Gun Gumilar, SAP.,M.AP: Suryana, S. Pd.: Prof. Dr. Azhar Susanto, SE, MBuss., Ak.: Harry Suharman, SE, MA. Ak.: Dr. Nunuy Nur Afiah, SE., MSi., Ak: Prima Yusi Sari, SE, MSi., Ak: Kodrat Wibowo, SE, Ph.D.: Dini Indrawati, SE, ME


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISix1. Program Studi S1 Ilmu <strong>Ekonomi</strong> dan Studi PembangunanKetua Program : Mohamad Fahmi, SE, MT., CPhDSekretaris Program : Adiatma Yudistira Manogar Siregar, SE.,ME.Con.,StC. Departemen Manajemen dan <strong>Bisnis</strong>Ketua Departemen : Prof. Dr. Dwi Kartini Yahya, SE, Spec.LicSekretaris Departemen : Erie Febrian, SE, MBA, MComm.Ph.D1. Program Studi S1 ManajemenKetua ProgramSekretaris ProgramSekretaris Program (Kelas Sore): Dr. Hj. Umi Kaltum, SE.,MS: Dr. Wa Ode Zusnita Muizu, SE.,MSi: Joeliaty, SE, MSi.D. Program Diploma III (D3) Pendidikan Ahli Administrasi Perusahaan (PAAP)Pengelola ProgramKetua Program : Dr. Srihadi Winarningsih, SE., MSi., Ak.Pembantu Ketua I : Dr. Dra. Hj. Yevis Marty Oesman, MPPembantu Ketua II : Dr. Djuminah, SE., MS., Ak.Pembantu Ketua III : Harlan Dimas, SE., MA.Koordinator Praktikum : Layyinaturrobaniyah, SE.,MSiProgram Studi1. AkuntansiKetua Program Studi AkuntansiSekretaris Program Studi Akuntansi: Hj. Sri Mulyani, SE.,MS.,Ak: Devianti Yunita H.,SE.,MT.,Ak2. Manajemen PemasaranKetua Program Studi Manajemen PemasaranSekretaris Program Studi Manajemen Pemasaran: Dr. R. Arief Helmi, SE.,MSi: Budi Harsanto, SE.,MM.3. PerpajakanKetua Program Studi PerpajakanSekretaris Program Studi Perpajakan: Hj. Euis Nurhayati, SE.,Ak.,MSi: Nyi Raden Handiani Suciati, SE.,MM.,Ak4. <strong>Bisnis</strong> InternasionalKetua Program Studi <strong>Bisnis</strong> Internasional : Arie Widyastuti, B.Buss.,M.IBSekretaris Program Studi <strong>Bisnis</strong> Internasional : Sunu Widianto, SE.,M.Sc


xFAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPENGELOLA LABORATORIUM PENELITIANLaboratorium Penelitian, Pengabdian Masyarakat dan Pengkajian Akuntansi(LP3A)Ketua Lab. Akuntansi : Sugiono Poulus, SE, MBASekretaris : Rilya Aryancana, SE.,M.Sc.,AkEvita Puspitasari, SE.,MSi.,AkLaboratorium Penelitian, Pengabdian Masyarakat dan Pengkajian <strong>Ekonomi</strong>(LP3E)Ketua Lab. <strong>Ekonomi</strong> StudiPembangunan : Arief Anshory Yusuf, SE., MSc., Ph.DSekretaris : Rd. Muhammad Purnagunawan, SE.,MT.,Ph.DArief Bustaman, SE., MIB., MComm.Suryaningsih A.Don., SE., MSiLaboratorium Penelitian, Pengabdian Masyarakat dan Pengkajian Manajemen(LP3M)Ketua Lab. Manajemen : Dr. Martha Fani Cahyandito, SE., MSc.Sekretaris Bidang KerjasamaLab. Manajemen : Aldrin Herwany, SE, MMDina Sartika, SE., MSi.Ir. Yogi Suherman, SE.,MMPERPUSTAKAAN DAN SISTEM INFORMASIPerpustakaanKepala Perpustakaan : Ari Tjahyawandita, SE.,MSGURU BESARGuru Besar Emeritus1. Prof. Dr. Arifin Wirakusumah, SE, MAcc.2. Prof. Dr. Surachman Sumawihardja, SE, MSi3. Prof. Dr. Yuyun Wirasasmita, SE, MSc.4. Prof. Dr. Hj. Ria Ratna Ariawati, SE., MS., Ak.5. Prof. Dr. Faisal Affif, SE., Spec.Lict.Guru Besar Tetap1. Prof. Dr. H. Sucherly, SE., MS2. Prof. Dr. H. Nen Amran, SE., MEc.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISxi3. Prof. Dr. Hj. Sutyastie Soemitro Remi, SE., MS.4. Prof. Dr. Hj. Dwi Kartini, SE., Spec. Lict.5. Prof. Dr. H. Yuyus Suryana, SE., MS.6. Prof. Dr. Azhar Susanto, SE., MBuss., Ak.7. Prof. Dr. Hj. Ernie Tisnawati Sule, SE., MSi.8. Prof. Dr. Hj. Rina Indiastuti, SE., MSIE.9. Prof. Hj. Armida S. Alisjahbana, SE., MA., PhD.10. Prof. Dr. Hj. Ilya Avianti, SE., MS., Ak.11. Prof. Dr. Ina Primiana F, SE., MT.12. Prof. Dr. Hj. Winwin Yadiati, SE., MSi., Ak.13. Prof. Dr. H. Wachyudin Zarkasyi, SE, MSi., Ak.Guru Besar Luar Biasa1. Prof. Dr. H. Maman Kusman, SE, MBA2. Prof. Dr. H. Dzulkarnain Amin, SE., MA.3. Prof. Dr. H. Rusli Ghalib, SE, MP.4. Prof. Dr. H. Usman Hardi, SE, MS.5. Prof. Dr. H. Achmadi Rilam, SE., MS.6. Prof. Dr. Hj. Tati Suhartati Joesron, SE., MS.


xiiFAKULTAS EKONOMI DAN BISNISSTRUKTUR ORGANISASIFAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PADJADJARANPembantuDekan IDEKANPembantuDekan IIPembantuDekan IIIManajerKomunikasi& protokolerProgram Internasional& Manager E-LearningKetua Tim PelayananBimbingan dan KonselingKetua TimPenjaminanMutuKepala Perpustakaan dan PusatInformasi IlmiahKetua Program Diploma 3Ketua Departemen AkuntansiPembantu Ketua IPembantu Ketua IIPembantu Ketua IIIPembantu Ketua IIIKetua /Sekr.laboratoriumSekretarisDepartemenKetua Prodi(D3)AkuntansiKetua Prodi(D3)PerpajakanKetua Prodi(D3)ManajemenPemasaranKetua Prodi(D3)<strong>Bisnis</strong>InternasionalKetua Prodi(S1)AkuntansiKetua Prodi (S1)PendidikanProfesi Akuntansi(PPAk)Ketua Prodi(S2)MagisterAkuntansiKetua Prodi(S3)Doktor IlmuAkuntansiSek. Prodi Sek. Prodi Sek. Prodi Sek. Prodi Sek. Prodi Sek. Prodi Sek. Prodi Sek. ProdiDOSEN


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS xiiiSENAT FAKULTASKabagTata UsahaKasubagPendidikanKasubag keuangan &kepegawaianKasubag Umum &PerlengkapanKasubag Kemahasiswaan &AlumniKetua Departemen Ilmu <strong>Ekonomi</strong>Ketua Departemen Manajemen dan <strong>Bisnis</strong>Ketua /Sekr.laboratoriumSekretarisDepartemenKetua /Sekr.laboratoriumSekretarisDepartemenKetua Prodi(S1)Ilmu <strong>Ekonomi</strong>Ketua Prodi(S2)Magister sainsIlmu <strong>Ekonomi</strong>Ketua Prodi(S2)Magister <strong>Ekonomi</strong>TerapanKetua Prodi(S3)DoktorIlmu <strong>Ekonomi</strong>Ketua Prodi(S1)Manajemen& <strong>Bisnis</strong>Ketua Prodi(S2)Magister SainsManajemenKetua Prodi(S2)MagisterManajemenKetua Prodi(S3)Doktor IlmuManajemenSek. Prodi Sek. Prodi Sek. Prodi Sek. Prodi Sek. Prodi Sek. Prodi Sek. Prodi Sek. Prodi


xiv FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


BAB IVISI MISI & TUJUANFAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS1A. SEJARAH FAKULTAS<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> didirikan berdasarkan PeraturanPemerintah nomor 37 tanggal 18 September 1957 tentang pendirian <strong>Universitas</strong><strong>Padjadjaran</strong>. Peraturan ini mulai berlaku tanggal 11 September 1957. <strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> berasal dari <strong>Universitas</strong> Merdeka dibawahnaungan Yayasan <strong>Universitas</strong> Merdeka Bandung yang didirikan tahun 1952, yangpada perkembangannya menjadi <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> pada tahun 1957.Dengan ketuanya Prof. Mr. R. Iwa Kusumasumantri dan Mr. Achmad Sanusi sebagaisekretaris. <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> mempunyai dua jurusan, yaitu <strong>Ekonomi</strong> Umum dan<strong>Ekonomi</strong> Perusahaan dengan jumlah mahasiswa 486 orang, terdiri dari 400mahasiswa baru dan 86 mahasiswa berasal dari <strong>Universitas</strong> Merdeka. Stafpengajar berjumlah 40 orang yang merupakan dosen luar biasa, karena pada awalpendiriannya <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> belum memiliki staf dosen tetap.Pada awal berdirinya <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> memiliki dua jurusan yaitu jurusan<strong>Ekonomi</strong> Umum dan Jurusan <strong>Ekonomi</strong> Perusahaan. Dengan dilaksanakannyakonferensi antar <strong>Universitas</strong> Negeri di Bandung tanggal 6 - 10 Januari 1958berdampak langsung pada FE Unpad, dengan menetapkan jangka waktu studisampai dengan Ujian Doktoral lengkap adalah selama 5 tahun. Dengan sistempendidikan ini studi di <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad terbagi dalam lima tingkat yangmasing - masing ditempuh dalam satu tahun, kelima tingkat tersebut adalah :· Tingkat Persiapan· Tingkat Sarjana Muda I (Kandidat I)· Tingkat Sarjana Muda II (Kandidat II)· Tingkat Bakaloriat (Doktoral I)· Tingkat Sarjana (Doktoral II)Berdasarkan Surat Keputusan Senat Guru Besar <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> No.3/Kep/<strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>/68, tanggal 18 Januari 1968, <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>menerima pemindahan Jurusan Administrasi Niaga dan Jurusan Akuntansi dari<strong>Fakultas</strong> Sosial Politik <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>, sehingga sejak tahun akademik1968 sampai 1979 <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> memiliki tiga jurusan, yaitu Jurusan <strong>Ekonomi</strong>Umum, Jurusan <strong>Ekonomi</strong> Perusahaan dan Jurusan Akuntansi. Sistem kelasmatrikulasi ditiadakan mulai tahun 1975, pada tahun 1976 FE Unpad telahmenerapkan sistem semester pada semua tingkat, sampai dengan tingkat SarjanaMuda II. Mulai semester II tahun 1979, telah mulai dijalankan kelas parallel.


2 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISDalam rangka membantu pemerintah untuk pendidikan tenaga terampil tingkattinggi, <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> membentuk program Diploma 3.Program Diploma 3 tersebut merupakan salah satu unit kerja di lingkungan<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> yang mengemban tugas menghasilkansumber daya manusia yang memiliki keahlian dan keterampilan dalam penerapanilmu dan teknologi secara praktis, yang didirikan pada tahun 1975 dan dikukuhkanoleh Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik IndonesiaNomor 042/U/1975 tanggal 18 Maret 1975.Dalam upaya menempatkan <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> sebagaiinstitusi di bidang ilmu manajemen dan bisnis di tingkat nasional maupuninternasional yang relevan dengan upaya <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> dalam menujuWorld Class University, maka pada tanggal 26 Agustus 2011 berdasarkan SuratKeputusan Rektor <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> Nomor 4196/UN6.RKT/HK/2011 telahditetapkan perubahan nama <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> menjadi<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>.B. VISI MISI DAN TUJUAN FAKULTAS1.2.1. Visi <strong>Fakultas</strong>Peraihan “World Class Faculty of Economics and Business in 2026”.1.2.2. Misi <strong>Fakultas</strong>a. Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi sesuai dengan tuntutanpengguna di tingkat dunia.b. Menyelenggarakan pendidikan unggul kelas dunia yang mampu mengaksestuntutan dunia.c. Menyelenggarakan profesionalitas dan akuntabilitas pengelolaan(governance) guna meningkatkan citra dan kepercayaan stakeholder.d. Meningkatkan kompetensi dan komitmen tenaga pendidik untuk berperanaktif dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di kawasan AsiaPasifik.1.2.3. Tujuan <strong>Fakultas</strong>a. Menjadi <strong>Fakultas</strong> yang mampu menghasilkan lulusan unggul dalampengetahuan dan keterampilan sesuai dengan tuntutan pengguna.b. Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan hard skill dan soft skill danmampu berkompetisi di tingkat dunia.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS3c. Menjadi <strong>Fakultas</strong> yang mampu menyelenggarakan sistem pendidikan tinggidengan kualifikasi standar internasional.d. Memiliki Jurusan dan Program Studi yang unggul dan mampu bersaing ditingkat dunia.e. Tercipta sinergi yang berkelanjutan antar Jurusan dan Program Studi.f. Memiliki sistem manajemen pendidikan terintegrasi berbasis ICT.g. Menjadi pusat penelitian bagi pengembangan ilmu-ilmu ekonomi.h. Memiliki budaya organisasi yang kuat dan adaptif terhadap perubahan jamanyang didukung oleh sumber daya manusia dan sumber daya lainnya.i. Terjalin kerja sama dengan lembaga-lembaga nasional dan internasional gunamengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi serta aplikasinya dalammeningkatkan kesejahteraan masyarakat.j. Memiliki sarana dan prasarana berkualitas dan lengkap yang mendukungproses pengelolaan pendidikan bertaraf internasional.k. Memiliki tenaga pendidik berkualitas dalam bidangnya yang mampumenyelenggarakan proses belajar mengajar berstandar internasional.l. Terbentuknya komunitas profesional tenaga pendidik di lingkungan <strong>Fakultas</strong>.m. Meningkatkan kompetensi dan peran serta aktif tenaga pendidik dalammengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi di tingkat dunia.C. TUJUAN PENDIDIKAN PROGRAM STUDI1.3.1. Program Diploma III (D3)A. Program Studi AkuntansiTujuanProgram Studi Akuntansi PAAP FE UNPAD merupakan lembaga pendidikan tinggi dilingkungan <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> yang menyelenggarakan pendidikan ProgramDiploma III yang secara umum bertujuan untuk mendidik calon-calon tenagaprofesional di bidang akuntansi yang memiliki kompetensi sebagai tenaga ahlimadya akuntansi.Tujuan Khusus:1. Menghasilkan tenaga ahli madya yang mampu menyusun laporan keuanganperusahaan sesuai dengan standar akuntansi keuangan yang berlaku umum;2. Menghasilkan tenaga ahli madya yang mampu membantu dalamperancangan sistem informasi akuntansi suatu perusahaan;3. Menghasilkan tenaga ahli madya yang mampu membantu senior auditordalam melakukan pemeriksaan atas laporan keuangan.


4 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISLulusan Program Diploma III Akuntansi disebut sebagai tenaga ahli madya, selainkarena memiliki gelar Ahli Madya (A.Md) di bidang akuntansi, juga memilikikeahlian menengah di bidang akuntansi yang dalam hal ini adalah keahlian sebagaipelaksana fungsi akuntansi di suatu perusahaan atau instansi. Dalam istilahDepartemen Tenaga Kerja, khususnya Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP),lulusan Diploma III akuntansi berada pada level Teknisi Penyelia Akuntansi yaituposisi madya yang menjadi bagian dari fungsi akuntansi sebuah organisasi. Sebagaicontoh, staf divisi akuntansi atau staf divisi keuangan.B. Program Studi Manajemen PemasaranTujuan1. Meningkatkan kualitas proses belajar mengajar melalui berbagai tahappencapaian proses maupun metode pembelajaran.2. Menciptakan lulusan Diploma III Manajemen Pemasaran yang unggul dandapat bersaing di pasar kerja dengan cara :• Meningkatkan IPK lulusan lebih dari 3,00.• Secara bertahap meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris lulusan,dengan nilai TOEIC minimal 450.• Meningkatkan softskill lulusan, agar lebih sesuai dengan tuntutan pasarkerja.3. Meningkatkan kompetensi Dosen dan karyawan melalui upaya pendidikandan pengembangan.4. Meningkatkan kuantitas dan kualitas hubungan Program Studi denganAlumni untuk mengoptmalkan sinergi Program Studi dengan Alumni.5. Meningkatkan keterlibatan civitas akademika dalam Program Pengabdiankepada Masyarakat.Tujuan Khusus:Menghasilkan lulusan Program Studi Manajemen Pemasaran D-III <strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong> Unpad, yang memiliki kemampuan bekerja dan beradaptasi diperusahaan (setingkat Suvervisor / Penyelia), yang:• Mampu dan terampil membantu manajer pemasaran melakukanperencanaan, pengimplementasian serta pengendalian aktivitas pemasaran.• Mampu memimpin, visioner, ulet, kreatif dan dapat berinisiatif menciptakanpeluang kerja / berwirausaha, maupun berkarya pada perusahaan orang lain,secara professional dan mandiri.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS5C. Program Studi PerpajakanTujuanDapat menghasilkan tenaga Ahli Madya dalam bidang Perpajakan yang menguasaiakuntansi dan mampu bersaing dan terserap di pasar tenaga kerja pada saat ini danmasa yang akan datang dengan kualifikasi sebagai berikut:1. Mampu membantu manajer menyelesaikan masalah perpajakan suatuperusahaan/instansi2. Mampu dan memahami pelaksanaan pemungutan pajak di Kantor Pajak danPemerintahan Daerah3. Mampu dan terampil dalam bidang perpajakan untuk membantu KonsultanPajakd. Program Studi <strong>Bisnis</strong> InternasionalTujuan1. Pemenuhan tenaga ahli madya yang terampil (technical skill/human skill) ditingkat manajemen menengah perusahaan yang beroperasi secarainternasional.2. Pemenuhan tenaga ahli madya yang mempunyai inisiatif untuk berwirausahadan/atau entrepreneurial dalam lingkup bisnis internasional.3. Pemenuhan tenaga ahli madya yang memahami pengetahuan bisnis yangberbasis teknologi informasi, sehingga siap bersaing di pasar tenaga kerjainternasional.1.3.2. Program Sarjana (S1)A. Program Studi AkuntansiTujuanMendidik sumber daya insani agar memenuhi persyaratan untuk bekerja sebagaiseorang Sarjana Akuntansi Profesional dengan memiliki pengetahuan, keahlian,sikap profesional dan etika yang cukup di bidang Akuntansi Keuangan, AkuntansiManajemen, Sistem Informasi Akuntansi, Auditing, Akuntansi Sektor Publik danPerpajakan serta ilmu-ilmu pengetahuan yang relevan dengan bidang bidangpengetahuan tersebut. Dengan demikian sumber daya insani tersebut mampubekerja sebagai akuntan publik, akuntan pendidik, akuntan manajemen, akuntanpemerintah dan mampu menduduki jabatan-jabatan dalam organisasi publik atauswasta.


6 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISB. Program Studi Ilmu <strong>Ekonomi</strong> dan Studi PembangunanTujuan1. Meningkatkan mutu akademis dosen dan mahasiswa.2. Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi sehingga mereka terserap didunia kerja di dalam dan luar negeri, serta mampu berkarir dengan baik.3. Menghasilkan karya ilmiah dan penelitian bermutu yang dihasilkan paradosen dan mahasiswa, dipublikasikan pada jurnal atau didiskusikan di forumnasional dan internasional.4. Menghasilkan penelitian dasar dan aplikatif yang hasilnya dapatdiimplementasikan sebagai pengembangan keilmuan serta berguna bagipengambil kebijakan di pemerintah pusat/daerah, sektor publik, atau sektorswasta guna peningkatan kesejahteraan masyarakat.5. Melakukan kemitraan dan kerjasama yang saling menguntungkan denganlembaga lain, baik di dalam maupun luar negeri, dalam berbagai kegiatanTridharma perguruan tinggi.C. Program Studi ManajemenTujuanMahasiswa :1. Meningkatkan kualitas proses belajar mengajar melalui tahap Inkubasi(penguasaan Teknologi dan bahasa Inggris), Pertumbuhan (pengenalanindustri), Perkembangan (Pembentukan visi) dan Pematangan (Integrasi danImplementasi).2. Menciptakan lulusan yang memiliki pengetahuan, empati dan keterampilanyang sesuai dengan kebutuhan pasar.3. Menciptakan lulusan unggul yang dapat bersaing di pasar kerja nasionalmaupun internasional (khususnya di kawasan ASEAN) dengan cara :• Meningkatkan IPK lulusan lebih dari 3,00.• Meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris lulusan dengan nilai TOEFLlebih dari 500 (Intitusional)• Meningkatkan softskill lulusan yang sesuai dengan kebutuhan pasar kerjaTenaga Pendidik:1. Meningkatkan kuantitas Tenaga Pendidik untuk:a. Mencapai jenjang pendidikan tertinggi (80% tenaga pendidik bergelar S3tahun 2015).b. Publikasi di jurnal terakreditasi (2013: nasional 60%, internasional 40%).c. Presentasi penelitian di seminar internasional (diselenggarakan di dalam


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS7negeri 60%, diselenggarakan di luar negeri 40%).d. Peraihan HAKI (buku dan model).E. Peraihan hibah penelitian (tingkat nasional dan internasional).2. Meningkatkan kualitas Tenaga Pendidik melalui:a. Kegiatan Pelatihan dan Pengembangan (2013: nasional 60% danInternasional 40%).b. Keterlibatan di Program Pengabdian pada Masyarakat.Tenaga Kependidikan:1. Meningkatkan kualitas Tenaga kependidikan untuk:a. Mencapai jenjang pendidikan minimal S1.b. Peraihan skor speaking english minimal 450 (Intitusional)c. Pelatihan kompetensi dan keterampilan tata kelola Prodi.d. Studi banding ke Prodi rangking dunia mempelajari tata kelola Prodi dankelas internasional. (dalam negeri dan luar negeri).Prodi:1. Meningkatkan kuantitas dan kualitas sinergi Prodi dengan Alumni, untuk:a. Program magang mahasiswab. Dosen tamuc. Sponsorship kegiatand. Pengembangan kurikulum2. Meraih sertifikasi internasional Prodi (EQUIS pada tahun 2016 dan AACSBpada tahun 2020).a. Meningkatkan kuantitas dan kualitas kelas bahasa Inggris (2008 sd 2010).b. Membuka kelas internasional (2012)c. Meningkatkan jumlah dosen asing mengajar di Prodid. Meningkatkan jumlah mahasiswa asing (Exchange program & Regularclass) teregistrasi di Prodi.3. Peraihan peningkatan citation index dari publikasi internasional dihitungberdasarkan jumlah sitasi per dosen per tahun, menurut Scopus, Site seer atauGoogle Scholar .D. KOMPETENSI LULUSAN1.4.1. Program Diploma III (D3)A. Program Studi AkuntansiKompetensi Lulusan1. Motivation (Motivasi)


8 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISa. Pengembangan pribadi sebagai teknisi akuntansib. Bersifat terbuka, peka, dan tanggap atas perubahan dan kemajuan ilmupengetahuan dan teknologi terhadap masalah yang dihadapi dalambidang keahliannya untuk kemanfaatan diri dan masyarakat.2. Ability (Kemampuan)a. Menyajikan laporan keuangan suatu perusahaan sesuai dengan StandarAkuntansi Keuanganb. Membantu dalam merancang suatu sistem informasi akuntansi yang akandigunakan oleh suatu perusahaanc. Membantu senior auditor dalam hal melakukan pemeriksaan laporankeuangan3. Skills (Keterampilan)a. Menyusun laporan keuanganb. Aplikasi Komputer dalam <strong>Bisnis</strong> dan perkantoran (Microsoft Windows, MsOffice)c. Penggunaan Bahasa Inggris dalam kegiatan bisnisd. Mengoperasikan aplikasi komputer untuk akuntansi (Myob, Dac EasyAccounting)e. Mengoperasikan aplikasi sistem informasi akuntansif. Membaca dan mengevaluasi laporan keuangan4. Attitude (Sikap)a. Berjiwa pancasila dan berkepribadian yang tinggi/muliab. Memiliki jiwa yang positif sebagai teknisi akuntansi5. Knowledge (Pengetahuan)a. Mengetahui tata cara penyusunan laporan keuangan secara utuhb. Mengetahui berbagai faktor yang terkait dengan sistem informasiakuntansic. Mengetahui perkembangan standar akuntansi keuangan dan aplikasinyadalam kegiatan bisnis perusahaand. Mengetahui tata cara pemeriksaan laporan keuangan secara utuh


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS9B. Program Studi Manajemen PemasaranKompetensi Lulusan1. Motivation (Motivasi)a. Tanggap terhadap dinamika perkembangan praktik <strong>Bisnis</strong> secara umum,dan pengembangan diri sebagai penyelia pemasaran.b. Mempunyai kemauan kuat untuk senantiasa bersikap sebagaientrepreneur , yang peduli dan dapat memberikan manfaat keilmuanserta kesejahteraan bagi lingkungannya.2. Ability (Kemampuan)a. Mempunyai kemampuan praktis melakukan penerapan konsep-konsep,teori dan metoda-metoda manajemen pemasaran.b. Mampu merancang dan melakukan simulasi pemasaran, menganalisisserta menginterpretasi, dan mempresentasikannya.3. Skills (Keterampilan)a. Terampil dalam mengelola, mengembangkan dan menerapkan praktikmanajemenpemasaran dalam organisasi dan lingkungan kerjanya.b. Terampil dalam memilih dan menentukan prioritas dengan sumberdayaterbatas,menjalankan prinsip-prinsip bisnis, manajemen profesional,perkembangan dan penguasaan iptek Information & Technology (IT)4. Attitude (Sikap)a. Dapat diandalkan, bertanggungjawab dan memiliki kepedulian sosial.b. Mempunyai keterampilan teknis, personal, interpersonal dan komunikasiyang baik.5. Knowledge (Pengetahuan)a. Memahami situasi bisnis dan lingkungan pemasaran dalam membantuManajer mengelola suatu organisasi / perusahaanb. Memiliki sikap yang positif terhadap perkembangan tuntutan penggunadalam menumbuhkan jiwa profesional, kerjasama, dan otoritas dantanggung jawab pekerjaan.


10 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISC. Program Studi PerpajakanKompetensi Lulusan1. Motivation (Motivasi)a. Pengembangan pribadi sebagai tenaga perpajakanb. Bersifat terbuka, peka, dan tanggap atas perubahan dan kemajuan ilmupengetahuan dan teknologi terhadap masalah yang dihadapi dalambidang keahliannya untuk kemanfaatan diri dan masyarakat.2. Ability (Kemampuan)a. Menyusun laporan keuangan komersil dan laporan keuangan fiskalb. Membantu manajer keuangan untuk penyusunan laporan perpajakan3. Skills (Keterampilan)a. Menghitung, memotong, memungut, dan melaporkan pajak penghasilanuntuk Wajib Pajak (WP) Badan dan Pribadib. Menghitung, memotong, memungut, dan melaporkan pajakpertambahan nilai dan PPN barang mewahC. Menghitung, memotong, memungut, dan melaporkan bea cukaid. Menghitung, memotong, memungut, dan melaporkan PBB, BPHTB, BeaMaterai, dan Pajak Daerahe. Aplikasi Komputer dalam <strong>Bisnis</strong> dan perkantoran (Microsoft Windows, MsOffice)f. Penggunaan Bahasa Inggris dalam kegiatan bisnisg. Mengoperasikan aplikasi komputer untuk perpajakan4. Attitude (Sikap)a. Berjiwa pancasila dan berkepribadian yang tinggi/muliab. Memiliki jiwa yang positif sebagai tenaga perpajakan5. Knowledge (Pengetahuan)a. Mengetahui konsep dan aplikasi perpajakan dalam kegiatan bisnisb. Mengetahui berbagai factor yang harus dimiliki dan dihadapi olehseorang tenaga perpajakanc. Mengetahui berbagai perkembangan keilmuan dan aplikasi perpajakandalam kegiatan bisnis, baik yang terkait dengan WP Badan maupunpribadi


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS11D. Program Studi <strong>Bisnis</strong> InternasionalKompetensi Lulusan1. Motivation (Motivasi)a. Pengembangan pribadi sebagai pebisnis dan entrepreneur, baik di skalalokal maupun internasionalb. Bersifat terbuka, peka, dan tanggap atas perubahan dan kemajuan ilmupengetahuan dan teknologi terhadap masalah yang dihadapi dalambidang keahliannya untuk kemanfaatan diri dan masyarakat.2. Ability (Kemampuan)a. Menjalankan bisnis secara mandiri (wirausaha) yang berorientasi pasarluar negerib. Mensupport manajemen tingkat menengah dalam hal fungsi operasional(operasi, SDM, Keuangan, dan Pemasaran) dari kegiatan bisnisc. Berinteraksi dengan kultur yang berbeda (cross-culture)d. Memiliki kemampuan untuk menerapkan pengetahuan sertaketerampilan berbisnis dalam skala lokal maupun internasional.e. Membantu dalam penyusunan sistem informasi bisnis maupun bisnisonline.3. Skills (Keterampilan)a. Mengadministrasikan kegiatan Ekspor ImporB. Penggunaan Bahasa Asing (Inggris & Mandarin/Jepang/Jerman) dalamkegiatan bisnisc. Aplikasi Komputer dalam <strong>Bisnis</strong> dan perkantoran (Microsoft Windows, MsOffice)d. Membuat dan menjalankan toko online dengan program os-commerceE. Memiliki pengalaman bekerja di perusahaan multinasional4. Attitude (Sikap)a. Berjiwa pancasila dan berkepribadian yang tinggi/muliab. Memiliki jiwa entrepreneurc. Bersifat terbuka, peka, dan tanggap atas perubahan dan kemajuan ilmupengetahuan dan teknologi terhadap masalah yang dihadapi dalambidang keahliannya untuk kemanfaatan diri dan masyarakat.5. Knowledge (Pengetahuan)a. Mengetahui mekanisme dan pengadministrasian perdagangan


12 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISinternasional (ekspor dan impor)b. Mengetahui berbagai faktor yang menyangkut pengelolaan bisnis padaperusahaan lokal dan multinasional, baik yang dijalankan dengan carakonvensional maupun dengan penggunaan teknologi informasic. Mengetahui aspek legal dalam kegiatan bisnis internasional1.4.2. Program Sarjana (S1)A. Program Studi AkuntansiKompetensi LulusanKompetensi yang dituntut dari seorang sarjana akuntansi profesional merujukkepada standar internasional pendidikan akuntansi (International EducationStandards/IES) yang telah ditetapkan oleh International Federation of Accountants(IFAC) dan berlaku efektif sejak tahun 2005. Standar kompetensi berbasis IESmencakup dimensi Knowledge (pengetahuan), Skills (keterampilan) danProfessional Attitudes and Ethics (Sikap dan Etika).Secara rinci standar kompetensi sarjana akuntansi profesional adalah sebagaiberikut:KnowledgeIlmu Pengetahuan yang harus dimiliki oleh seorang sarjana akuntansi profesionalmencakup:• Ilmu akuntansi, keuangan dan ilmu pengetahuan terkait lainnya• Pengetahuan mengenai kegiatan bisnis dan pengorganisasian• Pengetahuan dan kompetensi di bidang teknologi informasiIlmu akuntansi, keuangan dan ilmu pengetahuan terkait lainnyaPengetahuan mengenai ilmu akuntansi, keuangan dan ilmu terkait lainnyaharuslah mencakup pokok-pokok bahasan sebagai berikut:• Akuntansi keuangan dan laporan keuangan• Akuntansi manajemen dan pengendalian manajemen• Perpajakan• Hukum bisnis dan perdagangan• Audit dan assurance• Keuangan dan manajemen keuangan dan• Etika dan nilai-nilai profesionalPengetahuan mengenai kegiatan bisnis dan pengorganisasianPengetahuan dalam bidang ini haruslah meliputi pokok-pokok bahasan sebagai


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS13berikut:• Ilmu ekonomi• Lingkungan bisnis• Corporate governance• Etika bisnis• Pasar uang (financial markets)• Metode kuantitatif• Perilaku organisasi• Manajemen strategis dan pengambilan keputusan• Pemasaran serta• Perdagangan internasional dan globalisasiPengetahuan dan kompetensi di bidang teknologi informasiPengetahuan dan kompetensi di bidang teknologii informasi haruslah meliputibidang-bidang berikut ini:• Pengetahuan umum teknologi informasi• Pengetahuan mengenai pengendalian teknologi informasi• Kompetensi di bidang pengendalian teknologi informasi• Kompetensi sebagai pengguna teknologi informasi dan• Kompetensi sebagai perancang atau penilai atau menajer sisteminformasi maupun gabungan kompetensi-kompetensi tersebutProfessional SkillsSetiap individu yang menginginkan untuk menjadi sarjana akuntansi professionalharus memiliki beberapa keahlian sebagai berikut:• Intellectual skills• Technical and functional skills• Personal skills• Interpersonal and communication skills• Organizational and business management skillsIntellectual skillsIntellectual skills terbagi dalam 6 tingkatan, yaitu pengetahuan (knowledge),pemahaman (understanding), aplikasi (application), analisis (analysis), sintesa(synthesis) yang mengabungkan pengetahuan dari beberapa bidang,memprediksikan dan menarik kesimpulan) dan evaluasi (evaluation). Hal inisangat penting bagi setiap individu agar dapat meraih tingkatan tertinggi padasetiap kualifikasi yang dibutuhkan.


14 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISIntellectual skills memungkinkan seorang sarjana akuntansi professional untukmenyelesaikan masalah, membuat keputusan dan memakai judgement yang tepatpada setiap kondisi organisasi yang bersifat kompleks. Keahlian ini seringkalidiperoleh melalui adanya pendidikan umum yang luas.Intellectual skills yang dibutuhkan mencakup beberapa hal sebagai berikut:• Kemampuan untuk menempatkan, mendapatkan, mengorganisasikandan memahami informasi yang berasal dari manusia, media cetak danmedia elektronik• Kemampuan untuk menyelidiki, meneliti, berpikir dengan logika,mengetahui sebab-akibat dan menganalisa secara kritis• Kemampuan untuk mengidentifikasi dan menyelesaikan masalah yangtidak terstruktur dan tidak biasa terjadiTechnical and functional skillsKemampuan ini terdiri dari kemampuan umum dan juga kemampuan yang spesifikterhadap akuntansi yang mencakup:• Aplikasi matematis dan statistik serta keahlian information andtechnology• Decision modeling dan analisa resiko• Pengukuran• Pelaporan• Kepatuhan terhadap peraturan dan hukum yang berlakuPersonal skillsKemampuan ini terkait dengan perilaku dan sikap dari sarjana akuntansiprofesional. Mengembangkan sikap dan perilaku ini dapat membantupembelajaran dan perbaikan individual yang mencakup:• Self-management• Inisiatif, kemampuan untuk mempengaruhi dan self-learning• Kemampuan untuk memilih dan membagi prioritas dengan sumber yangterbatas dan mengelola pekerjaan yang tenggat waktu yang sangat ketat• Kemampuan untuk mengantisipasi dan beradaptasi terhadap perubahan• Pertimbangan atas implikasi terhadap professional values, etik danperilaku dalam pembuatan keputusan dan• Skeptisme profesionalInterpersonal and communication skillsKemampuan ini memungkinkan sarjana akuntansi profesional untuk bekerja


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS15dengan pihak luar organisasi, menerima dan mengirimkan informasi, memberikanpertimbangan yang memadai dan membuat keputusan secara efektif. Komponenyang tercakup dalam keahlian ini adalah:• Bekerja dengan pihak lain dalam suatu proses konsultasi, untuk bertahandan menyelesaikan masalah• Bekerja dalam tim• Berinteraksi dengan individu yang berbeda secara cultural dan intelektual• Menegosiasikan kesepakatan dan penyelesaian yang dapat diterima didalam lingkungan profesi;• Bekerja secara efektif di dalam yang multicultural• Menyajikan, mendiskusikan, melaporkan dan mempertahankanpendapat secara efektif melalui komunikasi formal dan informal baiktertulis maupun lisan• Mendengar dan membaca secara efektif, termasuk kepekaan terhadapperbedaan budaya dan bahasaOrganizational and business management skillsKeahlian di bidang ini telah menjadi bagian yang semakin penting bagi sarjanaakuntansi profesional. Sarjana akuntansi dituntut untuk berperan lebih aktif didalam kegiatan operasional organisasi. Sebelumnya tugas sarjana akuntansimungkin hanya terbatas pada penyediaan data yang akan digunakan oleh pihaklain, namun sekarang sarjana akuntansi sering menjadi bagian dari kelompokpembuat keputusan. Sebagai konsekuensinya, sangatlah penting bagi sarjanaakuntansi untuk memahami seluruh aspek di dalam pengelolaan organisasi. Olehsebab itu, sarjana akuntansi profesional perlu untuk memiliki pengetahuan bisnis,kesadaran politik dan pengetahuan global yang luas.Keahlian di bidang ini mencakup:• Perencanaan strategis, manajemen proyek, manajemen sumber dayamanusia dan pengambilan keputusan• Kemampuan untuk mengatur dan mendelegasikan tugas, memotivasi danmengembangkan sumber daya manusia• Kepemimpinan dan• Pertimbangan dan kearifan profesionalAttitudeProses pendidikan sarjana akuntansi profesional harus mencakup nilai danperilaku yang mengarah kepada komitmen untuk:• Kepentingan publik dan sensitifitas terhadap tanggung jawab sosial• Pengembangan diri dan belajar secara terus menerus


16 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS• Dapat diandalkan, bertanggung jawab, tepat waktu, dan salingmenghargai• Hukum dan peraturan yang berlakuPendekatan program pendidikan sarjana akuntansi profesional terkait denganpembelajaran nilai-nilai profesional, etika dan perilaku akan mencerminkantujuan, lingkungan budaya dan negara Indonesia, setidaknya program tersebutharus mencakup:• Prinsip-prinsip etika• Perbedaan rincian peraturan, kerangka kerja dalam beretika, sertakelebihan dan kekurangannya• Penguasaan prinsip etika dasar dari integritas, objektifitas, komitmen ataskompetensi dan keahlian profesi yang memadai dan mampu menjagarahasia.• Perilaku profesional dan kepatuhan terhadap standar-standar teknis• Konsep atas independensi, skeptisme, akuntabilitas dan harapan publik• Etika dan tanggung jawab sosial profesi• Etika dan hukum,termasuk hubungan antara hukum, peraturan dankepentingan umum• Akibat dari perilaku tidak etis terhadap individu, profesi dan masyarakatluas• Etika di dalam kegiatan bisnis dan good governance• Etika dan profesionalisme akuntan; whistle blowing, konflik kepentingan,dilema etika dan resolusinyaB. Program Studi Ilmu <strong>Ekonomi</strong> dan Studi PembangunanKompetensi Lulusan1. Motivation (Motivasi)a. Memiliki rasa ingin tahu (curiosity) tentang dinamika perkembangan ilmupengetahuan dan aplikasi teknologi informasi dan komunikasi khususnyadi bidang ekonomi.b. Memiliki keinginan yang kuat untuk mengembangkan ilmu pengetahuandan teknologi khususnya ilmu ekonomi dan aplikasinya sertamenerapkannya dalam pekerjaan dan kehidupan sehari-hari.c. Memiliki kemauan untuk selalu meningkatkan kualitas pengetahuan,sikap, kemampuan dan keterampilan.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS172. Ability (Kemampuan)a. Memiliki kemampuan untuk mengembangkan dan menerapkan ilmu danpengetahuan ekonomi guna meningkatkan harkat dan martabat manusia.b. Memiliki kemampuan untuk melakukan analisis dan solusi masalahtentang isu dan masalah ekonomi dengan menggunakan rujukan ilmupengetahuan, metode penelitian, teknik analisis dan aplikasi teknologiinformasi dan komunikasi.c. Memiliki kemampuan praktis dalam menerapkan konsep, teori danpengetahuan di bidang ekonomi.d. Memiliki kemampuan untuk menciptakan kerjasama guna meningktakankinerja dalam bekerja dan bermasyarakat.3. Skill (Keterampilan)a. Keteramplian untuk mengelola ide, konsep, penemuan, pengembangan,dan dan penerapan ilmu ekonomi dengan mengaplikasikan teknologiinformasi dan komunikasi.b. Keterampilan untuk menerapkan ilmu dan pengetahuan ekonomi yangberdampak bagi peningkatan kesejahteraan.c. Keterampilan untuk beradaptasi dengan lingkungan kerja dan masyarakatguna membangun karir dan posisi yang lebih tinggi.d. Keterampilan untuk membangun sinergi dan networking dengan pihak atauorang lain.4. Attitude (Sikap)a. Sikap yang positif dan terbuka terhadap tantangan kerja danperkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.b. Sikap untuk menghargai upaya interdisiplin dalam mengeksplorasi,memanfaatkan dan melestarikan sumber daya alam dan lingkungan.c. Sikap untuk menghargai etika, kejujuran, tanggung jawab, komitmen daninovasi dalam bertingkah laku dan berkarya.d. Sikap untuk berperilaku sebagai entrepreneurship dalam bidangpekerjaan apapun.5. Knowledge (Pengetahuan)a. Memahami prinsip-prinsip sosial, ekonomi,b. hukum, sains dan teknologi yang melandasi perkembangan ilmu ekonomidan aplikasinya.


18 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISc. Menerapkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang ekonomi untukmenciptakan karya yang berguna bagi pekerjaan dan masyarakat.d. Memahami, mampu beradaptasi dan mampu berperan dalam meresponperubahan yang terjadi di dalam dan luar negeri menggunakan bekalpengetahuan tentang ilmu ekonomi dan teknologi.C. Program Studi ManajemenKompetensi LulusanDESKRIPTOR KUALIFIKASI SDM LEVEL 6 PADA KKNIDIHASILKAN OLEH PROGRAM S1 MANAJEMENDeskripsi generik level 6 (paragraf pertama)Mampu memanfaatkan IPTEKS dalam bidang keahliannya dan mampuberadaptasi terhadap situasi yang dihadapi dalam penyelesaian masalah.Deskripsi spesifik:1. Mampu memanfaatkan teknologi informasi untuk menyelesaikantugas-tugas tertentu dalam bidang manajemen dan mengelola suatubisnis.2. Mampu menyusun perencanaan, melakukan pengorganisasian,penyusunan staff, memimpin dan mengarahkan orang lain, danmelakukan pengendalian dalam rangka mengelola suatu organisasaibisnis.3. Mampu melaksanakan tugas-tugas manajer fungsional menengahpada suatu organisasi bisnis.4. Mampu menyusun perencanaan bisnis (business plan) danmengaplikasikannya dalam suatu bisnis tertentu.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS19Deskripsi generik level 6 (paragraf kedua)Menguasai konsep teoritis bidang pengetahuan tertentu secara umumdan konsep teoritis bagian khusus dalam bidang pengetahuan tersebutsecara mendalam, serta mampu memformulasikan penyelesaianmasalah prosedural.Deskripsi spesifik:1. Memiliki kemampuan menggali perkembangan ilmu <strong>Bisnis</strong> danManajemen untuk meningkatkan pengetahuan, sikap, keterampilanmanajerial.2. Bersikap positif dan terbuka terhadap perkembangan ilmu <strong>Bisnis</strong> danManajemen3. Menguasai dan mengimplementasikan konsep intra danentrpreneurship.4. Menerapkan konsep dan teori <strong>Bisnis</strong> dan Manajemen untukmeningkatkan kinerja organisasi dan lingkungannyaDeskripsi generik level 6 (paragraf ketiga)Mampu mengambil keputusan strategis berdasarkan analisis informasidan data, dan memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternatifsolusi:Deskripsi spesifik:1. Mampu mengambil keputusan strategis atas permasalahanpermasalahanyang dihadapi dalam manajemen dan bisnis.2. Mampu mengidentifikasi dan mendiagnosis masalah-masalah bisnisdan merumuskan alternative solusi yang tepat menurut kaidah-kaidahmanajemen.3. Mampu melakukan riset yang dapat digunakan dalam memberikanberbagai alternatif penyelesaian masalah di bidang manajemen danbisnis.4. Menerapkan ilmu pengetahuan melalui penelitian dan pengabdianpada masyarakat di bidang bisnis dan manajemen.


20 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISDeskripsi generik level 6 (paragraf keempat)Bertanggungjawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberitanggungjawab atas pencapaian hasil kerja organisasiDeskripsi spesifik:1. Bertanggungjawab, menghargai etika, kejujuran dan komitmen dalambertingkah laku untuk menjalankan prinsip-prinsip bisnis danmanajemen2. Menciptakan dan memotivasi kerjasama tim untuk meningkatkankinerja organisasi3. Percaya diri dan dengan cepat menyesuaikan diri dalam lingkunganyang baru


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS21ParameterDeskripsiKemampuandi BidangKerjaLuaran Hasil Pembelajaran Per KonsentrasiMPEM MSDMO MO MKEU Kewirausahaan Man. Syariah- Mampumemanfaatkanteknologiinformasi untukmenyelesaikantugas-tugastertentu dalambidangmanajemenpemasaran dalamrangka mengelolakegiatan bisnis- Mampumenyusunperencanaan,melakukanpengorganisasian,penyusunan staff,memimpin danmengarahkanorang lain, danmelakukanpengendaliandalam rangkamengelola suatuorganisasai bisnis.-Mampumemanfaatkanteknologiinformasi untukmenyelesaikantugas-tugastertentu dalambidangmanajemen SDMdan organisasidalam rangkamengelolakegiatan bisnis- Mampumenyusunperencanaan,melakukanpengorganisasian,penyusunan staff,memimpin danmengarahkanorang lain, danmelakukanpengendaliandalam rangkamengelola suatuorganisasai bisnis.-Mampumemanfaatkanteknologiinformasi untukmenyelesaikantugas-tugastertentu dalambidangmanajemenoperasi dalamrangka mengelolakegiatan bisnis- Mampumenyusunperencanaan,melakukanpengorganisasian,penyusunan staff,memimpin danmengarahkanorang lain, danmelakukanpengendaliandalam rangkamengelola suatuorganisasai bisnis.-Mampumemanfaatkanteknologiinformasi untukmenyelesaikantugas-tugastertentu dalambidangmanajemenkeuangan danorganisasi dalamrangka mengelolakegiatan bisnis- Mampumenyusunperencanaan,melakukanpengorganisasian,penyusunan staff,memimpin danmengarahkanorang lain, danmelakukanpengendaliandalam rangkamengelola suatuorganisasai bisnis.-Mampumemanfaatkanteknologiinformasi untukmenyelesaikantugas-tugastertentu dalambidangkewirausahaandalam rangkamengelolakegiatan bisnis- Mampumenyusunperencanaan,melakukanpengorganisasian,penyusunan staff,memimpin danmengarahkanorang lain, danmelakukanpengendaliandalam rangkamengelola suatuorganisasai bisnis.-Mampumemanfaatkanteknologi informasiuntukmenyelesaikantugas-tugastertentu dalambidang manajemensyariah dalamrangka mengelolakegiatan bisnisberbasis syariah- Mampumenyusunperencanaan,melakukanpengorganisasian,penyusunan staff,memimpin danmengarahkanorang lain, danmelakukanpengendaliandalam rangkamengelola suatuorganisasai bisnis.


22 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISParameterDeskripsiPengetahuan yang wajibdikuasaiLuaran Hasil Pembelajaran Per KonsentrasiMPEM MSDMO MO MKEU Kewirausahaan Man. SyariahMemilikikemampuanmenggaliperkembanganilmu <strong>Bisnis</strong> danManajemenuntukmeningkatkanpengetahuan,sikap,keterampilanmanajerialdenganMenerapkankonsep dan teori<strong>Bisnis</strong> danManajemenpemasaran untukmeningkatkankinerja organisasibisnis danlingkungannyaMemilikikemampuanmenggaliperkembanganilmu <strong>Bisnis</strong> danManajemenuntukmeningkatkanpengetahuan,sikap,keterampilanmanajerialdenganMenerapkankonsep dan teori<strong>Bisnis</strong> danManajemen SDMdan Organisasiuntukmeningkatkankinerja organisasibisnis danlingkungannyaMemilikikemampuanmenggaliperkembanganilmu <strong>Bisnis</strong> danManajemen untukmeningkatkanpengetahuan,sikap,keterampilanmanajerialdenganMenerapkankonsep dan teori<strong>Bisnis</strong> danManajemenoperasi untukmeningkatkankinerja organisasibisnis danlinkungannyaMemilikikemampuanmenggaliperkembanganilmu <strong>Bisnis</strong> danManajemen untukmeningkatkanpengetahuan,sikap,keterampilanmanajerialdenganMenerapkankonsep dan teori<strong>Bisnis</strong> danManajemenkeuangan untukmeningkatkankinerja organisasibisnis danlingkungannyaMemilikikemampuanmenggaliperkembanganilmu <strong>Bisnis</strong> danManajemen untukmeningkatkanpengetahuan,sikap,keterampilanmanajerialdenganMenerapkankonsep dan teori<strong>Bisnis</strong> danManajemenkewirausahaandalam rangkamenciptakankemandirianusahaMemilikikemampuanmenggaliperkembanganilmu <strong>Bisnis</strong> danManajemen untukmeningkatkanpengetahuan,sikap,keterampilanmanajerial denganMenerapkankonsep dan teorimanajemen dan<strong>Bisnis</strong> syariahdalam rangkamenciptakankinerja organisasibisnis syariah


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS23ParameterDeskripsiKemampuanManajerialLuaran Hasil Pembelajaran Per KonsentrasiMPEM MSDMO MO MKEU KewirausahaanMampumelaksanakantugas-tugasmanajerpemasaran padasuatu organisasibisnis.Mampumelaksanakantugas-tugasmanajer SDM danorganisasi dalamrangkapengembanganorganisasi bisnis.Mampumelaksanakantugas-tugasmanajerkeuangan dalamrangkapengembanganorganisasi bisnis.Mampumelaksanakantugas-tugasmanajerial dalamrangkapengembanganusaha mandiridenganmenciptakan danmengelolakegiatan bisnis.Man. SyariahMampumelaksanakantugas-tugasmanajerfungsional dalamorganisasi bisnisberbasis syariah


24 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS25BAB IIPENYELENGGARAAN PENDIDIKAN PROGRAM STUDIA. PROGRAM DIPLOMA III (D3)2.1.1. Kurikulum dan Deskripsi Mata Kuliah2.1.1.1. Program Studi AkuntansiA) Struktur Mata KuliahNo. Kelompok Mata Kuliah SKS %1.2.3.4.5.Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB)Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB)Mata Kuliah Berkehidupan Bersama (MBB)Jumlah640382265,3535,7233,9319,655,35112 100,00PROGRAM DIPLOMA IIIB) Daftar Mata KuliahSemester GanjilNo. Sandi Mata Kuliah SKS %Semester ITelahMenempuh1.2.3.4.5.6.7.8.9.G1F101G1F203B0A101B0A102B0D102B0X101B0B110B0X103B0X104Pendidikan AgamaPendidikan KewarganegaraanPengantar Akuntansi I**Praktikum Pengantar Akuntansi IPengantar <strong>Bisnis</strong>Bahasa InggrisBhs. Indonesia & korespondensi bisnisPengantar <strong>Ekonomi</strong> MikroPengantar Aplikasi KomputerTotal** Nilai akhir ( huruf mutu ) minimum untuk mata kuliah ini adalah C10.11.12.B0A205B0A206B0A207Semester IIIAkuntansi Keuangan IPraktikum Akuntansi Keuangan IAkuntansi Biaya2(2-0)2(2-0)3(3-0)2(0-2)3(3-0)2(2-0)2(0-2)3(3-0)2(1-1)213(3-0)2(0-2)3(3-0)TelahMenempuhPengantarAkuntansi I dan IIPengantarAkuntansi I


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS27No. Sandi Mata Kuliah SKS4.5.6.7.8.9.B0A103B0A104B0X106B0B209B0X105B0D104Pengantar Akuntansi II**Praktikum Pengantar Akuntansi IIPengantar <strong>Ekonomi</strong> MakroKorespondensi <strong>Bisnis</strong> Inggris ( Praktikum )Praktikum Bahasa InggrisMatematika <strong>Ekonomi</strong>Total3(3-0)2(0-2)3(3-0)1(0-1)1(0-1)3(3-0)21PrasyaratPROGRAM DIPLOMA IIINo. Sandi Mata Kuliah SKSPrasyaratSemester IVTelahMenempuh9.10.11.12.13.14.15.16.B0A209B0A210B0D506B0A211B0A213B0A212B0D256B0A214Akuntansi Keuangan IIPraktikum Akuntansi Keuangan IIPenganggaranDasar Akuntansi ManajemenSistem Informasi AkuntansiPraktikum Komputer AkuntansiBank dan Akuntansi PerbankanPraktika Sistem Informasi3(3-0)2(0-2)2(2-0)3(3-0)3(3-0)2(0-2)3(3-0)2(0-2)AkuntansiKeuangan IAkuntansi BiayaAkuntansi BiayaPengantarAplikasi Komp.Total21Semester VI17.18.B0A604B0A602Praktek Kerja LapanganL T ATotal2(0-2)4(4-0)6


28 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISC) Deskripsi Mata KuliahG1F101 PENDIDIKAN AGAMA 2 (2-0)Mengantarkan mahasiswa dalam pengembangan profesi dankepribadian keagamaan yangberiman dan bertakwa, berilmu danberakhlak mulia serta menjadikan ajaran agama sebagai landasanberfikir dan berprilaku dalam pengembangan profesi.B0A101 PENGANTAR AKUNTANSI I 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang dasar akuntansikeuangan, persamaan akuntansi, teknik pencatatantransaksitransaksi bisnis sehingga menjadi laporan keuangan baikuntuk perusahaan jasa, dagang dan manufaktur dalam bentuk jenisperusahaan perorangan dan perseroan terbatas.B0A102 PRAK. PENGANTAR AKUNTANSI I 2 (0-2)Melatih keterampilan mahasiswa dalam membuat dan menyajikanlaporan keuangan melalui simulasi data keuangan/transaksitransaksibisnis suatu perusahaan, sesuai dengan siklus akuntansi keuangan.B0D102 PENGANTAR BISNIS 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan dasar pemahaman tentang kegiatanbisnis dengan faktorfaktor yang mempengaruhinya. Konsepkonsepdasar dari fungsi fungsi utama bisnis, manajemen,keuangan,pemasaran, operasi dan SDM.B0X101 BAHASA INGGRIS 2 (2-0)Mengantarkan mahasiswa agar dapat memahami pengetahuanGrammer atau Stucture dan dapat menerapkannya dalam kalimatkalimatberbahasa Inggris yang dilatihkan melalui kemahiran bahasa -Reading Comprehension dan Writing guna memahami berbagairefernsi yang berbahasa Inggris dan menunjang pemerolehan sertapenerapan ilmu yang dipelajari pada program studi.B0B110 KORESPONDENSI BISNIS INDONESIA 1 (0-1)Pengertian dan kegunaan surat menyurat, menyusun surat yang baikdan benar, menyusun surat niaga, iklan,surat kawat, surat undangan,


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS29cara menyusun surat lamaran, surat otentik, surat klaim, penagihan,referensi dan surat rekomendasi.B0X103 PENGANTAR ILMU EKONOMI MIKRO 3 (3-0)Di dalam mata kuliah ini di bahas konsep konsep dasar ilmu ekonomimikro yang berkenaan dengan perilaku dan masalah masalah yangdihadapi oleh unit unit kecil dari seluruh kegiatan suatuperekonomian seperti konsumen, produsen/perusahaan, dan pasar.Pembahasan meliputi: permintaan, penawaran dan keseimbanganpasar, perilaku konsumen dalam memaksimumkan utiliti, produksi,biaya dan maksimal laba, serta organisasi pasar.B0X104 PENGANTAR APLIKASI KOMPUTER 2 (1-1)Memberikan pengantar pengoperasian komputer denganpenekanan pada praktik dan latihan, yaitu memberikan pengetahuandasar dalam memproses kata dan pengolahan data.G1F203 PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN 2 (2-0)Mengantarkan mahasiswa mengembangkan kepribadiannya selakuwarganegara yang berperan aktif menegakkan demokrasi menujumasyarakat madani dan membantu mahasiswa selaku warga negaraagar mampu mewujudkan nilai-nilai dasar perjuangan bangsaIndonesia serta kesadaran berbangsa, benegara dalam menerapkanilmunya secara bertanggung jawab terhadap kemanusiaan dengankompetensi menguasai kemampuan berfikir, bersikap rasional, dandinamis, berpandangan luas sebagai intelektual yang memiliki;Wawasan kesadaran benegara, untuk bela negara dengan perilakucinta tanah air; Wawasan kebangsaan, kesadaran berbangsa demiketahanan nasional; Pola pikir, sikap, yang komperhensif integralpada seluruh aspek kehidupan nasional.B0A205 AKUNTANSI KEUANGAN I 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dan pengertian tentangkonsepkonsep dasar yang melandasi prinsip akuntansi, laporankeuangan, elemenelemen laporan keuangan, serta transaksitransaksi yang mempengaruhinya.


30 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIB0A206 PRAKTIKUM AKT. KEUANGAN I 2 (0-2)Melatih mahasiswa memperdalam pengetahuan mengenaitransaksi-transaksi yang terjadi pada suatu perusahaan yangmempengaruhi aktiva lancar, aktiva tetap dan aktiva tak berwujuddan simulasi aplikasi PSAKB0A207 AKUNTANSI BIAYA 3 (3-0)Memberikan pengetahuan dasar mengenai fungsi akuntansi biayauntuk membantu manajemen dalam perencanaan dan pengendaliankegiatan perusahaan. Mahasiswa dapat mencatat serta menghitungberbagai metode penentuan harga pokok produk dan membantudalam pengendalian biaya dan analisis biaya.B0A208 PRAKTIKUM AKUNTANSI BIAYA 2 (0-2)Untuk melatih keterampilan mahasiswa dalam meng-hitungberbagai metode perhitungan harga pokok dan pengendalian dananalisis biaya melalui simulasi data.B0D205 STATISTIKA BISNIS 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan yang meliputi pengolahandan penyajian data kuantitatif dan menentukan berbagai ukurandeskriptif, penentuan angka indeks, analisis debet berkala, regresidan korelasi sederhana. Konsep probabilitas serta berbagai distribusiprobabilitas diskrit dan kontinue (distribusi normal ).B0D206 PRAKTIKUM STATISTIKA BISNIS 2 (0-2)Melatih keterampilan mahasiswa agar mampu meng-gunakanmetode kuantitatif dalam penganalisisan data.B0D305 MANAJEMEN KEUANGAN 3 (2-1)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang manajemenkeuangan perusahaan yang meliputi financing, investing dandevidend policy. Selain itu menghitung dan melakukan interpretasiterhadap berbagai data dan/atau informasi keuangan yang relevansebagai dasar pengambilan keputusan dalam manajemen keuanganperusahaan serta penilaian kinerja keuangan.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS31B0C317 PERPAJAKAN 2 (2-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahaman termasukperturan-peraturan dan perhitungan pajak-pajak pusat (PPh, PPN,PPnBM, PBB dan BPHTB) serta rekonsiliasi fiskal.B0C318 PRAKTIKUM PERPAJAKAN 2 (0-2)Untuk melatih keterampilan mahasiswa agar mampu menghitungdan menyusun pelaporan pajak-pajak yang terutang (PPh, PPnBM)baik Surat Pemberitahuan Masa maupun Surat PemberitahuanTahunan.PROGRAM DIPLOMA IIIB0A315 AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengertian dan pengetahuan tentangpencatatan transaksi, pembuatan laporan dan analisis yangberhubungan dengan penggabungan bisnis dan laporan keuangankonsolidasi. Materi yang diberikan adalah transaksi yangberhubungan dengan penggabungan bisnis; teknik dan prosedurpenyusunan laporan keuangan konsolidasi antara perusahaan indukdan anak; dan masalah-masalah khusus dalam penyusunan laporankeuangan konsolidasi meliputi transaksi antar perusahaan terafiliasiyang terkait dengan persediaan, aktiva tetap, obligasi, perubahankepemilikan, dan kepemilikan tidak langsung dan mutual. Setelahmengikuti mata kuliah ini , diharapkan mahasiswa mampu menyusunlaporan keuangan penggabungan bisnis dan laporan keuangankonsolidasi dengan teori, teknik dan prosedur yang benar.B0A316 PRAKTIKUM AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 2 (0-2)Mata Kuliah ini bertujuan untuk melatih keterampilan mahasiswamenyangkut penyusunan laporan keuangan penggabungan bisnisdan laporan keuangan konsolidasi (kepemilikan langsung directholdings) dan masalah-masalah khusus dalam penyusunan laporankauangan konsolidasi (transaksi anatar perusahaan yang berupatransaksi persediaan, aktiva tetap, obligasi, perubahan kepemilikan,dan kepemilikan tidak langsung dan mutual indirect holdings).B0A317 AUDITING I 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengertian dan penge-tahuan tentangprofesi akuntan publik. Konsep konsep dasar pemeriksaan laporan


32 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIkeuangan dan gambaran hubungan antara pengendalian interndengan laporan keuangan (konsep dasar audit atas laporankeuangan).B0A323 PRAKTIKUM AUDITING 2 (0-2)Melatih mahasiswa dalam melakukan pemeriksaan laporankeuangan yang meliputi penyusunan program pemeriksaan,pembuatan kertas kerja pemeriksaan, penilaian internal control.B0A214 AKUNTANSI PEMERINTAHAN 3 (2-1)Mata kuliah ini memberikan kerangka konseptual, standar dan teknikakuntansi pemerintah, serta pengawasan pelaksanaan anggaran diorganisasi pemerintahan.B0A320 AKUNTANSI SYARIAH 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan khusus mengenaiakuntansi yang berlaku di industri perbankan syariah, mulai daripencatatan transaksi hingga penyusunan laporan keuanganberdasarkan PSAK 101-109.B0X406 TEKNIK PENULISAN LAPORAN 2 (2-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang metodologipenulisan karya ilmiah, sistematika penulisan karya ilmiah sesuaidengan metodologi ilmiah. Membahas dasar pertimbangan dalampersiapan penulisan karya ilmiah permasalahan dasar dalampenentuan bentuk penulisan laporan, penyusunan, editing suatukarya ilmiah.B0A319 SISTEM AKUNTANSI PEMERINTAHAN 3 (3-0)Matakuliah ini memberikan pemahaman serta membahas tentangtentang bagaimana proses akuntansi di pemerintahan, kerangkakonseptual dan standar Akuntansi untuk masing-masing pos dilaporan keuangan pemerintah.B0D407 KEWIRAUSAHAAN 3 (3-0)Matakuliah ini memberikan pengertian tentang dasar-dasarkewirausahaan yang meliputi etos kerja, perilaku dan kontribusi bagiperekonomian, teknik operasional memulai usaha dan menyusunstudi kelayakan.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS33B0B202 MANAJEMEN PEMASARAN 3 (3-0)Matakuliah ini memberikan pengertian tentang dasar-dasarpemasaran suatu produk/jasa yang diwujudkan dalam teknik bauranpemasaran yang terdiri dari produk, harga, tempat, dan promosi.B0C107 PENGANTAR PERPAJAKAN 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahaman ataspungutan yang berlaku di Indonesia, meliputi Pungutan Pajak dandaerah beserta Kewajiban dan Hak wajib pajak dan fiskus.PROGRAM DIPLOMA IIIB0D204 MANAJEMEN 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan gambaran mengenai konsep dan filosofismanajemen keputusan yaitu pendekatan sistem dan kontingensi.Diuraikan bahwa manajemen bekerja dalam sosiotechnical system,perpaduan seni dan sains serta psychosocial dan spiritual.Pemahaman tentang fungsi-fungsi manajemen: planning, organizing,staffing, leading dan controlling menjadikan mahasiswa diharapkanmampu menerapkannya dalam pengelolaan suatu organisasi.B0X102 HUKUM BISNIS 2 (2-0)Bertujuan agar mahasiswa mengetahui berbagai bentuk perusahaan,syarat pendirian, hak dan kewajiban tiap-tiap jenis perusahaan,status hukum beserta tanggung jawab.B0D107 MATEMATIKA EKONOMI 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pemahaman dan memahirkanmahasiswa menggunakan konsep-konsep dan teknik-teknik dalammatematika sebagai alat analisis dalam masalah ekonomi, bisnis ataukeuangan. Tujuan : Diharapkan mahasiswa dapat melakukan analisisstatik serta menyelesaikan masalah optimasi bebas.B0A103 PENGANTAR AKUNTANSI II 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang prosespenyusunan laporan keuangan perusahaan jasa dan dagang sertamanufaktur.Memberikan pengetahuan tentang pengertian dandasar pencatatan transaksi yang berkaitan dengan elemenelemenlaporan keuangan serta memberikan konsepkonsep dasar akuntansimanajemen.


34 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIB0A104 PRAK. PENGANTAR AKUNTANSI II 2 (0-2)Melatih keterampilan mahasiswa dalam menyusun laporankeuangan baik untuk perusahaan dagang dan manufaktur.Memecahkan kasuskasus yang berkaitan dengan masalahmasalahyang berkaitan dengan transaksitransaksi elemenelemen laporankeuangan.B0X106 PENGANTAR ILMU EKONOMI MAKRO 3 (3-0)Mata kuliah ini membahas konsepkonsep dasar di dalam ilmuekonomi makro yang berkenaan dengan masalahmasalah pentingyang selalu dihadapi oleh suatu perekonomian dankebijakankebijakan makro ekonomi untuk mengatasinya.Pembahasan meliputi: penentuan tingkat kegiatan /kinerja suatuperekonomian, penentuan tingkat keseimbangan kegiatan suatuperekonomian, termasuk membahas peran sektor pemerintah dansektor luar negeri, perananperanan uang dan sistem keuangan dalamperekonomian, pertumbuhan ekonomi dan kebijakankebijakanmakro ekonomi.B0B209 KORESPONDENSI BISNIS INGGRIS 1 (0-1)Introduction to letter writing, global description of letter types,styles/lay out of letter, cable writing, busines document, businessreport, precis writing, good work & ethics in business.B0X105 PRAKTIKUM BAHASA INGGRIS 1 (0-2)Untuk melatih keterampilan mahasiswa seluruh program studi agarmampu mendengar serta berkomunikasi secara aktif dalam bahasaInggris.B0A209 AKUNTANSI KEUANGAN II 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang transaksiperusahaan yang berhubungan dengan hutang dan modal. Materiyang tercakup anatara lain transaksi yang berkaitan dengan hutanglancar, hutang jangka panjang, investasi saham, laba detahan, koreksikesalahan pencatatan dan pengakuan.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS35B0A210 PRAKTIKUM AKUNTANSI KEUANGAN II 2 (0-2)Meningkatkan pemahaman mahasiswa dalam menyelesaikankasuskasus yang berkaitan dengan transaksitransaksi yangmempengaruhi hutang lancar, hutang jangka panjang, investasisaham, modal laba ditahan yang terjadi / yang sering ditemui dalamdunia bisnis / praktik / nyata.PROGRAM DIPLOMA IIIB0D340 PENGANGGARAN 2 (2-0)Mata kuliah ini memberikan pengertian dan pemahaman tentangkonsep-konsep dalam penyusunan anggaran perusahaanmanufaktur. Konsep anggaran sebagai alat perencanaan danpengendalian manajemen. Materi meliputi bagaimana menyusunanggaran penjualan, produksi, kebutuhan bahan baku, pembelian,BOP, utang, piutang, kas, modal, menyusun anggaran induk baikanggaran operasional dan keuangan.B0A211 DASAR AKUNTANSI MANAJEMEN 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahaman tentangakuntansi manajemen baik sebagai tipe informasi dan tipe akuntansisebagai alat bantu manajemen dalam hal pengambilan keputusanmengenai perencanaan dan pengendalian.B0A213 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan mengenai sistem informasiakuntansi suatu perusahaan dan struktur pengendalian intern sertamemberikan pengertian mengenai peran S.I.A. dalam pengambilankeputusan. Mata kuliah ini juga bertujuan untuk memberikanpengertian dalam merancang sistem informasi baik perusahaandagang, perusahaan jasa, maupun perusahaan industri.B0A212 PRAK. KOMPUTER AKUNTANSI 2 (0-2)Merupakan lanjutan dari Praktikum Komputer I dengan penekananpada aplikasi komputer untuk akuntansi, dan logika dasarprogramming secara komprehensifB0D256 BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA 2(2-0)


36 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIMata kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahamanmengenai peranan dan fungsi bank, kegiatan operasional bank danlaporan keuangan bank, serta peran, fungsi dan kegiatan operasionaldari lembaga keuangan bukan bank dalam perekonomian.B0A322 PRAK. SISTEM INFORMASI 2 (0-2)Untuk melatih keterampilan mahasiswa agar mampu merancangsistem informasi akuntansi di perusahaan dagang dan industri.Melatih mahasiswa terampil merancang diagram alir dari siklustransaksi dalam sistem informasi akuntansi, termasuk memahamisistem pengendalian internal, menyususn prosedur dan mendesaidokumen.B0A602 LAPORAN TUGAS AKHIR 4 (4-0)Tugas akhir ini diberikan kepada mahasiswa setelah mahasiswatersebut menempuh dan menyelesaikan semua mata kuliah darisemester satu sampai lima. Tugas akhir ini adalah berupa penulisankarya ilmiah atas dasar kegiatan observasi, praktik kerja/magang,penelitian terapan sederhana yang dilakukan mahasiswa, sesuaidengan bidang kajiannyaB0A604PRAKTEK KERJA LAPANGANDeskripsi untuk Praktek Kerja Lapangan lihat pada butir I.3 bukupedoman Program Diploma 3 ini.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS372.1.1.2. Program Studi Manajemen PemasaranA) Struktur Mata KuliahNo. Kelompok Mata Kuliah SKS %1. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) 6 5,412. Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) 30 27,033. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) 43 38,744. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB) 26 23,425. Mata Kuliah Berkehidupan Bersama (MBB) 6 5,41Jumlah 111 100,00PROGRAM DIPLOMA IIIB) Daftar Mata KuliahNo Sandi Deskripsi Sks PrasyaratSemester I1 GIF101 Pendidikan Agama 2 (1 -1)2 B0X101 Bahasa Inggris 2 (1 -1)3 BOD104 Pengantar <strong>Bisnis</strong> 3 (2 -1)4 BOD107 Matematika <strong>Bisnis</strong> 3 (2 -1)5 BOX105 Praktikum Bahasa Inggris 2 (0 -1)6 BOX103 Pengantar <strong>Ekonomi</strong> Mikro 3 (2 -1)7 BOB110 Bahasa Indonesia dan Korespondensi <strong>Bisnis</strong> 2 (1 -1)8 BOA101 Pengantar Akuntansi 3 (2 -1)9 BOX104 Pengantar Aplikasi Komputer untuk <strong>Bisnis</strong> 2 (1 -1)Total 22(12 -9)Semester III1 GIF203 Pendidikan Kewarganegaraan2(0 -2)2 BOB202 Manajemen Pemasaran3 (2 -1)3 BOD305 Manajemen Keuangan3 (2 -1)4 BOD303 Manajemen Operasi3 (2 -1)5 BOD406 Perilaku Keorganisasian3 (2 -1)6 BOB405 Manajemen Pembelian dan Penjualan3 (2 -1)7 BOB508 Praktika Pemasaran Jasa2 (0 -2)8 BOB403 Praktika Pengetahuan Produk2 (0 -2)Total 21(11 -10)Semester V1 BOX102 Hukum <strong>Bisnis</strong>2(2 -0)2 BOD343 Etika <strong>Bisnis</strong>3 (3 -0)3 BOX406 Teknik Penulisan Laporan2 (1 -1)4 BOD407 Kewirausahaan3(2 -1)5 BOB306 Praktika Perilaku Konsumen2 (0 -2)6 BOB507 Praktika Salesmasnhip2 (0 -2)7 BOB303 Praktika Perencanaan Pemasaran2 (0 -2)8 BOB502 Praktika Penelitian Pemasaran2 (0 -2)9 BOB510 Perilaku konsumen (P)3(2 -1)BOD307 Manajemen Perbankan (P)3 (2 -1)Total 21(12 -9)


38 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIISemester genapNo Sandi Deskripsi Sks PrasyaratSemester II1 GIF102 Pendidikan Pancasila 2 (2 -0)2 BOD204 Manajemen 3(2 -1)3 BOD308 Komunikasi <strong>Bisnis</strong> 2(2 -1)4 BOD205 Statistika <strong>Bisnis</strong> 3(3 -0)5 BOD206 Praktika Statistika <strong>Bisnis</strong> 2(0 -2)6 BOB207 Dasar Pemasaran 3(3 -0)7 BOA207 Akuntansi Biaya 3(2 -1)8 BOB209 Business Reports & Effective Presentation 2(0 -1)9 BOX104 Praktika Komputer untuk bisnis 2(0 -2)Total 22(14 -8)Semester IV1 BOD506 Penganggaran 3 (2 -1)2 BOD304 Manajemen Sumber Daya Manusia 3(2 -1)3 BOB505 Pemasaran Internasional 3 (3 -0)4 BOB406 <strong>Bisnis</strong> Eceran 2 (2 -0)5 BOB408 Praktika <strong>Bisnis</strong> Eceran 2 (0 -2)6 BOB503 Praktika Manajemen Pembelian dan Penjualan 2 (0 -2)7 BOB501 Praktika Komunikasi Pemasaran 2 (0 -2)8 BOB409 Praktika Kebijakan Harga 2 (0 -2)9 BOB307 Praktika Peramalan Penjualan 2(0 -2)Total 21(10 -11)Semester VI1` BOB602 Laporan Tugas Akhir (LTA) 4 (0 -4)Total 4 (0 -4)C) Deskripsi Mata KuliahGIF 101 PENDIDIKAN AGAMA 2 (2-0)Mengantarkan mahasiswa dalam pengembangan profesi dankepribadian keagamaan yang beriman dan bertakwa, berilmu danberakhlak mulia serta menjadikan ajaran agama sebagai landasanberfikir dan berprilaku dalam pengembangan profesi.B0X 101 BAHASA INGGRIS 2 (1-1)Mengantarkan mahasiswa agar dapat memahami pengetahuanGrammar atau Structure dan dapat menerapkannya dalam kalimatkalimatyang dilatihkan melalui kemahiran bahasa -Reading


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS39Comprehension, Listening, Reading dan Writing guna memahamiberbagai referensi Manajemen Pemasaran berbahasa Inggris danmenunjang pemerolehan serta penerapan ilmu yang dipelajari padaprogram studi Manajemen Pemasaran.BOD 104 PENGANTAR BISNIS 3 (2-1)Membahas proses usaha bisnis, organisasi dan lingkungannya, fungsioperasionalisai perusahaan : fungsi pemasaran, fungsi permodalan,fungsi produksi, fungsi akuntansi, dan fungsi personalia.PROGRAM DIPLOMA IIIBOD 107 MATEMATIKA BISNIS 3 (2-1)Pencerahan kembali bahan-bahan matematika serta memperdalam,memperluas, memperlancar, dan memahirkan penggunaanmatematika sebagai alat bantu analisis ekonomi. Materi yang dibahas: fungsi, limit, deret, differensial, nilai, dan integral.BOX 105 PRAKTIKUM BAHASA INGGRIS 1(0-1)Melatih ketrampilan mahasiswa agar mampu mendengar sertaberkomunikasi secara aktif dalam bahasa Inggris.BOX 103 PENGANTAR EKONOMI MIKRO 3 (2-1)Membahas konsep-konsep dasar ilmu ekonomi, khususnya aspekmikro diantaranya mencakup permintaan, penawaran, pembentukanharga, teori perilaku konsumen, teori perilaku produsen dan strukturpasar.BOB110 BHS. INDONESIA DAN KORESPONDENSI BISNIS 2 (1-1)Pengertian dan kegunaan surat menyurat, menyusun surat yang baikdan benar, menyusun surat niaga, iklan, surat kawat, surat undangan,cara menyusun surat lamaran, surat otentik, surat klaim, penagihan,referensi, dan surat rekomendasi.BOD204 MANAJEMEN 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang ruang lingkupmanajemen, organisasi, manajer dan kegiatannya, lingkunganperusahaan, dan fungsi-fungsi manajemen (Planning, Organizing,Staffung, Leading, Controlling.


40 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIBOX1O4 PENGANTAR APLIKASI KOMPUTER UNTUK BISNIS 2(1-1)Memberikan pengantar pengoperasian komputer denganpenekanan pada praktek dan latihan yang berkaitan denganpemasaran.GIF102 PENDIDIKAN PANCASILA 2 (2-0)Mengantarkan mahasiswa mengembangkan kepribadiannya mampumewujudkan nilai-nilai dasar Pancasila serta kesadaran berbangsa,bernegara, dalam menerapkan ilmunya secara bertanggung jawabterhadap kemanusiaan dengan kompetensi menguasai kemampuanberfikir, bersikap rasional, dan dinamis, berpandangan luas sebagaimanusia intelektual yang memiliki; sikap bertanggung jawab sesuaidengan hati nuraninya; mengenali masalah hidup dan kesejahteraanserta cara-cara pemecahannya; mengenali perubahan-perubahandan perkembangan Ipteks; memaknai peristiwa sejarah dan nilai-nilaibudaya bangsa guna menggalang persatuan Indonesia.levanGIF203 PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN 2 (2-0)Mengantarkan mahasiswa dalam mengembangkan kepribadiannyaselaku warganegara yang berperan aktif menegakkan demokrasimenuju masyarakat madani dan membantu mahasiswa selaku warganegara agar mampu mewujudkan nilai-nilai dasar perjuangan bangsaIndonesia serta kesadaran berbangsa, dan bernegara dalammenerapkan ilmunya secara bertanggung jawab terhadapkemanusiaan dengan kompetensi menguasai kemampuan berfikir,bersikap rasional dan dinamis, berpandangan luas sebagai intelektualyang memiliki wawasan kesadaran bernegara untuk bela negaradengan perilaku cinta tanah air, wawasan kebangsaan, kesadaranberbangsa demi ketahanan nasional; pola pikir dan sikap yangkomprehensif integral pada seluruh aspek kehidupan nasional.BOA 101 PENGANTAR AKUNTANSI 3(2-1)Matakuliah ini memberikan pengetahuan tentang dasar akuntasikeuangan, persamaan akuntansi dan pemrosesan datasertapenyusunan laporan keuangan.BOD205 STATISTIKA BISNIS 3(2-1)Matakuliah ini memberikan pengetahuan tentang pengolahan dan


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS41penyejian data kuantitatif dan menentukan berbagai ukurandeskriptif, angka indeks, analisis deret berkala, regresi dan korelasiserta konsep probabilitas.BOD206 PRAKTIKUM STATISTIKA BISNIS 2(0-2)Melatih ketrampilan mahasiswa agar mampu menggunakan metodekuantitatif dalam penganalisaan masalah yang terjadi.PROGRAM DIPLOMA IIIBOB207 DASAR PEMASARAN 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahaman tentangruang lingkup pemasaran, lingkungan pemasaran, system informasipemasaran, pasar konsumen, pasar bisnis, kepuasan pelanggan,persaingan, segmenting : targeting; positioning.BOA207 AKUNTANSI BIAYA 3(2-1)Matakuliah ini memberikan pemehaman mengenai fungsi akuntansibiayauntuk membantu manajemen dalam perencanaan danpengendalian perusahaan serta penghitungan harga pokok.BOB209 BUSINESS REPORTS & PRESENTATIONS 1(0-1)Melatih mahasiswa dalam menulis, membuat surat, dukumen /laporan bisnis, dan mempresentasikan lapoan bisnis / profilperusahaan dalam bahasa Inggris.BOB101 MANAJEMEN PEMASARAN 3(3-0)Matakuliah ini memberikan pemahaman tentang ruang lingkuppemasaran, pasar konsumen, pasar bisnis, kepuasan pelanggan,persaingan, STP, kebijakan produk, harga, saluran distribusi,komunikasi pemasaran serta pengendalian pemasaran.BOB510 PERILAKU KONSUMEN 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pemahaman tentang jenis perilakukonsumen, faktor yang mempengaruhinya serta proses keputusanpembelian, baik konsumen akhir maupun konsumen industri sertaaspek-aspek yang menjadi perhatian dalam melakukan komunikasipemasaran.


42 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIBOB505 PEMASARAN INTERNASIONAL 3(2-1)Mata kuliah ini menjelaskan tentang konsep PemasaranInternasional, ruang lingkup, keputusan dan strategi bauranpemasaran serta sistem ekspor import.BOD305 MANAJEMEN KEUANGAN 3 (2-1)Menjelaskan tentang tujuan, keputusan keuangan dan penerapannyadalam perusahaan, menilai kinerja perusahaan melalui analisislaporan keuangan, Mgt modal kerja, anggaran perusahaan sertakeputusan investasi.BOB307 PRAK. PERAMALAN PENJUALAN 2 (0-2)Mempraktikan teknik-teknik peramalan penjualan yang didasarkanpada penggunaan dan pengamatan terhadap tendensi pola datahistoris, proses peramalan, pemilihan metode peramalan, sederhanadan berganda, analisis deret berkala, serta kegunaan peramalanpenjualan bagi manajemen.BOB502 PRAKTIKA PENELITIAN PEMASARAN 2(0-2)Praktika ini memberikan latihan, ketrampilam pada mahasiswa untukmendisain dan mengolah serta menganalisis suatu penelitian yangberkaitan dengan aktivitas pemasaran, seperti penelitian; pasar,pesaing, produk, harga, distribusi, promosi, kepuasan konsumen.BOD343 ETIKA BISNIS 3(3-0)Matakuliah ini memberikan pengetahuan tentang etika, budayadalam perusahaan dan berbisnis, baik dilingkungan internal maupundengan lingkungan eksternal perusahaan.BOB306 PRAKTIKA PERILAKU KONSUMEN 2(0-2)Praktika ini memberikan pemahaman dan pelatihan tentang jenisperilaku konsumen, faktor yang mempengaruhinya serta proseskeputusan pembelian, baik konsumen akhir maupun konsumenindustri.BOD303 MANAJEMEN OPERASI 3(2-1)Mata kuliah ini menjelaskan konsep: fungsi, system dan strategi serta


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS43teknologi dalam Operasi, khususnya saluran distribusi, lembagasaluran distribusi, dan pengelolaan distribusi fisik, mulai daripemasok sampai dengan konsumen akhir.BOD304 MSDM 3(3-0)Matakuliah ini memberikan pemahaman mengenai penerimaan,pelatihan dan pengembagan SDM serta pemberian kompensasi.PROGRAM DIPLOMA IIIBOX102 HUKUM BISNIS 2 (2-0)Bertujuan agar mahasiswa mengetahui berbagai bentuk perusahaan,syarat pendirian, hak dan kewajiban tiap-tiap jenis perusahaan,status hukum beserta tanggung jawabnya.BOD506 PENGANGGARAN 3(2-1)Melatih keterampilan mahasiswa dalam menyusun anggaranPemasaran, simulasi data dalam menyusun anggaran parsial setiapdepartemen, terutama anggaran pembelian, penjualan, dananggaran program pemasaran secara komprehensif.BOB508 PRAKTIKA PEMASARAN JASA 2(0-2)Praktika ini melatih kemampuan dan ketrampilan mahasiswa dalampemasaran jasa, proses jasa, sistem jasa, serta menilai kualitas jasa.BOB403 PRAKTIKA PENGETAHUAN PRODUK 2(0-2)Praktika ini melatih kemampuan dan ketrampilan mahasiswa dalammengenal artibut produk, pembungkusan, kualitas, merek, label,jaminan, serta pelayanan.BOB409 PRAKTIKA KEBIJAKAN HARGA 2 (0-2)Praktika ini melatih kemampuan mahasiswa dalam ; menentukanharga produk, degan berbagai metode penetapan harga, strategipenetapan harga, perubahan dan penyesuaian harga.BOD407 KEWIRAUSAHAAN 3(2-1)Matakuliah ini memberikan pengertian tentang dasar-dasarkewirausahaan yang meliputi etos kerja, perileku dan kontribusi bagiperekonomian, teknik operasional memulai usaha dan menyusunstudi kelayakan.


44 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIBOB501 PERILAKU KONSUMEN DAN KOMUNIKASI PEMASARAN 3(3-0)Memberikan pemahaman konseptual dan empiris tentangmelakukan komuikasi dan negosiasi secara efektif, baik dalammelakukan bisnis maupun komunikasi secara umumBOB406 BISNIS ECERAN 2(2-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang cara-cara menjualbarang secara eceran, mengelola usaha eceran, manajemen armadapenjualan, customer service.BOB408 PRAKTIKA BISNIS ECERAN 2 (0-2)Praktika ini memberikan keterampilan kepada mahasiswa tentangperencanaan, pengelolaan, dan pengendalian bisnis eceran.BOB405 MANAJEMEN PEMBELIAN DAN PENJUALAN 2 (2-0)Mata kuliah ini membahas pengertian, fungsi, peranan, system dansasaran pembelian serta penjualan, hubungan fungsi pembelian danpenjualan dengan fungsi-fungsi operasional perusahaan,persediaan, evaluasi pemasok dan pelanggan serta anggaranpembelian dan anggaran penjualan.BOB503 PRAKTIKA MANAJEMEN PEMBELIAN DAN PENJUALAN 2(0-2)Praktika ini melatih kemampuan dan ketrampilan mahasiswa dalammerencanakan sistem pembelian bahan baku dan penjualan produk.Menghitung persediaan, EOQ, Reorder point dan menyediakanformulir-formulir yang diperlukan.BOB501 PRAKTIKA KOMUNIKASI PEMASARAN 2(0-2)Praktika ini memberikan pemahaman tentang konsep komunikasipemasaran, alat-alat komunikasi pemasaran, desain baurankomunikasi pemasaran, penentuan sasaran, media pesan,mengevaluasi hasil promosi, dan pengendalian komunikasipemasaran.BOB314 PRAKTIKA SALESMANSHIP 2 (0-2)Praktika ini memberikan keterampilan tentang keahlian menjual,cara-cara menjual yang baik, cara mengatasi penolakan konsumen,cara membina hubungan dengan pelanggan, dll.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS45BOX406 TEKNIK PENULISAN LAPORAN 2 (0-2)Membahas dasar pertimbangan dalam persiapan menulis laporan (karya ilmiah ) permasalahan dasar dalam penentuan bentukpenulisan laporan. Penyusunan, editing, pengetikan, penjilidan,dagian pendahuluan laporan, bagian isi (batang tubuh)laporan danlampiran.BOB602 LAPORAN TUGAS AKHIR 4 (0-4)Setelah menyelesaikan tugas akhir, mahasiswa mampu melakukankegiatan praktik atau penelitian terapan sederhana dalam bidangterapan ilmu yang ditempuhnya, menyusun dan menulis suatu karyailmiah atau dasar observasi, praktik kerja, atau penelitian terapansederhana, sesuai dengan bidang terapan ilmu yang ditempuhnya.Materi : Kegiatan kerja yang diobservasi atau dijalaninya, yangdikaitkan dengan studi kepustakaan atau data dan/ atau informasiyang berasal dari penelitian lapangan, yang dikaitkan dengan studikepustakaan.-PROGRAM DIPLOMA III2.1.1.3. Program Studi Administrasi PerpajakanA) Struktur Mata KuliahNo. Kelompok Mata Kuliah SKS %1. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) 11 9,822. Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) 59 53,573. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) 35 31,254. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB) 2 1,795. Mata Kuliah Berkehidupan Bersama (MBB) 4 3,57Jumlah 111 100,00B) Daftar Mata KuliahSemester GanjilNo Sandi Deskripsi Sks PrasyaratSemester I1. B0C101 Bahasa Indonesia 22. B0X101 Bahasa Inggris 23. B0C103 Pengantar <strong>Bisnis</strong> 34. BOC110 <strong>Ekonomi</strong> untuk <strong>Bisnis</strong> 35. B0A102 Pengantar Akuntansi I 36. B0A103 Prak. Pengantar Akuntansi I 27. B0C107 Pengantar Perpajakan 38. B0 X 10 2 Hukum <strong>Bisnis</strong> 2Total 20


46 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIINo Sandi Deskripsi Sks PrasyaratSemester III1. B0C301 Statistika 32. B0A303 Akuntansi Biaya 33. BOC401 Praktika PPh Orang Pribadi (OP) 24. BOC411 Praktika PPh Badan 25. B 0 A301 Akuntansi Keuangan I 35. B0 A302 Prak. Akuntansi. Keu. I 27. B0C306 Pemotongan/Pemungutan Pajak 28. B0C308 Prak. Bahasa Inggris 19. B0C309 PBB, BM, BPHTB dan Pajak Daerah 3Total 21Semester V1. B0A505 Auditing 32. B0 A 50 1 Akuntansi Keuangan Lanjutan 33. B0 A614 Sistem Informasi Akuntansi 34. BOA502 Praktika Akuntansi Keuangan Lanjutan 25. B0C505 Aplik asi Komputer Perpajakan (Praktika) 26. B0C506 Akuntansi Perpajakan 37. B0C50 9 Praktika Akuntansi Perpajakan 27. B0C507 Praktika PPN & PPn BM 28. BOC510 Kapita Selekta Perpajakan 2Total 22Semester GenapNo Sandi Deskripsi Sks PrasyaratSemester II1. B0C201 Matematika Keuangan 32. B0C202 Koresp. <strong>Bisnis</strong> I – Bahasa Indonesia (Praktika) 13. B0C203 Manajemen 34. B0 A206 Pengantar Akuntansi II 35. B0 A207 Prak. Pengantar Akuntansi II 26. BOC303 Pajak Penghasilan (PPh) 37. B0C208 Pengantar Aplikasi Komputer (Praktika) 28. B0C20 9 KUP (Ketentuan Umum & Tata Cara Perpajakan) 3Total 20


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS47No Sandi Deskripsi Sks PrasyaratSemester IV1. B0 A401 Akuntansi Keu. II 32. B0 A402 Prak. Akuntansi Keu. II 23. B0C508 Korespondensi <strong>Bisnis</strong> II – Bhs Inggris (Praktika) 14. B0C404 Bea Cukai 25. G1F101 P endidikan Agama 26. G1F203 Kewarganegaraan 2PROGRAM DIPLOMA III6. B0C406 Prak. Pemot/Pemut Pajak 27. B0A507 Akuntansi Pemerintahan 38. B0 X406 Teknik Penulisan Laporan 29. B0C409 PPN & PPnBM 3Total 22Semester VI1. BOC504 Praktek Kerja Lapangan 22. B0C602 Laporan Tugas Akhir 4Total 6C) Deskripsi Mata KuliahB0C 101 BAHASA INDONESIA 2 (2-0)Diharapkan setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa mampu danterampil menuangkan gagasan - secara lisan maupun tertulis baikilmiah maupun tak ilmiah dengan Bahasa Indonesia yang mudahdipahami oleh semua lapisan masyarakat dan sesuai dengan kaidahyang berlaku.B0X 101 BAHASA INGGRIS 2 (2-0)Mengantarkan mahasiswa agar dapat memahami pengetahuanGrammar atau Structure dan dapat menerapkannya dalam kalimatkalimatberbahasa Inggris yang dilatihkan melalui kemahiran bahasa-Reading Comprehension dan Writing guna memahami berbagaireferensi yang berbahasa Inggris dan menunjang perolehan sertapenerapan ilmu yang dipelajari pada program studi.B0C 103 PENGANTAR BISNIS 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan dasar pemahaman tentang kegiatanbisnis dengan faktor-faktor yang mempengaruhinya, konsep-konsep


48 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIdasar dari fungsi-fungsi utama bisnis, manajemen, keuangan,pemasaran, operasi dan SDM.B0C 110 EKONOMI UNTUK BISNIS 3(3-0)Mata kuliah ini membahas konsep-konsep dasar ilmu <strong>Ekonomi</strong> Mikrodan Makro diantaranya permintaan, penawaran, pembentukanharga, teori perilaku konsumen, teori perilaku produsen, strukturpasar, masakah pokok ekonomi Negara, pertumbuhan ekonomi,system ekonomi.B0A 102 PENGANTAR AKUNTANSI I 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahamanmengenai arti fungsi dan peranan akuntansi di dalam perusahaan,bentuk dan isi laporan keuangan, perlunya pembuatan adjustmentserta penyelesaian siklus akuntansi untuk perusahaan jasa, dagangdan industri.B0A 103 PRAK. PENGANTAR AKUNTANSI 2 (0-4)Melatih keterampilan mahasiswa dalam membuat laporan keuanganmelalui simulasi data pembukuan yang meliputi pencatatanpencatatantransaksi yang terjadi penjurnalan sampai menyusunlaporan keuangan untuk perusahaan dagang melalui worksheet.B0C 107 PENGANTAR PERPAJAKAN 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahaman ataspungutan yang berlaku di Indonesia, meliputi pungutan pajak pusatdan daerah beserta kewajiban dan hak wajib pajak dan fiskus.B0X 102 HUKUM BISNIS 2 (2-0)Mata Kuliah ini memberikan pengetahuan mengenai berbagai bentukperusahaan, syarat pendirian, hak dan kewajiban tiap-tiap jenisperusahaan, status hukum beserta tanggung jawab.B0C 201 MATEMATIKA KEUANGAN 3 (3-0)Mata Kuliah ini memberikan pencerahan kembali bahan-bahanmatematika serta memperdalam, memperluas, memperlancar danmemahirkan penggunaan matematika sebagai alat bantu analisis


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS49ekonomi. Materi yang dibahas: fungsi, limit, deret, differensial, nilaidan integral.B0C 202 KORESPONDENSI BISNIS I (BAHAS INDONESIA) -PRAKTIKA 1 (0-2)Pengertian dan kegunaan surat menyurat, menyusun surat yang baikdan benar, menyusun surat niaga, iklan, surat kawat, suratundangan, cara menyusun surat lamaran, surat otentik, surat klaim,penagihan, referensi dan surat rekomendasi.PROGRAM DIPLOMA IIIB0C 203 MANAJEMEN 3 (3-0)Mata Kuliah ini memberikan pengetahuan dasar tentang prosesmanajemen, organisasi dan lingkungan fungsi-fungsi operasional,pemasaran sumber daya manusia, pembelanjaan, sistem informasi(Administrasi dan Akuntansi).B0A 206 PENGANTAR AKUNTANSI II 3 (3-0)Mata Kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahamanmengenai konsep, metode dan perhitungan untuk pos-pos yang adapada kelompok assets, liabilities dan capital untuk perusahaan yangberbentuk partnership dan corporation.B0A 207 PRAKTIKUM PENGANTAR AKUNTANSI II 2 (0-2)Melatih keterampilan mahasiswa dalam membuat laporan keuanganmelalui simulasi data pembukuan yang meliputi pencatatanpencatatantransaksi yang terjadi, penjualan sampai kepadapenyajian laporan keuangan untuk perusahaan industri melaluiworksheet.B0C 207 PENDIDIKAN AGAMA 2 (2-0)Mengantarkan mahasiswa dalam pengembangan profesi dankepribadian keagamaan yang beriman dan bertaqwa, berilmu danberakhlak mulia serta menjadikan ajaran agama sebagai landasanberfikir dan berperilaku dalam pengembangan profesi.B0C 208 PENGANTAR APLIKASI KOMPUTER 2 (2-0)Memberikan pengantar pengoperasian komputer dengan penekananpada praktek dan latihan, yaitu memberikan pengetahuan dasardalam pemroses kata dan pengolahan data.


50 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIB0C 209 KUP 3 (3-0)Memberikan pengetahuan dan ketrampilan mengenai aturan-aturandan Undang undang yang mengatur Ketentuan Umum Perpajakan.B0C 301 STATISTIK 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan yang meliputi pengolahandan penyajian data kuantitatif dan menentukan berbagai ukurandeskriptif, penentuan angka indeks, analisis deret berkala, regresi dankorelasi Konsep probabilitas serta berbagai distribusi probabilitadiskrit dan kontinue (distribusi normal).B0A 303 AKUNTANSI BIAYA 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dasar mengenai fungsiakuntansi biaya untuk membantu manajemen dalam perencanaandan pengendalian kegiatan perusahaan. Memberikan pengetahuankepada mahasiswa dapat mencatat dan menghitung berbagaimetode penentuan harga pokok produk dan membantu dalampengendalian serta analisis biaya.B0C 303 PAJAK PENGHASILAN (PPH) 3 (3-0)Bertujuan agar mahasiswa menguasai materi pajak atas penghasilanyang terkandung dalam UU no 17/2000: subjek, objek, tarif, hak dankewajiban wajib pajak Penghasilan Perhitungan PPh, wajib pajakorang pribadi dan wajib pajak badan.B0A 301 AKUNTANSI KEUANGAN I 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dan pengertian tentangkonsep-konsep dasar dan prinsip akuntansi, proses akuntansi laporankeuangan perusahaan, elemen-elemen laporan keuangan.Menitikberatkan pada konsep-konsep yang ada pada akuntansikeuangan, elemen-elemen laporan keuangan, aktiva lancar, aktivatetap dan aktiva tak berwujud, serta transaksi-transaksi yangmempengaruhinya.B0A 302 PRAKTIKA AK. KEUANGAN I 2 (0-4)Melatih mahasiswa dalam memecahkan kasus-kasus yang berkaitandengan transaksi-transaksi yang terjadi pada suatu perusahaan yangmempengaruhi aktiva lancar, aktiva tetap dan aktiva tak berwujud.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS51B0C 306 PEMOTONGAN & PEMUNGUTAN PAJAK 2(2-0)Mata kuliah ini dimaksudkan agar mahasiswa memahami tata caradan perhitungan pemungutan/ pemotongan pajak yang dilakukansesuai dengan Undang-Undang Pajak yang berlaku di Indonesia.Pembahasan terutama mencakup pemungutan/ pemotongan pajakyang ditentukan dalam PPh pasal 4. PPh pasal 21, PPh pasal 22, PPhpasal 23 dan PPh pasal 26, Secara khusus dalam mata kuliah ini akandibahas prosedur pengisian SPT PPh pasal 21.PROGRAM DIPLOMA IIIGIF 203 KEWARGANEGARAAN 2 (2-0)Mata kuliah ini mengantarkan mahasiswa mengembangkankepribadiannya selaku warganegara yang berperan aktif menegakkandemokrasi menuju masyarakat madani dan membantu mahasiswaselaku warga negara agar mampu mewujudkan nilai-nilai dasarperjuangan bangsa Indonesia serta kesadaran berbangsa, benegaradalam menerapkan ilmunya secara bertanggung jawab terhadapkemanusiaan dengan kompetensi menguasai kemampuan berfikir,bersikap rasional, dan dinamis, berpandangan luas sebagaiintelektual yang memiliki; Wawasan kesadaran benegara, untuk belanegara dengan perilaku cinta tanah air; Wawasan kebangsaan,kesadaran berbangsa demi ketahanan nasional; Pola pikir, sikap, yangkomperhensif integral pada seluruh aspek kehidupan nasional.BOA 507 AKUNTANSI PEMERINTAHAN 3 (30)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan kepada mahasiswamengenai kerangka konseptual, standar dan teknik akuntansipemerintah, serta pengawasan pelaksanaan anggaran di organisasipemerintahanB0C 308 PRAKTIKA BAHASA INGGRIS 1 (0-2)Melatih keterampilan mahasiswa agar mampu mendengar sertaberkomunikasi secara aktif dalam bahasa Inggris.B0C 309 PBB, BPHTB, BM & PAJAK DAERAH 2 (2-0)Mata Kuliah ini memberikan pengetahuan mengenai pajak bumi danbangunan, bea perolehan hak atas tanah, bea materai sertamemperkenalkan pajak-pajak yang dipungut oleh pemerintah daerah(tingkat I dan II ) yang berlaku saat ini.


52 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIB0A 401 AKUNTANSI KEUANGAN II 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang transaksiperusahaan yang berhubungan dengan hutang dan modal. Materiyang tercakup antara lain transaksi yang berkaitan dengan hutanglancar, hutang jangka panjang, investasi saham, laba, koreksikesalahan pencatatan dan pengakuan.B0A 402 PRAKTIKA AK. KEUANGAN II 2 (0-4)Melatih kemampuan mahasiswa dalam menyelesaikan kasus-kasusyang berkaitan dengan transaksi-transaksi yang mempengaruhihutang lancar, hutang jangka panjang, investasi saham, modal labayang terjadi/yang sering ditemui dalam dunia bisnis/praktek/nyata.B0C 404 BEA CUKAI 2(2-0)Memberikan pengetahuan kepada mahasiswa dalam bidang bea dancukai.B0C 401 PRAKTIKUM PPH OP 2 (0-4)Melatih mahasiswa dalam menguasai materi dan peraturann yangterkait dengan pajak atas penghasilan orang pribadi: subjek, objek,tarif, hak dan kewajiban wajib pajak PPh. Perhitungan PPh, wajibpajak orang pribadi.B0C 411 PRAKTIKUM PPH BADAN 2 (0-4)Melatih mahasiswa dalam menguasai materi dan peraturann yangterkait dengan pajak atas penghasilan badan: subjek, objek, tarif, hakdan kewajiban wajib pajak PPh. Perhitungan PPh, wajib pajak badan.B0C 406 PRAKTIKUM PEMOTONGAN DAN PEMUNGUTAN PAJAK 2 (0-4)Melatih keterampilan mahasiswa agar mampu untuk membuatperhitungan pembayaran dan pelaporan PPh yangdipungut/dipotong dalam tahun berjalan oleh pihak ketiga.B0X 406 TEKNIK PENULISAN/PENYUSUNAN LAPORAN (TPL) 2 (2-0)Membahas dasar pertimbangan dalam persiapan menulis laporan,permasalahan dasar dalam penentuan bentuk penulisan laporan.Penyusunan, editing, pengetikan, penjilidan, bagian pendahuluanlaporan, bagian isi (batang tubuh) laporan dan lampiran.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS53B0A 505 AUDITING 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengertian dan pengetahuan tentangprofesi akuntan publik. Konsepkonsep dasar pemeriksaan laporankeuangan dan gambaran hubungan antara pengendalian interndengan laporan keuangan (konsep dasar audit atas laporankeuangan).B0A 501 AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengertian dan pengetahuan tentangpencatatan transaksi, pembuatan laporan dan analisis yangberhubungan dengan penggabungan bisnis dan laporan keuangankonsolidasi. Materi yang diberikan adalah transaksi yangberhubungan dengan penggabungan bisnis; teknik dan prosedurpenyusunan laporan keuangan konsolidasi antara perusahaan indukdan anak; dan masalah-masalah khusus dalam penyusunan laporankeuangan konsolidasi meliputi transaksi antar perusahaan terafiliasiyang terkait dengan persediaan, aktiva tetap, obligasi, perubahankepemilikan, dan kepemilikan tidak langsung dan mutual. Setelahmengikuti mata kuliah ini, diharapkan mahasiswa mampu menyusunlaporan keuangan penggabungan bisnis dan laporan keuangankonsolidasi dengan teori, teknik dan prosedur yang benar.PROGRAM DIPLOMA IIIB0A 614 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan mengenai sistem informasiakuntansi perusahaan struktur pengendalian intern sertamemberikan pengertian mengenai peran SIA dalam pengambilankeputusan. Mata kuliah ini juga bertujuan untuk memberikanpengertian dalam merancang sistem informasi bagi perusahaanindustri.B0C 504 PRAKTIKUM KERJA LAPANGAN 2 (0-4)Bertujuan melatih mahasiswa program studi perpajakan agarmengetahui, mengenal dan memahami struktur organisasi di KantorPelayanan Pajak (KPP), aktivitas serta mekanisme kerja di KPP sertaproses penyelesaian hak dan kewajiban wajib pajak di KPP.B0C 505 PRAKTEK APLIKASI KOMPUTER PERPAJAKAN 2 (0-4)Melatih kemampuan mahasiswa dalam menggunakan komputer


54 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIuntuk membantu dalam penyelesaian masalah-masalah Akuntansidan Perpajakan, termasuk pengisian SPT menggunakan programkomputer.B0C 506 AKUNTANSI PAJAK 3 (3-0)Bertujuan agar mahasiswa dapat memahami proses dan cara untukmelakukan rekonsiliasi atas perbedaan perlakuan antara akuntansimenurut Standar Akuntansi Keuangan dan akuntansi menurut aturanperpajakan, dalam menghitung pajak penghasilan badanBOC 509 PRAKTIKA AKUNTANSI PAJAK 2 (2-0)Mata kuliah ini melatih kemampuan mahasiswa dalam memahamiproses dan cara untuk melakukan rekonsiliasi atas perbedaanperlakuan antara akuntansi menurut standar akuntansi keuangandan akuntansi menurut aturan perpajakan, dalam menghitung pajakpenghasilan badan.B0C 507 PPN DAN PPN BARANG MEWAH 3 (3-0)Bertujuan agar mahasiswa menguasai pajak pertambahan nilai danpenjualan atas Barang Mewah yang terkandung dalam UU No18/2000: Subjek, faktur pajak, mekanisme pengkreditan PPn, hak dankewajiban pengusaha kena pajak.BOA 502 PRAKTIKA AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 2(0-2)Mata kuliah ini bertujuan untuk melatih ketrampilan mahasiswamenyangkut penyusunan laporan keuangan penggabungan bisnisdan konsolidasi (Kepemilikan Direct Holdings) dan masalah-masalahkhusus dalam penyusunan laporan keuangan konsolidasi (transaksiantara perusahaan yang berupa transaksi persediaan, aktiva tetap,obligasi, perubahan kepemilikan dan kepemilikian tidak langsung danmutual indirect holdings).B0C 508 KORESPONDENSI BISNIS II (INGGRIS) - PRAKTIKA 1 (0-2)Introduction to letter writing, global description of letter types,styles/lay out of letter, cable writing, business document, businessreport, precise writing, good work & ethics in business.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS55B0C 510 KAPITA SELEKTA PERPAJAKAN 1 (0-2)Bertujuan agar mahasiswa mengetahui isu-isu terkini di dalamperpajakan dan mengetahui perlakuan perpajakan khusus untukberbagai jenis industri, seperti perbankan, pelayaran, penerbangan,dsb.B0C 601 PRAKTIKUM PPN DAN PPN BARANG MEWAH 2 (0-4)Melatih keterampilan mahasiswa agar mampu dalam melakukanperhitungan pajak penghasilan terhutang dalam satu tahun pajakserta memperhitungkan dengan kredit pajak dan pajak yang harusdibayar/lebih bayar.PROGRAM DIPLOMA IIIB0C 602 LAPORAN TUGAS AKHIR 4 (0-8)Setelah menyelesaikan tugas akhir, mahasiswa mampu melakukankegiatan praktik atau penelitian terapan sederhana dalam bidangterapan ilmu yang ditempuhnya menyusun dan menulis suatu karyailmiah atas dasar observasi, praktik kerja atau penelitian terapansederhana, sesuai dengan bidang terapan ilmu yang ditempuhnya.Materi: Kegiatan kerja yang diobservasi atau dijalaninya yangdikaitkan dengan studi kepustakaan atau data dan atau informasiyang berasal dari penelitian lapangan yang dikaitkan dengan studikepustakaan.2.1.1.4. Program Studi <strong>Bisnis</strong> InternasionalA) Struktur Mata KuliahNo. Kelompok Mata Kuliah SKS %1. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)6 5,312. Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) 44 38,943. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) 33 29,204. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB) 21 18,585. Mata Kuliah Berkehidupan Bersama (MBB) 9 7,96Jumlah 113 100,00


56 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIB) Daftar Mata KuliahSemester GanjilNo Sandi Deskripsi Sks PrasyaratSemester1. B0 X 101 Bahasa Inggris I 22. B0D102 Listening for Business Purposes (lab) 13. B0D103 Pendidikan Agama 24. B0D104 Pengantar <strong>Bisnis</strong> 35. B0 X 10 3 Mikroekonomi untuk <strong>Bisnis</strong> (PIE Mikro) 36. B0 A 10 1 Pengantar Akuntansi 37. B0D107 Matematika <strong>Bisnis</strong> 38. B0 X 10 4 Pengantar Aplikasi Komputer (Praktikum) 29. B0D109 Bahasa Indonesia 2ITotal 21Semester III1. B0D301 English for Business Purposes II 22.B0D302English for Business Listening & Speaking(Lab)3. B0D303 Manajemen Operasi 34. B0D304 Manajemen SDM 35. B0D305 Manajemen Keuangan 36. B0 B202 Manajemen Pemasaran 37. B0D307 Manajemen Perbankan 28. B0D308 Komunikasi <strong>Bisnis</strong> 39. B0D309 Praktika Manajamen Keuangan 110. B0D310 Praktika Komunikasi <strong>Bisnis</strong> 1Total 221Semester V1. B0D501 Manajemen Keuangan Internasional 32. B0 B505 Manajemen Pemasaran Internasional 33. B0D503 Manajemen Operasi Internasional 24. B0D504 Manajemen SDM Internasional/Lintas Budaya 25. B0D505 Teknik Penulisan Ilmiah 26. B0D506 Penganggaran 27. B0D507 Administrasi Perdagangan Internasional 28. B0D508 Praktka Penganggaran 19 BOD353 Praktika Bhs Jepang/Mandarin/Jerman 110. BOD367 Praktika API 1Total 20


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS57Semester GenapNo Sandi Deskripsi Sks PrasyaratSemester II1. B0D201 English for Business Purpose s I 22. B0D202 English for Business Pusrpose (Lab) 13. G1F203 Pendidikan Kewarganegaraan 24. B0 B203 Pengantar Manajemen 35. B0D205 Statistika <strong>Bisnis</strong> 36. B0D206 Prak. Statistika <strong>Bisnis</strong> 27. B0 C107 Pengantar Perpajakan 38. B0D208 Bahasa Indonesia (Korespondensi) 19. B0D209 Aspek Hukum dlm. <strong>Bisnis</strong>. Internasional 210. B0 X106 Makroekonomi untuk <strong>Bisnis</strong> (PIE Makro) 3Total 22Semester IV1. B0D401 Bahasa Jepang /Mandarin/Jerman 22. B0D403 Prak. E -Commerce 13. B0D404 Pengantar Pasar Modal & Portfolio 24. B0 A207 Akuntansi Biaya 35. B0D406 Perilaku Organisasi 36. B0D407 Kewirausahaan 37. B0D408 Sistem Informasi <strong>Bisnis</strong> 38. B0D409 Pengantar E -Commerce 29. B0D410 Prak. Manajemen Operasi 110. B0D421 Praktika Manajemen Pemasaran 111. B0D422 Prak Pasar Modal & Portofolio 1Total 22PROGRAM DIPLOMA IIISemester VI (Pilihan Alternatif)Alternatif Pertama (Program Coop)1. B0D641 Matakuliah COOP -1 22. B0D642 Matakuliah COOP -2 23. B0D643 Laporan dan Presentasi 2Total 6Alternatif Kedua3. B0D611 Magang di Perusahaan 44. B0D612 Laporan dan Presentasi 2Total 6Alternatif Ketiga5. B0D621 Topik Khusus Kewirausahaan 26. B0D622 Penyusunan Rencana Wirausaha 27. B0D623 Laporan dan Presentasi 2Total 6Alternatif Keempat8. B0D631 Topik Khusus E-Commerce 29. B0D632 Simulasi <strong>Bisnis</strong> & Rencana Usaha 2


58 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIC) Deskripsi Mata KuliahB0X101 BAHASA INGGRIS I 2 (1-1)Ditekankan pada usaha untuk memahami kembali prinsiptatabahasa Inggris dan kaitannya dengan penggunaan untukkepentingan bisnis dan akademik.B0D102 LISTENING FOR BUSINESS PURPOSES 1(0-2)Praktika untuk melatih keterampilan mahasiswa agar mampumendengar serta menyimak wacana-wacana dalam bisnis.G1F101 PENDIDIKAN AGAMA 2(1-1)Mengantarkan mahasiswa dalam pengembangan profesi dankepribadian keagamaan yang beriman dan bertaqwa, berilmu danberakhlak mulia serta menjadikan ajaran agama sebagai landasanberfikir dan berperilaku dalam pengembangan profesi.B0D104 PENGANTAR BISNIS 3(2-1)Mata Kuliah ini memberikan dasar pemahaman pengelolaan bisnisdengan faktor-faktor yang mempengaruhinya, konsep dasar denganfungsi utama bisnis, tipe-tipe kepemilikan, kewirausahaan dan bisniskecil. Fungsi-fungsi operasi bisnis, seperti: manajemen dan strategibisnis, manajemen pemasaran bisnis, manajemen SDM bisnis,manajemen operasi bisnis, manajemen keuangan bisnis, danmanajemen sistem informasi.B0X103 MIKROEKONOMI UNTUK BISNIS 3(3-0)Di dalam mata kuliah ini dibahas konsep-konsep dasar ilmu <strong>Ekonomi</strong>Mikro yang berkenaan dengan perilaku dan masalah-masalah yangdihadapi oleh unit-unit kecil dari seluruh bisnis seperti konsumen,produsen/ perusahaan dan pasarB0A102 PENGANTAR AKUNTANSI 3(2-1)Arti fungsi dan peranan akuntansi di dalam perusahaan, bentuk danisi laporan keuangan, perlunya pembuatan adjustment sertapenyelesaian siklus akuntansi untuk perusahaan jasa, dagang danindustri


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS59B0D107 MATEMATIKA BISNIS 3 (2-1)Pencerahan kembali bahan-bahan matematika serta memperdalam,memperluas, memperlancar dan memahirkan penggunaanmatematika sebagai alat bantu analisis ekonomi. Materi yangdibahas: Aljabar, persamaan linier, matriks, relasi dan fungsi, deret,differensial, discount faktor, future value, present value, nilaiekspektasi dan standar deviasi.PROGRAM DIPLOMA IIIB0X104 PRAKTIKUM APLIKASI KOMPUTER 2 (0-3)Memberikan pengantar pengoperasian komputer dengan penekananpada praktek dan latihan, yaitu memberikan pengetahuan dasardalam pemroses kata dan pengolahan data serta pemrogramanringan spread-sheet serta presentasi power-point.B0D109 BAHASA INDONESIA 2 (1-1)Diharapkan setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa mampu danterampil menuangkan gagasan - secara lisan maupun tertulis baikilmiah maupun tak ilmiah dengan bahasa Indonesia yang mudahdipahami oleh semua lapisan masyarakat dan sesuai dengan kaidahyang berlaku.B0D201 ENGLISH FOR BUSINESS PURPOSES I 2 (1-1)Mata Kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahamanmengenai berbagai materi dalam bahasa Inggris yang berkaitandengan dunia bisnis internasional, misalnya : companies, jobs andintroductions, multinational companies, job hunting, letter & CVs job,interview dan finance.B0D202 ENGLISH FOR BUSINESS LISTENING & SPEAKING (LAB) 1(0-2)Untuk melatih keterampilan mahasiswa dalam bahasa Inggris,khususnya untuk mempersiapkan kemampuan untuk memenuhistandar berbahasa Inggris seperti TOEFL, IELTS, dan sejenisnya.G1F203 PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN 2 (1-1)Mengantarkan mahasiswa dalam mengembangkan kepribadiannyaselaku warganegara yang berperan aktif menegakkan demokrasimenuju masyarakat madani dan membantu mahasiswa selaku warganegara agar mampu mewujudkan nilai-nilai dasar perjuangan bangsa


60 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIIndonesia serta kesadaran berbangsa, dan bernegara dalammenerapkan ilmunya secara bertanggung jawab terhadapkemanusiaan dengan kompetensi menguasai kemampuan berfikir,bersikap rasional dan dinamis, berpandangan luas sebagai intelektualyang memiliki wawasan kesadaran bernegara untuk bela negaradengan perilaku cinta tanah air, wawasan kebangsaan, kesadaranberbangsa demi ketahanan nasional; pola pikir dan sikap yangkomprehensif integral pada seluruh aspek kehidupan nasionalB0D204 PENGANTAR MANAJEMEN 3 (2-1)Mata kuliah ini memberikan gambaran mengenai konsep danfilosofis manajemen keputusan yaitu pendekatan sistem dankontingensi. Diuraikan bahwa manajemen bekerja dalamsosiotechnical system, perpaduan seni dan sains serta psychosocialdan spiritual. Pemahaman tentang fungsi-fungsi manajemen:planning, organizing, staffing, leading dan controlling menjadikanmahasiswa diharapkan mampu menerapkannya dalam pengelolaansuatu organisasi.B0D205 STATISTIKA BISNIS 3 (2-1)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan yang meliputi pengolahandan penyajian data kuantitatif dan menentukan berbagai ukurandeskriptif, penentuan angka indeks, analisis deret berkala, regresidan korelasi. Penekanan materi adalah pada aplikasi statistika padadunia bisnis.B0D206 PRAKTIKA STATISTIK BISNIS 2(0-3)Untuk melatih keterampilan mahasiswa seluruh program studi agarmampu menggunakan metode kuantitatif dalam penganalisaanmasalah yang terjadi, terutama tabulasi statistik deskriptif dananalisis regresi dan korelasi.B0C107 PENGANTAR PERPAJAKAN 3 (3-0)Mata Kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahaman ataspungutan pajak yang berlaku di Indonesia, meliputi pungutan pajakpusat daerah, kewajiban/hak wajib pajak dan fiskus serta pengenaanpajak berkenaan dengan transaksi luar negeri dan penghasilan wajibpajak luar negeri di Indonesia.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS61B0D208 BHS. INDONESIA DALAM KORESPONDENSI BISNIS 2 (0-2)Pengertian dan kegunaan surat menyurat, menyusun surat yang baikdan benar, menyusun surat niaga, iklan, surat kawat, surat undangan,cara menyusun surat lamaran, surat otentik, surat klaim, penagihan,referensi, dan surat rekomendasi.B0D209 ASPEK HUKUM DALAM BISNIS INTERNASIONAL 2 (2-0)Mata kuliah ini memberikan pemahaman konseptual dan empiristentang berbagai bentuk dan syarat pendirian perusahaan, hak dankewajiban tiap-tiap jenis perusahaan dan status hukum perusahaanyang melakukan bisnis yang berskala Internasional, terutama aspekpajak dan Hak Atas Kekayaan Intelektual.PROGRAM DIPLOMA IIIB0X106 MAKRO EKONOMI UNTUK BISNIS 3 (3-0)Mata kuliah ini membahas konsep-konsep dasar di dalam ilmu<strong>Ekonomi</strong> Makro yang berkenaan dengan masalah-masalah pentingyang selalu dihadapi oleh suatu perekonomian dan kebijakankebijakanmakro ekonomi untuk mengatasinya. Pembahasanmeliputi: penentuan tingkat keseimbangan kegiatan suatuperekonomian, termasuk membahas peran sektor pemerintah dansektor luar negeri, peranan-peranan uang dan sistem keuangandalam perekonomian, pertumbuhan ekonomi dan kebijakankebijakanmakro pembangunan ekonomi, serta konsep globalisasi.Kebijakan Perdagangan Internasional (Perdagangan Bebas danTerproteksi: Pengaruh hambatan Tarif dan non-tarif terhadapperekonomian), Zona perdagangan bebas (AFTA), Organisasiperdagangan internasional (WTO, APEC).B0D301 ENGLISH FOR BUSINESS PURPOSES II 2(1-1)Mata Kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahamanmengenai berbagai materi dalam bahasa Inggris yang berkaitandengan dunia bisnis internasional, misalnya: e-commerce, socializing,making contact, the energy business, making arrangements;meeting, the charging job markets.B0D302 SPEAKING FOR BUSINESS PURPOSES 1 (0-2)Praktika untuk melatih kemampuan mahasiswa agar mampumendengar serta berkomunikasi lisan secara aktif dalam kegiatanbisnis.


62 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIB0D303 MANAJEMEN OPERASI 3(2-1)Mata kuliah ini memberikan gambaran mengenai konsep dan filosofismanajemen operasi serta langkah-langkah cara memproduksi barangdan jasa, dimulai dengan desain produk, proses, method, dan layout.Selain itu juga perencanaan produksi, pengendalian kualitas danpersediaan.B0D304 MANAJ. SUMBER DAYA MANUSIA 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pemahaman tentang berbagai konsep,metode dan teknik perencanaan, perilaku, seleksi dan penempatanserta orientasi SDM. Selain itu, teknik pelatihan dan pengembangandan teknik-teknik pemberian kompensasi. Kemudian dibahas pulatentang masalah hubungan. Kemudian dibahas pula tentang masalahhubungan industrial Pancasila serta kesehatan dan keselamatankerja.B0D305 MANAJEMEN KEUANGAN 3 (2-1)Mata kuliah ini membahas tentang investasi, manajemen workingcapital, manajemen inventori, manajemen piutang, manajemen kasdan surat berharga, tim value of money, capital budgeting struktur.B0B202 MANAJEMEN PEMASARAN 3(2-1)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dan pemahaman tentangruang lingkup pemasaran, lingkungan pemasaran, system informasipemasaran, pasar konsumen, pasar bisnis, kepuasan pelanggan,persaingan, segmenting : targeting, positioning dan pasar global.Selain itu, mata kuliah ini membahas konsep dasar mengenai bauranproduk, bauran harga, bauran saluran distribusi dan bauran promosisecara umum.B0D307 MANAJEMEN PERBANKAN 2(2-0)Mata kuliah ini membahas berbagai aspek dalam perbankan: peranperbankan dalam perekonomian, manajemen dana bank,manajemen kredit, pengelolaan likuiditas bank serta beberapaindikator tingkat kesehatan bank. Selain itu, diperkenalkan pula dualsystem perbankan konvensional dan syariah.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS63B0D308 KOMUNIKASI BISNIS 3 (2-1)Mata Kuliah ini memberikan pemahaman tentang berbagai konsep,metode dan teknik berkomunikasi secara lisan dan tulisan dalamproses bisnis. Mata kuliah ini juga bertujuan mengembangkankemampuan kreativitas mahasiswa dalam menyampaikan informasibisnis seperti proposal/lamaran kerja, negosiasi/interview danpresentasi, serta berkomunikasi secara online.PROGRAM DIPLOMA IIIB0D309 PRAK. MANAJEMEN KEUANGAN 1(0-2)Mata kuliah ini praktik penghitungan keuangan untuk keputusankeputusankeuangan dan penerapannya dalam perusahaan. Konsepdasar dan ruang lingkup manajemen keuangan didasarkan padainterpretasi laporan keuangan untuk menilai kinerja perusahaandengan parameter utama analisis laporan keuangan: likuiditas,solvabilitas dan rentabilitas. Kemudian kebijakan pembiayaanterutama modal kerja: kas, piutang dan persediaan serta kebijakaninvestasi : capital budgeting, capital structure.B0D310 PRAKTIKUM KOMUNIKASI BISNIS 1 (0-2)Mata Kuliah ini melatih kemampuan mahasiswa dalamberkomunikasi secara lisan dan tulisan dalam proses bisnis. Matakuliah ini juga menekankan pada proses kreativitas dalammenyampaikan informasi bisnis seperti proposal/lamaran kerja,negosiasi/interview dan presentasi, serta berkomunikasi secaraonline.B0D401 BAHASA JEPANG 2(1-1)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tulis baca hiragana dankatakana serta kalimat dasar bahasa Jepang sehingga setelah selesaimengikuti mata kuliah ini mahasiswa mampu menulis dan membacakosakata bahasa Jepang dalam Hiragana dan Katakana sertaberkomunikasi dengan kalimat sederhana bahasa Jepang.B0D402 PRAKTIKUM BHS. JEPANG 1 (0-2)Mata Kuliah ini memberikan latihan percakapan sederhana dalambahasa Jepang sehingga setelah selesai mengikuti mata kuliah inimahasiswa mampu melakukan percakapan sehari-hari yangsederhana dalam bahasa Jepang.


64 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIB0D403 PRAKTIKUM E-BUSINESS/ E-COMMERCE 1(0-2)Praktika mengenai keterampilan komputer untuk kegiatan bisnisyang menggunakan teknologi informasi dan komputer. Diarahkanuntuk memiliki kemampuan dasar mengenai desain situs, program e-bisnis, dan lain sebagainya.B0D404 PENGANTAR PASAR MODAL DAN PORTFOLIO 2 (1-1)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan mengenai pasar keuangan,pasar modal, peranan dan jenisnya lembaga- l e m b a g a y a n grelevan dengan pasar modal serta instrumen yangdiperdagangkan/dihasilkan. Mata kuliah ini juga bertujuanmemberikan kemampuan mahasiswa untukmenghitung/menganalisis indeks (return pasar) return saham danrisikonya, dan pemahaman mahasiswa untuk mengenal jenis.B0A207 AKUNTANSI BIAYA 3 (2-1)Memberikan pengetahuan dasar mengenai fungsi akuntansi biayauntuk membantu manajemen dalam perencanaan dan pengendaliankegiatan perusahaan. Mahasiswa dapat mencatat dan menghitungberbagai metode penentuan harga pokok dan mampu menghitungbiaya-biaya yang terjadi dalam perusahaan manufaktur.B0D406 PERILAKU ORGANISASI 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pemahaman konseptual dan empiristentang struktur, proses dan perilaku terhadap kinerja pada tingkatindividual, kelompok dan organisasi, motivasi, kepemimpinan,pengambilan keputusan, otoritas dan budaya perusahaan,komunikasi serta penanganan konflik.B0D407 KEWIRAUSAHAAN 3 (2-1)Mata kuliah ini melengkapi dasar-dasar kewirausahaan: etos kerja,perilaku dan kontribusi bagi perekonomian. Kemudian teknik-teknikoperasional : memulai usaha dan menyusun studi kebijakan bisnis :pemasaran, keuangan, manajemen dan SDM serta penyusunancorporate plan dan studi kelayakan bisnis.B0D408 SISTEM INFORMASI BISNIS 3(2-1)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan kepada para mahasiswa


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS65mengenai konsep sistem informasi dan aplikasi sistem informasidalam lingkup bisnis terutama lingkungan bisnis internasional.B0D409 PENGANTAR E-BISNIS/E-COMMERCE 2(1-1)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan penggunaan sisteminformasi bisnis dalam suatu jaringan bisnis dengan menggunakanmedia internet, baik dari aspek pemasaran, produksi, SDM dankeuangan.PROGRAM DIPLOMA IIIB0D410 PRAKTIKUM MANAJEMEN OPERASI 1(0-2)Mata kuliah ini memberikan praktik manajemen operasi yaitu prosesdesain, plant lay-out dan plant design. Selain itu perencanaanproduksi dan pengendalian kualitas.B0D411 BAHASA MANDARIN 2 (1-1)Deskripsi ditentukan kemudianB0D412 PRAKTEK BAHASA MANDARIN 1 (0-1)Deskripsi ditentukan kemudianB0D413 BAHASA JERMAN (DEUTSCH I) 2 (1-1)Pembelajaran tata bahasa dasar dan kosa kata bahasa Jerman sertapenggunaannya dalam konteks yang sesuai dengan situasikomunikasi yang dipelajariB0D414 PRAKTIKA BAHASA JERMAN DEUTSCH II (Praktikum) 1 (0-1)Pelatihan tata bahasa dasar dan kosa kata bahasa Jerman denganlebih menekankan pada keterampilan mendengar, membaca,berbicara dan menulis dalam berbagai situasi dan konteks komunikasiB0D413 BAHASA JEPANG 2 (1-1)Pembelajaran tata bahasa dasar dan kosa kata bahasa Jepang sertapenggunaannya dalam konteks yang sesuai dengan situasikomunikasi yang dipelajariB0D414 PRAKTIKA BAHASA JERMAN DEUTSCH II (Praktikum) 1 (0-1)Pelatihan tata bahasa dasar dan kosa kata bahasa Jepang dengan


66 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIlebih menekankan pada keterampilan mendengar, membaca,berbicara dan menulis dalam berbagai situasi dan kontekskomunikasiB0D413 BAHASA MANDARIN 2 (1-1)Pembelajaran percakapan yang sering digunakan dalamkehidupan sehari-hari. Diharapkan mahasiswa dapatmemahami tata bahasa dan pola kalimat sehingga diharapkansetelah menempuh mata kuliah ini mahasiswa dapat berkomunikasidalam bahasa mandarin dengan baikB0D414 PRAKTIKA BAHASA JERMAN DEUTSCH II (Praktikum) 1 (0-1)Pelatihan tata bahasa dasar dan kosa kata bahasa Jepang denganlebih menekankan pada keterampilan mendengar, membaca,berbicara dan menulis dalam berbagai situasi dan kontekskomunikasiB0D421 PRAKTIKUM MANAJ. PEMASARAN 1(0-2)Mencoba praktek melalui simulasi mengenai praktek-praktekpemasaran terutama segmentasi dan bauran pemasaran.B0D422 PRAKTIKUM PASAR MODAL DAN PORTOFOLIO 1(0-2)Deskripsi ditentukan kemudianB0D501 MANAJ. KEU. INTERNASIONAL 3 (2-1)Mata kuliah ini memberikan dasar-dasar pengetahuan mengenaibisnis yang beroperasi secara internasional. Konsep dasar keuangandan bisnis internasional dengan kasus perusahaan multinasional.Selain itu membahas pula tentang sistem moneter internasional danmodel-model prakiraan nilai valuta asing serta lingkungan keuanganinternasional foreign exchange market dan money market. Kemudianmanajemen resiko valas: teknik hedging dan spekulasi sertaekspasure. Diperkenalkan pula beberapa instrument dalam pasarvaluta asing: futures dan option.B0B505 MANAJEMEN PEMASARAN INTERNASIONAL 3(2-1)Membahas proses pemasaran internasional mulai dari analisis pasar,pemilihan pasar, cara memasuki pasar internasional dan modifikasistrategi pemasaran ekspor-impor.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS67B0D503 MANAJ. OPERASI INTERNASIONAL 2(2-0)Mata kuliah ini memberikan dasar-dasar pengetahuan mengenaibisnis yang beroperasi secara internasional. Konsep dasar operasi danbisnis internasional dengan kasus perusahaan multinasional.B0D504 MSDM INTERNASIONAL & MANAJ. LINTAS BUDAYA 2 (2-0)Mata kuliah ini memberikan praktik tentang berbagai konsep,metode dan teknik perencanaan, perilaku, seleksi dan penempatanserta orientasi SDM bisnis yang beroperasi secara internasional.Selain itu, mampu melakukan desain teknik pelatihan danpengembangan serta teknik-teknik pemberian kompensasi dan isuisuMSDM global. Juga termasuk dibahas bagaimana perbedaankarakteristik antar negara dan budaya mempengaruhi kegiatanMSDM.PROGRAM DIPLOMA IIIB0D505 TEKNIK PENULISAN KARYA ILMIAH 2 (1-1)Membahas dasar pertimbangan dalam persiapan menulis laporan,baik laporan magang maupun laporan tugas akhir. Juga membahasupaya identifikasi permasalahan dasar dan metode penelitian sertateknik analisis data dalam penulisan laporan. Penyusunan, editing,pengetikan, penjilidan, bagian pendahuluan laporan, bagian isi(batang tubuh) laporan dan lampiran.B0D506 PENGANGGARAN 2 (1-1)Mata kuliah ini membahas dan melatih mahasiswa dalammenerapkan konsep penganggaran sebagai alat perencanaan danpengendalian perusahaan.Diperkenalkan mengenai teknik-teknik penyusunan anggaranperusahaan, baik secara kuantitatif dan kualitatif, realistis dankomprehensif maupun parsial untuk suatu divisi atau departemen.B0D507 ADMINISTRASI PERDAGANGAN INTERNASIONAL 2 (1-1)Memberikan pengetahuan praktis mengenai teknik-teknikperdagangan internasional, implikasi, faktor- faktor yangmempengaruhi, baik faktor yang mendukung dan menghambat sertahubungan antara suatu kebijakan perdagangan luar negeri denganperdagangan internasional. Menstimulasikan tata cara/ prosedurekspor dan impor, pengiriman dan penerimaan barang, penggunaan


68 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIL/C, administrasi ekspor dan impor serta keterkaitannya denganmasalah asuransi : klausul, klaim dan manajemen resiko.B0D508 PRAKTIKUM PENGANGGARAN1 (0-2 )Melatih keterampilan mahasiswa dalam menyusun anggaran suatuperusahaan. Simulasi data yang berisi semua kegiatan perusahaan,sehingga mahasiswa dapat menyusun anggaran penjualan, anggaranproduksi, anggaran kebutuhan bahan baku, anggaran pembelian,anggaran kas, anggaran modal.B0D509 PRAKTIKUM MANAJEMEN PEMASARAN 1(0-2 )Deskripsi ditentukan kemudianSEMESTER AKHIR (PILIHAN ALTERNATIF)Alternatif PertamaMahasiswa dapat memilih untuk menyelesaikan perkuliahan di dalam atau luarnegeri di beberapa universitas yang menjadi partner kerjasama dengan ProgramDiploma III FE UNPAD dengan cara mengambil 2 mata kuliah dengan bobot masingmasing2 SKS kemudian kembali ke tanah air dan membuat laporan kegiatannyauntuk bobot 2 SKS, sehingga total 6 SKS. Diantara contoh alternatif pertama iniadalah seperti yang pernah dilakukan dengan LaTrobe University Australia denganmata kuliah sebagai berikut.B0D641 MATA KULIAH PROGRAM COOP 1 2(0-2)(Aplikasi Teknologi Informasi, La-Trobe University).Mata Kuliah ini memberikan bekal aplikasi penggunaan teknologiinformasi dalam berbagai kegiatan bisnis, administrasi danpendidikanB0D642 MATA KULIAH PROGRAM COOP 2 2(0-2)(Bahasa Inggris Intensif, La-Trobe University)Mata kuliah ini memberikan merupakan praktek berbicara,mendengar, menulis dan membuat laporan dalam Bahasa Inggris.B0D643LAPORAN DAN PRESENTASI PROGRAM COOP ((LA-TROBEUNIVERSITY) 2(0-4)Mahasiswa disyaratkan untuk membuat laporan hasil perkuliahannya


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS69di La-Trobe University, dengan memilih salah satu topik yangdikaitkan dengan aplikasi teknologi informasi di Australia. Laporandibuat dalam bahasa Inggris.Alternatif lain yang dapat dilakukan adalah mengambil 2 mata kuliahpilihan di FH Bremen Jerman, Open University Malaysia (OUM) atauInternational Islamic University Malaysia (IIUM), Hamee Polytechnicof Applied Sciences di Finlandia atau di institusi lain yang menjadipartner kerjasama dengan Program Diploma III FE UNPAD atau<strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> secara umum.PROGRAM DIPLOMA IIIAlternatif KeduaMahasiswa diperkenankan untuk melakukan magang atau praktek kerja diPerusahaan Multinasional yang dipilihnya selama 2 bulan untuk kemudianmemberikan laporan setelah kegiatan magang berakhir. Kegiatan magangsendiri dapat dilakukan di dalam maupun luar negeri.B0D611 KEGIATAN MAGANG 4(0-4)Kegiatan magang dilakukan selama 2 bulan di perusahaanMultinasional. Magang ini dapat menjadi sebuah pengalaman kerjabagi mahasiswa. Persyaratan magang adalah mahasiswa yangbersangkutan sudah tidak lagi memiliki mata kuliah yang harusditempuh.B0D612 LAPORAN (MAGANG) 2(0-4)Setelah menyelesaikan tugas akhir, mahasiswa mampu melakukanlaporan kegiatan praktik kerja dalam suatu karya ilmiah atas dasarobservasi, praktik kerja atau penelitian terapan sederhana, sesuaidengan bidang terapan ilmu yang ditempuhnya. Materi: Kegiatankerja yang diobservasi atau dijalaninya yang dikaitkan dengan studikepustakaan atau data dan atau informasi yang berasal daripengalaman empiris.Alternatif KetigaMahasiswa diberi pilihan untuk mempersiapkan diri dalam menjalankankegiatan bisnis secara mandiri. Oleh karena itu mahasiswa akan diberi bekallanjutan dalam berwirausaha hingga mempraktekannya secara sederhana,termasuk menyusun proposal rencana usaha. Di akhir semester, mahasiswa


70 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIItersebut dipersyaratkan untuk memberikan laporan kegiatan dalam bentukstudi kelayakan usaha.B0D621 TOPIK KHUSUS KEWIRAUSAHAAN 2 (2-2)Mahasiswa mendapat topik lanjutan mengenai kewirausahaanmelalui satu dosen pembimbing kewirausahaan dari mulai persiapanpribadi seorang wirausaha hingga berbagai faktor yang perludiperhatikan untuk menjalankan wirausaha. Kegiatan dapat berupagabungan antara teori dan praktek.B0D622 PENYUSUNAN RENCANA WIRAUSAHA 2(2-2)Melatih mahasiswa untuk dapat membuat business plan dan studikelayakan yang dapat dijadikan dasar pendirian usaha.B0D623 LAPORAN (KEWIRAUSAHAAN) 2(0-4)Hasil perkuliahan kewirausahaan selama satu semester kemudiandibuat laporan akhir berupa studi kelayakan usaha yang memuatproposal teknis, keuangan, dan serta proposal manajerialnya.Laporan ini harus memenuhi standar penyusunan proposal usahasebagaimana yang dipersyaratkan oleh lembaga-lembaga bisnis danperbankan.Alternatif KeempatMahasiswa diberi pilihan untuk mengambil kuliah lanjutan mengenai e-bisnisserta diarahkan untuk membuat proyek khusus dengan mengaplikasikan konsepe-bisnis. Di akhir semester mahasiswa dipersyaratkan untuk membuat laporanproyek e-bisnis nya.B0D631 TOPIK KHUSUS E-BISNIS 2 (2-2)Mahasiswa mendapat topik lanjutan mengenai e-bisnis melalui satudosen pembimbing e-bisnis dari mulai persiapan pribadi seorang e-bisnis, hingga berbagai faktor yang perlu diperhatikan untukmenjalankan e-bisnis. Kegiatan dapat berupa gabungan antara teoridan praktek. Materi-materi yang diperkenalkan diantaranya adalahmengenai e-marketing, membangun bisnis secara virtual, transaksipembayaran dalam e-bisnis, dan lain sebagainya.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS71B0D632 PROJECT IN E-BUSINESS 2 (0-2)Mahasiswa diminta untuk melakukan studi mandiri dan menyusunsebuah proyek e-bisnis secara sederhana dimana kegiatan bisnissecara virtual dapat dilaksanakan. Sebagai contoh dengan membuattoko online untuk aktivitas bisnis yang dilakukannya.B0D633 LAPORAN (E-BUSINESS PROJECT) 2 (0-2)Mahasiswa diminta untuk menyajikan laporan proyeknya melaluilaporan tertulis dan presentasi dari hasil penyusunan proyek e-bisnisyang dibangunnya.PROGRAM DIPLOMA III2.1.2. Proses Pembelajaran2.1.2.1. Metode PembelajaranA. KuliahDengan diterapkannya Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK), metodepembelajaran yang digunakan di <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> saat ini telah diarahkan menujuStudent Centered Learning (SCL). Metode pembelajaran SCL yang telah diterapkandi <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> mencakup antara lain:· Diskusi Kecil (Small Group Discussion)· Permainan dan Simulasi (Role-Play & Simulation)· Studi kasus (Case Study)· Contextual InstructionDiskusi Kecil. Diskusi kecil dilakukan dengan mengarahkan mahasiwa untukmahasiswa membentuk kelompok diskusi yang masing-masing beranggotakansekitar 5-10 orang untuk mendiskusikan bahan yang diberikan oleh dosen ataubahan yang diperoleh sendiri oleh anggota kelompok tersebut. Aktivitas diskusidapat dilakukan dalam rangka: membangkitkan ide, menyimpulkan poin penting,mengases tingkat skill dan pengetahuan, mengkaji kembali topik kuliahsebelumnya, menyelesaikan masalah, menelaah latihan/quiz/tugas,brainstrorming, dll. Sebagai bagian dari diskusi kecil, mahasiswa juga dapatmempresentasikan topik yang menjadi bahasan kelompoknya.Permainan dan Simulasi. Simulasi adalah model yang membawa situasi yang miripdengan sesungguhnya ke dalam kelas. Walaupun metode ini lebih banyakdigunakan untuk mata kuliah aplikasi instrumentasi seperti halnya di <strong>Fakultas</strong>MIPA, namun beberapa bahasan dalam mata kuliah tertentu di <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>memungkinkan untuk dilakukan simulasi dalam konteks yang lebih sederhana.


72 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIITujuan dilakukan simulasi adalah untuk memperdalam pengetahuan mahasiswadan menciptakan variasi suasana dalam kegiatan PBM.Contoh:- Simulasi sederhana aktivitas pasar modal (mata kuliah Bank dan LembagaKeuangan Lainnya dan mata kuliah Pasar Modal dan Portofolio).- Simulasi Game Theory (mata kuliah Mikroekonomi).- Simulasi Supply & Demand (mata kuliah Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong> Mikro).- Simulasi membuat stand penjualan dalam berbagai acara di kampus (matakuliah Kewirausahaan).- Simulasi pemasaran (mata kuliah Salesmanship)Studi Kasus. Studi kasus dilakukan dengan mengarahkan mahasiswa untukmenganalisis suatu peristiwa atau kejadian ekonomi tertentu yang sedang atautelah berlangsung dalam beberapa waktu terakhir. Tujuan Studi Kasus dilakukanuntuk mempertajam pemahaman, daya pikir dan analisis mahasiswa.Contoh:- Membuat analisis mengenai keuangan perusahaan dengan data tertentu.- Membuat analisis mengenai melemahnya nilai tukar dalam perekonomianterhadap kinerja ekspor nasional.Contextual Instruction. Contextual Instruction adalah mata kuliah yangmembantu dosen mengaitkan isi mata kuliah dengan situasi nyata dalamkehidupan sehari-hari dan membantu mahasiswa untuk membuat keterhubunganantara pengetahuan dan aplikasinya dalam kehidupan sehari-hari sebagai anggotamasyarakat, pelakuk kerja profesional, atau manajerial, entrepreneur, maupuninvestor.Contoh:- Mahasiswa diberi tugas mengamati proses dan transaksi jual beli di pusatpusatperdaganganB. PraktikumKegiatan Praktikum dapat dilaksanakan dengan menggunakan metode sebagaiberikut:


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS73Metode Kompetensi yang dikembangkanStudi Kasus Analytical Thinking (Berpikir Secara Analitis)Mahasiswa diharapkan dapat memiliki kemampuan analitis masalah yangbaik dan memikirkan solusinya secara mendalam sesuai ilmu yang telahdipelajarinya. Mahasiswa diharapkan mampu menemukan masalah yangdimaksud dan menemukan berbagai gejalanya dan memiliki kemampuanuntuk mengerjakan berbagai kasus dalam praktek bisnis, sepertiakuntansi, manajemen pemasaran, administrasi perpajakan dan bisnisinternasionalPencarian di Internet Information Seeking (Pencarian Informasi)Mahasiswa diharapkan memiliki hasrat pencarian informasi yang besar,seperti: pengetahuan dan sejarah suatu produk dan peraturan -peraturanperpajakan dengan pengertian pantang menyerah dalam pencarianinformasi. Mahasiswa mencoba menemukan berbagai informasi yangdibutuhkan dari berbagai sum ber website yang memungkinkan denganberbagai cara kreatif seperti mengganti kata kunci, menggunakan fitur -fitursoftware pencarian di internet, mencari referensi internet dari buku, dansebagainya.Initiative (Inisitatif)Mahasiwa diharapkan memiliki inisiatif untuk memulai pencarian di internettanpa diperintahkan oleh dosen atau karena kebutuhan tugas. Mahasiswasenantiasa meng -update pengetahuannya dengan mencari informasimanajemen di internet.Mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuan dan teknikteknikberkomunikasinya. Mahasiswa juga belajar mengenal berbagaikarakater yang berbeda dan bagaimana cara berkomunikasi yang tepatuntuk setiap karakter.Interpersonal (Kemampuan Bersosialisasi)Mahasiswa diharapkan dapat berinteraksi antarsesama ang gota kelompokdengan efektif.Mahasiswa belajar mengembangkan kemampuan berinteraksi sosialnyadengan sesama mahasiswa.Simulasi / Games Teamwork (Kerja Tim)Mahasiswa diharapkan mengembangkan kemampuan untuk bekerja samadalam tim. Mahasiswa melakukan pembagian tugas dengan adil danmelakukan pekerjaannya dengan baik.Leadership (Kepemimpinan)Mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuannya sebagaipemimpin dalam kelompok. Mahasiswa belajar merasakan posisi sebagaipemimpin dan memahami, serta men gembangkan teknik -teknik memimpinyang tepat untuk kelompoknya.Communication (Komunikasi)Mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuan dan teknik -teknik berkomunikasinya. Mahasiswa juga belajar mengenal berbagaikarakter yang berbeda dan bagaimana cara berkomunikasi yang tepatuntuk setiap karakter .Interpersonal (Kemampuan Bersosialisasi)Mahasiswa diharapkan dapat berinteraksi antarsesama anggota kelompokdengan efektif.Mahasiswa belajar mengembangkan kemampuan berinteraksi sosialnyadengan sesa ma mahasiswa.Multimedia Focus (Fokus)Mahasiswa diharapkan dapat meningkatkan fokus dan konsentrasiterhadap materi yang disampaikan melalui multimedia yang dipergunakanuntuk menyampaikan ilmu.Analytical Thinking (Berpikir Secara Analitis)Mahasiswa di harapkan dapat memiliki kemampuan analitis masalah yangbaik dan memikirkan solusinya secara mendalam sesuai ilmu yang telahPROGRAM DIPLOMA III


74 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIC. Praktik Kerja LapanganPraktik Kerja Lapangan meliputi kegiatan antara lain sebagai berikut:MetodeStudi KasusSimulasi / GamesMembuat MakalahPKL/MagangKompetensi yang dikembangkanAnalytical Thinking (Berpikir Secara Analitis)Mahasiswa diharapkan dapat memiliki kemampuan analitis masalah yangbaik dan memikirkan solusinya secara mendalam sesuai ilmu yang telahdipelajarinya. Mahasiswa mampu menemukan masalah yang dimaksuddan menemukan berbagai gejalanya sehingga ia mampu memberikanjawa ban terhadap masalah tersebut.Teamwork (Kerja Tim)Mahasiswa diharapkan mengembangkan kemampuan untuk bekerja samadalam tim. Mahasiswa melakukan pembagian tugas dengan adil danmelakukan pekerjaannya dengan baik.Leadership (Kepemimpinan)Mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuannya sebagaipemimpin dalam kelompok. Mahasiswa belajar merasakan posisi sebagaipemimpin dan memahami, serta mengembangkan teknik -teknik memimpinyang tepat untuk kelompoknya.Communication ( Komunikasi)Mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuan dan teknik -teknik berkomunikasinya. Mahasiswa juga belajar mengenal berbagaikarakter yang berbeda dan bagaimana cara berkomunikasi yang tepatuntuk setiap karakter .Interpersonal (Kemampuan Bersosialisasi)Mahasiswa diharapkan dapat berinteraksi antarsesama anggota kelompokdengan efektif.Mahasiswa belajar mengembangkan kemampuan berinteraksi sosialnyadengan sesama mahasiswa.Conceptual Thinking (Berpikir Secara Konseptual)Mahasiswa diharapkan dapat memecahkan masalah yang ditemukan/sebagai dasar dalam pembuatan makalah. Mahasiswa melatih danmengembangkan kemampuan untuk menganalisis dan mencobamenemukan/mengembangkan solusi sebagai jawaban dari masalah yangdipaparkan d alam makalahnya.Self -Effectiveness (Efektivitas Diri)Mahasiswa diharapkan dapat mendayagunakan potensi dalam dirinyaseefektif mungkin. Mahasiswa dapat mengeksplorasi kemampuan danpengetahuan dalam dirinya. Mahasiswa juga mampu mengorganisasikandirinya dalam mengerjakan setiap pekerjaan seefektif dan seefisienmungkin.Information Seeking (Pencarian Informasi)Mahasiswa diharapkan dapat memiliki hasrat pencarian informasi yangbesar. Dalam pengerjaan makalah, mahasiswa mencoba menemukanberbagai informa si yang dibutuhkan dan berbagai sumber yangmemungkinan.ProfesionalitasMahasiswa diharapkan dapat memiliki kemampuan untuk mengerjakanberbagai kasus dalam praktek bisnis, seperti akuntansi, manajemenpemasaran, administrasi perpajakan dan kewirausahaan.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS75D. Penyusunan Tugas AkhirDesain Jenis/Kelompok Mata Kuliah pada Program Diploma adalah sebagaiberikut:1. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK), ditujukan untukmengembangkan manusia Indonesia yang beriman dan bertakwa kepadaTuhan YME dan berbudi pekerti luhur, berkepribadian mantap, dan mandiriserta memiliki rasa tanggung jawab kemasyarakatan dan kebangsaan.2. Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK), ditujukan untukmemberikan landasan penguasaan ilmu dan keterampilan tertentu.3. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB), ditujukan untuk menghasilkan tenagaahli dengan kekaryaan berdasarkan dasar ilmu dan keterampilan yangdikuasai.4. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB), ditujukan untuk membentuk sikap danperilaku yang diperlukan seseorang dalam berkarya menurut tingkat keahlianberdasarkan dasar ilmu dan keterampilan yang dikuasai.5. Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB), ditujukan untuk dapatmemahami kaidah berkehidupan bermasyarakat sesuai dengan pilihankeahlian dalam berkarya.PROGRAM DIPLOMA IIIPenulisan Laporan Tugas AkhirPada akhir studi program Diploma <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>, mahasiswa diwajibkanmelakukan penyusunan dan penulisan Laporan Tugas Akhir. Ruang lingkup tugasakhir, adalah bahwa mahasiswa diharapkan mampu:(1) melakukan kegiatan praktik atau penelitian terapan sederhana dalam bidangterapan ilmu yang ditempuhnya,(2) menyusun dan menulis suatu karya ilmiah atas dasar observasi, praktik kerja,atau penelitian terapan sederhana, sesuai dengan bidang terapan ilmu yangditempuhnya.Tujuan di atas mencakup pengembangan kemampuan mahasiswa dalammenggiatkan antara teori-teori yang dipelajari dengan kegiatan praktik yangrelevan. Penyajiannya dalam bentuk karya tulis ilmiah sesuai dengan ketetapanyang berlaku di <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>. Proses dan/atau dinamika kegiatan kerjayang akan diangkat menjadi topik tugas akhir dikembangkan dari bidang terapanilmu masing-masing. Materi terapan didasarkan pada:1. kegiatan kerja yang diobservasi atau dijalani, yang dikaitkan dengan studikepustakaan, atau


76 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA III2. data dan/atau informasi yang berasal dari penelitian lapangan yang dikaitkandengan studi kepustakaan.Hal ini dimaksudkan agar mahasiswa memperoleh pengalaman praktiklapangan atau penelitian penerapan, menuangkan hasilnya dalam bentuk karyatulis ilmiah.Proses AwalMahasiswa diwajibkan mengisi KRS dengan mencantumkan/memprogramkantugas akhir. Pada saat pengisian KRS, diharapkan mahasiswa sudah memiliki “topiktentatif”.Prosedur Penunjukan Pembimbing(1) Penunjukan pembimbing dilakukan oleh Ketua Program Studi setelahmahasiswa menyerahkan “topik tentatif” kepada program studi yangbersangkutan.Atas dasar “topik tentatif” tersebut, Program Studi menunjuk pembimbing.(2) Ketua program studi secara tertulis menyampaikan penunjukan pembimbingkepada Ketua Program. Ketua Program segera mengeluarkan surat keputusanpengangkatannya yang berlaku untuk dua semester.Apabila dipandang perlu, Ketua Program Studi dapat pula menyarankanpenunjukan :- Pembimbing Lapangan, yaitu tenaga ahli dari instansi/lembaga tempatmahasiswa mela-kukan tugas akhir.- Nara sumber, yaitu tenaga ahli dari luar program studi yang dimintainformasi yang berkaitan dengan materi tugas akhir.- Konsultan, yaitu tenaga pengajar tetap atau tidak tetap program studiatau tenaga dari luar program studi yang diminta konsultasi untukpenyusunan tugas akhir dalam bidang yang tidak berkaitan langsungdengan materi tugas akhir.(3) Penunjukan pembimbing lapangan, nara sumber, dan/atau konsultan dari luarfakultas/program studi dimana program studi itu diselenggarakan didasarkanpada kesediaan yang bersangkutan serta pada keahlian di bidang ilmu yangberkaitan dengan materi tugas akhir (untuk pembimbing lapangan dan narasumber) atau berkaitan dengan bidang terapan ilmu lain yang menunjangpenyusunan tugas akhir (bagi konsultan)Penggantian Pembimbing.Apabila karena sesuatu alasan atau berhalangan tetap, pembimbing tidakdapat menjalankan tugasnya lebih dari dua bulan berturut-turut maupun tidak


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS77berturut-turut, maka Ketua Program Studi menunjuk penggantinya denganmemperhatikan persyaratan pembimbing.Prosedur PembimbingTim pembimbing memantau proses pembimbingannya denganmenggunakan Kartu Bimbingan Tugas Akhir. Dengan demikian, tim pembimbingdapat pengetahui perkembangan mahasiswa secara mendalam dengan mengikutiproses kegiatannya dalam menyusun dan menulis tugas akhir, yaitu:(1) Mahasiswa bersama pembimbing utama dan pembimbing pendampingmendiskusikan judul, outline (garis besar), rencana tugas akhir yang akandilakukan.(2) Usulan tugas akhir yang telah disetujui tim pembimbing harus terdapat diprogram studi.(3) Mahasiswa melakukan kegiatan tugas akhir di instan-si/lembaga yangdipilih/ditunjuk berbekal surat pengantar Ketua Program atau SekretarisBidang Akademik.(4) Apabila tugas akhir tidak dapat diselesaikan pada semester bersangkutan,maka :- Mahasiswa diperkenankan menyelesaikan pada semester berikutnya,dengan mencantumkan kembali pada KRS (topik dan pembimbingnyatetap sama)- Pada semester bersangkutan pembimbing utama memberi huruf K,sehingga tidak digunakan untuk perhitungan IP/IPK,- Semester bersangkutan tetap diperhitungkan dalam waktu maksimalstudi.(5) Apabila tugas akhir tidak dapat diselesaikan dalam dua semester berturutturut,maka :- Pembimbing utama memberi huruf mutu E,- Mahasiswa diharuskan menempuh kembali tugas akhir tersebut dengantopik yang berbeda (tim pembimbing bisa tetap sama atau berbeda),- Selanjutnya berlaku ketentuan pengambilan tugas akhir mulai awal lagi- Penunjukan tim pembimbing mulai dari awal.(6) Setelah tugas akhir selesai dalam bentuk first draft (konsep pertama) laporantugas akhir, tim pembimbing, melakukan evaluasi. Apabila tim pembimbingmemberikan skor di bawah 2,00, maka laporan tugas akhir tersebutdinyatakan belum memenuhi persyaratan untuk diajukan pada sidang ujianakhir program. Mahasiswa harus melakukan perbaikan sesuai saran timpembimbing.PROGRAM DIPLOMA III


78 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA III(7) Setelah perbaikan selesai, tim pembimbing melakukan evaluasi lagi sepertipada butir (6) di atas, Apabila tim pembimbing memberi skor 2,00 atau lebih,maka final draft (konsep final) laporan tugas akhir itu dinyatakan memenuhipersyaratan untuk diajukan pada sidang ujian akhir program dan timpembimbing menyatakan persetujuannya dengan membubuhkan tandatangan.(8) Final draft (konsep akhir) laporan tugas akhir, yang belum dijilid, dibuatsekurang-kurangnya dalam rangkap lima, dengan rincian :- 1 buah untuk pembimbing utama- 1 buah (atau lebih) untuk pembimbing pendamping- 1 buah (atau lebih) untuk penguji- 1 buah untuk mahasiswa(9) Setelah ujian sidang Program Diploma 3 dan dinyatakan lulus, tugas akhirdilakukan perbaikan sesuai anjuran pembimbing/penguji. Apabila tugas akhiritu disetujui tim pembimbing, dibuatkan sekurang-kurang-nya dalam rangkapenam, dengan rincian:1. 2 buah untuk SBAK dan program studi2. 1 buah untuk pembimbing utama3. 1 buah (atau lebih) untuk pembimbing pendamping4. 1 buah untuk UPT Perpustakaan PAAP5. 1 buah untuk mahasiswa2.1.2.2. Masa Studi dan Penghentian Studi SementaraA. Masa Studi Program DiplomaProgram Diploma dijadwalkan untuk 6 semester dan dapat ditempuh secepatcepatnya5 semester serta selama-lamanya 10 semester, termasuk cutiakademik selama 2 semester.B. Penghentian Studi SementaraMahasiswa dapat menghentikan studi untuk sementara dengan ketentuansebagai berikut:(1) Penghentian studi untuk sementara tidak lebih dari 2 (dua) semester baiksecara berturut-turut maupun secara terpisah.(2) Periode penghentian studi sementara itu tidak diperhitungkan dalambatas waktu maksimal program studinya.(3) Ketentuan lebih lengkap mengenai penghentian studi sementara dapatdilihat pada <strong>Buku</strong> <strong>Pedoman</strong> Umum Penyelenggaraan Pendidikan<strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> Bab IV sub B.4. (point 7)


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS792.1.2.3. Evaluasi Hasil Belajar<strong>Pedoman</strong> PenilaianHuruf Mutu Akhir yang Sah1. Nilai akhir (huruf mutu) mata kuliah atau hasil evaluasi akhir sesuatu matakuliah hanya dianggap sah apabila :a. Matakuliah yang bersangkutan terdaftar dalam KRS Mahasiswa.b. Nilai terdaftar dalam Daftar Peserta Nilai Akhir (DPNA) ditanda tanganioleh Dosen Pengampu Mata Kuliah.c. Mahasiswa berstatus aktif/terregistrasi pada semester yang sesuaidengan semester KRS dan DPNA.2. Semua nilai akhir (huruf mutu) mata kuliah atau hasil evaluasi akhir sesuatumata kuliah yang tidak memenuhi persyaratan butir (1) di atas dinyatakantidak berlaku (gugur).PROGRAM DIPLOMA IIIHuruf Mutu T (Tidak Lengkap)Seorang mahasiswa dinyatakan memperoleh huruf mutu T jika memenuhiketentuan sebagai berikut :Diberikan kepada mahasiswa yang belum memenuhi evaluasi akhir semester;Setelah evaluasi pada butir (1) dipenuhi mahasiswa dalam waktu 2 mingguterhitung sejak ujian akhir semester mata kuliah bersangkutan huruf T harusdiganti menjadi A sampai E;Apabila evaluasi pada butir (1) tidak dipenuhi dalam batas waktu 2 minggu,maka huruf mutunya menjadi E; atau Dosen Pengasuh mata kuliah dapatmengolah sesuai dengan bobot masing-masing bagian evaluasi yangditetapkan, sehingga menghasilkan huruf mutu lain;Huruf T tidak dapat diubah menjadi K, kecuali apabila mahasiswa tidak dapatmenempuh ujian akhir semester susulan atas dasar alasan yang dapatdibenarkan (sakit, mengalami kecelakaan, atau musibah yang memerlukanperawatan lama).Huruf Mutu K (Kosong)Huruf mutu suatu mata kuliah dapat dinyatakan sebagai huruf K jika memenuhiketentuaan sebagai berikut :1. Mahasiswa mengundurkan diri dari kegiatan perkuliahan setelah lewat bataswaktu perubahan KRS (2 minggu setelah kegiatan akademik berjalan) denganalasan yang dapat dibenarkan dan dibuktikan dengan Surat KeteranganDekan;2. Dikenakan pada satu atau beberapa mata kuliah pada semester bersangkutandalam hal mahasiswa tidak dapat mengikuti ujian akhir semester atas dasar


80 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIalasan yang dapat dibenarkan sehingga tidak dapat mengikuti ujian akhirsemester susulan;3. Diberikan pada matakuliah tugas akhir dan skripsi yang tidak selesai dalamsatu semester.4. Alasan yang dapat dibenarkan untuk memberikan huruf K adalah :a. sakit atau kecelakaan yang memerlukan perawatan atau prosespenyembuhan lama, yang dinyatakan dengan surat keterangan daridokter spesialis atau rumah sakit yang merawatnya;b. musibah keluarga yang mengharuskan mahasiswa meninggalkan kegiatanbelajarnya dalam waktu lama, dengan dikuatkan surat keterangan yangdiperlukan;5. Alasan lain yang dapat dibenarkan untuk memberi huruf K adalah kondisimelahirkan yang tidak normal atau alasan lain yang dapat dibenarkan olehDekan atau Direktur Program di luar kedua alasan pada butir (3) di atas, tetapimahasiswa dianggap menghentikan studinya untuk sementara selama satusemester atas izin Dekan;6. Mata kuliah yang memiliki huruf mutu K, tidak digunakan untuk penghitunganIP atau IPK;7. Bagi mahasiswa yang memperoleh huruf K bagi seluruh beban studi dalamsemester yang bersangkutan, diperhitungkan dalam batas waktu studi dantidak dianggap sebagai penghentian studi untuk sementara;8. Apabila butir (5) di atas terjadi untuk kedua kalinya, maka semesterbersangkutan dianggap sebagai penghentian studi untuk sementara atas izinDekan, sehingga akan mengurangi jatah mahasiswa yang bersangkutan untukmengajukan permohonan menghentikan studi untuk sementara;9. Apabila butir (5) di atas terjadi untuk ketiga kalinya (berturut-turut maupunsecara terpisah-pisah), maka semester bersangkutan dianggap sebagaipenghentian studi untuk sementara atas izin Dekan yang kedua kalinya. Hal initidak diperhitungkan dalam batas waktu studinya, namun menggugurkan hakmahasiswa untuk memperoleh kesempatan penghentian studi atas izinDekan;10. Penghentian studi untuk sementara setelah melewati periode pada butir (7) diatas dengan alasan seperti pada butir (3), diperkenankan, namundiperhitungkan dalam batas waktu studinya.11. Kalau mata kuliah yang memperoleh huruf K itu telah ditempuh kembali padakesempatan lain, maka huruf mutunya dapat berubah menjadi A sampai E.Evaluasi Hasil Belajar Evaluasi hasil belajar mahasiswa dalam suatu mata kuliah sekurang-kurangnyamerupakan gabungan dari 3 (tiga) macam penilaian :


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS81a. Ujian Tengah Semester (UTS)b. Ujian Akhir Semester (UAS)c. Nilai lainnya, antara lain: tugas (pekerjaan rumah, pembuatan makalah,referat, dan terjemahan); kuis (baik yang terjadwal maupun yang tidakterjadwal), laporan hasil praktikum, stage, partisipasi, kerja lapangan,laboratorik, atau ujian praktikum/praktik.Bobot tiap macam penilaian yang digunakan dapat ditetapkan sama atau berbeda,tergantung pada bobot soal/tugas yang diberikan Dosen Pengasuh Mata Kuliah. Dalam sistem SKS, Dosen tidak dibenarkan untuk mengadakan evaluasi/ujianulangan untuk mengubah nilai akhir mahasiswa pada semester bersangkutan,karena dengan menggunakan sekurang-kurangnya tiga jenis evaluasi seperticontoh-contoh di atas di anggap telah memadai. Nilai akhir yang diberikan oleh Dosen Pengasuh mata kuliah harus merupakanhuruf mutu yang pasti, yaitu : A sampai E Nilai akhir (huruf mutu) ditulis pada DPNA DPNA diserahkan kepada SBP (kecuali lembar yang merupakan arsip DosenPengasuh mata kuliah). Dosen Pengasuh mata kuliah bertanggung jawab atas kebenaran nilai akhir(huruf mutu) yang ditulis pada DPNA, karena nilai akhir (huruf mutu) yangtelah diumumkan tidak dapat diganti lagi dengan alasan apapun, kecuali jikaterdapat kesalahan dalam penghitungan dan/atau penentuan huruf mutu. Perubahan nilai akhir (huruf mutu) hanya dapat dilakukan dengan menempuhkembali mata kuliah itu pada semester berikutnya/ pada kesempatan pertamaatau pada semester alih tahun.Perbaikan Huruf MutuPerbaikan huruf mutu dilaksanakan pada semester reguler (Semester Gasal danSemester Genap) atau pada Semester Pendek (Juli-Agustus). Perbaikan hurufmutu tidak dapat dilakukan melalui ujian perbaikan.1) Perbaikan huruf mutu pada Semester RegulerHuruf mutu E harus diperbaiki dengan menempuh kembali mata kuliahbersangkutan pada semester berikutnya atau pada kesempatan pertama.2) Huruf mutu yang digunakan untuk penghitungan IP dan IPKadalah huruf mutu yang ditetapkan oleh masing-masing fakultasmenggunakan nilai yang terbaik atau nilai terakhir.3) Perbaikan Huruf Mutu pada Semester Non Reguler (Semester Alih Tahun)1. Huruf Mutu E harus diperbaiki, huruf mutu D, C dan B dapat diperbaikikembali dengan menempuh kembali mata kuliah yang bersangkutandengan mencantumkan dalam KRS dan mengikuti seluruh kegiatan padaSemester Alih Tahun;PROGRAM DIPLOMA III


82 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA III2. Jika huruf mutu yang diperoleh dari Semester Alih Tahun lebih rendah darihuruf mutu yang telah ada, maka yang digunakan untuk menghitung IPKadalah huruf mutu yang terakhir;3. Nilai pada semester Alih Tahun dapat berupa huruf mutu A, A-, B+, B, B-,C+, C, D atau E.Jumlah Huruf Mutu DUntuk dapat dinyatakan berhak mengikuti ujian akhir program (UjianKomprehensif atau Ujian Sidang), disyaratkan agar jumlah huruf mutu Dmaksimum 20% dari total beban studi kumulatif (seluruh beban studi yangdipersyaratkan untuk menyelesaikan studinya)Contoh: Apabila beban studi kumulatif suatu program studi adalah 110 SKS, makajumlah huruf mutu D yang diperkenankan maksimum 20% x 110 SKS = 22 SKSJika huruf mutu D melebihi 20% dari beban studi kumulatif, maka mahasiswadiharuskan memperbaikinya dengan mengulang mata kuliah yang memperolehhuruf mutu D itu (menempuh kembali mata kuliah itu dan mencantumkannya padaKRS) dengan memperhatikan batasan. Jumlah huruf mutu D hendaknya menjadiperhatian Dosen Wali.(1) Ketentuan umum dalam Pemberian Nilai Akhir : hanya kepada mahasiswayang mengikuti UAS dan memenuhi komponen penilaian dengan syaratkehadiran minimal 80% dari total tatap muka perkuliahan. Prosentase setiapkomponen penilaian; tugas & quiz (antara 10 30%), UTS (antara 30 40%), UAS(antara 30 40%)Nilai Huruf Mutu Angka Mutu80 - 100%76 - 79%72 - 75%68 - 71%64 - 67%60 - 63%56 - 59%45 - 55%< 44%AA-B+BB-C+CDE43.73.332.72.3210(2) Khusus untuk angkatan 2007 dan sebelumnya, nilai masih menggunakan A, B,C, D, EPenilaian LTAPenilaian LTA didasarkan pada penilaian ujian LTA dan Komprehensif.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS83FORMULIR REKAPITULASI NILAI HASIL SIDANG LTADAN YUDISIUM MAHASISWAHASIL UJIAN SIDANG LTABerdasarkan surat Sidang No. Tanggal, , Untuk Sidangdari :Nama :NPM :Program Studi :Judul LTA :PROGRAM DIPLOMA IIINilai :Keterangan :Bobot Nilai : Bimbingan 60%Sidang LTA 20%Komprehensif 20%Aspek yang dinilai : Sistematika dan Konsistensi LTAKonten LTAPenguasaan LTAKelulusan nilai > 60NIlai Akhir : 76 – 100 = A64 – 75 = B60 - 63 = CYudisium : Dengan Pujian IPK 3.51 – 4.00Sangat Memuaskan IPK 2.76 – 3.50Memuaskan IPK 2.00 – 2.75Bandung, 14 Desember 2011Penguji LTA


84 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIPredikat Kelulusan Program DiplomaMahasiswa dinyatakan telah menyelesaikan dan lulus dari suatu program yangDitempuh apabila memenuhi ketentuan berikut :1. Lulus semua mata kuliah dalam beban studi kumulatif yang ditetapkan;2. Memiliki IPK sekurang-kurangnya 2,00;3. Tidak terdapat huruf mutu E;4. Huruf mutu D tidak melebihi 20% dari beban studi kumulatif Program DiplomaIII;5. Telah menyusun dan menulis Laporan Tugas Akhir, dan/atau sejenisnya yangdipersyaratkan, dan sekurang-kurangnya memperoleh huruf mutu C setelahdiuji.IPKIPKIPK2,00 - 2,752,76 - 3,503,51 - 4,00MemuaskanSangat MemuaskanDengan PujianCatatan : Penetapan predikat kelulusan Dengan Pujian/Cum Laude dilakukandengan memperhatikan masa studi maksimum, yaitu masa studi normal (n)ditambah 1 Semester (n+0,5) dan n = tahun.2.1.2.4 Tata TertibA. Tata Tertib Kegiatan Belajar MengajarBagi Dosen1. Kuliah harus dilaksanakan tepat pada waktunya sesuai dengan jadwal,berlangsung 14 minggu kerja (tidak termasuk ujian-ujian)2. Pada hari pertama, dosen memberitahukan:• Satuan Acara Perkuliahan (SAP)• <strong>Buku</strong> teks yang digunakan• Sistem penilaian yang digunakan• Ada tidaknya ujian-ujian kecil• Bobot masing-masing tugas dan ujian-ujian3. Kehadiran dosen minimal 12 kali tatap muka (tidak termasuk UTS dan UAS).Apabila kurang dari jumlah tersebut, maka dosen wajib menambah tatapmuka dan ujian dilaksanakan sendiri.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS854. Jika dosen berhalangan, sehingga kehadirannya tidak sesuai dengan jadualperkuliahan, maka dosen tersebut berkewajiban:· Memberitahukan ketidakhadirannya kepada SBA serta kepadamahasiswa.· Menggantikan kuliahnya pada kesempatan lain.5. Mahasiswa wajib menunggu kehadiran dosen di kelas dalam waktu maksimal30 menit. Apabila sesudah 30 menit ternyata dosen belum juga hadir tanpamemberitahukan maka salah seorang wakil mahasiswa melaporkan kepadaProgram Studi/SBA untuk mencari pengganti dosen tersebut. Apabila sudahada kepastian bahwa dosen pengganti belum ada, mahasiswa dapatmeninggalkan ruang kuliah.PROGRAM DIPLOMA IIIBagi mahasiswaa. Selama mengikuti aktivitas perkuliahan harus berpakaian rapi dan sopanuntuk laki-laki mengenakan kemeja atau kaos berkerah.b. Menggunakan sepatu (tidak menggunakan sandal).c. Tidak mengaktifkan telepon genggam.d. Tidak merokok dalam kelas dan dilingkungan bebas rokok di kampus.e. Keterlambatan maksimal 30 menit, lebih dari 30 menit tidak diperkenankanmengikuti kuliah, kecuali dengan alasan tertentu diijinkan oleh dosenpengajar.f. Tidak membawa makanan dan minuman dalam kelas.Tata Tertib Perkuliahan1. Mahasiswa yang berhak mengikuti perkuliahan adalah mahasiswa yang telahmelakukan herregistrasi dan juga telah melakukan pengisian Form RencanaStudi (FRS)/Perubahan Form Rencana Studi (PFRS) dan memiliki KSM (KartuStudi Mahasiswa). Mahasiswa yang tidak melakukan herregistrasi tidakberhak untuk melakukan pengisian FRS sehingga akan dianggap sebagaimahasiswa tidak aktif dan tidak berhak untuk mendapatkan pelayananakademik lainnya.2. Mahasiswa dilarang untuk mencantumkan nama dengan melakukanpengisian sendiri (menulis) pada daftar hadir (DHMD). Silakan menghubungiSub Bagian Akademik di bagian administrasi perkuliahan jika terdapatpersoalan dengan data perkuliahan.3. Dosen dan Mahasiswa diwajibkan hadir sesuai dengan jadual perkuliahan; dantidak memindah-mindahkan jadual tanpa konfirmasi dengan BagianAkademik dan Program Studi.


86 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA III4. Dosen tidak boleh mengganti dengan Dosen lain, tanpa konfirmasi denganBagian Akademik, Kordinator Mata Kuliah, Program Studi dan PembantuKetua I.5. Keterlambatan Dosen maupun Mahasiswa lebih dari 30 menit dari jadual yangseharusnya, akan dianggap TIDAK HADIR oleh administrasi perkuliahan,kecuali jika ada pemberitahuan terlebih dahulu kepada bagian administrasiperkuliahan. Petugas administrasi perkuliahan BERHAK membubarkan kelasjika dosen terlambat hadir lebih dari 30 menit dari jadual yang semestinya.6. Mahasiswa wajib untuk mengikuti perkuliahan sekurang-kurangnya 80% daritotal tatap muka perkuliahan. Jika kehadiran kurang dari persyaratanminimum 80%, maka mahasiswa tersebut tidak berhak untuk mengikuti ujianakhir (UAS).7. Kehadiran mahasiswa antara 60%-79%, maka komponen penilaian mahasiswatidak terdapat komponen nilai UAS, namun mahasiswa masih berhak untukmendapatkan huruf mutu C,D atau E. Kehadiran mahasiswa kurang dari 60%tanpa alasan yang dapat dipertanggungjawabkan (mengundurkan diri darimata kuliah), maka mahasiswa akan mendapatkan nilai E .8. Dosen wajib untuk memberikan perkuliahan sekurang-kurangnya 80% daritotal 14 tatap muka perkuliahan yang semestinya, yaitu 12 kali tatap muka.Jika perkuliahan kurang dari 12 kali, maka status mahasiswa akan dinyatakanHADIR untuk pertemuan tersisa sampai dengan pertemuan ke-12. Maka,tingkat kehadiran mahasiswa yang akan diperhitungkan adalah sekurangkurangnya80% dari 12 kali tatap muka.9. Perkuliahan tatap muka TIDAK dapat diganti atau disubstitusi denganpemberian tugas/kuiz oleh Dosen kepada mahasiswa. Durasi waktupelaksanaan kuiz tidak melebihi 2/3 dari waktu perkuliahan tatap muka.10. Dosen diwajibkan untuk menggunakan seragam Dosen (Jasket atau Rompi,bagi yang sudah memiliki) selama perkuliahan berlangsung.11. Mahasiswa wajib berpakaian rapi dan beralaskan sepatu selama mengikutiperkuliahan.12. Mahasiswa wajib untuk menggunakan seragam sesuai dengan jadualpenggunaan seragam bagi mahasiswa.a. Hari Senin : Kemeja dan Jaket Almamaterb. Hari Rabu: Putih Hitamc. Hari Jumat: Batikd. Hari Selasa, Kamis, dan Sabtu: Bebas Rapi (Kemeja atau Kaus Berkerah).13. Dosen maupun petugas administrasi berhak untuk mengeluarkan mahasiswayang tidak memenuhi ketentuan pakaian maupun seragam.14. Dosen dan Mahasiswa DILARANG MEROKOK di seluruh areal gedung


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS87perkuliahan, baik pada saat perkuliahan berlangsung maupun di luar jadualperkuliahan. Pegawai Administrasi BERHAK untuk menegur Dosen maupunmahasiswa yang melanggar ketentuan merokok.Hal ini sesuai denganketentuan PERDA K3 Pemerintah Kota Bandung tahun 2005.15. Dosen dan Mahasiswa diwajibkan untuk menonaktifkan atau menset ke“silent” alat komunikasi selama perkuliahan berlangsung.B. Tata Tertib Ujian Tengah Semester / Ujian Akhir SemesterKetentuan Ujian Tengah Semester adalah sebagai berikut:1. Ujian dilakukan secara terjadwal.2. Mahasiswa peserta ujian adalah mahasiswa yang terdaftar sebagai mahasiswaaktif pada semester yang bersangkutan dan dengan syarat kehadiran kuliahminimal 70%, dari kehadiran dosen tanpa alasan apapun.3. Peserta ujian wajib menunjukkan KTM, KRS, dan bukti pindah dosen.4. Peserta ujian wajib menandatangani DPNA (rangkap 3), dan bagi mereka yangtidak melaksanakannya dianggap tidak mengikuti ujian.5. Peserta wajib menggunakan kemeja dan sepatu tertutup.6. Jika di dalam soal UTS/UAS tidak mencantumkan sifat ujian, yaitu membukabuku teks/catatan/ atau tutup buku teks/catatan maka ujian tersebutdianggap bersifat tutup buku teks/catatan, kecuali ada konfirmasi dari dosenybs.7. Peserta ujian dilarang melakukan kecurangan atau tindakan yangmengindikasikan kecurangan dalam bentuk apapun. Pelanggaran terhadapketentuan ini mahasiswa akan dicatatat dalam berita acara ujian danmahasiswa yang bersangkutan dinyatakan tidak lulus (nilai E) terhadap semuamata kuliah yang diambil pada semester berjalan. Apabila terdapat indikasikuat dan/atau bukti kecurangan setelah ujian berlangsung, maka sanksi akandiputuskan kemudian oleh Pembantu Dekan Bidang Akademik.8. Peserta ujian tidak boleh meninggalkan ruangan ujian tanpa seijin pengawasdengan alasan apapun.9. Peserta ujian yang datang terlambat kurang dari 15 menit, dapat mengikutiujian setelah mendapat surat ijin dari koordinator pengawas dan tidakmendapatkan tambahan waktu. Sedangkan bagi mahasiswa yang terlambatlebih dari 15 menit, tidak diperkenankan untuk mengikuti ujian ataupun ujiansusulan.10. Selama ujian berlangsung, peserta ujian tidak boleh membawa alat-alatkomunikasi (HP, PDA, pager dan sejenisnya) dan tidak melakukan pinjammeminjam perlengkapan ujian.PROGRAM DIPLOMA III


88 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA III11. Peserta ujian yang melakukan perjokian akan dikenakan sanksi skorsingsampai pada pemutusan studi.12. Pengawas memiliki wewenang penuh untuk menjalankan dan mengambiltindakan yang dianggap perlu sesuai dengan tata tertib ujian.13. Tidak ada ujian perbaikan.14. Ujian susulan hanya diberikan pada mahasiswa yang sakit dan dirawat inap diRS pada saat ujian berlangsung, dan dibuktikan dengan menunjukkan suratketerangan rawat inap dari RS paling lambat 3 hari setelah periode ujianberakhir. Mahasiswa yang terbukti memalsukan surat sakit dan surat rawatinap, akan dikenakan sanksi berupa Nilai E untuk mata kuliah tersebut..15. Hal-hal yang belum diatur dalam tata tertib ujian ini, akan diatur danditetapkan kemudian.2.1.2.5 SanksiA. Sanksi AkademikSanksi akademik dapat berupa peringatan akademik dan/atau pemutusanstudi. Sanksi pemutusan studi diusulkan/diajukan oleh program studi/fakultasdan diputuskan oleh Rektor.1. Peringatan AkademikPeringatan akademik berbentuk surat Pembantu Dekan I yang ditujukankepada orang-tua/wali (bagi mahasiswa Program Diploma III dan ProgramSarjana) dan lembaga pengirim/penanggung atau mahasiswa (bagimahasiswa Program Pascasarjana dan Program Spesialis I) untukmemberitahukan adanya kekurangan prestasi akademik mahasiswa ataupelanggaran ketentuan lainnya. Hal ini dilakukan untuk memperingatkanmahasiswa agar tidak mengalami pemutusan studi. Peringatan akademikdikenakan terhadap mahasiswa yang pada akhir semester dua dan semestersemestersesudahnya memiliki IPK di bawah 2,00 dan atau jumlah tabungansks kurang dari 50% dari total sks yang seharusnya ditempuh. Peringatanakademik dikenakan kepada mahasiswa Program Diploma, Program Sarjana(termasuk Program Profesi), Program Pascasarjana (termasuk ProgramSpesialis I) yang melalaikan kewajiban administratif (tidak melakukanpendaftaran/pendaftaran ulang, dsb.) untuk satu semester.2. Pemutusan StudiDengan dikeluarkannya Pemutusan Studi berarti mahasiswa dikeluarkan dariUnivesitas <strong>Padjadjaran</strong> karena prestasinya sangat rendah, kelalaianadministratif, dan/atau kelalaian mengikuti kegiatan belajar-mengajar.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS891. Laporan kondisi mahasiswa yang harus diberikan peringatan akademiksebagai akibat melakukan kelalaian, dilampiri bukti prestasi akademikdan/atau bukti kelalaian2. Surat peringatan kepada mahasiswa yang bersangkutan dari Pimpinan<strong>Fakultas</strong> (Dekan/PD I)3. Surat Permohonan Pertimbangan atas mahasiswa yang melakukanpelanggaran hukum dari Pimpinan <strong>Fakultas</strong> (Dekan/PD I) kepada Senat<strong>Fakultas</strong>4. Surat Keputusan melanggar/tidak melanggar Hukum atas nama mahasiswayang bersangkutan dari Senat <strong>Fakultas</strong>5. Surat permohonan Pemutusan Studi atas nama mahasiswa yangbersangkutan dari Pimpinan <strong>Fakultas</strong> (Dekan/PD I) kepada Pimpinan<strong>Universitas</strong> (Rektor/PR I)6. Surat Persetujuan/Penolakan Pemutusan Studi mahasiswa yangbersangkutan dari Pimpinan <strong>Universitas</strong> (Rektor/PR I)7. Transkrip Akademik yang telah ditempuh oleh mahasiswa yang bersangkutanselama di <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>, ditandatangani oleh Pimpinan <strong>Fakultas</strong>(Dekan/PD I)PROGRAM DIPLOMA IIIPemutusan studi dikenakan kepada mahasiswa Program Diploma III yangmengalami salah satu kondisi di bawah ini:1. Pada akhir semester kedua memiliki:· Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) di bawah 2,00, dan/atau;· Tabungan kredit (jumlah mata kuliah yang memiliki huruf mutu D ke atas)tidak mencapai 24 SKS.2. Pada akhir semester ketiga memiliki :· Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) di bawah 2,00, dan/atau;· Tabungan kredit (jumlah mata kuliah yang memiliki huruf mutu D ke atas)tidak mencapai 36 SKS.3. Melebihi batas waktu studi kumulatif yang ditetapkan.Pemutusan studi dikenakan kepada mahasiswa Program Diploma, yangmenghentikan studi dua semester berturut-turut atau dalam waktu berlainantanpa izin Rektor. Pemutusan studi dikenakan kepada mahasiswa ProgramDiploma, yang telah mendaftar atau mendaftarkan kembali secaraadministratif, tetapi:1. Tidak mengikuti kegiatan belajar-mengajar pada semester I dan/atausemester II tanpa alasan yang dapat dipertanggung jawabkan, baik mengisimaupun tidak mengisi KRS;2. Tidak mengisi KRS (tidak mengikuti kegiatan belajar-mengajar) dua


90 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM DIPLOMA IIIsemester berturut-turut atau secara terpisah, tanpa alasan yang dapatdibenarkan; dan/atau;3. Mengundurkan diri dari satu atau beberapa mata kuliah setelah lewat bataswaktu perubahan KRS dua semester berturut-turut atau secara terpisah,tanpa alasan yang dapat dibenarkan.B. Sanksi Akademik LainSanksi lain dikenakan kepada mahasiswa yang telah melakukan pendaftaran ataupendaftaran kembali secara administratif, tetapi tidak mengikuti kegiatan belajarmengajarpada semester bersangkutan tanpa alasan yang dapat dibenarkan, baikyang tidak mengisi KRS maupun yang mengisi KRS tetapi mengundurkan dirisetelah lewat batas waktu perubahan KRS.1. Tidak Mengisi KRS dan Tidak Mengikuti Kegiatan Belajar-Mengajar padaSemester I dan/atau Semester IIMahasiwa yang telah mendaftarkan secara administratif pada semester Idan/atau semester II, baik mengisi KRS tetapi tidak mengikuti kegiatanbelajar-mengajar maupun sama sekali tidak mengisi KRS, tanpa alasan yangdapat dibenarkan, dianggap mengundurkan diri dan dikenai sanksipemutusan studi.2. Tidak Mengisi KRSMahasiwa yang telah mendaftarkan atau mendaftarkan kembali secaraadministratif, tetapi tidak mengisi KRS (tidak mengikuti kegiatan belajarmengajar)tanpa alasan yang dapat dibenarkan, dikenakan sanksi berikut:1. Diberi peringatan keras secara tertulis oleh Pembantu Ketua I agar tidakmengulangi lagi;2. Semester yang ditinggalkan diperhitungkan dalam batas waktu maksimalpenyelesaian studinya;3. Apabila perbuatan ini diulangi lagi, baik pada semester berikutnyamaupun pada semester lain, mahasiswa dikenai sanksi pemutusan studi.3. Mengundurkan Diri Sesudah Masa Perubahan KRSMahasiswa yang mengundurkan diri dari satu atau beberapa mata kuliahsetelah lewat batas waktu perubahan KRS tanpa alasan yang dapatdibenarkan (misalnya, sakit, kecelakaan, atau musibah) dikenakan sanksiakademik berikut :1. Mata kuliah yang ditinggalkan dinyatakan tidak lulus (diberi huruf mutuE);2. Huruf mutu E tersebut digunakan dalam penghitungan Indeks PrestasiKumulatif (IPK);


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS913. Diberi peringatam secara tertulis oleh Pembantu Ketua I agar tidakmengulangi kembali;4. Semester yang ditinggalkan diperhitungkan dalam batas waktu maksimalpenyelesaian studinya;5. Apabila perbuatan ini diulangi lagi, baik pada semester berikutnyamaupun pada semester lain, mahasiswa dikenai sanksi pemutusan studi.C. Sanksi PelanggaranApabila mahasiswa melakukan pelanggaran, setelah dibicarakan denganSenat <strong>Fakultas</strong>, akan dikenai sanksi khusus, sedangkan penanganan masalahpidananya akan diserahkan kepada yang berwajib. Jenis pelanggaran tersebutadalah seperti dibawah ini1. Pelanggaran HukumMahasiswa yang melakukan pelanggaran hukum, baik yang berupa tindakpidana maupun penyalahgunaan obat, narkotika, dan sejenisnya, sertapenggunaan minuman keras dan sejenisnya, dan telah ditetapkan bersalahsecara hukum oleh pengadilan, akan dikenakan sanksi berupa skorsing sampaidengan pemutusan studi oleh Rektor sesuai dengan putusan tersebut.2. Pelanggaran Etika Moral dan Etika ProfesiMahasiswa yang melakukan pelanggaran etika moral, profesi (memeriksapasien/klien tanpa supervisi, membuat resep, melakukan konsultasi tanpasupervisi, membocorkan rahasia jabatan, dsb.), memalsukan tanda tangandan sejenisnya, akan dikenakan sanksi berupa skorsing oleh Dekan sampaidengan pemutusan studi oleh Rektor.3. Pelanggaran Etika AkademikMahasiswa yang melakukan pelanggaran etika akademik, antara lainmenyontek, menjiplak (makalah, laporan, tugas akhir, skripsi, tesis, disertasi,dsb.), membocorkan soal atau sejenisnya akan dikenai sanksi berupa skorsingsampai dengan pemutusan studi. Pada hal-hal tertentu, fakultas dapatmengeluarkan keputusan tersendiri asal tidak bertentangan denganketentuan hukum atau peraturan di atasnya.4. Pelanggaran PidanaTindakan-tindakan yang dilakukan mahasiswa di lingkungan kampus yangtermasuk kejahatan atau pelanggaran dan diancam pidana. Pada dasarnyasetiap mahasiswa memiliki hak untuk melakukan berbagai aktivitas sebagaibagian dari civitas akademika, namun demikian sebagaimana dalamkehidupan manusia pada umumnya harus dihindari melakukan perbuatanperbuatanyang dapat dikategorikan sebagai kejahatan. Perbuatanperbuatantersebut antara lain: tawuran antar mahasiswa baik yang dilakukanPROGRAM DIPLOMA III


92 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISdi dalam maupun di luar lingkungan kampus yang menimbulkan kerusakanbarang milik orang lain dan atau korban luka-luka, aktivitas demo yang tidaktertib dan menimbulkan kerusuhan sehingga mengakibatkan terjadinyakerusakan barang milik orang lain dan atau korban luka-luka; minumminumankeras baik di dalam maupun di luar lingkungan kampus yangmengganggu keamanan umum; menggunakan narkotika baik untuk dirisendiri maupun memberikan narkotika kepada orang lain baik di dalammaupun di luar lingkungan kampus.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS93B. PROGRAM SARJANA (S1)2.2.1 Kurikulum dan Deskripsi Mata Kuliah2.2.1.1 Program Studi AkuntansiA) Struktur Mata KuliahNo Jenis Mata Kuliah Bobot%(SKS)1. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) 9 6,252. Mata Kuliah Keilmuan & Keterampilan (MKK) 49 34,033. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) 51 35,424. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB) 18 12,505. Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat 17 11,82Jumlah SKS Minimal Jurusan Akuntansi 144 100,00PROGRAM SARJANA (S1)B) Daftar Mata KuliahSemester GanjilNo Sandi Mata Kuliah SKSWajib /PilihanPrasyarat Praktikum1 G1F101 Pendidikan Agama Islam 2 Wajib2 G1F103 Pendidikan Agama Protestan 2 Wajib3 G1F104Pendidikan Agama KristenKatolik2 Wajib4 G1F105 Pendidikan Agama Hindu 2 Wajib5 G1F106 Pendidikan Agama Budha 2 Wajib6 G1F102 Pendidikan Pancasila 2 Wajib7 B1A283 Pengantar Aplikasi Komputer 2 Wajib Ada8 H1D101 Bahasa Inggris 3 Wajib9 B1C111 Pengantar <strong>Bisnis</strong> 3 Wajib10 B1B112 PIE Mikro 3 Wajib11 B1A121 Pengantar Akuntansi 1 3 Wajib Ada12 B1B101 Matematika <strong>Ekonomi</strong> 3 Wajib13 B1A351 Akuntansi Biaya 3 Wajib Pengantar Akuntansi 1 Ada14 B1B204 Statistik 2 3 Wajib Statistik 1 Ada15 B1A221 Manajemen Keuangan 1 3 Wajib Pengantar Manajemen Ada16 Sistem Informasi Manajemen 3 WajibPengantar Manajemen,PAKAda17 B1A223 Akuntansi Keuangan 1 3 Wajib Pengantar Akuntansi 2 Ada18 B1A311 Perpajakan/Hukum Pajak 3 Wajib Pengantar Akuntansi 219 B1A324 Akuntansi Keuangan Lanjutan 3 Wajib Akuntansi Keuangan II Ada20 B1A341 Auditing 1 3 WajibAkuntansi Keuangan II,SIA21 B1A225 Akuntansi Sektor Publik 3 WajibAkuntansi Keuangan II,Akuntansi Manajemen22 B1A333 Data base Mgt System 3 Wajib SIA Ada23 B1A363 Akuntansi Topik Khusus 3 Wajib Akuntansi Keuangan II24 B1A365 Manajemen Stratejik 3 WajibManajemen KeuanganII


94 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)No Sandi Mata Kuliah SKSWajib /PilihanPrasyarat Praktikum25 B1A405 Teori Akuntansi 3 Wajib Akuntansi Keuangan II26 B1B429 Metode Penelitian 3 Wajib Statistik 227 B1A414 Audit Sistem Informasi 3 Wajib Auditing II28 KKN 3 Wajib29 B1B213 Makroekonomi 3 Pilihan PIE Makro30 B1B492 Perekonomian Indonesia 3 Pilihan PIE Makro31 B1C453 Perilaku Keorganisasian 3 Pilihan Pengantar Manajemen32 Manajemen Risiko 3 Pilihan Statistik 233 B1A417 Enterprise Risk Management 3 PilihanAkuntansi Manajemen,Audit I34 B1A328 Akuntansi Syariah 3 Pilihan Akuntansi Keuangan II35 Akuntansi Minyak & Gas Bumi 3 PilihanAkuntansi Keuangan II,Akuntansi Manajemen36Kapita SelektaPerpajakan/PerencanaanPerpajakan3 Pilihan Perpajakan LanjutanSemester GenapNo Sandi Mata Kuliah SKSWajib /PilihanPrasyarat Praktikum1 G1F203 Pend. Kewarganegaraan 2 Wajib2 H1A101 Bahasa Indonesia 2 Wajib3 B1C281 Hukum <strong>Bisnis</strong> 2 Wajib4 B1B111 PIE Makro 3 Wajib Ada5 B1A122 Pengantar Akuntansi 2 3 Wajib Pengantar Akuntansi 1 Ada6 B1C212 Pengantar Manajemen 3 Wajib Pengantar <strong>Bisnis</strong>7 B1B102 Statistik 1 3 Wajib Matematika <strong>Ekonomi</strong> Ada8 B1A224 Akuntansi Keuangan 2 3 Wajib Akuntansi Keuangan 1 Ada9 B1A461 Akuntansi Manajemen 3 Wajib Akuntansi Biaya AdaPengantar Manajemen,10 B1A331 Sistem Informasi Akuntansi 3 WajibAdaPAK, SIM11 B1A312 Manajemen Keuangan II 3 Wajib Manajemen Keuangan Ada12 B1C318 Metode Kuantitatif/Riset Operasi 3 Wajib Statistik II Ada13 B1A463 Perpajakan Lanjutan 3 WajibAkuntansi Keuangan 1,Hukum Pajak14 B1A342 Auditing 2 3 Wajib Auditing 1 Ada15 B1A415 Internal Audit 3 Wajib Auditing 116 B1A361 Akuntansi Pemerintahan 3 WajibAkuntansi Keuangan 2,ASP17 B1A451Analisis dan MetodePerancangan Sistem3 Wajib DBMS18 B1A362 Analisis Laporan Keuangan 3 Wajib Akuntansi Keuangan 219 B1A416Sistem PengendalianManajemen3 Wajib Manajemen StratejikAuditing 1, Perpajakan20 Simulasi Proses <strong>Bisnis</strong> 0 Wajib Lanjutan, ManajemenKeuangan II, DBMS21 B1A329 Akuntansi Perbankan 3 Pilihan Akuntansi Keuangan 1Ada


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS95No Sandi Mata Kuliah SKS22 B1A327 Akuntansi Sosial 3 Pilihan Akuntansi Keuangan 123 Manajemen Pemasaran 3 Pilihan Pengantar ManajemenManajemen Sumber Daya24 B1C3413 Pilihan Pengantar ManajemenManusia25 B1C351 Manajemen Operasi 3 Pilihan Pengantar Manajemen26 B1B339 Perdagangan Internasional 3 Pilihan Mikro <strong>Ekonomi</strong> I27 B1C434 Komunikasi <strong>Bisnis</strong> 3 Pilihan Manajemen Pemasaran28 B1A34429 B1A328Akuntansi Forensik dan AuditInvestigasiManajemen Keuangan &Perbankan SyariahWajib /Pilihan3 Pilihan Auditing 13 Pilihan30 Studi Kelayakan <strong>Bisnis</strong> 3 Pilihan31 Bahasa Jepang 3 Pilihan32 Bahasa Arab 3 Pilihan33 Bahasa Jerman 3 Pilihan34 Bahasa Perancis 3 Pilihan35 Bahasa Mandarin 3 Pilihan36 B1A500 Skripsi 6 Wajib MetlitPrasyarat PraktikumPROGRAM SARJANA (S1)C) Proses Pembelajaran2.2.1.1 Mulai Tahun Akademik 2008/09 ditawarkan satu kelas yang menggunakanpengantar Bahasa Inggris untuk setiap mata kuliah di atas yang diikutimahasiswa sejak semester I hingga penyusunan Tugas Akhir (skripsi)disamping mata kuliah berpengantar Bahasa Indonesia sebagaimanayang telah berjalan selama ini.2.2.1.2 Mata kuliah prasyarat merupakan mata kuliah yang wajib tempuh.2.2.1.3 Mata kuliah Simulasi Proses <strong>Bisnis</strong> merupakan mata kuliah yang berbobot0 SKS, bersifat wajib tempuh, dan merupakan prasyarat untukmengajukan Usulan Penelitian.2.2.1.4 Skor TOEFL yang harus dicapai oleh mahasiswa minimal 450, danmerupakan prasyarat mengikuti ujian usulan penelitian.2.2.1.5 Prasyarat untuk mengambil skripsi:a. Minimal tersisa dua mata kuliah yang belum ditempuh (atau mahasiswatelah menyelesaikan 132 SKS) dan wajib diselesaikan bersamaan denganskripsi.b. Dari 132 SKS yang telah diselesaikan mahasiswa, mahasiswa hanya bolehmemiliki nilai D paling banyak 3 mata kuliah dan mahasiswa tidak bolehmemiliki nilai E.2.2.1.6 Ujian Usulan Penelitiana. Mahasiswa dapat menempuh ujian usulan penelitian apabila telahmenyelesaikan draft skripsinya dari Bab 1 hingga Bab 3.


96 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)b. Nilai ujian usulan penelitian diberi bobot 1 SKS yang merupakan bagiandari nilai skripsi.c. Ujian usulan penelitian harus didampingi oleh dosen pembimbing danakan diuji oleh dua orang penguji.2.2.1.7 Ujian Sidang Akhira. Mahasiswa dapat menempuh ujian sidang akhir apabila telahmenyelesaikan draft skripsinya dari Bab 1 hingga Bab 5, tidak memilikinilai E, dan memiliki nilai D maksimal 3 mata kuliah.b. Komponen ujian sidang akhir terdiri dari metode penelitian, teori, danakuntansi keuangan.c. Nilai sidang akhir diberi bobot 5 SKS yang merupakan bagian dari nilaiskripsi.d. Ujian sidang akhir harus didampingi oleh dosen pembimbing dan akandiuji oleh dua orang penguji.D) Deskripsi Mata KuliahAUDITINGB1A.341 AUDITING I 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan,pengertian dan pemahaman mengenai ruang lingkup profesiakuntan publik, terutama yang berhubungan dengan konsep-konsepdasar pemeriksaan laporan keuangan, hubungan antara strukturpengendalian intern dengan laporan keuangan.Materi yang diberikan meliputi fungsi dan pemeriksaan yangdilakukan review buku pedoman (4)an oleh akuntan publik, StandarAkuntansi Keuangan Indonesia, Standar Profesional Akuntan Publikserta pemeriksaan PDE (dalam lingkungan berbasis teknologi ISAudit)Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Keuangan II (B1A.224).B1A.341 AUDITING II 3(2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan,pengertian dan pemahaman mengenai penyusunan programpemeriksaan, pelaksanaan program pemeriksaan untuk berbagaitransaksi yang berhubungan dengan laporan keuangan sertapelaporan hasil pemeriksaan.Materi yang diberikan meliputi sampling dari pengujian substantifatas saldo dalam siklus pendapatan & pengeluaran, kas, produksi,


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS97permodalan, penghitungan laba rugi dan pelaporan hasilpemeriksaan yang ditunjang dengan adanya kelas praktikum.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Auditing I (B1A.341).B1A.414 INFORMATION SISTEM AUDIT 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan,pengertian dan pemahaman mengenai siklus bisnis, prosespengendalian serta proses pemeriksaan pada entitas yang berbasisteknologi computer.Materi yang diberikan di dalam perkuliahan ditunjang dengan adanyakelas praktikum.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Audit II (B1A.341) dan Sistem InformasiAkuntansi (B1A.331PROGRAM SARJANA (S1)B1A.415 INTERNAL AUDITING 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan,pengertian dan pemahaman mengenai proses perencanaan,prosedur pemeriksaan dan penyusunan laporan pemeriksaaninternal.Materi yang diberikan meliputi fungsi dan pemeriksaan yangdilakukan oleh internal auditor, Standar Pemeriksaan Audit Internal,Standar Pemeriksaan Keuangan Negara.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Auditing I (B1A.341).AKUNTANSI KEUANGANB1A.121 PENGANTAR AKUNTANSI I 3(2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan,pengertian dan pemahaman mengenai dasar akuntansi keuangan,persamaan akuntansi, teknik pemrosesan data akuntansi yangmeliputi jurnal, buku besar, worksheet serta dasar penyusunanlaporan keuangan perusahaan dagang, jasa, dan manufakturMateri yang diberikan di dalam perkuliahan ditunjang denganadanya kelas praktikum.B1A.122 PENGANTAR AKUNTANSI II 3(2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan,


98 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)pengertian dan pemahaman mengenai akun-akun di dalam laporankeuangan.Materi yang diberikan di dalam perkuliahan ditunjang dengan adanyakelas praktikum.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Pengantar Akuntansi I(B1A.121).B1C.223 AKUNTANSI KEUANGAN I 3(2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan,pengertian dan pemahaman mengenai konsep dan prinsipakuntansi, proses akuntansi, laporan keuangan perusahaan sertatransaksi yang berhubungan dengan harta atau aktiva.Mata kuliah ini lebih menitikberatkan pada konsep-konsep yang adapada akuntansi keuangan.Materi yang tercakup antara lain standar akuntansi, proses akuntansi,laporan keuangan (neraca, laporan laba-rugi dan laporan arus kas),nilai waktu dari uang (time value of money), transaksi yangberhubungan dengan aktiva serta masalah khusus atau trend yangberhubungan dengan transaksi tersebut di atas.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Pengantar Akuntansi II (B1A.122)B1A.224 AKUNTANSI KEUANGAN II 3(2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan,pengertian dan pemahaman mengenai transaksi perusahaan yangberhubungan dengan kewajiban/hutang dan modal.Mata kuliah ini lebih menitikberatkan pada akuntansi keuangan.Materi yang tercakup antara lain transaksi yang berhubungan dengankewajiban lancar dan jangka panjang, saham, sisa laba, laba persaham, investasi, akuntansi untuk perpajakan, program pensiun dansewa jangka panjang, pengakuan pendapatan, perubahan akuntansidan analisa atas kesalahan pencatatan, laporan arus kas, analisalaporan keuangan serta pengungkapan informasi keuangan. Jugadibahas masalah-masalah khusus maupun trend yang terjadi yangberhubungan dengan transaksi tersebut di atas.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Keuangan I (B1A.223)


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS99B1A.324 AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 3(2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan,pengertian dan pemahaman mengenai pencatatan transaksi,pembuatan laporan dan analisis yang berhubungan dengan transaksikonsolidasi dan investasi.Materi yang diberikan di dalam perkuliahan adalah transaksi yangberhubungan dengan kombinasi, investasi usaha, teknik danprosedur konsolidasi, persediaan, aktiva tetap dan hutang jangkapanjang antara perusahaan induk dan perusahaan anak, perubahanjumlah kepemilikan suatu perusahaan di perusahaan lain,penggabungan kepemilikan usaha (pooling of interest) sertahubungan antara perusahaan induk dan anak perusahaan lain yanglebih kompleks.Prasyarat:Telah lulus mata Akuntansi Keuangan II (B1A.224)PROGRAM SARJANA (S1)B1A.362 ANALISIS LAPORAN KEUANGAN 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan,pengertian dan pemahaman mengenai metode-metode yangdigunakan untuk menganalisis perusahaan secara komprehensifdengan menggunakan laporan keuangan.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Keuangan Lanjutan (B1A.324)B1A.405 TEORI AKUNTANSI 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan,pengertian dan pemahaman mengenai pendekatan teoritis terhadapberbagai masalah akuntansi yang memungkinkan bagi profesi danpraktisi untuk menyelesaikan masalah baru yang timbul di kemudianhari.Materi yang diberikan di dalam perkuliahan meliputi konsep-konsepdasar akuntansi, tujuan akuntansi dan laporan keuangan, sifat-sifatinformasi akuntansi, laporan keuangan dan elemen-elemen laporankeuangan, konsep pengakuan pendapatan dan biaya, pengertian,pengakuan dan pelaporan aktiva, kewajiban dan modal.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Keuangan (B1A.224)


100 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)B1A.225 AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk Memberikan pengetahuan danpemahaman kepada mahasiswa S1 suatu pendekatan yang fokuspada proses pencatatan dan pelaporan keuangan di pemerintahan,mengacu pada standar akuntansi yang berlaku di Indonesia yaitu SAPdan IPSAS.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Pemerintahan (B1A.361) danAkuntansi Manajemen (B1C.461).B1A.311 PERPAJAKAN/HUKUM PAJAK 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan danpemahaman mengenai hak dan kewajiban wajib pajak maupun hakdan kewajiban fiskus dan prosedur serta sanksi sehubungan denganpajak-pajak yang diperlakukan di Indonesia sesuai dengan ketentuanperaturan perundang-undangan.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Pengantar Akuntansi I (B1A.223) & II(B1A.224).B1A.364 AKUNTANSI INTERNASIONAL 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang proses-prosesakuntansi perusahaan yang melakukan transaksi yang berskalainternasional. Akuntansi Internasional memberikan informasi yangtepat bagi para pengambil keputusan ekonomi global sehingga dapatmembantu dalam pengalokasian sumber-sumber ekonomi.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Keuangan II (B1A.224).B1A.363 AKUNTANSI TOPIK KHUSUS 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk mempelajari standar-standarakuntansi keuangan yang sifatnya current issues. Diantaranyameliputi Akuntansi Swaguna Usaha (PSAK No. 30), Akuntansi danPelaporan Keuangan Dana Pensiun (PSAK No. 24), AkuntansiInstrumen Derivatif dan Aktivitas Lindung Nilai (PSAK No. 55),Akuntansi Pajak Penghasilan (PSAK No. 46), Akuntansi dan PelaporanKeuangan Valuta Asing (PSAK No. 10 & 11), Akuntansi dan PelaporanKeuangan Bank Umum (PSAK No. 31), Akuntansi dan Pelaporan


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS101Keuangan Bank Syariah juga Akuntansi Pelaporan Organisasi Nirlaba(PSAK No. 45) dan Akuntansi untuk Debt Restructuring.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Keuangan II (B1A.224).B1C.221 MANAJEMEN KEUANGAN 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentangruang lingkup dan tujuan keputusan-keputusan keuangan danpenerapannya dalam perusahaan.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Pengantar Akuntansi II (B1A.122).PROGRAM SARJANA (S1)B1A.417 ENTERPRISE RISK MANAGEMENT 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dasar dalam risiko usahasecara menyeluruh beserta unsur-unsurnya dan keterkaitan antaraunsur-unsur tersebut.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Manajemen (BIA269)B1A.327 AKUNTANSI SOSIAL 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang konsep-konsepakuntansi sosial sehingga dapat memberikan informasi akuntansidalam aspek sosial dan membuat bentuk laporan tanggung jawabsosial.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Keuangan II (B1A.224).B1A.328 AKUNTANSI SYARIAH 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentangkonsep dan dasar akuntansi syariah secara teoritis maupunprakteknya maupun prakteknya dalam kehidupan sehari-hari.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Keuangan II (B1A.224).B1A.312 MANAJEMEN KEUANGAN LANJUTAN 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentangstruktur modal, pengenalan portofolio dan lain-lain yang berkaitandengan aktivitas pendanaan perusahaan.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Manajemen Keuangan (B1A.221).


102 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)B1A.361 AKUNTANSI PEMERINTAHAN 3(3-0)Memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada mahasiswa S1suatu pendekatan yang terintegrasi mengenai akuntansi sektor publikdengan kerangka makro.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Keuangan I (B1A.223).B1A.463 PERPAJAKAN LANJUTAN 3(3-0)Mata kuliah bertujuan untuk memberikan pengetahuan danpemahaman yang lebih mendalam mengenai pajak-pajak yangberlaku di Indonesia, dan mampu melakukan perhitungan,pencatatan dan pembayaran serta pelaporan pajak terhutang.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Hukum Pajak (B1A.311) dan AkuntansiKeuangan 1 (B1A.223).AKUNTANSI BIAYA & MANAJEMENB1A.351 AKUNTANSI BIAYA 3(2-3)Mata kuliah ini bertujuan memberikan kemampuan kepadamahasiswa untuk menjelaskan peran akuntan biaya yang beretikadalam organisasi, berbagai jenis biaya dan manfaat bagi organisasi,menghitung biaya produk menggunakan pendekatan job costing,process costing, dan activity based costing, menyajikan data daninformasi biaya dalam rangka perencanaan, pengendalian, danpengambilan keputusan manajerial.Materi yang diberikan di dalam perkuliahan ditunjang dengan adanyakelas praktikum.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Pengantar Akuntansi II (B1A.122)B1A.416 SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan, pendalaman, danketerampilan analitikal yang berhubungan dengan perancangan,pengimplementasian, dan penggunaan sistem perencanaan danpengendalian manajemen sehingga mampu untukmengimplementasikannya dalam strategi organisasi.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Manajemen Stratejik (B1A.365).


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS103B1A.461 AKUNTANSI MANAJEMEN 3(2-3)Mata kuliah ini bertujuan memberikan kemampuan kepadamahasiswa untuk menjelaskan peran, sejarah dan tujuan akuntansimanajemen serta konsep informasi akuntansi manajemen,mendukung penegakan etika dalam ruang lingkup manajerial,menjelaskan perilaku biaya dan kalkulasi biaya berdasarkan aktivitas,menjelaskan akuntansi pertanggungjawaban berdasarkan strategidan aktivitas, menyusun dan menganalisis perencanaan danpengendalian biaya kualitas dan produktivitas, menyusun danmenganalisis biaya lingkungan, evaluasi kinerja dalam perusahaanyang terdesentralisasi, pelaporan segmen dan evaluasi kinerja untukpengambilan keputusan, menjelaskan sistem dan metodepengambilan keputusan taktis, menjelaskan sistem dan metodepengambilan keputusan strategis, menjelaskan perbedaanmanajemen persediaan tradisional Vs just in time, Menjelaskanmasalah internasional dalam akuntansi manajemen.Materi yang diberikan di dalam perkuliahan ditunjang dengan adanyakelas praktikum.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Biaya (B1A.351)PROGRAM SARJANA (S1)B1C.365 MANAJEMEN STRATEJIK 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pemahaman dan pendekatan yangterintegrasi akan konsep teori dan praktek manajemen strategis,formulasi strategis, dan implementasi strategi bisnis yang dilengkapidengan kasus yang diseminarkan oleh mahasiswa untuk melatihkemandirian belajar.Prasyarat:Telah lulus mata kuliah Akuntansi Manajemen (B1C.461).B10A.111 SISTEM PENGANTAR APLIKASI KOMPUTER 3(2-3)Setelah mengikuti kuliah dengan topik komputer di berbagai bidangkehidupan, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan bagaimanapenggunaan komputer di berbagai bidang kehidupan. Pengajarandiberikan dalam bentuk perkuliahan, diskusi dan praktikum. Setiapmahasiswa akan dibimbing menguasai topik tertentu yang terkaitdengan penggunaan komputer di berbagai bidang kehidupan. Untukmateri perkuliahan tertentu dilengkapi dengan praktikum dilaboratorium komputer.


104 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)B10A.465 SISTEM INFORMASI MANAJEMEN 3(2-3)Mata kuliah ini dirancang untuk member pengetahuan mendasarkepada mahasiswa tentang falsafah dan keahlian yang diperlukanbagi pengembangan dan pemanfaatan sistem informasi yangberbasis komputer. Titik berat pembahasan akan ditekankan padakecocokan sistem informasi pada kegiatan organisasi. Topik topikyang akan dibahas dalam mata kuliah ini antara lain mencakuppenguasaan konsep dasar basis data, sistem pendukung keputusan(decision support system), dan expert system. Adapun tujuan matakuliah ini adalah untuk memberikan pemahaman kepada mahasiswatentang bagaimana memanfaatkan sistem informasi sebagai alatbantu keputusan dengan aplikasi pada bidang bidang utamaperusahaan. Pengajaran diberikan dalam bentuk perkuliahan danpraktikum. Setiap mahasiswa akan dibimbing menguasai topiktertentu dengan memecahkan suatu kasus. Untuk materi perkuliahantertentu dilengkapi dengan praktikum di laboratorium komputer.Prasyarat:Telah Lulus Mata Kuliah Pengantar Aplikasi Komputer (B10A.111)B101.451 METODE ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEMSetelah mengikuti mata kuliah, mahasiswa akan dapat menjelaskanmateri kuliah ini sesuai dengan konsep yang telah diberikan.Diharapkan mahasiswa mampu, menganalisis, merancang danmengembangkan sistem informasi akuntansi berbasis komputerdengan berbagai tools dan metode. Pengajaran diberikan dalambentuk seminar hasil analisis dan pengembangan sistem informasiakuntansi berbasis komputer yang dilakukan mahasiswa padaperusahaan perusahaan di lapangan.Prasyarat:Telah Lulus Mata Kuliah Sistem Informasi Akuntansi (B10A.331) danSistem Manajemen Database (B10A.333)B10A.331 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 3(2-3)Mata kuliah ini membahas tentang konsep Sistem InformasiAkuntansi secara terstruktur, apa yang menjadi komponennya,bagaimana mengembangkannya agar operasional dalam menunjangaktivitas perusahaan sehari hari. Setelah mengikuti mata kuliah inidiharap mahasiswa mampu untuk memahami konsep konsep yangmendasari sistem informasi akuntansi berbasis komputer secara


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS105terstruktur, menjelaskan internal control dan komponen komponenpendukungnya, menjelaskan sinergi antar komponen dalammembentuk sistem informasi akuntansi, siklus, metode serta teknikyang digunakan dalam membangun sistem informasi tersebut,seperti siklus dan metode SDLC, mampu mengaplikasikan metodeprototyping, dan Rapid Application Development (RAD) sertabagaimana mendokumentasikannya.Prasyarat:Telah Lulus Mata Kuliah Sistem Informasi Manajemen (B10A.465)PROGRAM SARJANA (S1)B10A.333 SISTEM MANAJEMEN DATABASE 3(2-3)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan teoritis dan praktikakepada mahasiswa tentang apa itu database dan bagaimana sistempengelolaannya database yang banyak digunakan saat ini untukmenampung data dari berbagai sumber sehingga siap diproses gunamemenuhi kepentingan berbagai pihak terhadap informasiberkualitas. Diharapkan mahasiswa mampu menjelaskan tentangdatabase untuk menampung data dari berbagai sumber sehinggasiap diproses untuk memenuhi kepentingan berbagai pihak.Prasyarat:Telah Lulus Mata Kuliah Sistem Informasi Manajemen (B10A.465)2.2.1.2 Program Studi Ilmu <strong>Ekonomi</strong> dan Studi Pembangunana) Struktur Mata KuliahRekapitulasi Berdasarkan Kompetensi Mata KuliahNo Jenis Mata Kuliah Bobot (SKS)1. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) 62. Mata Kuliah Keilmuan & Keterampilan (MKK) 553. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) 424. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB) 29 -395. Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB) 12Jumlah Beban Studi 144 -160


106 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)B) Daftar Mata KuliahSemester GanjilNo Sandi Mata Kuliah SKS PrasyaratG1F101 Pendidikan Agama IslamG1F103 Pendidikan Agama Protestan1 G1F104 Pendidikan Agama Kristen Katolik2G1F105 Pendidikan Agama HinduG1F106Pendidikan Agama Budha2 G1F203 Pendidikan Kewarganegaraan 23 G1F102 Pendidikan Pancasila 24 H1A101 Bahasa Indonesia 25 H1D101 Bahasa Inggris 36 H1E101 Bahasa Perancis (Pilihan) 37 H1F101 Bahasa Jepang (Pilihan) 38 H1F102 Bahasa Mandarin (Pilihan) 39 H1H101 Bahasa Jerman (Pilihan) 310 H1I101 Bahasa Arab (Pilihan) 311 B1B283 Pengantar Aplikasi Komputer <strong>Ekonomi</strong> (PAK) 212 B1B112 Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong> Mikro 313 B1C111 Pengantar <strong>Bisnis</strong> 315 B1A121 Pengantar Akuntansi 316 B1B101 Pengantar Matematika <strong>Ekonomi</strong> & <strong>Bisnis</strong> 317 B1B204 Statistik <strong>Ekonomi</strong> & <strong>Bisnis</strong> (Statistik II) 3 Statistik I / PengantarStatistik <strong>Ekonomi</strong>18 B1B213 Makroekonomi I 3 PIE Makro19 B1B293 <strong>Ekonomi</strong> Koperasi & UKM 3 PIE Mikro20 B1B295 Sosiologi & Politik 3 Pendidikan Pancasila21 B1B351 <strong>Ekonomi</strong> Publik 3 Mikroekonomi I22 B1B383<strong>Ekonomi</strong> Sumberdaya Manusia &Ketenagakerjaan3 Mikroekonomi I23 B1B416 Mikroekonomi II 3 Mikroekonomi I24 B1B291 Sejarah Pemikiran <strong>Ekonomi</strong> 3PIE Mikro dan PIEMakro25 B1B322 <strong>Ekonomi</strong> Moneter 3 Makroekonomi I


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS107No Sandi Mata Kuliah SKS Prasyarat26 B1B465 <strong>Ekonomi</strong> Sumber Daya Alam & Lingkungan 3Matek Lanjutan,Mikroekonomi I27 B1B432 Keuangan Internasional 3 Makro <strong>Ekonomi</strong> I28 B1B492 Perekonomian Indonesia 3 PIE Mikro dan PIE Makro29B1B493EkonometrikaMakro (Diwajibkan memilih3 Pengantar Ekonometrikasalah satu)B1BXXX Ekonometrika Mikro 3 Pengantar EkonometrikaPROGRAM SARJANA (S1)30 B1B311 <strong>Ekonomi</strong> Keuangan 3 Mikroekonomi II31 B1B330 Teknik Penulisan Ilmiah & Presentasi 3 Bahasa Indonesia, PAK32 B1B429 Metodologi Penelitian 3Pengantar Ekonometrika,Bahasa Indonesia, PAK33 B1B205 Analisis Multivariat (Pilihan) 3 Statistik II34 B1B446 Evaluasi Proyek (Pilihan) 3 Mikroekonomi I35 B1C318 Metode Kuantitatif/Riset Operasi (Pilihan) 3 Statistik II36 B1C383 Studi Kelayakan <strong>Bisnis</strong> (Pilihan) 3 Mikroekonomi I37 B1B385 <strong>Ekonomi</strong> Perkotaan (Pilihan) 3 <strong>Ekonomi</strong> Regional38 B1B388 Perencanaan Anggaran Sektor Publik (Pilihan) 3 <strong>Ekonomi</strong> Publik39 B1B387 <strong>Ekonomi</strong> E-Commerce (Pilihan) 3 Mikro 140 B1B386 <strong>Ekonomi</strong> Strategi (Pilihan) 3 <strong>Ekonomi</strong> Industri41 B1B445 Model Valuasi Aset Keuangan (Pilihan) 3 <strong>Ekonomi</strong> Keuangan42 B1 B333 Teknik Perdagangan Internasional (Pilihan) 3PerdaganganInternasional43 B1B381 <strong>Ekonomi</strong> Kependudukan (Pilihan) 3 Mikroekonomi I44 <strong>Ekonomi</strong> Pariwisata (Pilihan) 3 PIE Mikro, PIE Makro45 Magang (Pilihan) 3 Lulus 80 SKS46 UNX400 KKN 3 Min. Lulus 110 sks47 B1B500 Skripsi 6 Min. Lulus 121 sks


108 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)Semester GenapNo Sandi Mata Kuliah SKS Prasyarat1G1F101G1F103G1F104Pendidikan Agama IslamPendidikan Agama ProtestanPendidikan Agama Kristen KatolikG1F105 Pendidikan Agama HinduG1F106Pendidikan Agama Budha2 G1F203 Pendidikan Kewarganegaraan 223 G1F102 Pendidikan Pancasila 24 H1A101 Bahasa Indonesia 25 H1D101 Bahasa Inggris 36 H1E101 Bahasa Perancis (Pilihan) 37 H1F101 Bahasa Jepang (Pilihan) 38 H1F102 Bahasa Mandarin (Pilihan) 39 H1H101 Bahasa Jerman (Pilihan) 310 H1I101 Bahasa Arab (Pilihan) 311 B1B295 Hukum <strong>Bisnis</strong> 212 B1B102 Pengantar Statistik <strong>Ekonomi</strong> 313 B1B111 Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong> Makro 314 B1A121 Pengantar Akuntansi II 3 Pengantar Akuntansi I15B1B214 Mikroekonomi I 3Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong>Mikro16 B1C212 Pengantar Manajemen 3 Pengantar <strong>Bisnis</strong>17 B1B206 Matematika <strong>Ekonomi</strong> Lanjutan3Pengantar Matematika<strong>Ekonomi</strong> & <strong>Bisnis</strong>18 B1B221 Bank & Lembaga Keuangan Lainnya 3 PIE Mikro, PIE Makro19 B1B231 Perdagangan Internasional 3 Mikroekonomi I20 B1B241 <strong>Ekonomi</strong> Pembangunan 3Mikroekonomi I,Makroekonomi IStatistika II, Pengantar21 B1B310 Pengantar Ekonometrika (Ekonometrika I) 3 Matematika <strong>Ekonomi</strong> &<strong>Bisnis</strong>22 B1B415 Makroekonomi II 3 Makroekonomi I23 B1C221 Manajemen Keuangan 3 Pengantar Manajemen24 B1B394 Perbandingan Sistem <strong>Ekonomi</strong> 3Mikro <strong>Ekonomi</strong> I, Makro<strong>Ekonomi</strong> I25 B1B 330 Teknik Penulisan Ilmiah & Presentasi 3 Bahasa Indonesia, PAK


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS109C) Rencana Studi dan PeminatanProgram Studi menawarkan peminatan bagi mahasiswa yang berminat untukfokus pada bidang tertentu. Adapun peminatan ini tidak bersifat wajib dan tidakmengikat, tetapi ditawarkan sebagai panduan agar mahasiswa lebih mudah dalammemilih mata kuliah yang dapat diambil apabila mempunyai minat untuk fokuspada bidang tertentu. Adapun peminatan yang ditawarkan adalah:PROGRAM SARJANA (S1)No Peminatan Mata Kuliah Pilihan yang Disarankan1 Perencanaan dan Analisis<strong>Ekonomi</strong> Pembangunan1. <strong>Ekonomi</strong> Perencanaan2. Evaluasi Proyek3. <strong>Ekonomi</strong> Regional4. Topik Khusus <strong>Ekonomi</strong> Pembangunan5. <strong>Ekonomi</strong> Kesehatan6. <strong>Ekonomi</strong> Pendidikan2 <strong>Ekonomi</strong> Regional 1. Evaluasi Proyek2. <strong>Ekonomi</strong> Regional3. <strong>Ekonomi</strong> Perencanaan4. <strong>Ekonomi</strong> Perkotaan3 <strong>Ekonomi</strong> Sektor Publik 1. <strong>Ekonomi</strong> Kebijakan Publik2. Analisis Kebijakan Publik dan Regulasi3. Evaluasi Proyek4. <strong>Ekonomi</strong> Kesehatan5. Perencanaan Penganggaran Sektor Publik6. <strong>Ekonomi</strong> Pendidikan4 <strong>Ekonomi</strong> Internasional 1. Kebijakan <strong>Ekonomi</strong> Internasional2. <strong>Ekonomi</strong> E-Commerce5 <strong>Ekonomi</strong> Moneter 1. Topik Khusus <strong>Ekonomi</strong> Moneter2. Analisis Kebijakan Publik dan Regulasi3. Operasi Bank Sentral6 <strong>Ekonomi</strong> Keuangan 1. Topik Khusus <strong>Ekonomi</strong> Keuangan2. Analisis Kebijakan Publik dan Regulasi3. Analisis Multivariat7 <strong>Ekonomi</strong> Sumber Daya Alamdan Lingkungan1. Topik Khusus <strong>Ekonomi</strong> Sumber Daya Alam danLingkungan2. Analisis Kebijakan Publik dan Regulasi3. Evaluasi Proyek4. <strong>Ekonomi</strong> Perencanaan8 <strong>Ekonomi</strong> Industri 1. <strong>Ekonomi</strong> Kompetisi2. <strong>Ekonomi</strong> Strategi3. Teori Pengambilan Keputusan4. <strong>Ekonomi</strong> Manajerial5. Analisis Kebijakan Publik dan Regulasi9 <strong>Ekonomi</strong> Syariah 1. <strong>Ekonomi</strong> Syariah2. Manajemen Syariah3. Akuntansi Syariah


110 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)D) Pengelompokan Mata KuliahBerikut ialah pengelompokan mata kuliah berdasarkan kompetensi yang dituju.No Kurikulum Mata Kuliah1 Matakuliah Pengembangan1. Pendidikan Pancasila.Kepribadian (MPK)2. Pendidikan Agama.3. Pendidikan Kewarganegaraan.2 Matakuliah Keilmuan danKeterampilan (MKK)3 Matakuliah KeahlianBerkarya (MKB)4 Matakuliah Perilaku Berkarya(MPB)1. Bahasa Indonesia2. Bahasa Inggris3. Pengantar Akuntansi4. Pengantar <strong>Bisnis</strong>5. Pengantar Matematika <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong>6. Matematika <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong>7. Pengantar Statistika <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong>8. Statistika <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong>9. Pengantar Aplikasi Komputer10. Pengantar Ekonometrika (Ekonometrika 1)11. Ekonometrika 2 ( Ekonometrika Makro/Ekonometrika Mikro)12. PIE Makro13. PIE Mikro14. Makro 115. Mikro 116. Makro 217. Mikro 218. Teknik Penulisan dan Persentasi19. Metode Penelitian1. <strong>Ekonomi</strong> Sumber Daya Manusia danKetenagakerjaan2. <strong>Ekonomi</strong> Publik3. <strong>Ekonomi</strong> Keuangan4. <strong>Ekonomi</strong> Industri5. <strong>Ekonomi</strong> Moneter6. <strong>Ekonomi</strong> Koperasi & UKM7. Sejarah Pemikiran <strong>Ekonomi</strong>8. Keuangan Internasional9. <strong>Ekonomi</strong> Pembangunan10. Perdagangan Internasional11. <strong>Ekonomi</strong> Sumberdaya Alam & Lingkungan12. Perekonomian Indonesia13. Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya14. Perbandingan Sistem <strong>Ekonomi</strong>1. Analisis Multivariat2. Metode Kuantitatif/Riset Operasi3. Studi Kelayakan <strong>Bisnis</strong>4. <strong>Ekonomi</strong> Perkotaan5. Perencanaan Anggaran Sektor Publik6. <strong>Ekonomi</strong> E-Commerce7. <strong>Ekonomi</strong> Strategi


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS111No Kurikulum Mata Kuliah8. Model Valuasi Aset Keuangan9. Teknik Perdagangan Internasional10. <strong>Ekonomi</strong> Kependudukan11. <strong>Ekonomi</strong> Perencanaan12. <strong>Ekonomi</strong> Kesehatan13. <strong>Ekonomi</strong> Manajerial14. Topik Khusus <strong>Ekonomi</strong> Pembangunan15. <strong>Ekonomi</strong> Regional16. <strong>Ekonomi</strong> Kebijakan Publik17. Kebijakan <strong>Ekonomi</strong> Internasional18. Topik Khusus <strong>Ekonomi</strong> Moneter19. Topik Khusus <strong>Ekonomi</strong> Keuangan20. Topik Khusus <strong>Ekonomi</strong> Sumber Daya Alam dan Lingkungan21. <strong>Ekonomi</strong> Syariah22. Analisis <strong>Ekonomi</strong> Kebijakan Publik & Regulasi23. Operasi & Kebijakan Bank Sentral24. <strong>Ekonomi</strong> Pertanian25. Evaluasi Proyek26. <strong>Ekonomi</strong> Kebijakan Publik27. <strong>Ekonomi</strong> Pendidikan28. <strong>Ekonomi</strong> Pariwisata29. Magang30. Akuntansi Syariah31. Manajemen Keuangan Syriah32. Bahasa Perancis33. Bahasa Jepang34. Bahasa Mandarin35. Bahasa Jerman Bahasa ArabPROGRAM SARJANA (S1)5Matakuliah BerkehidupanBermasyarakat (MBB)1. Sosiologi dan Politik2. Kuliah Kerja Nyata3. SkripsiE) Deskripsi Mata KuliahMATA KULIAH WAJIBB1B.101 PENGANTAR MATEMATIKA EKONOMI DAN BISNIS (3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk mengajarkan konsep-konsep danteknik-teknik dalam matematika yang sering digunakan dalamanalisis masalah ekonomi, bisnis, atau keuangan. Keunggulanpendekatan matematika ialah kemampuan menganalisis masalahyang melibatkan banyak variabel dan kemampuan memperkirakanarah serta besarnya perubahan suatu variabel. Materi yang akandibahas antara lain: relasi dan fungsi, jenis fungsi dan grafik, fungsidari dua variabel atau lebih; hitung differensial, limit fungsi; hitungintegral tertentu; pengenalan matriks; linier programming; analisisstatis; serta berbagai contoh aplikasi matematika dalam ekonomi


112 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)seperti: konsep keseimbangan pasar, pajak dan subsidi, fungsikonsumsi, pendapatan nasional dan tabungan, break even analysis,elastisitas harga, dan konsep pendapatan (revenue). Setelahmengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan dapat melakukananalisis statik (menemukan posisi keseimbangan, menyelesaikansistem persamaan linear) serta menyelesaikan masalah optimisasibebas maupun linier berkendala.Prasyarat: Tidak adaB1B.102 PENGANTAR STATISTIKA EKONOMI DAN BISNIS 3(2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk mengajarkan metode statistik dasardalam pengolahan data. Memperkenalkan arti dan ruang lingkupstatistik sebagai salah satu alat untuk mempelajari ilmu ekonomi,khususnya yang menyangkut data empiris. Mata kuliah ini membahaskarakteristik data yang relevan dengan perkembangan ekonomi,mencakup aspek-aspek yang biasa dikenal dengan istilah statistikdeskriptif. Titik berat dari mata kuliah ini adalah pada statistikadeskriptif. Beberapa topik yang dibahas antara lain: pengertian danmetoda statistik; data; rata-rata; deviasi, variasi, angka indeks; deretberkala; pengertian regresi dan korelasi; probabilitas; distribusikemungkinan teoritis (DKT), dan distribusi normal. Setelah mengikutimata kuliah ini mahasiswa diharapkan dapat menggunakan metodemetodestatistic untuk menganalisa data secara deskriptif danmenghitung probabilita terjadinya suatu peristiwa.Praktikum:Penerapan metoda statistik deskriptif dengan cara memberikanlatihan penerapan teori untuk memecahkan permasalahanpermasalahanstatistik deskriptif. Materi latihan yang diberikandalam praktika meliputi : perhitungan rata-rata, deviasi, variasi, angkaindeks, deret berkala, DKT dan distribusi normal.Prasyarat: Tidak adaB1B.111 PENGANTAR ILMU EKONOMI MAKRO 3 (2-3)Mata kuliah ini bertujuan memberikan gambaran awal bagi teoriekonomi dan gambaran secara menyeluruh mengenai dasarmakroekonomi. Mata kuliah ini membahas konsep-konsep dasar ilmuekonomi makro, yang mencakup konsep-konsep dasar tentangpermasalahan yang dihadapi organisasi ekonomi, pasar danpemerintah dalam perekonomian modern. Topik-topik yang dibahas


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS113meliputi pengertian, fondasi, dan organisasi ekonomi makro;pembentukan dan perhitungan produk domestik bruto; perhitunganbiaya hidup; perekonomian jangka panjang; tabungan dan pinjaman;pengangguran dan inflasi; konsep dasar ekonomi makro terbuka;neraca perdagangan dan kurs; pengaruh kebijakan moneter dan fiskalpada permintaan agregat jangka pendek; serta lima topik pentingdalam ilmu ekonomi makro. Setelah mengikuti mata kuliah inimahasiswa diharapkan bisa dapat memahami peran ilmu ekonomimakro dalam perekonomian nasional dan dapat memahami berbagaifenomena ekonomi makro yang terjadi.Praktikum:Penerapan konsep-konsep dasar ilmu ekonomi makro dalam bentuklatihan pemecahan permasalahan yang dihadapi organisasi ekonomi,pasar dan pemerintah dalam perekonomian modern. Materi latihandiantaranya pembentukan dan perhitungan produk domestik bruto;perhitungan biaya hidup; perekonomian jangka panjang; tabungandan pinjaman; pengangguran dan inflasi; serta konsep dasar ekonomimakro terbuka dan permasalahannyaPrasyarat: Tidak AdaPROGRAM SARJANA (S1)B1B.112 PENGANTAR ILMU EKONOMI MIKRO 3 (2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan gambaran awal bagiteori ekonomi dan gambaran secara menyeluruh mengenai dasarmikroekonomi khususnya tentang bagaimana konsumen danprodusen berperilaku dalam perekonomian pasar. Mata kuliah inimembahas konsep-konsep dasar ilmu mikroekonomi, konseppermintaan dan penawaran serta bagaimana pasar berinteraksi(analisis geometrik keseimbangan); teori produksi dan biaya,elastisitas dan aplikasinya; sistem persaingan pasar; permasalahankonsumen, produsen dan efisiensi pasar; serta pasar input produksidan distribusi pendapatan. Setelah mengikuti mata kuliah inimahasiswa diharapkan dapat memahami peran ilmu mikroekonomidalam perusahaan, dapat menjelaskan ilmu mikroekonomi secaraumum melalui diagram dan rumus yang sederhanaPraktikum:Penerapan konsep-konsep dasar ilmu ekonomi mikro dalam bentuklatihan pemecahan berbagai permasalahan ekonomi mikro yangmencakup permintaan dan penawaran; bagaimana pasarberinteraksi; elastisitas dan aplikasinya; permasalahan konsumen,


114 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)produsen dan efisiensi pasar; serta berbagai contoh kebijakanpemerintah antara lain dalam perpajakan, subsidi, organisasi industri,dan pasar tenaga kerja.Prasyarat: Tidak AdaB1B.204 STATISTIKA EKONOMI DAN BISNIS 3 (2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan konsep-konsep danteknik-teknik dalam statistik. Statistik ekonomi merupakankelanjutan dari pengantar statistika ekonomi yang harus diikuti olehmahasiswa <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>. Mata kuliah ini membahas sistem,kegunaan dan ruang lingkup statistik inferens dalam ilmu ekonomi.Topik yang dibahas antara lain: sampling dan distribusi sampling,penaksiran, pengujian hipotesis, distribusi Chi, anova, beberapametode non-parametrics serta regresi dan korelasi. Setelahmengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu melakukanperhitungan perhitungan statistik inferens dengan berbagai metode.Praktikum:Penerapan metode statistik untuk memecahkan permasalahanpermasalahanstatistik inferens. Materi latihan yang diberikan dalampraktika meliputi : sampling dan distribusi sampling, penaksiran,pengujian hipotesis, statistik non-parametrics, distribusi Chi sertaregresi dan korelasi.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Pengantar Statistika <strong>Ekonomi</strong>dan <strong>Bisnis</strong> (B1B.102)B1B.206 MATEMATIKA EKONOMI DAN BISNIS 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan konsep-konsep danteknik-teknik dalam matematika yang sering digunakan untukanalisis ekonomi, bisnis, dan atau keuangan. Mata kuliah matematikaekonomi merupakan pendalaman dan lanjutan dari pengantarmatematika ekonomi dengan materi pembahasan meliputi: derivatiffungsi yang terdiri dari banyak variabel bebas, non linierprogramming, analisis dinamik, dan masalah optimisasi non linierberkendala, persamaan differensial dan persamaan differens.Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan dapatmelakukan perbandingan keseimbangan (comparative staticanalysis) dan analisis dinamik, yaitu menemukan time path atau polagerakan suatu variabel mengikuti perjalanan waktu serta dapatmenyelesaikan masalah optimisasi non-linier berkendala.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS115Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Pengantar Matematika<strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong> (B1B.101)B1B.213 MAKRO EKONOMI I 3 (2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pendalaman ilmumakroekonomi yang sebelumnya didapat dari pengantar ilmuekonomi makro. Mata kuliah ini membahas topik-topik dalamkaitannya dengan teori ekonomi makro lewat pembahasan secaragrafik, matematik, maupun empiris. Materi yang dibahas meliputiaspek-aspek pengukuran dan definisi dari variabel-variabel atauindikator-indikator perekonomian makro, konsep pendapatannasional, pengangguran, uang dan inflasi, konsep-konsep penawarandan permintaan agregat pada perekonomian terbuka dan tertutup,fungsi dan peranan uang dalam perekonomian, pendekatan IS-LMpada perekonomian tertutup, new macroecnomics, tingkat konsumsidan tabungan, Investasi, kebijakan fiskal & moneter serta hutang,kebijakan stabilisasi serta implikasi kebijakan makro ekonomi.Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan bisamenjelaskan secara lebih mendalam konsep-konsep makroekonomidan mampu menganalisis fenomena ekonomi yang terjadi denganmenggunakan konsep-konsep ekonomi makro baik denganmenggunakan grafik, matematika, maupun empirisPraktikum:Menerapkan pemahaman dan kemampuan analisis mahasiswatentang topik-topik teori ekonomi makro dalam berbagaipermasalahan ekonomi. Topik-topik yang menjadi bahan praktikameliputi : konsep dasar penawaran dan permintaan agregat padaperekonomian terbuka dan tertutup, fungsi dan peranan uang dalamperekonomian, perekonomian terbuka, IS-LM dan kebijakan makroekonomi.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong> Makro(B1B.111)PROGRAM SARJANA (S1)B1B.214 MIKRO EKONOMI I 3 (2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pendalaman dari dasardasarmikroekonomi dalam penentuan harga dan peran harga dalamperekonomian secara kelembagaan. Mata Kuliah ini akan membahas


116 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)bagaimana model ekonomi dapat dibangun dari kajian teoripermintaan dan penawaran, teori produksi dan kekuatan pasar. Topikyang dibahas meliputi pemodelan ekonomi dan optimisasi secaramatematika, consumer's choice, teori permintaan (efek pendapatan,efek substitusi, permintaan individu serta pasar, serta konsepelastisitas), fungsi produksi dan biaya serta profit maximization, sertasistem persaingan pasar (Partial equilibrium competitive model,general equilibrium and welfare economy). Sebagai unsur tambahanyang membedakan dengan mata kuliah pengantar ilmu ekonomimikro adalah disediakannya contoh kongkrit dari aplikasi-aplikasibersifat empiris dari tiap teori yang dibahas. Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan bisa menganalisa dan memecahkanberbagai permasalahan ekonomi mikro yang terjadi terutama yangberkaitan dengan penentuan harga dan peran harga dalamperekonomian.Praktikum:Menerapkan pemahaman dan kemampuan analisis mahasiswatentang topik-topik teori ekonomi mikro dalam berbagaipermasalahan/kasus. Topik-topik yang menjadi bahan praktikameliputi : consumer's choice, produsen serta interaksi mereka dipasar, teori permintaan, produksi & profit maximization, modelkeseimbangan umum dalam pasar persaingan sempurna.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong>Mikro. (B1B.112B1B.221 BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan memberikan dasar-dasar dalam ekonomimoneter. Memberikan pengetahuan dasar untuk pengenalan tentangarti dan fungsi sistem keuangan. Mata kuliah ini membahas topiktopikyang terdiri dari financial markets dan financial institutionsdalam perekonomian, serta pengenalan akan instrumen-instrumensektor finansial yang digunakan, baik di negara maju maupun dinegara berkembang. Fungsi dan peranan bank sentral sebagaiotoritas moneter juga akan dibahas secara singkat. Setelah mengikutimata kuliah ini mahasiswa diharapkan dapat mengenal danmemahami jenis-jenis instrumen yang beredar dalam sistem finansialdan peran serta fungsi lembaga keuangan (bank umum dan lembaga


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS117keuangan bukan bank) dalam perekonomian.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong> Mikro(B1B112) dan Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong> Makro (B1B.111)B1B.23 PERDAGANGAN INTERNASIONAL 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan memberikan pemahaman dasar tentangperdagangan dan keuangan internasional dengan menitikberatkankepada pemahaman dasar tentang perdagangan internasional. Matakuliah ini membahas konsep teknis dan keuntungan dariperdagangan, sebab-sebab dan konsekuensi dari perdagangan dankebijakan perdagangan, melalui pembahasan: teori Ricardian, teoriHeckser-Ohlin, teori faktor spesifik, distorsi akibat kebijakanpemerintah, perdagangan akibat perbedaan dari segi preferensi,perdagangan akibat increasing returns to scale dan perdagangan intraindustri. Pembahasan aspek kebijakan internasional akan dibatasipada aspek tarif dan non-tarif, serta kecenderungan globalisasi danregionalisasi perdagangan dunia. Kemudian akan dibahas hubunganantara perdagangan internasional dengan pembangunan ekonomiserta pergerakan sumber daya internasional dan perusahaanmultinasional. Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswadiharapkan memiliki dasar-dasar pengetahuan mengenai ekonomiinternasional khususnya mengenai perdagangan internasional.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B.214)PROGRAM SARJANA (S1)B1B.241 EKONOMI PEMBANGUNAN 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan padamahasiswa tentang berbagai isu-isu yang berkembang dalampembangunan saat ini, yang banyak dihadapi dan ditemukanterutama di negara-negara berkembang termasuk didalamnyamengenai permasalahan-permasalahan dan kebijakan-kebijakanpembangunan, baik dari sisi teoritis maupun fakta-fakta aktual yangterjadi di beberapa negara berkembang dan transisi di berbagaibelahan dunia ini (khususnya Asia, Afrika, Amerika Latin, TimurTengah serta berbagai negara transisi di Eropa). Pembahasanmencakup pengertian ekonomi pembangunan, teori-teoripembangunan, serta isu-isu yang dibicarakan dalam pembangunandi negara-negara yang sedang berkembang, yang kemudian akandibedakan dari perspektif makro ekonomi dan mikro ekonomi.


118 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)Beberapa materi yang akan diajarkan antara lain adalah teoritransformasi struktural dalam proses pembangunan, prosespertumbuhan, teori-teori dasar pembangunan, perdaganganinternasional, bantuan luar negeri, kemiskinan danketidakmerataan pendapatan, permasalahan pertanian, industri danpembangunan perdesaan, labor market, migrasi dan pertumbuhanekonomi, pendidikan, kesehatan, nutrisi, dan kebijakan-kebijakanpemerintah mengenai pembangunan yang terkait dengan hal-halyang dibahas. Selain itu pada perkuliahan ini juga akan dijelaskanberbagai data mengenai kondisi dan perkembangan kemajuanpembangunan untuk negara-negara sedang berkembang, sepertidata dari World Development Report (WDR), International FinancialStatictics (IFS), World Development Indicators (WDI), dan beberapadata untuk kasus Indonesia. Setelah mengikuti mata kuliah inimahasiswa diharapkan mampu merumuskan permasalahanpembangunan di negara berkembang disertai solusi kebijakan yangmengikutinya.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong> Mikro(B1B112) dan Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong> Makro (B1B.111)B1B.283 PENGANTAR APLIKASI KOMPUTER UNTUK EKONOMI 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentangperangkat keras komputer (PC, micro, sekilas tentang mini komputerdan mainframe) serta perangkat lunak komputer yang dipergunakandalam kegiatan perusahaan (pengolah kata dan spreadsheet). Matakuliah ini menekankan kepada pembahasan dasar-dasar dariperangkat lunak komputer dan sistem informasi, aspek manusiadalam komputer, masalah yang berkaitan dengan bisnis dankomputer (misalnya kejahatan komputer serta upaya untukmemperbaiki mutu kerja dengan komputer, dan sebagainya) sertamasa depan dari komputer dan sistem informasi. Mata kuliah inimempelajari operasi dari MS Office, Eviews, SPSS, dan Mathcadsebagai software yang sering digunakan dalam analisis ekonomi danmatematika. Pada mata kuliah ini diberikan praktikum. Setelahmengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu memahamiperangkat keras dan lunak yang beredar di pasar dan mampumenggunakannya untuk membantu tugas penulisan ilmiahPraktikum:


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS119Pengenalan operating system dan paket aplikasi spreadsheet sertaword processor dengan contoh pemakainya pada tingkat perusahaanB1B.291 SEJARAH PEMIKIRAN EKONOMI 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan agar mahasiswa memahami prosesperkembangan berbagai teori, konsep, dan metode analisis ilmuekonomi sejak masa Adam Smith hingga sekarang. Mata kuliah iniakan membahas pokok-pokok pemikiran dan analisis ekonomi yangtelah dikembangkan oleh sejumlah pakar ekonomi termasuk selamaempat abad lebih secara sambung menyambung. Topik-topik yangdibahas antara lain (1) Pra-klasik; (2) Klasik; (3) Marxisme/Sosialisme;(4) Neoklasik (marginalisme); (5) Chamberlin dan Robinson; (6)Keynes; (7) Institusionalisme; (8) Monetarisme dan RationalExpectations, dan (9) <strong>Ekonomi</strong> matematika dan empirisme. Setelahmengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa memiliki kerangkaberpikir pembentukan suatu pemikiran ekonomi.Prasyarat: tidak adaPROGRAM SARJANA (S1)B1B.293 EKONOMI KOPERASI DAN UKM 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan memberikan pemahaman tentang koperasidan UKM sebagai suatu lembaga ekonomi alternatif, disampingbadan usaha milik negara dan badan usaha swasta. Mata kuliah inimembahas koperasi dari aspek sistem ekonomi dankelembagaannya; Analisis menggunakan ilmu ekonomi mikro; prinsipekonomi dan penerapannya dalam koperasi; bentuk-bentuk badanusaha; azas-azas koperasi; bentuk-bentuk koperasi dan kegiatannya;pengaturan dan kebijakan pemerintah yang menyangkut koperasi.Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan bisamemahami dan memberikan alternatif lembaga ekonomi yang lainyaitu koperasi dan UKM guna menunjang pembangunan nasional.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah <strong>Ekonomi</strong> Mikro I (B1B. 214)B1B.295 SOSIOLOGI DAN POLITIK 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan memberikan pengetahuan dasar mengenaisosiologi dan ilmu politik yang berhubungan dengan perilakuekonomi perorangan dan kelompok dalam suatu masyarakat sepertiIndonesia. Mata kuliah ini akan membahas pengertian pranata danlembaga sosial; sedangkan dalam pokok bahasan politik akan


120 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)dipelajari latar belakang politik dari perubahan/gejala ekonomi sertaterjadi di negara berkembang, khususnya contoh-contoh diIndonesia. Pembahasan dilakukan dengan pemikiran bahwa sistemdan lembaga ekonomi suatu masyarakat dipengaruhi oleh perilakumasyarakat sebagai perorangan dan anggota kelompok. Setelahmengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan bisa memahamiperilaku masyarakat sebagai perorangan dan anggota kelompokdalam suatu sistem dan lembaga ekonomi.Prasyarat: Tidak adaB1B.310 EKONOMETRIKA I/PENGANTAR EKONOMETRIKA 3 (2-3)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan danmetode ekonometrika dasar dalam hal pengujian model dan analisisekonomi. Mata kuliah ini membahas tentang konsep dan aplikasimetode ekonometrika dasar dengan materi yang mencakup antaralain : arti dan ruang lingkup ekonometrika; regresi sederhana denganOLS; asumsi-asumsi regresi klasik; regresi berganda (multipleregression), estimasi dan inferensi; hipotesis testing; analisis regresidan analisis varians serta regresi dengan variabel dummy. Selain itu,mahasiswa dilatih untuk dapat menggunakan perangkat lunakkomputer untuk ekonometrika yaitu Eviews. Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan dapat melakukan pengujianekonometrika terhadap berbagai model persamaan ekonometrikadan melakukan peramalan dengan model regresi linier.Praktikum:Penerapan serta praktek latihan-latihan soal dengan menggunakankomputer yang materinya menunjang materi mata kuliah PengantarEkonometrika yang diberikan di kelas. Materi latihan yang diberikandalam praktika meliputi : Penggunaan software seperti Eviews untukmemasukkan data dan estimasi model dengan Ordinary Least SquareMethod; multiple regression; koefisien korelasi parsial; testsignifikansi keseluruhan variabel; mendeteksi gejalamultikolonieritas, autokorelasi, heteroskedastisitas; forecasting; danpenggunaan variabel dummy.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Statistika <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong>(B1B204), Matematika <strong>Ekonomi</strong> (B1B206), Mikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B213)dan Makro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B214)


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS121B1B.311 EKONOMI KEUANGAN 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pendalaman danperluasan dari mata kuliah manajemen keuangan. Mata kuliah inimembahas tentang aspek-aspek keuangan dan implikasinya bagikelanjutan operasi perusahaan. Materi yang dibahas diantaranyamateri-materi khusus yang berhubungan dengan manajemenkeuangan serta resiko keuangan di perusahaan diantaranya: timevalue of money, struktur tingkat bunga, resiko dan asset, obligasi,saham, teori pasar modal, efficient market hypothesis, turunan pasaruang dan modal, serta strategi keuangan dan perusahaan. Setelahmengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mempunyaikemampuan untuk menganalisis kinerja keuangan denganmemperhitungkan berbagai faktor dan resiko serta dalam membuatsuatu logika berpikir tentang permasalahan keuangan dan resikoyang dihadapi investor dan perusahaanPrasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Pengantar Akuntansi (B1A.121)dan Mikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B.214)PROGRAM SARJANA (S1)B1B. 322 EKONOMI MONETER (3-0)Mata kuliah ini bertujuan memberikan pendalaman dan perluasantentang sistem moneter yang diperoleh dari mata kuliah Bank danLembaga Keuangan dengan penekanan pada masalah kebijakan sertaimplikasinya terhadap perekonomian secara makro. Topik yang akandibahas meliputi teori-teori permintaan dan penawaran di pasaruang, kebijakan moneter, dampak dan efektivitasnya, money &inflation, ekspektasi rasional, dan transmisi kebijakan moneter. Padaakhir kuliah mahasiswa diharapkan mampu menganalisis hubunganuang dengan berbagai variabel makro ekonomi.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Makroekonomi I (B1B322)B1B.330 TEKNIK PENULISAN ILMIAH DAN PRESENTASI 2(2-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuanmahasiswa dalam menggunakan Bahasa Indonesia yang efektif,sesuai dengan kaidah-kaidah penulisan yang baik dan benar.Mata kuliah ini membahas dasar-dasar untuk berbagai jenispenulisan baik yang bersifat ilmiah maupun populer sepertimakalah seminar, jurnal ilmiah, skripsi dan bagaimana


122 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)mempresentasikannya/mengkomunikasikannya secara efektif.Termasuk di dalamnya pembahasan berbagi sistem penulisan yangberlaku. Materi lebih banyak ditekankan kepada formulasi danekspresi ide serta presentasinya, bukan kepada desain penelitian.Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampumembuat tulisan ilmiah yang sistematis, sesuai dengan standarpenulisan yang baik dan benar.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Bahasa Indonesia dan PAKB1B.351 EKONOMI PUBLIK 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memperkenalkan barang publik, darisisi manfaat serta pembiayaannya. Mata kuliah ini membahas definisidan fungsi barang publik, proses terjadinya barang publik, manfaatdari barang publik, dan pengelolaan barang publik termasuk tentangperanan sektor pemerintah dalam perekonomian, peralatan analisispositif ataupun normatif yang dapat digunakan dalam analisisekonomi publik, analisis pengeluaran pemerintah dan pendapatanpemerintah. Analisis pengeluaran pemerintah meliputi sebab-sebabkegagalan pasar dan penyediaan barang publik, eksternalitas, teoripemungutan suara, isu-isu konseptual redistribusi pendapatan.Analisis pendapatan pemerintah meliputi berbagai aspek perpajakanseperti : perpajakan dan distribusi pendapatan, perpajakan yang adildan efisien. Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkandapat membedakan barang publik dan privat, mengetahui definisidan fungsi barang publik, manfaat dan pengelolaan barang publik,pembiayaan barang publik, serta analisis kebijakan untuk pemerintahmengenai barang publik ini.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B.214)B1B.374 EKONOMI INDUSTRI 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan memberikan pengetahuan tentang nilaiekonomi dan dampak dari suatu kegiatan dan perkembangan industridan perusahaan yang berada dalam industri tersebut sertamemberikan tekanan pada pembahasan bahwa di dunia nyatapersaingan itu tidak sempurna. Mata kuliah ini membahas analisisteori dengan menggunakan teori ekonomi mikro sedangkan analisisempiris menggunakan contoh kegiatan industri di negara maju dan


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS123Indonesia. Meliputi pembahasan struktur, perilaku dan kinerjaindustri, konsep operasionalisasi perusahaan, mengukur strukturpasar dan identifikasi faktor yang berpengaruh, teori dan praktekoligopoli, differensiasi produk dan kebijakan pemerintah dalammempengaruhi kebijakan industri. Pemahaman yang diberikanmeliputi juga : bentuk-bentuk pasar, menganalisis pengaruh pasardengan struktur persaingan sempurna dan bukan persaingansempurna, persaingan non-harga, kolusi dan merger, masalah patent,copyright dan R & D, regulasi dan UU Anti Trust serta aplikasi diIndonesia. Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswamemahami lebih dalam perilaku perusahaan dan industri di dalamsuatu organisasi dan pasar industri di mana pasar mengalamipersaingan tidak sempurna.PROGRAM SARJANA (S1)Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B.214)B1B.383 EKONOMI SDM & KETENAGAKERJAAN 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dananalisis kualitatif serta kuantitatif yang digunakan pada ekonomiketenagakerjaan. Dalam mata kuliah ini dibahas peranan penduduksebagai faktor produksi, sebagai tenaga kerja dalam prosespembangunan. Topik yang dibahas meliputi : human capital(education), diskriminasi pasar tenaga kerja, ketidakmerataanpendapatan, mobilitas tenaga kerja (immigration). Setelah mengikutimata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan danmenganalisis permasalahan kependudukan di Indonesia secarateoritis dan empiris dengan menggunakan data baik dilihat dari sisisejarah (historis), ekonomi mikro maupun ekonomi makro.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B.214)B1B.394 PERBANDINGAN SISTEM EKONOMI 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk membandingkan dua bentuk sistemperekonomian yang ekstrim, yaitu kapitalisme dengan sosialisme.Mata kuliah ini membahas ciri-ciri khusus beberapa bentuk sistemperekonomian dewasa ini seperti sistem kapitalisme Amerika Serikat,Jepang dan negara-negara industri baru, Sistem Sosialisme Rusia,Hongaria, RRC, Yugoslavia, dan negara-negara Welfare State Eropa


124 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)Barat seperti : Denmark, Swedia dan Norwegia. Dalam mata kuliah inijuga akan diajarkan analisis ekonomi sistem pasar, sistemperencanaan dan beberapa bentuk sistem campur tanganpemerintah. Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkanmampu membuat kesimpulan disertai analisisnya mengenaikeunggulan dan kerugian bentuk perekonomian yang ada di dunia.Prasyarat: tidak adaB1B.415 MAKRO EKONOMI II 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan analisis yang lebih luasdari yang telah diberikan pada Makro <strong>Ekonomi</strong> I denganmenggunakan berbagai model matematika dan ekonometrika. Matakuliah ini membahas lebih lanjut mengenai masalah-masalah yangterjadi di dalam <strong>Ekonomi</strong> Makro dan pengukurannya, Pertumbuhanekonomi (beserta faktor-faktor yang mempengaruhinya, AggregateSupply (Labor Market, AS Curve, Wages, Prices and Output, PhilipsCurve to the Aggregate Supply and Supply Shock), anatomi inflasi danpengangguran, permintaan dan penawaran uang, pasar keuangan,kebijakan ekonomi makro dalam pasar terbuka, serta teori siklusbisnis lanjutan. Mata kuliah ini mengandalkan analisis matematikadan model ekonometrika. Setelah mengikuti mata kuliah inidiharapkan mahasiswa dapat mengerti dan mampu mengujiberbagai teori ekonomi makro dengan pendekatan analisismatematika dan model ekonometrika.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Makro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B.213)B1B.416 MIKRO EKONOMI II 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pendalaman danperluasan dari berbagai macam analisis mikroekonomi yang telahdidapatkan dalam mikroekonomi I. Mata kuliah ini membahas modelmodelpersaingan pasar tidak sempurna yang secara realistis lebihdapat ditemukan pada keseharian. Mata kuliah ini lebih lanjutmemberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk langsungmempelajari ilmu ekonomi mikro dengan alat-alat teori, situasiterkini dari realita perekonomian, dan perkembangan terkini dariilmu ekonomi mikro. Topik-topik yang dibahas diantaranya : Modelsof Imperfect Competition (monopoli, model tradisional, dan gametheory), Penentuan harga dalam pasar input produksi (pasar tenaga


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS125kerja, pasar modal, dan tingkat suku bunga), uncertainty, economic ofInformation, dan Market Failure (eksternalitas, public good, danPolitical economy). Sebagai unsur tambahan yang membedakandengan mata kuliah pengantar ilmu ekonomi mikro dan TE Mikro Iadalah digunakannya tingkat kesulitan matematika yang sesuai bagimahasiswa S-1 menjelang tingkat akhir. Pengajar mata kuliah inidiharapkan mampu menyampaikan materi dengan sentuhan bisnismanajerial dan ekonomi publik pada beberapa bahasan. Setelahmengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat mengerti danmampu menganalisis berbagai situasi terkini dan realita ekonomidengan menggunakan berbagai alat-alat teori ekonomi denganpendekatan analisis matematika.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B.214)PROGRAM SARJANA (S1)B1B.429 METODOLOGI PENELITIAN 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk mengarahkan mahasiswa padapenulisan skripsi yang sesuai dengan kaidah-kaidah penulisan yangbaik dan benar. Mata kuliah alat ini membahas tentang azaspenelitian ilmiah, syarat-syarat penelitian ilmiah, telaahperpustakaan, hipotesis dan kegunaan dalam penelitian ilmiah,instrumen penelitian, metode pengumpulan data, metode analisis,penyusunan proposal penelitian dan penulisan laporan penelitian.Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampumembuat tulisan ilmiah yang sesuai dengan kaidah yang baik danbenar.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Statistik <strong>Ekonomi</strong> (B1B.204)dan Ekonometrika I (B1B.310)B1B.432 KEUANGAN INTERNASIONAL 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pendalamanpemahaman mengenai ekonomi internasional terutama dalam halkeuangan internasional. Mata kuliah ini mencakup berbagai aspekmoneter dari ekonomi internasional. Materi pembahasan meliputi :(1) analisis tentang neraca pembayaran; (2) kinerja pasar valuta asing;(3) teori dan sistem kurs devisa; serta (4) model-model makroperekonomian terbuka yang memasukkan unsur perdagangan daninvestasi internasional. Metode yang digunakan tidak hanya sekedar


126 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)grafis, melainkan juga matematika dan statistik. Setelah mengikutimata kuliah ini mahasiswa diharapkan bisa memahamiperkembangan teori dan model ekonomi internasional yang terkaitdengan sektor moneter.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah perdagangan Internasional(B1B.231)B1B.446 EVALUASI PROYEK 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan memberikan dasar pengetahuan dankeahlian tentang berbagai aspek yang berkaitan dengan penyusunandan penilaian terhadap suatu kegiatan di dalam pembangunandengan penekanan pada analisis finansial dan ekonomis. Mata kuliahini akan membahas proses dan tujuan dasar pembangunan,pengertian dasar proyek, berbagai aspek yang menyangkut tentangpersiapan proyek serta siklus suatu proyek. Pembahasan juga akandilanjutkan dengan dasar-dasar kriteria investasi sebagai landasanawal menilai kelayakan suatu proyek/kegiatan pembangunan yangkemudian akan dilanjutkan dengan pembahasan yang menyangkuttentang prinsip penggunaan shadow price (accounting price) dalamsuatu kegiatan pembangunan serta bagaimana cara mengestimasiperhitungan accounting price dalam kegiatan penyusunan proyek.Pembahasan materi akan diakhiri dengan analisis dampak-dampakyang mungkin akan timbul dari kegiatan suatu proyek bagiperekonomian secara keseluruhan. Setelah mengikuti mata kuliah inimahasiswa diharapkan bisa membuat dan menganalisis suatu proyekpembangunan beserta dampak-dampak yang mungkin timbul darikegiatan suatu proyek bagi perekonomian secara keseluruhan.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah <strong>Ekonomi</strong> Pembangunan I(B1B.241)B1B.452 EKONOMI KEBIJAKAN PUBLIK 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan memberikan pendalaman dan perluasandari mata kuliah <strong>Ekonomi</strong> Publik yang telah didapatkan sebelumnyadi mana mata kuliah ini lebih banyak menekankan kepada analisiskebijakan publik. Topik bahasan mencakup teori barang publik;penentuan harga barang publik oleh pemerintah; teori penerimaandan pengeluaran negara; pengaruh pajak terhadap perekonomian


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS 1127dan perilaku agen-agen ekonomi; kebijakan fiskal dan stabilisasiekonomi, APBN dan kebijakan fiskal di Indonesia; pajak, anggaranpemerintah dan pendanaan pembangunan; pembangunan ekonomidan pinjaman luar negeri, serta keuangan daerah. Setelah mengikutimata kuliah ini mahasiswa diharapkan bisa menerapkanpengetahuan tentang ekonomi publik yang telah didapatnya di dalammerumuskan kebijakan publik yang sesuai dengan kondisi negara.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah <strong>Ekonomi</strong> Publik I (B1B.351)PROGRAM SARJANA (S1)B1B.365 EKONOMI SUMBERDAYA ALAM & LINGKUNGAN 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan memberikan pengetahuan di bidangsumber daya alam dengan berbagai permasalahannya ditinjau darisegi ekonomi. Mata kuliah ini membahas tentang berbagai topikdiantaranya: permasalahan lingkungan dalam perekonomian,konsep efisiensi dan efisiensi alokasi dari kontrol polusi dankeputusan pencegahan polusi, perkiraan konsekuensi dari alternatifkebijakan lingkungan, teori yang menjelaskan bagaimana pemegangkekuasaan membuat keputusan dalam mengontrol sumber dayaalam yang akan mempengaruhi kualitas lingkungan, pemahamanteknik perhitungan keuntungan dan biaya dari keterlibatanpemerintah dalam mengatur sumber daya alam, keterbatasan dariperekonomian dengan pemahaman, penjelasan, dan perkiraan yangberkaitan dengan isu-isu dan kebijakan lingkungan, sertamembandingkan antara teori neo klasik dan pendekatan institusidalam ekonomi lingkungan. Setelah mengikuti mata kuliah inimahasiswa diharapkan bisa memahami bagaimana mengatur danmembuat keputusan tentang sumber daya alam agar bisa digunakansecara efisien sehingga bisa terus bermanfaat secara ekonomi.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B214),Makro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B213) dan Matematika <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong>(B1B.206)B1B.492 PEREKONOMIAN INDONESIA 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memperkenalkan tahapan danpermasalahan pembangunan ekonomi Indonesia. Pembahasandiawali dengan pemahaman tentang sistem ekonomi Indonesia yangkemudian dibahas tentang konsep dasar, arah, dan pola, serta


128 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)sejarah perencanaan pembangunan ekonomi Indonesia; kebijakanmakro ekonomi dan deregulasi perekonomian Indonesia; kebijakanfiskal, politik APBN, dan pengaturan keuangan negara; masalahperpajakan nasional; kebijakan moneter, deregulasi perbankan, danrestrukturisasi perbankan Indonesia; pasar modal dan peranannyadalam pembangunan ekonomi; penanaman modal asing keIndonesia; kebijaksanaan perdagangan luar negeri dalam kontekspembangunan Indonesia; Peranan dan dampak serta upayapenanggulangan utang luar negeri Indonesia, neraca pembayaranIndonesia dan masalah defisit transaksi berjalan; peranan,pengendalian, dan strategi pengembangan BUMN; krisis ekonomidan keuangan Indonesia serta upaya penanggulangannya. Setelahmengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan bisa membuatsuatu analisis tentang kondisi perekonomian Indonesia saat ini dankondisi sebelumnya yang bisa digunakan untuk perbaikan kondisiperekonomian Indonesia di masa yang akan datang.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B214) danMakro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B.213)B1B.493 EKONOMETRIKA II 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan analisis ekonometrikayang lebih beragam dan mendalam dari apa yang telah diberikanpada ekonometrika 1. Topik bahasan pada mata kuliah ini meliputipendalaman tentang penyimpangan-penyimpangan terhadapasumsi regresi linier klasik, implikasi terhadap estimasi dan cara-caraperbaikannya, metode persamaan simultan dan tahapan analisisnya,serta topik-topik lain dalam ekonometrika madya seperti : qualitativedata dependen variable, model autoregressive, model estimasidengan data panel, dan model time series econometrics di manatermasuk di dalamnya forecasting data dengan ARIMA Modelling danVAR methodology. Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswadiharapkan bisa menerapkan berbagai metode lebih lanjut (advancedmethod) berikut perangkat lunaknya untuk menganalisis berbagaimodel-model yang menggambarkan hubungan kausal antar peubahpeubahekonomi dengan data-data ekonomi yang sering melanggarasumsi-asumsi dasar statistikPrasyarat:Telah mengikuti dan lulus untuk mata kuliah Ekonometrika I(B1B.310)


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS129B1B.362 EKONOMI SYARIAH 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan memberikan pengenalan atas konsepkonsepekonomi syariah beserta model ekonominya. Memaparkanalternatif pemikiran terhadap teori dan model ekonomi konvensionalyang berlandaskan kepada pemikiran dan perilaku ekonomi yangdituntun oleh falsafah Islam. Mata kuliah ini membahas danmencakup Islamic microeconomic modelling, berisi dasar-dasarpembentukan model (matematis) dari teori perilaku konsumen yangIslami dan produsen yang Islami, hingga ke masalah Islamic WelfareEconomics. Dalam mata kuliah ini juga dibahas mengenai transferberupa zakat, infaq, dan shadaqah. Dari sisi makroekonomi, dibahasterutama pada operasi dan peranan lembaga keuangan syariah diIndonesia. Materi tidak hanya menyangkut pemikiran dan modelekonomi, tetapi juga menyangkut pelaksanaan di lapangan daninstitusi yang diperlukan. Setelah mengikuti mata kuliah inidiharapkan mahasiswa mampu menjelaskan dan membedakansistem ekonomi syariah dengan sistem ekonomi konvensionalditinjau dari berbagai sistem dan atributnya serta mampu membuatsuatu kebijakan yang bisa mengatasi permasalahan ekonomi yangada.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B213),Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya (B1B221)PROGRAM SARJANA (S1)B1B.423 TOPIK KHUSUS EKONOMI MONETER 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan perluasan materiekonomi moneter yang telah didapatkan di mata kuliah bank danlembaga keuangan serta ekonomi moneter terutama tentang otoritasmoneter. Mata kuliah ini membahas peranan Bank Sentral selakuotoritas moneter dalam kebijaksanaan moneter dan sistemkeuangan, implikasi kebijakan Bank Sentral, fungsi-fungsi spesifikBank Sentral serta praktek kegiatan Bank Sentral di Indonesia. Setelahmengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu membuatdan menganalisis berbagai kebijakan moneter berkaitan denganperanan bank sentral sebagai otoritas moneter ke dalam suatu tulisanilmiah atau paper.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah <strong>Ekonomi</strong> Moneter (B1B.322)


130 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)B1B.443 TOPIK KHUSUS EKONOMI PEMBANGUNAN 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan perluasan materi dantopik khusus materi ekonomi pembangunan yang sebelumnya telahdidapatkan di mata kuliah ekonomi pembangunan. Mata kuliah inimembahas topik-topik khusus permasalahan pembangunanterutama di negara berkembang melalui kajian jurnal-jurnal nasionaldan internasional yang relevan. Mata kuliah ini juga membahaspermasalahan aktual pembangunan dengan menggunakan datahistoris dan aktual. Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswadiharapkan mampu menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhipembangunan di negara berkembang khususnya di Indonesia denganmenggunakan data historis dan aktualPrasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah <strong>Ekonomi</strong> Pembangunan(B1B.241)B1B.433 TOPIK KHUSUS EKONOMI KEUANGAN 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan perluasan materiekonomi keuangan yang telah didapatkan sebelumnya pada matakuliah ekonomi keuangan. Mata kuliah ini membahas berbagai topiktopikkhusus ekonomi keuangan dengan menggunakan jurnal-jurnalnasional dan internasional yang topiknya relevan dengan Indonesia.Materi yang akan dibahas meliputi topik-topik khusus keuanganterkini dan sebelumnya yang telah dipelajari pada mata kuliahekonomi keuangan. Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswadiharapkan mampu menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhikondisi dan resiko keuangan perusahaan secara empirisPrasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah <strong>Ekonomi</strong> Keuangan (B1B.311)B1B.434 KEBIJAKAN EKONOMI INTERNASIONAL 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan memberikan perluasan mengenai bahasanekonomi internasional disertasi pemahaman mengenai kebijakankebijakanyang diambil oleh pemerintah dalam hal kebijakan ekonomiinternasional. Mata kuliah ini membahas kebijakan-kebijakanekonomi internasional serta kecenderungan perkembanganperekonomian dunia (regionalisasi dan globalisasi) serta dampak danpengaruhnya terhadap perdagangan internasional danperekonomian nasional. Topik-topik yang menjadi kajian utama


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS131meliputi: kebijakan proteksi (hambatan tarif dan non-tarif);persaingan tidak sempurna; increasing returns dan kebijakanperdagangan strategis (strategic trade policy); preferential tradeareas; ekonomi politik dari kebijakan perdagangan dan administratedprotection (GATT/WTO, contingent protection; perdagangan danlingkungan). Pendekatan yang digunakan adalah metode kuantitatif,grafis, dan empiris. Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswadiharapkan mampu memahami dan menganalisis dengan berbagaimetode mengenai berbagai kebijakan ekonomi internasional yangdiambil pemerintah.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah perdagangan Internasional(B1B.231)PROGRAM SARJANA (S1)B1B.B1B.B1B.365ANALISIS KEBIJAKAN PUBLIK DAN REGULASIMata kuliah ini bertujuan untuk membahas peraturan pemerintahdan kaitannya dengan perekonomian. Dalam mata kuliah ini jugadibahas mengenai aspek politik yang terkait dengan kebijakanpemerintah, khususnya kebijakan di bidang perekonomian.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah <strong>Ekonomi</strong> Publik, <strong>Ekonomi</strong>Kebijakan Publik, Makroekonomi I dan II.EKONOMI KOMPETISIMata kuliah ini mendorong agar mahasiswa mampu menganalisisberbagai kebijakan terkait dengan masalah organisasi industri danmasalah tingkat persaingan di berbagai sektor industri. Pembahasanmeliputi kajian terhadap berbagai permasalahan organisasi industridan kebijakan industri yang dapat dilakukan terkait denganpermasalahan organisasi industri tersebut.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikroekonomi ITOPIK KHUSUS EKONOMI SUMBERDAYA ALAM & LINGK.Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan perluasan materiekonomi sumberdaya alam dan lingkungan yang telah didapatkansebelumnya pada mata kuliah sumberdaya alam dan lingkungan.Topik perkuliahan dikhususnya pada perkembangan kasus-kasusyang terkait dengan permasalahan sumberdaya alam dan lingkungan


132 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)yang berkembang saat ini.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah <strong>Ekonomi</strong> Sumberdaya Alamdan LingkunganMATA KULIAH PILIHANB1B.345 EKONOMI PERENCANAAN 3 (3-0)Mata kuliah bertujuan mengaplikasikan teori-teori dan model-modelekonomi yang telah diajarkan sebelumnya yang ditujukan untukkepentingan perencanaan ekonomi dan pembangunan baik dalamlingkup perencanaan di tingkat nasional maupun perencanaandaerah.Mata kuliah ini membahas pengertian perencanaan pembangunandan tujuan perencanaan pembangunan secara umum, perbedaanantara perencanaan nasional dan perencanaan regional. Modelmodelperencanaan akan dibahas baik secara aggregate ataupunsektoral/multisektoral, seperti pertumbuhan dan perencanaanpembangunan aggregate model Harrod-Domar, Two gap and Threegap approach, model Solow dan Swan, serta model Endogenous.Selain itu model disaggregate seperti main sector model, inputoutputmodel, dan Social Accounting Matrix akan dibahas juga.Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampumembuat analisis dan perencanaan ekonomi nasional denganmenggunakan berbagai model dan metode perencanaan.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Makro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B.213) danMikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B.214)B1B.371 EKONOMI REGIONAL 3 (3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk melihat aplikasi ekonomi makro padatingkat sub-nasional. Pendekatan banyak dipinjam dari pendekatandan model ekonomi makro dengan penyesuaian pada karakterdaerah itu sendiri yang tidak mengenal batas administratif dengannegara lain. Mata kuliah ini membahas berbagai konsep yang dimulaidengan pengenalan model pertumbuhan daerah kemudian analisisbagaimana suatu daerah melakukan spesialisasi dan diakhiri denganmodel-model perekonomian yang cocok untuk analisisperekonomian daerah dengan menggunakan metode kuantitatif dankualitatif. Mata kuliah ini akan memberikan mahasiswa pengertian-


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS133pengertian dasar tentang teori harga spasial, lokasi industri,transportasi dan sewa lahan (sebagai studi-studi ekonomi yangbersifat mikro), berikut pengertian-pengertian dasar tentangpendapatan daerah beserta efek mutipliernya, tabungan daerah,pajak daerah, belanja pemerintah, dan ekspor-impor daerah (sebagaistudi-studi ekonomi yang bersifat makro). Mata kuliah ini juga akanmemberikan pengertian-pengertian dasar tentang pembangunandaerah dalam kaitannya dengan pembangunan nasionalmenyangkut: distribusi kegiatan ekonomi secara spasial, strukturekonomi perkotaan, struktur ekonomi pedesaan, analisis pasartenaga kerja daerah dan antar daerah, perencanaan ekonomi daerah,pertumbuhan ekonomi daerah, dan kebijakan ekonomi daerah.Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampumembuat perencanaan ekonomi daerah yang berkesinambunganyang disesuaikan dengan UU serta peraturan yang adaPrasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B.214) danMakro <strong>Ekonomi</strong> I (B1B213)PROGRAM SARJANA (S1)B1B.384 EKONOMI KESEHATAN 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan mengaplikasikan teori ekonomi ke dalamsektor kesehatan. Mata kuliah ini memberikan penekananpembahasan terutama tentang masalah permintaan terhadap jasapelayanan kesehatan serta faktor-faktor yang mempengaruhinya.Industri pelayanan kesehatan ditandai oleh adanya asymmetricinformation antara supplier dan demander. Karakteristik tersebutmemberikan implikasi terhadap analisis permintaan dan penawaranpelayanan kesehatan yang berbeda dibandingkan analisis standar.Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan bisamengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi jasa pelayanankesehatan serta dapat membuat keputusan yang tepat berkaitandengan sektor kesehatan.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikroekonomi IB1B. 435 EKONOMI PUBLIK DAN REGULASI 3(3-0)Mata ajaran ini bertujuan memberikan pandangan dari sisi kebijakanPublik yang berhubungan dengan pembuatan regulasi bagi barangpublik. Pembahasan dititikberatkan pada pembuatan regulasi bagi


134 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)“public utilities” dan kaitannya dengan proses pembangunanekonomi di Indonesia. Mata kuliah ini akan lebih banyak membahascontoh kasus empiris sebagai bahan analisis bagi pembuatan regulasi.Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan bisamembuat suatu regulasi yang tepat bagi keberadaan “public utilities”yang efisien.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah <strong>Ekonomi</strong> Publik (B1B.351)B1B. VALUASI ASET KEUANGAN 3(3-0)Mata kuliah ini bertujuan untuk mempelajari prinsip-prinsip valuasiasset keuangan perusahaan. Materi yang dipelajari diantaranyamencakup valuasi arus kas, obligasi, saham serta asset derivative(misalnya opsi dan futures) dengan metode-metode yang tepat.Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampumemahami dan menjelaskan arti dan peranan valuasi dalam aspekkeuangan, memahami dan menjelaskan pentingnya melakukanvaluasi asset dalam aspek keuangan, memahami dan menjelaskanperanan informasi dalam fluktuasi harga sekuritas, memahami danmenjelaskan bagaimana menilai suatu kontrak dan harga darisekuritas yang menjanjikan pemberian arus kas dengan pasti,memahami bagaimana harga obligasi dan yield berubah dari waktu kewaktu, menjelaskan teori serta aplikasi bagaimana metode valuasidiscounted cash flow diterapkan dalam valuasi equity perusahaan,menjelaskan bagaimana kebijakan dividen perusahaanmempengaruhi kesejahteraan shareholder, memahami danmengaplikasikan cara penentuan premi di opsi dan futures, danmengetahui strategi investasi asset-asset keuanganPrasyarat:Telah mengikuti dan lulus untuk mata kuliah Manajemen Keuangan(B1C.221) dan <strong>Ekonomi</strong> Keuangan (B1B.311)B1B.EKONOMI PERKOTAANMata kuliah ini mendorong agar mahasiswa mampu menganalisisberbagai permasalahan ekonomi yang ada dalam perkembanganperekonomian suatu kota. Fokus materi diarahkan untukmenjelaskan permasalahan permasalahan seperti urbanisasi,perumahan, transportasi dan kemacetan, segregasi sosial,


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS135B1B.aglomerasi aktivitas perekonomian, masalah sekto informalperkotaan serta kebijakan-kebijakan yang terkait denganperkembanan kota.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus mata kuliah Mikroekonomi IANALISIS MULTIVARIATMata kuliah ini bertujuan untuk membekali keterampilantambahan/lanjutan yang terkait dengan pengolahan data (dataprocessing) dan statistika terapan, seperti Factor Analysis, PathAnalysis, dan multivariat statistika yang lain.PROGRAM SARJANA (S1)2.2.1.3 Program Studi ManajemenA) Struktur Mata KuliahNo Jenis Mata KuliahBobot %(SKS)1. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) 6 4,172. Mata Kuliah Keilmuan & Keterampilan (MKK) 45 31,253. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) 48 33,334. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB) 30 20,835. Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB) 15 10,42Jumlah Beban Studi 144 100,00


136 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)B) Daftar Mata KuliahSemester GanjilNo Sandi Mata Kuliah SKS PrasyaratSemester 11 G1F101 Pendidikan Agama Islam (*) 2 -G1F103 Pendidikan Agama Protestan (*) 2 -G1F104 Pendidikan Agama Kristen Katolik (*) 2G1F105 Pendidikan Agama Hindu (*) 2 -G1F106 Pendidikan Agama Budha (*) 2 -2 G1F102 Pendidikan Pancasila 2 -3 H1D101 Bahasa Inggris 3 -4 B1B101Pengantar Matematika <strong>Ekonomi</strong> &<strong>Bisnis</strong>3 -5 B1B112 Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong> Mikro* 3 -6 B1C111 Pengantar <strong>Bisnis</strong> 3 -7 B1C283Pengantar Aplikasi Komputer<strong>Bisnis</strong>*2 -8 B1C477 Peraihan Prestasi 0 -9 B1C316 <strong>Ekonomi</strong> Manajerial (MKW) 3 Mikroekonomi I10 B1A351 Akuntansi Biaya (MKW) 3 Pengantar Akuntansi11 B1B204 Statistika <strong>Bisnis</strong> II* (MKW) 3 Statistika <strong>Bisnis</strong> I12 Manajemen Asuransi (PB)* 313Manajemen <strong>Bisnis</strong> Makanan danMinuman (PB)*314 B1C335 Manajemen Koperasi (MKW) 3 Pengantar Manajemen15 B1C453 Perilaku Keorganisasian (MKW) 3 Pengantar Manajemen16 B1B492 Perekonomian Indonesia (PB) 3 PIE Makro17 H1I101 Bahasa Arab (PB) 3 -18 H1F101 Bahasa Jepang (PB) 3 -19 H1H101 Bahasa Jerman (PB) 3 -20 H1F102 Bahasa Mandarin (PB) 3 -21 H1E 101 Bahasa Perancis (PB) 3 -22 B1C282Pengantar Hukum & JurisprudensiIslam (PB WKMSy)3 Agama Islam23 B1B362 <strong>Ekonomi</strong> Syariah (PB, KMSy) 3 <strong>Ekonomi</strong> Pembangunan, PHJI24 B1A328 Akuntansi Syariah (PB, KMSy) 3 Pengantar Akuntansi, PHJI25 B1C362 Etika <strong>Bisnis</strong> (MKW) 3M.keuangan,M.Pemasaran,MSDM,M.Operasi26 B1C311Manajemen Keuangan lanjutan*(MKW)3 Manajemen Keuangan27 B1C313Manajemen Sumberdaya ManusiaLanjutan* (MKW)3 Manajemen SDM28 B1C315Manajemen Mutu & ProduktivitasManajemen SDM, Manajemen3(MKW)Operasi29 B1C332Manajemen Pemasaran Lanjutan*(MKW)3 Manajemen Pemasaran30 B1C352Manajemen Operasi Lanjutan*(MKW)3 Manajemen Operasi31 B1C423 Kewirausahaan (MKW) 3M.Keuangan, M.Pemasaran, MSDM,M.Operasi32 B1C215 Manajemen Lingkungan (PB) 3M.Keuangan, M.Pemasaran, MSDM,M.Operasi33 B1C342Manajemen Potensi Sumber DayaManusia (PK MSDMO)3 Manajemen SDM34 B1C464 Manajemen Risiko (PK MK) 3Statistika <strong>Bisnis</strong> II & ManajemenKeuangan


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS137No Sandi Mata Kuliah SKS Prasyarat35 B1C406 Manajemen Perbankan 3 Manajemen Keuangan36 B1B429 Metodologi Penelitian (MKW) 3M.keuangan,M.pemasaran,MSDM,M.operasi,Kewirausahaan, Statistika II37 B1C336Pemasaran Relasional Pelanggan(PK MP)**3 Manajemen Pemasaran Lanjutan38 B1C337 Pemasaran Internet (PK MP)** 3 Manajemen Pemasaran Lanjutan39 B1C460Seminar Manajemen KeuanganMan.Keu.Lanjutan, Man.Keu3(WK MK)internasional40 B1C466Seminar Manajemen Operasi (WKMO)3 Manajemen Operasi Lanjutan41 B1C469Seminar Manajemen SMD &Met.Penelit (sedangmenempuh),3organisasi (WK MSDMO)Man.SDM.Lan42 B1C474Seminar Manajemen Pemasaran(WK MP)3 Manajemen Pemasaran Lanjutan43 B1C473Seminar Manajemen <strong>Bisnis</strong> &Kewirausahaan (WK MBKw)3 Kewirausahaan44 B1C402Seminar Manajemen Stratejik(MKW)3 Manajemen StratejikManajemen Keuangan &Perbankan Syariah (PK MK & PK45 B1C407 MSy)3 Manajemen Keuangan Lanjutan(sebelumnya namanyaManajemen Keuangan Syariah)46 B1C344Manajemen Pemasaran SyariahMSDML,MOL,MKL,MPL,PHJI,ES3(Idaratul Attarwij )** (PK Msy)atauAS,B.Arab47 B1C343Manajemen SDM Syariah ( IdaratulMSDML,MOL,MKL,MPL,PHJI,ES3Mawarid AlBashariyah )**(PK Msy)atauAS,B.Arab48 B1C345Manajemen Operasi SyariahMSDML,MOL,MKL,MPL,PHJI,ES3(Idaratul Amaliyah )** (PK Msy)atauAS,B.Arab49 B1C475Seminar Manajemen Syariah (WKMSDML,MOL,MKL,MPL,PHJI,ES3MSy)** (PK MSy)Atau AS,B.Arab50 B1C476 Magang 3 -51 UNX400 Kuliah Kerja Nyata 3 Lulus 110 SKS52 B1C500 Skripsi 6Lulus 132 SKS atau Sisa 2 MataKuliahPROGRAM SARJANA (S1)Semester GenapNo Sandi Mata Kuliah SKS PrasyaratSemester II1 B1A 121 Pengantar Akuntansi* 3 ---2 B1B 101 Statistika <strong>Bisnis</strong> I* 3 Matematika <strong>Ekonomi</strong>3 B1B 111 Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong> Makro* 3 ---4 B1B 214 Mikroekonomi I 3Pengantar Ilmu <strong>Ekonomi</strong>Mikro5 B1C 212 Pengantar Manajemen 3 Pengantar <strong>Bisnis</strong>6 G1F 203 Pendidikan Kewarganegaraan 2 ---7 H1A 101 Bahasa Indonesia 2 ---8 B1B 231 Perdagangan Internasional (PB) 3 Mikro <strong>Ekonomi</strong>9 B1B 241 <strong>Ekonomi</strong> Pembangunan (PB) PIE Mikro10 B1C 214 Manajemen Pemasaran 3 Pengantar Manajemen11 B1C 221 Manajemen Keuangan 3 Pengantar Manajemen12 B1C 281 Hukum <strong>Bisnis</strong> 2 ---13 B1C 312 Manajemen Lintas Budaya (PB) 3 Perilaku Keorganisasian14 B1B310 Pengantar Ekonometrika (PB)* 315 Manajemen Teknologi dan Inovasi (PKMO)*16 B1A362 Analisa Laporan Keuangan (PKMK)* 3


138 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)No Sandi Mata Kuliah SKS Prasyarat17 B1C 318 Manajemen Kuantitatif/Riset Operasi* 3 Statistika <strong>Bisnis</strong> II18 B1C 341 Manajemen Sumber Daya Manusia 3 Pengantar Manajemen19 B1C 351 Manajemen Operasi 3 Pengantar Manajemen20 B1C 447 Penganggaran Perusahaan 3 Akuntansi Biaya21 B1C 462 Teori Pengambilan Keputusan (PB) 3 Statistika <strong>Bisnis</strong> IIPengantar Manajemen,22 B1C 465 Sistem Informasi Manajemen* 3 Pengantar AplikasiKomputer23 B1B 429 Metodologi Penelitian 3 Statistika <strong>Bisnis</strong> II24 B1C 334Perencanaan SDM & MSDM Internasional (WKMSDM)3 MSDM Lanjutan25 B1C 338 Manajemen Merk (PK MP) 3Manajemen PemasaranLanjutan26 B1C 339 Pemasaran Jasa (PK MP) 3Manajemen PemasaranLanjutan27 B1C 354Perencanaan Karir dan Pengembangan Diri (PKMSDM)3 MSDM Lanjutan28 B1C 361 Manajemen Stratejik 3 MO, MP, MK, MSDM29 B1C 363 Perencanaan & Pengendalian Kualitas (PK MO) 3MOL, Manajemen Mutu &Produktivitas30 B1C 383 Studi Kelayakan <strong>Bisnis</strong> 3MKL, MOL, MSDML,MPL31 B1C 384 Perencanaan & Simulasi <strong>Bisnis</strong> (WK MKW) 3MSDML; MOL; MKL;MPL32 B1C 401 Sistem Informasi Pemasaran (WK MP)* 3 SIM; MPL33 B1C 407Manajemen Keuangan & Perbankan Syariah (PKManajemen Keuangan3MK)Lanjutan34 B1C 424 Manajemen Investasi & Portofolio (WK MK)* 3Manajemen KeuanganLanjutan35 B1C 425 Manajemen Inovasi & Kreativitas (WK MKW) 3MK, MO, MP, MSDM,Kewirausahaan36 B1C 428 Sistem Informasi MSDM (WK MSDM)* 3 SIM ; MSDM Lanjutan37 B1C 430 Manajemen Logistik (WK MO) 3Manajemen OperasiLanjutan38 B1C 434 Komunikasi <strong>Bisnis</strong> (PB) 3 MK, MP, MSDM, MO39 B1C 438Manajemen Usaha Kecil & Menengah (PK MBKw)MK, MP, MSDM, MO,3& (PB untuk non MBKw)Kewirausahaan40 B1C 439Manajemen Pemasaran Global/Internasional (WKManajemen Pemasaran3MP)Lanjutan41 B1C 442 Manajemen Keuangan Internasional (WK MK) 3Manajemen KeuanganLanjutan42 B1C 444 Perilaku Konsumen & Strategi Pemasaran (PK MP) 3Manajemen PemasaranLanjutan43 B1C 448 Manajemen Dalam Perspektif Syariah (WK MSy) 3MSDML; MOL; MKL;MPL; PHJI, ES, AS44 B1C 449 Fiqih Muamalah (WK MSy) 3MSDML; MOL; MKL;MPL; PHJI, ES, AS45 B1C 451 Manajemen Proyek (WK MO) 3Manajemen OperasiLanjutan46 B1C 461 Akuntansi Manajemen 3PenganggaranPerusahaan47 UNX 400 Kuliah Kerja Nyata 3 Lulus 110 sks48 B1C 500 Skripsi 6Sisa 2 MK atau lulus 132SKS


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS139Keterangan:(PB)* : Mata Kuliah Pilihan Bebas yang ditawarkan mulai semester Ganjil2012/2013(PKMK)* : Mata Kuliah Pilihan Konsentrasi Manajemen Keuangan yangditawarkan mulai Semester Ganjil 2012/2013(PKMO)* : Mata Kuliah Pilihan Konsentrasi Manajemen Operasi yangditawarkan mulai Semester Ganjil 2012/2013PROGRAM SARJANA (S1)Program Studi S1 Manajemen menawarkan 6 (enam) konsentrasi, yaitu:1. Manajemen Pemasaran (MPem),2. Manajemen SDM dan Organisasi (MSDMO),3. Manajemen Operasi (MO),4. Manajemen Keuangan (MK) dan5. Manajemen <strong>Bisnis</strong> dan Kewirausahaan (MBKw).6. Manajemen Syariah (Msy)Klasifikasi Mata KuliahNo. Mata Kuliah SKS1 Mata Kuliah Wajib 1112 Mata Kuliah Wajib Konsentrasi 123 Mata Kuliah Pilihan 124 Kuliah Kerja Nyata 35 Skripsi 6Total Beban Studi Program Studi S1 Manajemen144Mata Kuliah Wajib Konsentrasi adalah mata kuliah pilihan yang wajib diambil(total 12 SKS) oleh mahasiswa yang mengambil konsentrasi ybs, untuk memenuhikuota SKS mata kuliah wajib.


140 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)C) Daftar Mata Kuliah Wajib KonsentrasiKonsentrasi Mata Kuliah Wajib KonsentrasiMenurut Kurikulum 2006ManajemenPemasaranManajemenSumber DayaManusia danOrganisasiManajemenOperasiManajemenKeuanganManajemen<strong>Bisnis</strong> &KewirausahaanManajemenSyariahSemesterSistem Informasi Pemasaran GenapManajemen Pemasaran Global /InternasionalSeminar Manajemen PemasaranMagangSistem Informasi ManajemenSumber Saya ManusiaPerencanaan SDM dan MSDMInternasionalSeminar Manajemen SDM danOrganisasiMagangGenapGanjilGanjil/GenapGenapGenapGanjilGanjil/GenapManajemen Proyek GenapManajemen Logistik GenapSeminar Manajemen OperasiMagangGanjilGanjil/GenapManajemen Keuangan Internasional GenapManajemen Investasi dan Portfolio GenapSeminar Manajemen KeuanganMagangGanjilGanjil/GenapManajemen Inovasi dan Kreativitas GenapPerencanaan dan Simulasi <strong>Bisnis</strong> GenapSeminar Manajemen KewirausahaanMagangGanjilGanjil/GenapFiqih Muamalah GenapManajemenSyariahDalam PerspektifSeminar Manajemen SyariahMagangGenapGanjilGanjil/GenapKeterangan:Magang merupakan mata Kuliah Wajib Konsentrasi Bagi Mahasiswa Angkatan 2010 danseterusnya.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS141D) Daftar Mata Kuliah Pilihan KonsentrasiKonsentrasi Mata Kuliah Pilihan Konsentrasi SemesterManajemenPemasaran Relasional PelangganGanjilPemasaranPemasaran InternetGanjilPerilaku Konsumen & Strategi Pemasaran GenapManajemen MerkGenapPemasaran JasaGenapManajemen Sumber Manajemen Potensi Sumber Daya Manusia GanjilDaya Manusia danOrganisasiPerencanaan Karir & Pengembangan Diri GenapManajemen Operasi Perencanaan & Pengendalian KualitasManajemen Teknologi dan InovasiGenapGenapManajemen Teknologi dan InovasiGenapManajemen Keuangan Manajemen Risiko GanjilManajemen <strong>Bisnis</strong> &KewirausahaanManajemen SyariahManajemen Perbankan & KeuanganSyariahAnalisis Laporan KeuanganManajemen Usaha Kecil & MenengahManajemen Perbankan & KeuanganSyariah(Sebelumnya namanya ManajemenKeuangan Syariah)Manajemen Pemasaran SyariahManajemen SDM SyariahManajemen Operasi SyariahGenapGenapGenapGenapGanjilGanjilGanjilPROGRAM SARJANA (S1)E) Daftar Mata Kuliah Pilihan BebasNo Nama Mata Kuliah Pilihan Bebas Semester1 Ekonometrika Ganjil23Manajemen AsuransiManajemen <strong>Bisnis</strong> Makanan dan MinumanGanjil/GenapGanjil/Genap4 Manajemen Lingkungan Ganjil5 Manajemen Perbankan Ganjil6 Perdagangan Internasional Genap7 Teori Pengambilan Keputusan Genap8 Manajemen Lintas Budaya Genap9 Komunikasi <strong>Bisnis</strong> Genap10 Bahasa Jerman Ganjil11 Bahasa Jepang Ganjil


142 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)E) Daftar Mata Kuliah Pilihan BebasNo Nama Mata Kuliah Pilihan Bebas Semester12 Bahasa Mandarin Ganjil1314Bahasa ArabBahasa PerancisGanjilGanjil15 Pengantar Hukum & Jurisprudensi Islam Ganjil16 <strong>Ekonomi</strong> Syariah Ganjil17 Akuntansi Syariah Ganjil17 (Tujuh belas) Matakuliah Pilihan Konsentrasi (lihat Tabel matakuliahpilihan konsentrasi)Keterangan :1. Total matakuliah Pilihan Bebas yang dapat dipilih mahasiswa adalah 34(tigapuluh empat) matakuliah, sbb:a. 5 (lima) matakuliah bahasab. 3 (tiga) matakuliah dari Program Studi S1 ESPc. 1 (satu) matakuliah dari Program Studi S1 Akuntansid. 8 (delapan) matakuliah dari Program Studi S1 Manajemene. 17 (tujuhbelas) matakuliah Pilihan Konsentrasi dari 6 (enam) konsentrasiyg dapat dipilih oleh mahasiswa non-konsentrasi lainnya.2. Bagi mahasiswa yang mengambil Konsentrasi Manajemen Syariah, ditetapkan3 (tiga) mata kuliah Pilihan Bebas wajib diambil, yaitu:a. Bahasa Arabb. Pengantar Hukum & Jurisprudensi Islam,C. <strong>Ekonomi</strong> Syariah atau Akuntansi Syariah (pilih salah satu)..3. Prasyarat untuk mengambil skripsi adalah:a. Minimal tersisa dua matakuliah dan magang mahasiswa telahmenyelesaikan 132 SKS) dan wajib diselesaikan bersamaan denganskripsi. Mahasiswa wajib berusaha memperoleh nilai minimal C untukmatakuliah konsentrasi dan minimal D untuk matakuliah lainnya.b. Dari 132 SKS yang telah diselesaikan mahasiswa, minimal 2 (dua) nilai Duntuk semua matakuliah, kecuali matakuliah konsentrasi minimal C; sertatidak ada nilai E untuk semua matakuliah.4. Mata kuliah magang adalah mata kuliah wajib konsentrasi bagi mahasiswaProgram Studi S1 Manajemen mulai angkatan 2010. Prosedur mata kuliahmagang diatur dalam pedoman pelaksanaan magang


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS1435. Mata kuliah Nol SKS (Matakuliah Performance Achievement / PeraihanPrestrasi) adalah matakuliah wajib ambil bagi mahasiswa tingkat pertama disemester 1. Mata kuliah ini ditawarkan mulai Tahun Akademik 2011/2012.Prosedur pelaksanaan mata kuliah magang diatur dalam pedomanpelaksanaan magang.F ) Deskripsi Mata KuliahMATA KULIAH WAJIBB1C111 PENGANTAR BISNIS 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan dasar pemahaman untuk mata kuliahmatakuliah utama dalam pengajaran studi manajemen. Pembahasandimulai dengan memberikan gambaran umum tentang kegiatanbisnis kemudian melihat klasifikasi, peran, sistem ,berbagai faktorlingkungan yang berpengaruh terhadap kegiatan bisnis danpembahasan mengenai konsep - konsep dasar dari fungsi - fungsiutama bisnis yaitu pemasaran, keuangan, operasi dan sumber dayamanusia.PROGRAM SARJANA (S1)B1C212 PENGANTAR MANAJEMEN 3(3-0)Mata kuliah ini membahas fungsi-fungsi manajemen dalam suatuorganisasi. Topik-topik pembahasan mengenai teori-teorimanajemen serta aplikasi berbagai ketrampilan manajerial danpelaksanaan berbagai konsep, prinsip, pendekatan dan prosesmanajemen dalam organisasi. meliputi fungsi perencanaan,pengorganisasian, staffing leading, pelaksanaan dan pengendaliandalam suatu organisasi.Prasyarat :Telah mengambil & lulus dengan minimal D untuk mata kuliahPengantar <strong>Bisnis</strong> (B1C111).B1C335 MANAJEMEN KOPERASI 3(3-0)Mata kuliah ini membahas konsep dasar mengenai aspek manajemendalam koperasi, meliputi organisasi koperasi, perbandingan denganBUMN, BUMS, Perkembangan Koperasi di Indonesia, fungsi - fungsiManajemen Koperasi, Manajemen Pemasaran Koperasi, ManajemenKeuangan Koperasi, Manajemen Pengadaan, Manajemen SumberDaya Manusia Koperasi, Kepemimpinan dalam Koperasi, ManajemenKomunikasi Koperasi.


144 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahPengantar Manajemen (B1C.212)B1C281 HUKUM BISNIS/KOMERSIL 2(2-0)Mata kuliah ini menjelaskan tentang peraturan-peraturan danperangkat hukum yang berlaku dalam dunia bisnis.B1C283 PENGANTAR APLIKASI KOMPUTER UNTUK BISNIS 3(2-1)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan tentang perangkat keraskomputer (PC, micro, sekilas tentang mini komputer dan mainframe)serta perangkat lunak komputer yang dipergunakan dalam kegiatanperusahaan (pengolah kata dan spread sheet). Dalam kuliah ini jugadiberikan dasar-dasar sistem informasi, aspek manusia dalamkomputer, masalah yang berkaitan dengan bisnis dan komputer(misalnya kejahatan komputer serta upaya untuk memperbaiki mutukerja dengan komputer, dan sebagainya) serta masa depan darikomputer dan sistem informasi. Pada mata kuliah ini diberikanpraktikum.B1C453 PERILAKU KEORGANISASIAN 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pemahaman konseptual dan empiristentang struktur, proses dan perilaku dalam organisasi. Topik-topikyang diberikan adalah pengaruh perilaku terhadap kinerja danproduktivitas pada tingkat individual, kelompok kerja dan organisasi,efektifitas organisasi, motivasi, kepemimpinan, pengambilankeputusan, kekuasaan dan budaya organisasi, dinamika kelompok,dan pengembangan organisasi, dengan acuan untuk peningkatankinerja dan produktivitas organisasi. Aplikasi dilakukan melaluianalisis kasus.Prasyarat :Telah mengikuti & lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahPengantar Manajemen (B1C.212)B1C341 MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pemahaman tentang berbagai konsep,metode dan teknik perencanaan, penarikan, pelatihan danpengembangan, aspek dan teknik-teknik kompensasi, masalah


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS145lingkungan pemerintah dan serikat buruh, keselamatan kerja danteknik-teknik pendayagunaan sumber daya manusia dalamorganisasi. Untuk aplikasi, dilakukan dengan pembahasan kasus.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D mata kuliahPengatar Manajemen (B1C.212)B1C351 MANAJEMEN OPERASI 3(3-0)Perkembangan dunia pada dewasi ini semakin menuntut pelakubisnis untuk selalu berada pada tingkat produktivitas yang tinggi.Berbagai topik yang dibahas dalam mata kuliah ini adalah managingoperations, designing the conversion system, organizing theconversion system, utilyzing the conversion system, controlling theconversion system serta dynamics of operations management.Adapun tujuan mata kuliah ini adalah memberi pemahaman kepadamahasiswa tentang konsep manajemen operasi serta mampumelakukan analisis sistem konversi untuk meningkatkanproduktivitas perusahaan.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D mata kuliahPengantar Manajemen (B1C.212)PROGRAM SARJANA (S1)B1C214 MANAJEMEN PEMASARAN 3(3-0)Mata kuliah ini mengungkapkan peranan dan pentingnya pemasarandalam dunis bisnis melalui topik-topik analisis peluang pasar, analisislingkungan pemasaran, analisis konsumen, pengukuran danperamalan pasar, segmentasi targeting dan positioning, penyusunanstrategi pengembangan produk dan daur hidup dan strategi dalampersainganPrasyarat :Telah mengambil dan lulus dengan minimal D untuk mata kuliahPengantar Manajemen (B1C.212)B1C221 MANAJEMEN KEUANGAN 3(3-0)Mata kuliah ini menjelaskan tentang ruang lingkup dan tujuankeputusan-keputusan keuangan dan penerapannya dalamperusahaan. Pembahasan dimulai dari penggunaan informasiakuntansi untuk membahas kondisi dan kinerja keuangan, diikuti


146 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)dengan pembahasan keputusan-keputusan keuangan jangka pendek(modal kerja), keputusan investasi, kebijakan deviden, kebijakanpandanaan (termasuk berbagai jenis pendanaan dan pasar modal)dan interaksinya dengan keputusan investasi, perencanaankeuangan, baik untuk jangka panjang maupun untuk jangka pendek.Selain itu, mata kuliah ini membahas konsep dasar struktur modaldan biaya modal serta komponen-komponennya..Prasyarat :Telah mengambil dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahPengantar Manajemen (B1C.212).B1C465 SISTEM INFORMASI MANAJEMEN 3(2-1)Mata kuliah ini dirancang untuk memberi pengetahuan mendasarkepada mahasiswa tentang falsafah dan keahlian yang diperlukanbagi pengembangan dan pemanfaatan sistem informasi yangberbasis komputer. Titik berat pembahasan akan ditekankan padakecocokan sistem informasi pada kegiatan organisasi. Topik-topikyang akan dibahas dalam mata kuliah antara lain mencakuppenguasaan konsep dasar basis data, sistem pendukung keputusan(decision support systems), dan expert systems. Mata kuliah inidisertai praktikum.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahPengantar Manajemen (B1C212) dan Pengantar Aplikasi Komputer(B1C283).B1C362 ETIKA BISNIS 3(3-0)Mata kuliah ini membahas konsep etika dan penerapan etika bisnismelalui pendekatan stakeholder yaitu hubungan bisnis denganmasyarakat, karyawan, pemegang saham, konsumen, pemerintah,media, serta hubungan bisnis dengan kelestarian lingkungan hidupdan perkembangan teknologi dengan latar belakang dunia bisnis yangglobal, dinamis, dan kompleks Pembahasan meliputi : Etika, teoriteorietika dan konsep etika bisnis; kasus-kasus dilema etis; konsepstakeholder bisnis; Corporate social Responsibility dan kepekaansosial; etika korporasi, anti-trust dan gerakan merger; good corporategovernance dan hubungan dengan stockholder; Perlindungankonsumen; Hubungan perusahaan dengan karyawan; hubungan


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS147perusahaan dengan komunitas; hubungan bisnis dengan pemerintah;hubungan bisnis dengan media; <strong>Bisnis</strong> dan kelestarian lingkunganhidup; <strong>Bisnis</strong> dan perkembangan teknologi; etika bisnis globalPrasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen SDM (B1C341), Manajemen Pemasaran (B1C214) ,Manajemen Operasi (B1C351) dan Manajemen Keuangan (B1C221)B1C315 MANAJEMEN MUTU & PRODUKTIVITAS 3(3-0)Mata kuliah ini membahas mengenai pentingnya produktivitas dalammanajemen, pengukuran produktivitas dan peran praktik-praktikmanajemen SDM dan Manajemen Operasi dalam meningkatkanproduktivitas serta membahas konsep Manajemen Mutu Terpadumeliputi: Total Quality Management, Cost Quality, ContinuousImprovement, Statistical Quality Control, Customer Satisfaction,Reengineering, Benchmarking, Tools of TQM, ProductivityPerformance Indicator.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Sumber Daya Manusia (B1C.341) dan ManajemenOperasi. (B1C.351)PROGRAM SARJANA (S1)B1C332 MANAJEMEN PEMASARAN LANJUTAN 3(3-0)Mata kuliah ini merupakan kelanjutan dari mata kuliah manajemenpemasaran. Mahasiswa dituntut untuk lebih memahami mengenaifalsafah peranan, sistem, tugas, strategi dan manajemen pemasaran,serta proses pemasaran, dan lingkungan pemasaran. Keputusan -keputusan tentang produk, keputusan harga, manajemen pembelian,saluran distribusi, komunikasi pemasaran, reklame pengukuran danperamalan pasar, promosi dan publisitas, tenaga penjualan,organisasi kontrol, riset marketing dan sistem informasi, pemasaraninternasional pemasaran non bisnis.Prasyarat : Telah mengambil dan lulus dengan nilai minimal D untukmata kuliah Manajemen Pemasaran (B1C.214).B1C311 MANAJEMEN KEUANGAN LANJUTAN 3(3-0)Mata kuliah ini membahas tentang pengertian dan teori-teoristruktur modal, dan perhitungan biaya komponen : pinjaman, saham


148 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)preferen, saham dan pendapatan ditahan, pengaruh strukturpinjaman terhadap biaya modal keseluruhan (model MM), pengaruhmodal pinjaman terhadap biaya pinjaman dan ekuitas, danperhitungan biaya modal marjinal. Seperti : model Modigliani miller,balancing theory dan pecking order theory. Pengenalan teoriportofolio untuk keputusan keuangan dalam kondisi ketidakpastian.Pengertian dan pentingnya penganggaran modal, macam-macamusul investasi, menghitung cash-flow, meranking usulan investasimenggunakan metoda payback, NPV, IRR dan PI; konflik ranking danpemecahannya, usulan investasi penggantian dan prosedurpenganggaran modal pada keadaan inflasi. Jenis-jenis leasing,akuntansi leasing dan prosedur perhitungan leasing. Mata kuliah inidisertai Praktikum.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D mata kuliahManajemen Keuangan (B1C.221)B1C352 MANAJEMEN OPERASI LANJUTAN 3(3-0)Mata kuliah ini mempelajari bagaimana mendisain, menerapkan danmenginterpretasikan alat-alat pengambilan keputusan yangdigunakan dalam perencanaan jangka pendek pada sebuah sistemoperasi, guna mengoptimalkan penggunaan sumber daya baik diperusahaan manufaktur dan perusahaan jasa. Mata Kuliah ini disertaiPraktikum.Prasyarat :Telah Mengikuti Dan Lulus Dengan Nilai Minimal D Untuk MataKuliah Manajemen Operasi (B1C.351)B1C313 MANAJEMEN SUMBERDAYA MANUSIA LANJUTAN 3(3-0)Mata kuliah ini membahas secara lebih mendalam beberapa materiyang telah diberikan pada mata kuliah Manajemen Sumber DayaManusia ditambah beberapa konsep terbaru yang masih berkaitandengan materi yang telah diberikan di mata kuliah Manajemen SDM.Setelah mempelajari mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampumenguasai keterampilan teknis dari fungsi-fungsi MSDM sertamemahami konsep Manajemen SDM berbasis kompetensi danmenganalisis contoh penerapan konsep manajemen SDM.Mahasiswa juga diharapkan memahami teori dan konsep baru untuk


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS149mengelola SDM dalam sebuah organisasi melalui Human ResourcesScorecard. Mata kuliah ini disertai Praktikum.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Sumber Daya Manusia. (B1C.341)B1C316 EKONOMI MANAJERIAL 3(3-0)Mata kuliah ini mengaplikasikan teori ekonomi, matematika danstatistika dalam proses pengambilan keputusan manajemenberdasarkan keterbatasan sumber daya yang dimiliki perusahaansehingga mencapai hasil yang optimal.Prasyarat :Telah mengambil dan lulus dengan nilai minimal D mata kuliahMikroekonomi I (B1B.214)PROGRAM SARJANA (S1)B1C318 MANAJEMEN KUANTITATIF 3(3-0)Mata kuliah ini mempelajari pendekatan, metode, dan alat analisispengambilan keputusan khususnya yang terkait dengan masalahalokasi sumber daya bagi beraneka ragam kegiatan perusahaansecara lebih efektif. Topik-topik yang disampaikan adalah programalinier dengan menggunakan metode grafik dan simpleks baik untukprogram maksimisasi dan minimisasi, analisa sensitivitas, primaldual,metoda transportasi, metoda penugasan, metoda antrian danprogram dinamis. Mata kuliah ini disertai PraktikumPrasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D mata kuliahStatistika II (B1B.204)B1C423 KEWIRAUSAHAAN 3(3-0)Mata kuliah ini membahas mengenai sifat-sifat yang terkandungdalam sosok wirausahawan, bagaimana memulai suatu bisnis sertawawasan mengenai bisnis-bisnis yang dirintis oleh seorangwirausahawan.Prasyarat:Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahmanajemen pemasaran (B1C214), manejemen keuangan (B1C221),manajemen operasi (B1C351) dan manajemen sumber dayamanusia (B1C341).


150 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)B1C383 STUDI KELAYAKAN BISNIS 3(3-0)Studi kelayakan perusahaan merupakan pengetahuan tentangteknik-teknik serta faktor-faktor yang perlu diperhatikan dan dikuasaidalam menilai keberhasilan suatu proyek. Teknik-teknik dan faktorfaktortersebut berkenaan dengan aspek-aspek teknis, pasar danpemasaran, finansial, manajemen, yuridis, manfaat proyek bagiekonomi nasional dan lingkungan. Studi kelayakan perusahaanmenilai keberhasilan suatu proyek dalam satu keseluruhan, olehkarenanya semua faktor harus dipertimbangkan dalam suatu analisisterpadu.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Pemasaran Lanjutan (B1C332), Manajemen SDMLanjutan (B1C313), Manajemen Operasi Lanjutan (B1C352), danManajemen Keuangan Lanjutan (B1C311).B1C447 PENGANGGARAN PERUSAHAAN 3(3-0)Mata kuliah ini membahas dan melatih mahasiswa dalammenerapkan konsep penganggaran sebagai alat perencanaansekaligus pengawasan dalam organisasi perusahaan. Secara khususmata kuliah ini mengajarkan kepada mahasiswa cara bagaimanamenyusun anggaran perusahaan yang menyeluruh, sederhana,realistis, kuantitatif dan kualitatif, serta bagaimana mengawasipelaksanaannya. Pembahasaan dilakukan baik untuk perusahaandengan satu ataupun banyak divisi.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahAkuntansi Biaya (B1A.351)B1C461 AKUNTANSI MANAJEMEN 3 (3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan dan pengertian mengenaiperanan akuntansi dalam perencanaan dan pengendalian biaya sertamembantu memberikan informasi yang berkaitan dengan biaya padapihak manajemen yang mungkin mereka membuat keputusan.Materi yang tercakup meliputi akuntansi pertanggungjawaban,analisa biaya, volume dan laba, biaya relevan untuk mengambilkeputusan, pengambilan keputusan investasi, dan pengambilankeputusan dalam kondisi ketidakpastian.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS151Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahPenganggaran Perusahaan (B1C447)B1C361 MANAJEMEN STRATEGIS 3(3-0)Dalam mata kuliah ini dibahas faktor-faktor ekstern dan intern yangmempengaruhi perumusan dan implementasi strategi padaperusahaan atau organisasi. Selanjutnya dibahas monitoring danevaluasi strategi. Pada mata kuliah ini mahasiswa diminta untukmenulis dan membahas kasus-kasus strategi perusahaan., baiksecara perseorangan maupun kelompok.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Pemasaran (B1C214), Manajemen Keuangan (B1C221),Manajemen Operasi (B1C351) dan Manajemen Sumber DayaManusia (B1C341).PROGRAM SARJANA (S1)B1C402 SEMINAR MANAJEMEN STRATEGIS 3(3-0)manajemen strategis yang disajikan dalam bentuk seminar. Seminarmeliputi pembahasan kasus - kasus yang berhubungan denganAplikasi Manajemen Strategis meliputi pengembangan Visi, MisiPerusahaan, alternatif strategi, implementasi dan evaluasi strategi.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahmanajemen strategis (B1C.361)MATA KULIAH WAJIB KONSENTRASIB1C401 SISTEM INFORMASI PEMASARAN 3(3-0)Mata Kuliah ini merupakan pendalaman dalam konsentrasi StudiManajemen Pemasaran yang membahas mengenai Sistem Informasiyang diaplikasikan kedalam bidang pemasaran. Mata kuliah inimeliputi Sistem dan berbagai Subsistemnya dalam bidangpemasaran, keterkaitan antar sistem/subsistem dalam pemasaran,proses pengambilan keputusan pemasaran dengan menggunakanberbagai sumber informasi dalam sistem/subsistem pemasaran.Mata kuliah ini disertai Praktikum.


152 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Pemasaran Lanjutan (B1C.332)B1C439 PEMASARAN GLOBAL/INTERNASIONAL 3(3-0)Mata kuliah ini merupakan pendalaman dalam konsentrasi StudiManajemen Pemasaran yang membahas secara konseptual danpraktis Manajemen Pemasaran yang bersifat Global/ Internasionalmelalui pembahasan dan presentasi kelas. Mata kuliah ini meliputi :Konsep Pemasaran Global, Analisis Lingkungan Pemasaran Global,Formulasi Strategi Pemasaran Multinasional, dan ProgramMultinasional Pemasaran.Prasyarat :Telah Mengikuti Dan Lulus Dengan Nilai Minimal D Untuk Mata KuliahManajemen Pemasaran Lanjutan (B1C.323)B1C334 PERENCANAAN SDM & SDM INTERNASIONAL 3(3-0)Mata kuliah ini membahas bagaimana menyusun keseimbanganantara man power supply dengan man power demand, metodemetodeperamalan SDM, unsur-unsur yang ada dalam perencanaanSDM sebagai dasar dalam menyusun program-program SDM secarakeseluruhan baik dari sisi nasional maupun internasional.Prasyarat : Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untukmata kuliah Manajemen SDM Lanjutan (B1C.313)B1C428SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SUMBER DAYAMANUSIA 3(3-0)Mata kuliah ini membahas tentang berbagai komponen yang adadalam suatu sistem sumber daya manusia yang akan dijadikan alatdalam analisis manajemen sumber daya manusia, seperti sistemperencanaan SDM, sistem pengadaan SDM, sistem penilaian prestasikerja SDM, sistem pengembangan SDM dan sistem kompensasi SDM.Mata Kuliah ini disertai PraktikumPrasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen SDM Lanjutan (B1C.313)


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS153B1C451 MANAJEMEN PROYEK 3(3-0)Mata kuliah ini mempelajari bagaimana mendisain, menerapkan,menginterpretasikan system operasi beserta alat-alat perencanaan,pemantauan dan pengendalian terhadap pemanfaatan sumberdayasumberdayaatau faktor-faktor produksi, guna mencapai tujuanperusahaan dalam kurun waktu yang relatif pendek dan sifatpekerjaannya nonrutin atau projek. Setelah menyelesaikan matakuliah ini, maka mahasiswa akan dapat mengidentifikasikan danmerumuskan sistem operasi yang sesuai dengan karakteristikpekerjaan yang dihadapi, khususnya pekerjaan yang bersifat nonrutin(projek) serta menghitung, memilih, dan menginterpretasikan hasilperencanaan, pemantauan, dan pengendalian yang telah dibuatsebelumnya secara efektif dan efisien.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Operasi Lanjutan (B1C.352)PROGRAM SARJANA (S1)B1C430 MANAJEMEN LOGISTIK 3(3-0)Mata kuliah ini membahas bagaimana merancang, mengelola, danmengendalikan sistem logistik, sejak mulai dari sumber bahan baku,transfer persediaan di dalam perusahaan sampai dengan manajemendistribusi fisik . Setelah mempelajari mata kuliah ini, makamahasiswa/i akan dapat mengetahui, memahami dan menghayatitentang peranan serta pentingnya manajemen persediaan danlogistik, baik bagi perusahaan manufaktur maupun nonmanufaktur,elemen-elemen sistem persediaan dan logistik yang terdiri atasmanajemen material, tranfer persediaan di dalam perusahaan dandistribusi fisik, membentuk suatu sistem perencanaan danpengendalian yang sifatnya menyeluruh serta terpadu sehingga akandapat melaksanakan manajemen persediaan dan logistik secaraefektif dan efisien.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Operasi Lanjutan (B1C.352)B1C424 MANAJEMEN INVESTASI DAN PORTOFOLIO 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan dasar pengetahuan mengenaimanajemen investasi. Pengetahuan dasar tentang pasar modal,


154 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)mekanisme dan sistem pasar modal. Penghitungan risiko dan returnsekuritas dan pembentukan portofolio serta analisis model-modelpenghasil return serta pengukuran kinerja portofolio di pasar modal.Mata kuliah ini disertai PraktikumPrasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Keuangan Lanjutan (B1C311)B1C442 MANAJEMEN KEUANGAN INTERNASIONAL 3(3-0)Mata Kuliah ini memberikan pengetahuan tentang ManajemenKeuangan suatu perusahaan bisnis Internasional. Mekanismeoperasionalisasi suatu Multi National Company (MNC), Struktur danMekanisme Pasar Keuangan Internasional, Forex Market, Spot danForward Market, Analisa Resiko Valas untuk Hedging dan Spekulasidan Pengenalan beberapa instrumen Pasar Keuangan Internasional,Option dan Futures. Selain itu akan juga akan dibahas eksposur Valas,yaitu dampak fluktuasi nilai tukar terhadap nilai perusahaan.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Keuangan Lanjutan (B1C.311)B1C425 MANAJEMEN INOVASI DAN KREATIVITAS 3(3-0)Mata kuliah ini mengembangkan potensi kreatif dan merangsanginovasi melalui ”suara hati” yang merupakan bisikan rahasia untukmencapai keberhasilan sebagai perwujudan individu yang memilikikemampuan berfikir strategik dan jiwa wirausaha. Dengan demikianperlu diberikan pengetahuan serta pemahaman tentang pentingnyakreativitas dan inovasi dalam bertindak strategis serta berwirausaha.Kreativitas, lebih dari yang disadari oleh sebagian besar orang,meskipun tidak saling percaya satu sama lain, para penyadur(adaptor) dan inovator adalah orang kreatif. Kemudian, mengetahuidan memahami pula tentang bagaimana cara manajemen dapatmengembangkan dan mendukung lingkungan yang kreatif, agarkaryawan memperlihatkan kreativitas, prakarsa, kaya sumber, danmengerjakan segala sesuatu di luar wewenang tanggung jawab sertadiluar struktur perintah, tapi tetap berada dalam pengendalianmanajemen.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS155Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahKewirausahaan (B1C.423)B1C384 MANAJEMEN PERENCANAAN DAN SIMULASI BISNIS 3(3-0)Mata kuliah ini memberikan pengetahuan serta kemampuan dalammenyusun Perencanaan <strong>Bisnis</strong> yang merupakan studi dari suatuorganisasi sebagai pedoman dalam melaksanakan aktivitasnya,kemudian dituangkan dalam bentuk program pelaksanaan denganmelakukan penggabungan dari berbagai faktor pada kondisi dansituasi saat ini dan masa yang akan datang dalam rangka mencapaisuatu hasil tertentu. Dengan memahami lima poin modelperencanaan bisnis (The Five-star Model Business Planning) yangmeliputi Feasibility, Direction, Operation, System dan Growth &Contingency. Kemudian pemahaman tentang tiga komponen utamadalam Perencanan <strong>Bisnis</strong>, yang terdiri dari: Aims, Analysis dan Action.Dengan demikian, diharapkan dapat terbentuk perencanaan bisnisyang siap untuk diaplikasikan, sebagai realisasi dari gagasannya yangmenjadi tujuan seorang yang berfikir strategik maupun sebagaiwirausaha.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Pemasaran Lanjutan (B1C332), Manajemen SDMLanjutan (B1C313), Manajemen Operasi Lanjutan (B1C352), danManajemen Keuangan Lanjutan (B1C311).PROGRAM SARJANA (S1)B1C460 SEMINAR MANAJEMEN KEUANGAN 3(3-0)Mata kuliah ini membahas dan menganalisa teori-teori keuanganterhadap aplikasi di perusahaan. Teori-teori yang dibahasa terdiri darikinerja keuangan; struktur modal, modal kerja, biaya modal;capitalbudgeting; risk and return, portofolio, leasing, merger, akuisisi, pasarmodal, pasar uang, manajemen keuangan internasional, valuation,kebijakan deviden, option, dan restrukturisasi keuangan .Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Keuangan Lanjutan(B1C.311) dan ManajemenKeuangan Internasional (B1C.442)


156 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)B1C466 SEMINAR MANAJEMEN OPERASI 3(3-0)Mata Kuliah ini merupakan aplikasi dan pembahasan kasus-kasusdalam bentuk seminar dari materi yang telah dibahas padamanajemen operasi dan manajemen operasi lanjutan dan dapatdigunakan sebagai bahan penulisan skripsi.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Operasi Lanjutan (B1C313)B1C469 SEMINAR MANAJEMEN SDM 3(3-0)Mata Kuliah ini merupakan aplikasi dan pembahasan kasus-kasusdalam bentuk seminar dari materi yang telah dibahas padamanajemen SDM dan manajemen SDM lanjutan dan dapatdigunakan sebagai bahan penulisan skripsi.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Sumberdaya Lanjutan (B1C313)B1C474 SEMINAR MANAJEMEN PEMASARAN 3(3-0)Mata Kuliah ini merupakan aplikasi dan pembahasan kasus-kasusdalam bentuk seminar dari materi yang telah dibahas padamanajemen pemasaran dan manajemen pemasaran lanjutan dandapat digunakan sebagai bahan penulisan skripsi.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Pemasaran Lanjutan (B1C332)B1C473 SEMINAR MANAJEMEN KEWIRAUSAHAAN 3(3-0)Mata kuliah ini merupakan aplikasi dan pembahasan rencana usahadalam bentuk seminar. Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkanmahasiswa memiliki kemampuan untuk memformulasikan gagasandalam bentuk rencana usaha yang kemudian dipresentasikan dalambentuk seminar. Dengan seminar ini maka diharapkan dapatmemanfaatkan sumber daya maupun waktu secara efisien danefektif; prestasi lebih baik; dan output dapat meningkat.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS157Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahKewirausahaan (B1C332)MATA KULIAH PILIHAN BEBASH1I101 BAHASA ARAB* 3(3 - 0)Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahBahasa Indonesia dan Bahasa InggrisPROGRAM SARJANA (S1)H1F102 BAHASA MANDARIN 3 (3 - 0)Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahBahasa Indonesia dan Bahasa InggrisH1F101 BAHASA JEPANG 3 (3 - 0)Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahBahasa Indonesia dan Bahasa InggrisH1H101 BAHASA JERMAN 3 (3 - 0)Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahBahasa Indonesia dan Bahasa InggrisB1B 362 EKONOMI SYARIAH** 3 (3 - 0)Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliah<strong>Ekonomi</strong> PembangunanB1A382 AKUNTANSI SYARIAH** 3 (3 - 0)Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahPengantar Akuntansi


158 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)B1C383 PENGANTAR HUKUM & JURISPRUDENSI ISLAM* 3 (3 - 0)Mata kuliah ini bertujuan untuk memahami tingkat dasar konsep dansumber hukum Islam selain itu peserta diharapkan mendapatkanpemahaman yang cukup untuk membedakan variasi produk hukumIslam untuk memberikan pemahaman dan saling menghargai setiappendapat hukum yang ada. Mata kuliah ini akan memperkenalkankonsep dan prinsip hukum Islam yang relevan terhadap konsepekonomi dan bisnis. Diantara topik yang diajarkan adalah Ushul Fiqh,sumber hukum Islam, prinsip dan tujuan Syariah (Maqosid as Syariah)Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahPendidikan Agama IslamKeterangan:* Wajib ambil untuk konsentrasn Manajemen Syariah** Pilih salah satu matakuliah tersebut & wajib ambil untukkonsentrasi Manajemen SyariahMATA KULIAH PILIHAN KONSENTRASI (dan diperlakukan sebagaiMata Kuliah PILIHAN BEBAS bagi konsentrasi lainnya)B1C444 PERILAKU KONSUMEN & STRATEGI PEMASARAN 3(3-0)Mata Kuliah ini merupakan pendalaman dalam konsentrasi studimanajemen pemasaran yang membahas mengenai pembahasanmata kuliah ini meliputi aspek aspek perilaku konsumen, konsumensebagai individu, pengaruh lingkungan terhadap perilaku konsumen,pengaruh lingkungan terhadap perilaku konsumen, prosespengambilan keputusan konsumen, strategi pemasaran, pengaruhlingkungan terhadap strategi pemasaran, implikasi perilakukonsumen terhadap strategi produk, implikasi perilaku konsumenterhadap strategi harga dan distribusi, implikasi perilaku konsumenterhadap kebijakan promosi.prasyarat :.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Pemasaran Lanjutan (B1C.332)B1C336 PEMASARAN RELASIONAL PELANGGAN 3(3-0)Mata Kuliah ini merupakan pendalaman dalam konsentrasi StudiManajemen Pemasaran yang membahas mengenai peran pemasaran


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS159di dalam hubungan dengan pelanggan, sehingga nantinya akanmenghasilkan loyalitas diantara pelanggan dan perusahaan.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Pemasaran Lanjutan (B1C.332)B1C339 PEMASARAN JASA 3(3-0)Mata Kuliah ini merupakan pendalaman dalam konsentrasi StudiManajemen Pemasaran yang membahas mengenai Pemasarandalam bidang jasa dan ruang lingkup yang terdiri dari PengantarPemasaran Jasa, Perilaku Konsumen dalam Jasa, MembangunKerelasian dengan KonsumenPrasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Pemasaran Lanjutan (B1C.332)PROGRAM SARJANA (S1)B1C338 MANAJEMEN MERK 3(3-0)Mata Kuliah ini merupakan pendalaman dalam konsentrasi StudiManajemen Pemasaran yang membahas mengenai manajemenmerk yang terdiri dari penguasaan konsep merk, ekuitas merk danpenetapan strategi manajemen merk.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Pemasaran Lanjutan (B1C.332)B1C337 PEMASARAN INTERNET 3(3-0)Mata Kuliah ini merupakan pendalaman dalam konsentrasi StudiManajemen Pemasaran yang membahas mengenai Mata kuliah inimembahas tentang pemasaran dalam dunia maya dan penggunaaninternet sebagai media dalam pemasaran barang dan jasa. Disamping itu, mata kuliah ini juga akan dibantu dengan contoh-contohyang bersifat praktikal sehingga dapat mudah dipahami.Prasyarat:Telah Mengikuti Dan Lulus Dengan Nilai Minimal D Untuk Mata KuliahManajemen Pemasaran Lanjutan (B1C.332)


160 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)B1C363 PERENCANAAN & PENGENDALIAN KUALITAS 3(3-0)Mata kuliah ini mempelajari bagaimana mendeteksi danmenginspeksi terjadinya penyimpangan-penyimpangan pada mutuproduk (barang dan atau jasa). Kemudian mencari solusi denganmengaplikasikan alat-alat kendali mutu, menginterpretasikan sertamenganalisisnya, guna menentukan kebijakan perencanaan danpengendalian mutu, yang bersifat preventif dan atau korektif, baikpada perusahaan manufaktur maupun nonmanufaktur. Setelahmenyelesaikan mata kuliah ini, maka mahasiswa akan dapatmengidentifikasikan, merumuskan, menghitung, memilih, danmenginterpretasikan hasil pemecahan masalah yang optimal sertamemilih keputusan yang tepat dalam pengendalian mutu produk,baik pada perusahaan manufaktur maupun nonmanufaktur.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Operasi Lanjutan (B1C.352) dan Manajemen Mutu &Produktivitas (B1C315)B1C342 MANAJEMEN POTENSI SUMBER DAYA MANUSIA 3(3-0)Mata kuliah ini membahas konsep-konsep terbaru tentangpengelolaan SDM secara lebih mendalam dengan menggunakanpendekatan diskusi dan pemecahan masalah kasus Manajemen SDMterkini. Konsep-konsep tersebut antara lain Human CapitalManagement, Talent Management, Knowledge Management,Brainware Management, Mind Mapping dan IESPQ (Intellectual,Emotional, Spiritual, Physical Quotient).Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Sumber Daya Manusia (B1C 341)B1C354 PERENCANAAN KARIR & PENGEMBANGAN DIRI 3(3-0)Mata kuliah ini membahas konsep karir, menjelaskan danmempraktekkan bagaimana membuat perencanaan karir,mengeksplorasi pilihan karir, melakukan self-assesment,merumuskan merek diri, dan mempelajari teknik-teknik mencaripekerjaan. Mata kuliah ini juga membahas kompetensi apa saja yangdibutuhkan di dunia kerja dan bagaimana mengembangkan beberapasoft-skill seperti komunikasi, kepemimpinan, pemikiran analitis,berpikir kreatif, dll.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS161Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Sumber Daya Manusia Lanjutan (B1C 313)B1C464 MANAJEMEN RISIKO 3(3-0)Mata Kuliah ini memberikan pengetahuan dasar mengenaimanajemen risiko, baik yang menyangkut usaha perusahaan maupunpada operasionalisasi perbankan mulai dari proses identifikasi,perhitungan serta interpretasi besarnya risiko untuk mengantisipasiketidakpastian di masa yang akan datang.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahStatistik II (B1B204) dan Manajemen Keuangan (B1C221)PROGRAM SARJANA (S1)B1C407 MANAJEMEN KEUANGAN & PERBANKAN SYARIAH 3(3-0)Mata kuliah ini membahas pemahaman secara umum mengenai teoridan praktek manajemen keuangan syariah, meliputi: Dasar-dasar<strong>Ekonomi</strong> Islam; Konsep Dasar Hukum dalam Ilmu <strong>Ekonomi</strong>; KonsepFiqh; Dasar-dasar Keuangan Islam I; Dasar-dasar Keuangan Islam II;Konsep Dasar Perbankan Syariah; Akad-akad Syariah untuk IslamicFinance Islamic; Finance Product I Islamic; Finance Product II;Working Capital dalam Perspektif Islamic Finance; Manajemen Resikodalam perspektif Islamic Finance; Cost of Capital dan Struktur Modaldalam Perspective Islamic Finance; Produk Keuangan Derivativedalam perspective Islamic Finance; serta Inovasi pada ProdukprodukKeuangan Islam.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Keuangan (B1C221)B1C438 MANAJEMEN USAHA KECIL DAN MENENGAH 3(3-0)Mata kuliah ini membahas aspek-aspek pengelolaan usaha kecilmenengah, dimulai dari aspek pendirian, manajemen, sertapengendaliannya. Mata kuliah ini juga membahas karakteristikkarakteristikManajemen UKM yang berbeda dengan karakteristikManajemen Korporasi.


162 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal d untuk mata kuliahManajemen Pemasaran (B1C214), Manajemen Keuangan (B1C221),Manajemen Operasi (B1C351) dan Manajemen Sumber DayaManusia (B1C341).B1C462 TEORI PENGAMBILAN KEPUTUSAN 3(3-0)Mata kuliah ini mempelajari teori yang berkaitan denganpengambilan keputusan. Topik yang diberikan meliputi ruang lingkupkeputusan, dasar-dasar teori kemungkinan, siklus keputusan,struktur keputusan, penentuan pilihan, model dan nilaikemungkinan, preferensi, fungsi utility, nilai informasi serta studikasus.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahStatistik II (B1B204)B1C406 MANAJEMEN PERBANKAN 3(3-0)Mata ini memberikan pengenalan dasar-dasar perbankan danhubungan system perekonomian dengan lembaga keuangan sepertisejarah serta ber;lakunya UU Bank Indonesia dan UU Perbankan.Untuk memudahkan penyerapan ilmua, maka aktivitas perkuliahanakan dilengkapi dengan alur (flow chart) dari operasional seluruhproduk pendanaan seperti giro, deposition, tabungan dan sumberpeghasilan bank mencakup kredit dan fee based income. Selain itumahasiswa akan diberikan pengetahuan tentang konsep penentuantingkat suku bunga melalui gap manajemen. Seluruh pokok bahasanakan disesuaikan degan topic-topik perkembangan terakhir sehinggamata kuliah yang diajarkan selalu up to date baik itu berasal daripraktek maupun artikel serta jurnal hasil penelitian.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Keuangan (B1C 221)BIC312 MANAJEMEN LINTAS BUDAYA 3 (3-0)Mata kuliah ini menjelaskan tentang konsep dan pengalaman untukmembantu bagaimana suatu budaya mempengaruhi perilaku danmengapa budaya penting bagi manajer untuk mengetahui relativitas


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS163hubungan antarbudaya terhadap operasionalisasi manajemen.Topik-topik yang disampaikan understanding culture, framework andmapping the culture, cross cultural comparison, implication formanagement theory and practice.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahPerilaku Keorganisasian (B1C453)B1C434 KOMUNIKASI BISNIS 3(3-0)Mata kuliah ini meliputi aspek-aspek komunikasi di dalam duniabisnis baik secara konseptual maupun ketrampilan dasar baik secaralisan maupun tulisan yang meliputi; teknik presentasi, tekniknegosiasi, berbagai bahasa bisnis, penulisan dokumen bisnis dankomunikasi tertulis rutin.Prasyarat :Telah mengikuti dan lulus dengan nilai minimal D untuk mata kuliahManajemen Pemasaran (B1C214), Manajemen Keuangan (B1C221),Manajemen Operasi (B1C351) dan Manajemen Sumber DayaManusia (B1C341).PROGRAM SARJANA (S1)B1C215 MANAJEMEN LINGKUNGAN 3(3-0)Mata kuliah ini membahas aspek-aspek pengelolaan lingkunganhidup dan segala upaya yang dapat dilakukan untuk menjaminkeselarasan antara bisnis dan lingkungan hidup.Prasyarat :Telah Mengikuti Dan Lulus Dengan Nilai Minimal D Untuk MataKuliah Manajemen Pemasaran (B1C214), Manajemen Keuangan(B1C221), Manajemen Operasi (B1C351) Dan Manajemen SumberDaya Manusia (B1C341).B1C449 FIQIH MUAMALAH 3(3-0)Mata kuliah ini akan memperkenalkan konsep dan prinsip hukumIslam yang relevan terhadap konsep ekonomi dan bisnis. Diantaratopik yang diajarkan adalah Ushul Fiqh, prinsip dan tujuan Syariah(Maqosid as Syariah), sumber hukum Islam dan aplikasinya dalambidang ekonomi dan bisnis.


164 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)Prasyarat:Telah Mengikuti Dan Lulus Dengan Nilai Minimal D Untuk MataKuliah Akuntansi Syariah atau <strong>Ekonomi</strong> Syariah, Pengantar Hukum &Jurisprudensi Islam.B1C448 MANAJEMEN DALAM PERSPEKTIF SYARIAH 3(3-0)Mata Kuliah ini merupakan matakuliah wajib pada konsentrasiManajemen Syariah. Mata kuliah ini mendiskusikan fungsi-fungsiumum manajemen seperti perencanaan, pengorganisasian,pemimpinan, pengendalian dan isu-isu manajemen kontemporerlainnya dari perspektif syariah. Mata kuliah ini juga mendiskusikanfungsi-fungsi dalam menjalankan suatu bisnis seperti pemasaran ,sumberdaya manusia, keuangan dan operasi dalam perspektifkonvensional dengan dalam perspektif syariah. Perbandingandilakukan mulai dari tataran filosofi hingga tataran praktik.Prasyarat:Telah Mengikuti Dan Lulus Dengan Nilai Minimal D Untuk MataKuliah Akuntansi Syariah atau <strong>Ekonomi</strong> Syariah, Pengantar Hukum &Jurisprudensi Islam.B1C475 SEMINAR MANAJEMEN SYARIAH 3(3-0)Mata kuliah ini merupakan wahana pemantapan kualitaspemahaman dan penguasaan mahasiswa konsentrasi ini terhadapIlmu Manajemen, dalam konteks teori dan praktik yang diamanatkansesuai syariah (hukum dan norma Islam). Dalam mata kuliah ini,kualitas tersebut dibangun melalui pengkajian kasus-kasusmanajerial bisnis yang dipotret dari praktik bisnis riil. Pengkajiandilakukan dengan pendekatan mini-research yang bersandar padateori-teori ilmu Manajemen Dalam Persepektif Syariah. Olehkarenanya, analisis terhadap kasus yang dipilih harus mencakupaspek pilar-pilar manajemen dan fungsi-fungsi manajemen.Para mahasiswa akan dikelompokkan dan diberi bekal metode risetbisnis ringkas, sebelum ditugaskan untuk mengkaji praktikmanajemen suatu bisnis/perusahaan dalam perspektif syariah.Pengkajian meliputi pemaparan kondisi bisnis/perusahaan yangbersangkutan hingga usulan rekonstruksi bisnis yang bersangkutanuntuk memenuhi kaidah-kaidah manajerial syariah. Dengandemikian, mahasiswa yang mengambil mata kuliah ini akan


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS165menunjukkan kemampuan untuk melakukan sintesis bisnis yangsesuai dengan norma syariah.Prasyarat:Telah Mengikuti Dan Lulus Dengan Nilai Minimal D Untuk MataKuliah Fiqh Muammalah, dan Manajemen Dalam PersepektifSyariah.B1C407 MANAJEMEN KEUANGAN & PERBANKAN SYARIAH 3(3-0)Mata Kuliah ini secara umum akan menguraikan mengenaibagaimana prinsip-prinsip syariah dipergunakan dalam manajemenkeuangan, dan aplikasinya di perusahaan dan perbankan yangberbasis syariah. Materi akan dimulai dari peran manajer keuanganberdasarkan prinsip syariah, kemudian perannya dalam perusahaanatau unit usaha yang berbasis syariah, hingga bagaimana prinsipprinsipsyariah dipergunakan dikaitkan dengan pengambilankeputusan yang menyangkut kegiatan pendanaan (financingactivities), kegiatan investasi (investing activities), manajemenmodal kerja (working capital management) hingga manajemen risiko(Risk management) bagi perusahaan berbasis syariah. Secara khusus,mata kuliah ini juga akan memperkenalkan bagaimana perspektifsyariah dipergunakan dalam aktivitas perbankan syariah.Prasyarat:Telah Mengikuti Dan Lulus Dengan Nilai Minimal D Untuk MataKuliah Manajemen Keuangan LanjutanPROGRAM SARJANA (S1)B1C344 MANAJEMEN PEMASARAN SYARIAH 3(3-0)(IDARATUL ATTARWIJ)Manajemen Pemasaran Syariah adalah Ilmu yyang mempelajarikonsep pemasaran syariah dalam rangka meningkatkan kualitaskehidupan berbasis pada syariat agama islam dengan memadukanprinsip pemasaran yang telah berlaku secara konvensional denganprinsip hukum islam dalam bermuamalah. Dalam hal ini pemasaransyariah lebih menekankan bagaimana pemasaran menjadi bagiandari proses edukasi produk halal, price halal (non ribawi), halalpromotion dan distribusi yang sesuai dengan ajaran agama islam.Semua ini diharapkan dapat menjadi acuan bagaimana menjalankanprinsip agama islam kedalam bisnis secara umum.


166 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)Prasyarat:Telah Mengikuti Dan Lulus Dengan Nilai Minimal D Untuk MataKuliah Fiqh Muammalah, dan Manajemen Dalam Persepektif SyariahB1C343 MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA SYARIAH 3(3-0)(IDARATUL MAWARID AL BASHARIYAH)Mata kuliah ini selain mempelajari konsep dan fungsi-fungsimanajemen sumber daya manusia dalamperspektif syariah jugamendiskusikan paradigma baru manajemen sumberdaya manusiadalam pandangan konvensional dan perbandingannya dengan yangberbasis syariah.Prasyarat:Telah Mengikuti Dan Lulus Dengan Nilai Minimal D Untuk MataKuliah Fiqh Muammalah, dan Manajemen Dalam Persepektif SyariahB1C345 MANAJEMEN OPERASI SYARIAH 3(3-0)(IDAARATUL AMALIYAAT)Manajemen Operasi Syariah merupakan matakuliah pilihan padakonsentrasi syariah. Matakuliah ini membahas kelanjutan mata kuliahManajemen dalam Perspektif Syariah. Matakuliah ini menekankanpada bagaimana menerapkan prinsip-prinsip syariah dan perilakuIslam pada setiap aspek manajemen operasi. Diharapkan setelahmenyelesaikan matakuliah ini, mahasiswa mencapai kemampuanuntuk mengidentifikasi dan menganalisis setiap tahapan keputusandalam manajemen operasi (mulai dari desain produk dan proses,kualitas, persediaan hingga pemeliharaan) sehingga kualitas produkdan jasanya memenuhi prinsip-prinsip syariah dan etika Islam.Prasyarat:Telah Mengikuti Dan Lulus Dengan Nilai Minimal D Untuk MataKuliah Fiqh Muammalah, dan Manajemen Dalam Persepektif Syariah2.2.2 Proses Pembelajaran2.2.2.1 Metode PembelajaranA. Kuliaha. Pada semester 1, mahasiswa mengambil mata kuliah secara paket yangtelah ditentukan oleh program studi.b. Pada semester 2, mahasiswa dapat mengambil mata kuliah denganjumlah SKS yang sesuai dengan IPK yang telah diperolehnya di semester 1.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS167B. PraktikumKegiatan Praktikum dapat dilaksanakan dengan menggunakan metodesebagai berikut:Metode Kompetensi yang dikembangkanStudi Kasus Analytical Thinking (Berpikir Secara Analitis)Mahasiswa diharapkan dapat memiliki kemampuan analitis masalah yangbaik dan memikirkan solusinya secara mendalam sesuai ilmu yang telahdipelajarinya. Mahasiswa diharapkan mampu menemukan masalah yangdimaksud dan menemukan berbagai gejalanya dan memiliki kemampuanuntuk mengerjakan berbagai kasus dalam praktek bisnis, sepertiakuntansi, manajemen pemasaran, administrasi perpajakan dankewirausahaanPencarian di Internet Information Seeking (Pencarian Informasi)Mahasiswa diharapkan memiliki hasrat pencar ian informasi yang besar,seperti: pengetahuan dan sejarah suatu produk dan peraturan -peraturanperpajakan dengan pengertian pantang menyerah dalam pencarianinformasi. Mahasiswa mencoba menemukan berbagai informasi yangdibutuhkan dari berbagai sumber web site yang memungkinkan denganberbagai cara kreatif seperti mengganti kata kunci, menggunakan fitur -fitursoftware pencarian di internet, mencari referensi internet dari buku, dansebagainya.Initiative (Inisitatif)Mahasiwa diharapkan memiliki inisiatif u ntuk memulai pencarian di internettanpa diperintahkan oleh dosen atau karena kebutuhan tugas. Mahasiswasenantiasa meng -update pengetahuannya dengan mencari informasimanajemen di internet.Mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuan dan teknik -teknik berkomunikasinya. Mahasiswa juga belajar mengenal berbagaikarakater yang berbeda dan bagaimana cara berkomunikasi yang tepatuntuk setiap karakter.Interpersonal (Kemampuan Bersosialisasi)Mahasiswa diharapkan dapat berinteraksi antarsesama anggota ke lompokdengan efektif.Mahasiswa belajar mengembangkan kemampuan berinteraksi sosialnyadengan sesama mahasiswa.Simulasi / Games Teamwork (Kerja Tim)Mahasiswa diharapkan mengembangkan kemampuan untuk bekerja samadalam tim. Mahasiswa melakukan pembagian tugas dengan adil danmelakukan pekerjaannya dengan baik.Leadership (Kepemimpinan)Mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuannya sebagaipemimpin dalam kelompok. Mahasiswa belajar merasakan posisi sebagaipemimpin dan memahami, serta mengembangka n teknik -teknik memimpinyang tepat untuk kelompoknya.Communication (Komunikasi)Mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuan dan teknik -teknik berkomunikasinya. Mahasiswa juga belajar mengenal berbagaikarakter yang berbeda dan bagaimana cara berkomunikasi yang tepatuntuk setiap karakter .Interpersonal (Kemampuan Bersosialisasi)Mahasiswa diharapkan dapat berinteraksi antarsesama anggota kelompokdengan efektif.Mahasiswa belajar mengembangkan kemampuan berinteraksi sosialnyadengan sesama ma hasiswa.PROGRAM SARJANA (S1)


168 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)Multimedia Focus (Fokus)Mahasiswa diharapkan dapat meningkatkan fokus dan konsentrasiterhadap materi yang disampaikan melalui multimedia yang dipergunakanuntuk menyampaikan ilmu.Analytical Thinking (Berpikir Secara Analitis)Mahasiswa diharap kan dapat memiliki kemampuan analitis masalah yangbaik dan memikirkan solusinya secara mendalam sesuai ilmu yang telahC. Praktik Kerja LapanganPraktik Kerja Lapangan meliputi kegiatan antara lain sebagai berikut:Metode Kompetensi yang dikembangkanStudi Kasus Analytical Thinking (Berpikir Secara Analitis)Mahasiswa diharapkan dapat memiliki kemampuan analitis masalah yangbaik dan memikirkan solusinya secara mendalam sesuai ilmu yang telahdipelajarinya. Mahasiswa mampu menemukan masalah yang dimaksuddan menemukan berbagai gejalanya sehingga ia mampu memberikanjawa ban terhadap masalah tersebut.Simulasi / Games Teamwork (Kerja Tim)Mahasiswa diharapkan mengembangkan kemampuan untuk bekerja samadalam tim. Mahasiswa melakukan pembagian tugas dengan adil danmelakukan pekerjaannya dengan baik.Leadership (Kepemimpinan)Mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuannya sebagaipemimpin dalam kelompok. Mahasiswa belajar merasakan posisi sebagaipemimpin dan memahami, serta mengembangkan teknik-teknik memimpinyang tepat untuk kelompoknya.Communication ( Komunikasi)Mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan kemampuan dan teknik -teknik berkomunikasinya. Mahasiswa juga belajar mengenal berbagaikarakter yang berbeda dan bagaimana cara berkomunikasi yang tepatuntuk setiap karakter .Interpersonal (Kemampuan Bersosialisasi)Mahasiswa diharapkan dapat berinteraksi antarsesama anggota kelompokdengan efektif.Mahasiswa belajar mengembangkan kemampuan berinteraksi sosialnyadengan sesama mahasiswa.Membuat Makalah Conceptual Thinking (Berpikir Secara Konseptual)Mahasiswa diharapkan dapat memecahkan masalah yang ditemukan/sebagai dasar dalam pembuatan makalah. Mahasiswa melatih danmengembangkan kemampuan untuk menganalisis dan mencobamenemukan/mengembangkan solusi sebagai jawaban dari masalah yangdipaparkan d alam makalahnya.Self -Effectiveness (Efektivitas Diri)Mahasiswa diharapkan dapat mendayagunakan potensi dalam dirinyaseefektif mungkin. Mahasiswa dapat mengeksplorasi kemampuan danpengetahuan dalam dirinya. Mahasiswa juga mampu mengorganisasikandirinya dalam mengerjakan setiap pekerjaan seefektif dan seefisienmungkin.Information Seeking (Pencarian Informasi)Mahasiswa diharapkan dapat memiliki hasrat pencarian informasi yangbesar. Dalam pengerjaan makalah, mahasiswa mencoba menemukanberbagai informa si yang dibutuhkan dan berbagai sumber yangmemungkinan.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS169PKL/Magang ProfesionalitasMahasiswa diharapkan dapat memiliki kemampuan untuk mengerjakanberbagai kasus dalam praktek bisnis, seperti akuntansi, manajemenpemasaran, administrasi perpajakan dan kewirausahaan.D. Penyusunan Tugas AkhirPada akhir studi program sarjana <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>. mahasiswa diwajibkanmelakukan penyusunan dan penulisan skripsi.1) Skripsi adalah karya ilmiah akhir mahasiswa Program Studi S1, dibuatberdasarkan hasil penelitian dengan menggunakan metode dan kaidahkeilmuan yang berlaku.2) Skripsi harus mempunyai nilai manfaat praktis yang seimbang dengansumbangan ilmiahnya.3) Skripsi adalah karya ilmiah asli mahasiswa yang ditunjukkan denganpernyataan bermaterai tentang keasliannya.4) Untuk Program studi ESP, Masa bimbingan dan penulisan skripsiditetapkan 1 semester. Apabila melewati masa tersebut, mahasiswadapat mengajukan perpanjangan kepada program studi. Apabilamenulisan skripsi melewati 2 semester, maka mahasiswa diharuskanuntuk mengubah judul skripsi5) Persyaratan penyusunan dan penulisan skripsi:a. Mahasiswa boleh secara resmi mulai menempuh mata kuliah skripsi(menyusun skripsi) apabila sekurang-kurangnya telah menyelesaikan132 SKS untuk Program Studi S1 Akuntansi, sedangkan untuk ProgramStudi S1 ESP telah menyelesaikan sekurang-kurangnya 130 SKS.b. Untuk mahasiswa Program Studi S1 ESP, nilai minimal untuk matakuliah inti dan konsentrasi adalah B.c. Untuk mahasiswa Program Studi Manajemen minimal tersisa duamatakuliah yang belum diambil (atau mahasiswa telahmenyelesaikan 132 SKS) dan wajib diselesaikan bersamaan denganskripsi. Mahasiswa wajib berusaha memperoleh nilai minimal Cuntuk matakuliah konsentrasi dan minimal D untuk matakuliahlainnya. Dari 132 SKS yang telah diselesaikan mahasiswa, minimal 2(dua) nilai D untuk semua matakuliah, kecuali matakuliah konsentrasiminimal C; serta tidak ada nilai E untuk semua matakuliah.d. Telah menyelesaikan semua mata kuliah persyaratan skripsie. Memiliki kartu mahasiswa yang berlaku untuk semesterbersangkutanPROGRAM SARJANA (S1)


170 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)f. Memiliki KRS yang mencantumkan skripsi sebagai salah satu matakuliah.g. Masa bimbingan dan penulisan skripsi ditetapkan 1 semester. Apabilamelewati masa tersebut, mahasiswa dapat mengajukanperpanjangan kepada program studi.h. Mahasiswa Program Studi Akuntansi, ESP dan Manajemen harusmengikuti ujian usulam penelitian (kolokium) sebelum sidang skripsidengan persyaratan masing-masing sebagai berikut:Persyaratan Umum Kolokium Program Studi Akuntansi, ESP danManajemen· Usulan Penelitian (UP) merupakan kerangka skripsi yang terdiridari Bab1 sampai dengan Bab 3 (serta instrumenpenelitian/kuesioner) yang akan dipresentasikan pada saatKolokium (Ujian Proposal Penelitian).· Ujian Usulan Penelitian (kolokium) adalah menguji kelayakanusulan penelitian mahasiswa.· Kolokium dilakukan oleh mahasiswa setelah memenuhi semuapersyaratan mengambil skripsi dan dilaksanakan pada jadwalyang telah ditetapkan.Persyaratan Tambahan untuk Kolokium Program Studi Manajemen· Usulan Penelitian (UP) merupakan kerangka skripsi yang terdiridari Bab1 sampai dengan Bab 3 (serta instrumenpenelitian/kuesioner) yang akan dipresentasikan pada saatKolokium (Ujian Proposal Penelitian).· Ujian Usulan Penelitian adalah menguji kelayakan usulanpenelitian mahasiswa.· Usulan Penelitian mahasiswa dibimbing oleh satu DosenPembimbing yang memiliki kompetensi sesuai dengankonsentrasi peminatan mahasiswa. Kecuali topik usulanpenelitian mahasiswa bersifat cross concentration, mahasiswadibimbing dua Dosen Pembimbing yang memiliki kompetensisesuai dengan topik penelitian.· Ujian Usulan Penelitian (Kolokium) dilaksanakan setiap minggukedua dan keempat setiap bulannya sepanjang Semester Genapdan Ganjil (kecuali ada hari libur nasional dilaksanakan satubulan sekali).


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS171· Kolokium dapat dilaksanakan dengan dihadiri oleh Dosen Penguji( Penelaah) dan Dosen Pembimbing skripsinya.· Dosen Penelaah Skripsi adalah dosen yang memiliki kompetensisesuai dengan konsentrasi pilihan mahasiswa. Dosen Penelaahkomprehensif adalah dosen yang memiliki kompetensi yangberbeda dengan konsentrasi pilihan mahasiswa.· Kolokium pada dasarnya dilaksanakan satu kali; apabilamahasiswa tidak lulus diulang paling banyak dua kali. Batas waktupengulangan di Sesuaikan dengan Jadual yang telah di tetapkan· Dosen Penelaah akan Mengisi Berita Acara Koreksi Kolokium(BAK) dan MahasiswaMemperbaiki Koreksi yang di berikan oleh Dosen PenelaahKolokium dengan Mengisi Berita Acara Pengesahan KoreksiKolokium.PROGRAM SARJANA (S1)i. Persyaratan penyusunan dan penulisan skripsi :· Untuk semua Program Studi, mahasiswa telah memenuhi semuapersyaratan adminstratif untuk mengikuti ujian sidang skripsidan naskah skripsi dinilai dan disetujui untuk diujikan oleh DosenPembimbing.· Pembimbing skripsi dan atau Dosen Penguji (Dosen Penelaah)bila diperlukan dapat melakukan supervisi ke lokasi penelitianuntuk melihat keabsahan penelitian yang dilakukan olehmahasiswa yang bersangkutan.· Ujian skripsi dilaksanakan untuk mempertahankan hasilpenelitian mahasiswa serta menguji kemampuan mahasiswa.· Mahasiswa diuji lisan komprehensif penguasaan bidangkeilmuannya, penelitiannya dan unsur lainnya yang terkait olehDosen Penguji yang memiliki kompetensi di bidang konsentrasiselain konsentrasi pilihan mahasiswa yang diuji.· Mahasiswa Program Studi Akuntansi, Manajemen dan ESP,persyaratan di atas diatambah dengan persyaratan sebagaiberikut:Ujian sidang skripsi dapat dilaksanakan apabila mahasiswa telahlulus Kolokium, telah dilakukan perbaikan Usulan Penelitiaannyayang disetujui oleh Dosen Penguji (Dosen Penelaahnya) danDosen Pembimbingnya, serta dapat dipertanggungjawabkansebagai usulan penelitian untuk skripsi.


172 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)Ketentuan persyaratan tambahan untuk penulisan skripsi khususbagi mahasiswa Program Studi ESP dimana mahasiswa wajibmelalui rangkaian proses sebagai berikut:a) Ujian KomprehensifSebelum melakukan penyusunan tugas akhir, mahasiswadiwajibkan untuk mengikuti ujian komprehensif.- Ujian komprehensif dapat dilakukan setelah mahasiswamendaftar untuk mengikuti ujian dengan menyerahkanform pendaftaran yang dapat diunduh di website Ilmu<strong>Ekonomi</strong> dan Studi Pembangunan FEB UNPAD.- Pendaftaran ujian komprehensif wajib diketahui olehdosen wali. Apabila dosen wali tidak bisa dihubungi,program studi bisa mewakili.- Ujian terdiri dari 90 soal pilihan berganda- Nilai kelulusan ialah 44 dari 100 (atau setara dengan nilaiD)- Topik yang diujikan mencakup mikroekonomi,makroekonomi, ekonometrik, dan statistik- Kerangka ujian dan jadwal pelaksanaan dapat dilihat diwebsite Ilmu <strong>Ekonomi</strong> dan Studi Pembangunan FEBUNPAD.b) Penentuan Dosen PembimbingSetelah lulus ujian komprehensif, mahasiswa diharuskanmembuat usulan penelitian dengan mengisi form usulanpenelitian yang dapat diunduh di website Ilmu <strong>Ekonomi</strong> danStudi Pembangunan FEB UNPAD. Melalui konsultasi denganprogram studi untuk menentukan calon dosen pembimbing,mahasiswa menghadap dosen tersebut untuk mendapatpersetujuan pembimbingan. Setelah mendapatkanpersetujuan, mahasiswa dapat mengembalikan formtersebut ke SBA dan memulai penulisan skripsi.Ketentuan Khsusus Ujian Sidang Sarjana Pogram Studi ESPSebelum mahasiswa dapat melakukan ujian sidang akhir skripsi, makamahasiswa wajib melalui ujian usulan penelitian dan memenuhisyarat-syarat sebagaimana dijelaskan berikut ini:


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS173a) Ujian Usulan Penelitian (UP)- Ujian dilakukan apabila mahasiswa telah menyelesaikan BABI hingga BAB III dari skripsi dan mendapatkan persetujuandari dosen pembimbing.- Bentuk ujian disamakan dengan ujian sidang akhir skripsi.- Mahasiswa diuji secara lisan oleh dosen penguji, dari sisiejaan dan tata bahasa, latar belakang, studi literatur, tujuanpenelitian dan hipotesis, metodologi penelitian, kreativitasdan orisinalitas, presentasi.- Penguji pada ujian sidang akhir skripsi akan diusahakan samadengan ujian usulan penelitianPROGRAM SARJANA (S1)b) Persyaratan dan pelaksanaan ujian sidang skripsi :- Mahasiswa telah memenuhi semua persyaratanadminstratif untuk mengikuti ujian sidang skripsi dan naskahskripsi dinilai dan disetujui untuk diujikan oleh DosenPembimbing.- Pembimbing skripsi dan atau Dosen Penguji (DosenPenelaah) bila diperlukan dapat melakukan supervisi kelokasi penelitian untuk melihat keabsahan penelitian yangdilakukan oleh mahasiswa yang bersangkutan.- Ujian sidang skripsi dapat dilaksanakan apabila mahasiswatelah lulus ujian Usulan Penelitian.- Ujian skripsi dilaksanakan untuk mempertahankan hasilpenelitian mahasiswa serta menguji kemampuanmahasiswa.- Mahasiswa diuji secara lisan oleh dosen penguji, dari sisiejaan dan tata bahasa, latar belakang, studi literatur, tujuanpenelitian dan hipotesis, metodologi penelitian, analisis dansimpulan, kreativitas dan orisinalitas, presentasi.Ketentuan Khsusus Ujian Sidang Sarjana Pogram Studi Manajemen• Pembimbing, penelaah dan penguji komprehensif wajib hadirbersama-sama dengan waktu sesuai surat kesediaan hadir yangtelah disepakati.• Bila salah satu baik pembimbing atau penelaah atau pengujikomprehensif tidak hadir, maka sidang dibatalkan.• Sidang akhir dilaksanakan pada waktu dan tempat yang telahditentukan.


174 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)• Pembimbing, penelaah dan penguji komprehensif wajib mengisidan menandatangani berita acara kolokium.• Pembimbing, penelaah dan penguji komprehensif wajibmemberikan nilai sidang akhir.2.2.2.2 Masa Studi dan Penghentian Studi SementaraA. Masa StudiProgram Sarjana dijadwalkan untuk 8 semester dan dapat ditempuh secepatcepatnya6 semester serta selama-lamanya 14 semester, termasuk cutiakademik selama 2 semester.B. Penghentian Studi SementaraPenghentian studi sementara di program Sarjana relevan dengan aturanpenghentian studi sementara pada program Diploma (D3) pada Bab II PointBII.2 halaman 51.Ketentuan lebih lengkap mengenai penghentian studi sementara dapat dilihatpada <strong>Buku</strong> <strong>Pedoman</strong> Umum Penyelenggaraan Pendidikan <strong>Universitas</strong><strong>Padjadjaran</strong>2.2.2.3 Evaluasi Hasil BelajarSecara umum, pedoman penilaian pada program Sarjana adalah sebagai berikut:a. <strong>Pedoman</strong> PenilaianHuruf Mutu Akhir yang Sah1. Nilai akhir (huruf mutu) mata kuliah atau hasil evaluasi akhir sesuatu matakuliah hanya dianggap sah apabila :a. Matakuliah yang bersangkutan terdaftar dalam KRS Mahasiswa.B. Nilai terdaftar dalam Daftar Peserta Nilai Akhir (DPNA) ditandatangani oleh Dosen Pengampu Mata Kuliah.c. Mahasiswa berstatus aktif/terregistrasi pada semester yang sesuaidengan semester KRS dan DPNA.2. Semua nilai akhir (huruf mutu) mata kuliah atau hasil evaluasi akhirsesuatu mata kuliah yang tidak memenuhi persyaratan butir (1) di atasdinyatakan tidak berlaku (gugur).Huruf Mutu T (Tidak Lengkap)Seorang mahasiswa dinyatakan memperoleh huruf mutu T jika memenuhiketentuan sebagai berikut :1. Diberikan kepada mahasiswa yang belum memenuhi evaluasi akhir semester;


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS1752. Setelah evaluasi pada butir (1) dipenuhi mahasiswa dalam waktu 2 mingguterhitung sejak ujian akhir semester mata kuliah bersangkutan huruf T harusdiganti menjadi A sampai E;3. Apabila evaluasi pada butir (1) tidak dipenuhi dalam batas waktu 2 minggu,maka huruf mutunya menjadi E; atau Dosen Pengasuh mata kuliah dapatmengolah sesuai dengan bobot masing-masing bagian evaluasi yangditetapkan, sehingga menghasilkan huruf mutu lain;4. Huruf T tidak dapat diubah menjadi K, kecuali apabila mahasiswa tidak dapatmenempuh ujian akhir semester susulan atas dasar alasan yang dapatdibenarkan (sakit, mengalami kecelakaan, atau musibah yang memerlukanperawatan lama).PROGRAM SARJANA (S1)Huruf Mutu K (Kosong)Huruf mutu suatu mata kuliah dapat dinyatakan sebagai huruf K jika memenuhiketentuaan sebagai berikut :1. Mahasiswa mengundurkan diri dari kegiatan perkuliahan setelah lewat bataswaktu perubahan KRS (2 minggu setelah kegiatan akademik berjalan) denganalasan yang dapat dibenarkan dan dibuktikan dengan Surat KeteranganDekan;2. Dikenakan pada satu atau beberapa mata kuliah pada semester bersangkutandalam hal mahasiswa tidak dapat mengikuti ujian akhir semester atas dasaralasan yang dapat dibenarkan sehingga tidak dapat mengikuti ujian akhirsemester susulan;3. Diberikan pada matakuliah tugas akhir dan skripsi yang tidak selesai dalamsatu semester.4. Alasan yang dapat dibenarkan untuk memberikan huruf K adalah :a. sakit atau kecelakaan yang memerlukan perawatan atau prosespenyembuhan lama, yang dinyatakan dengan surat keterangan daridokter spesialis atau rumah sakit yang merawatnya;b. musibah keluarga yang mengharuskan mahasiswa meninggalkan kegiatanbelajarnya dalam waktu lama, dengan dikuatkan surat keterangan yangdiperlukan;5. Alasan lain yang dapat dibenarkan untuk memberi huruf K adalah kondisimelahirkan yang tidak normal atau alasan lain yang dapat dibenarkan olehDekan atau Direktur Program di luar kedua alasan pada butir (3) di atas, tetapimahasiswa dianggap menghentikan studinya untuk sementara selama satusemester atas izin Dekan;6. Mata kuliah yang memiliki huruf mutu K, tidak digunakan untuk penghitunganIP atau IPK;


176 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)7. Bagi mahasiswa yang memperoleh huruf K bagi seluruh beban studi dalamsemester yang bersangkutan, diperhitungkan dalam batas waktu studi dantidak dianggap sebagai penghentian studi untuk sementara;8. Apabila butir (5) di atas terjadi untuk kedua kalinya, maka semesterbersangkutan dianggap sebagai penghentian studi untuk sementara atas izinDekan, sehingga akan mengurangi jatah mahasiswa yang bersangkutan untukmengajukan permohonan menghentikan studi untuk sementara;9. Apabila butir (5) di atas terjadi untuk ketiga kalinya (berturut-turut maupunsecara terpisah-pisah), maka semester bersangkutan dianggap sebagaipenghentian studi untuk sementara atas izin Dekan yang kedua kalinya. Hal initidak diperhitungkan dalam batas waktu studinya, namun menggugurkan hakmahasiswa untuk memperoleh kesempatan penghentian studi atas izinDekan;10. Penghentian studi untuk sementara setelah melewati periode pada butir (7) diatas dengan alasan seperti pada butir (3), diperkenankan, namundiperhitungkan dalam batas waktu studinya.11. Kalau mata kuliah yang memperoleh huruf K itu telah ditempuh kembali padakesempatan lain, maka huruf mutunya dapat berubah menjadi A sampai E.Evaluasi Hasil Belajar1. Evaluasi hasil belajar mahasiswa dalam suatu mata kuliah sekurang-kurangnyamerupakan gabungan dari 3 (tiga) macam penilaian :a. Ujian Tengah Semester (UTS)b. Ujian Akhir Semester (UAS)c. Nilai lainnya, antara lain: tugas (pekerjaan rumah, pembuatan makalah,referat, dan terjemahan); kuis (baik yang terjadwal maupun yang tidakterjadwal), laporan hasil praktikum, stage, partisipasi, kerja lapangan,laboratorik, atau ujian praktikum/praktik.Bobot tiap macam penilaian yang digunakan dapat ditetapkan sama atauberbeda, tergantung pada bobot soal/tugas yang diberikan Dosen PengasuhMata Kuliah.2. Dalam sistem SKS, Dosen tidak dibenarkan untuk mengadakan evaluasi/ujianulangan untuk mengubah nilai akhir mahasiswa pada semester bersangkutan,karena dengan menggunakan sekurang-kurangnya tiga jenis evaluasi seperticontoh-contoh di atas di anggap telah memadai.3. Nilai akhir yang diberikan oleh Dosen Pengasuh mata kuliah harus merupakanhuruf mutu yang pasti, yaitu : A sampai E4. Nilai akhir (huruf mutu) ditulis pada DPNA5. DPNA diserahkan kepada SBP (kecuali lembar yang merupakan arsip DosenPengasuh mata kuliah).


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS1776. Dosen Pengasuh mata kuliah bertanggung jawab atas kebenaran nilai akhir(huruf mutu) yang ditulis pada DPNA, karena nilai akhir (huruf mutu) yangtelah diumumkan tidak dapat diganti lagi dengan alasan apapun, kecuali jikaterdapat kesalahan dalam penghitungan dan/atau penentuan huruf mutu.7. Perubahan nilai akhir (huruf mutu) hanya dapat dilakukan dengan menempuhkembali mata kuliah itu pada semester berikutnya/ pada kesempatan pertamaatau pada semester alih tahun.Perbaikan Huruf MutuPerbaikan huruf mutu dilaksanakan pada semester reguler (Semester Gasal danSemester Genap) atau pada Semester Pendek (Juli-Agustus). Perbaikan hurufmutu tidak dapat dilakukan melalui ujian perbaikan.1. Perbaikan huruf mutu pada Semester RegulerHuruf mutu E harus diperbaiki dengan menempuh kembali mata kuliahbersangkutan pada semester berikutnya atau pada kesempatan pertama.2. Huruf mutu yang digunakan untuk penghitungan IP dan IPKadalah huruf mutu yang ditetapkan oleh masing-masing fakultasmenggunakan nilai yang terbaik atau nilai terakhir.3. Perbaikan Huruf Mutu pada Semester Non Reguler (Semester Alih Tahun)a. Huruf Mutu E harus diperbaiki, huruf mutu D, C dan B dapat diperbaikikembali dengan menempuh kembali mata kuliah yang bersangkutandengan mencantumkan dalam KRS dan mengikuti seluruh kegiatan padaSemester Alih Tahun;b. Jika huruf mutu yang diperoleh dari Semester Alih Tahun lebih rendah darihuruf mutu yang telah ada, maka yang digunakan untuk menghitung IPKadalah huruf mutu yang terakhir;c. Nilai pada semester Alih Tahun dapat berupa huruf mutu A, A-, B+, B, B-,C+, C, D atau E.PROGRAM SARJANA (S1)Jumlah Huruf Mutu DUntuk dapat dinyatakan berhak mengikuti ujian akhir program (UjianKomprehensif atau Ujian Sidang), disyaratkan agar jumlah huruf mutu Dmaksimum 20% dari total beban studi kumulatif (seluruh beban studi yangdipersyaratkan untuk menyelesaikan studinya)Contoh: Apabila beban studi kumulatif suatu program studi adalah 110 SKS, makajumlah huruf mutu D yang diperkenankan maksimum 20% x 110 SKS = 22 SKSJika huruf mutu D melebihi 20% dari beban studi kumulatif, maka mahasiswa


178 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)diharuskan memperbaikinya dengan mengulang mata kuliah yangmemperoleh huruf mutu D itu (menempuh kembali mata kuliah itu danmencantumkannya pada KRS) dengan memperhatikan batasan. Jumlah hurufmutu D hendaknya menjadi perhatian Dosen Wali.(1) Ketentuan umum dalam Pemberian Nilai Akhir : hanya kepada mahasiswayang mengikuti UAS dan memenuhi komponen penilaian dengan syaratkehadiran minimal 80% dari total tatap muka perkuliahan. Prosentase setiapkomponen penilaian; tugas & quiz (antara 10 30%), UTS (antara 30 40%), UAS(antara 30 40%)Nilai Huruf MutuAngka Mutu80 – 100% A 476 – 79% A- 3.772 – 75% B + 3.368 – 71% B 364 – 67 % B - 2.760 – 63% C + 2.356 – 59% C 245 – 55% D 1< 44% E 0(1) Khusus untuk angkatan 2007 dan sebelumnya, nilai masih menggunakan A, B,C, D, Eb. Jumlah Pengambilan Mata KuliahPenentuan beban mata kuliah (SKS) maksimum setiap mahasiswa persemester dilakukan dengan mempertimbangkan IPK mahasiswa sebagaiberikut:Rentang IPK Jumlah SKS maksimum3,00 – 4,00 242,50 – 2,99 212,00 – 2,49 181,50 – 1,99 15< 1,50 < 12


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS179b. KelulusanMahasiswa dinyatakan telah menyelesaikan dan lulus dari <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>apabila memenuhi ketentuan sebagai berikut :1) Lulus semua mata kuliah dalam beban studi kumulatif yang ditetapkan.2) Memiliki IPK sekurang-kurangnya 2,003) Memiliki Skor TOEFL Institusional sekurang-kurangnya 500 (untukmahasiswa Program Studi S1 Manajemen) dan 450 untuk untukmahasiswa Program Studi S1 akuntansi dan ESP4) Tidak terdapat huruf mutu E5) Huruf mutu D tidak melebihi 10% dari beban studi kumulatif programsarjana. Nilai D tidak boleh untuk matakuliah konsentrasi.6) Telah menyelesaikan penyusunan dan penulisan Skripsi, serta dinyatakanlayak uji oleh Pembimbing.7) Bagi mahasiswa Program Studi ESP,a. Lulus dan menyelesaikan semua beban pendidikan sebanyak minimal144 sks yang terdiri 115 mata kuliah wajib (MPK, MKK, MKB, danMBB) dan minimal 29 sks mata kuliah pilihan (MPB).b. Huruf mutu D tidak melebihi 2 mata kuliah dan disaranakn bukanmata kuliah PIE Mikro, PIE Makro, Mikroekonomi I, Makroekonomi I,Mikroekonomi II, Makroekonomi II, Pengantar Ekonometrik(Ekonometrik I), serta Time Series Econometrics dan/atauEkonometrika Mikro8) Lulus ujian akhir program sarjana yang terdiri dari ujian mata kuliahskripsi, dan ujian komprehensif atau sejenisnya, dengan memperolehhuruf mutu sekurang-kurangnya C.9) Predikat Kelulusan Program Sarjana <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> sebagai berikut :PROGRAM SARJANA (S1)IPKYUDISIUM2,00 – 2,75 Memuaskan2,76 – 3,50 Sangat Memuaskan> 3.50 Dengan pujian (Cum Laude)Catatan :Penetapan predikat kelulusan dengan pujian (Cum laude) dilakukan denganmemperhatikan masa studi maksimum, yaitu masa studi normal ditambah 1 Semester(n+0,5) dan n = tahun.


180 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)1) Khusus untuk Program Studi S1 Manajemen, nilai pada ujian skripsimencakup :(A) Nilai ujian Usulan Penelitian (Kolokium) yang diberikan oleh DosenPembimbing, Dosen Penelaah dan Dosen Penguji Komprehensif. Nilai(skor mentah) dengan kisaran antara 0 (nol) sampai dengan 100 (seratus)atau dengan kisaran nilai E sampai A. Atas dasar pertangungjawabanmahasiswa dalam ujian Usulan Penelitian (Kolokium), anggota TimPenguji dapat memberikan nilai E.(b) Apabila naskah Usulan Penelitian dinyatakan `tidak layak uji', makanaskah tersebut tidak bisa diajukan untuk ujian sidang skripsi. Tim Pengujiperlu sepakat untuk mempertanggungjawabkannya secara ilmiah danmenjelaskannya kepada mahasiswa.(c) Mahasiswa diberi kesempatan untuk menempuh ujian skripsi sebanyakdua kali dalam kurun paling lama tiga bulan atau berdasarkan waktu yangdisepakati. Bila sampai sebanyak-banyaknya mahasiswa menempuh ujianskripsi sampai tiga kali berturut-turut tidak lulus, maka yang bersangkutandianggap putus studi.(d) Nilai pada ujian skripsi terdiri dari dari tiga komponen yaitu, nilai skripsidari Dosen Pembimbing dan Dosen Penelaah Skripsi, serta nilaikomprehensif dari Dosen Penguji Komprehensif. Komposisi nilai akhirujian skripsi yaitu 60% berasal dari Dosen Pembimbing dan 40% berasaldari Dosen Penelaah Skripsi dan Dosen Penguji Komprehensif.(e) Nilai (skor mentah) dengan kisaran antara 0 (nol) sampai dengan 100(seratus) atau dengan kisaran nilai E sampai A. Atas dasarpertangungjawaban mahasiswa dalam ujian skripsi anggota Tim Pengujidapat memberikan nilai E. Bila Mahasiswa memperoleh nilai D atau Edalam ujian skripsi maka mahasiswa tersebut harus mengulang.(f) Skor dari para penguji dijumlahkan setelah diberi pembulatan (Dosenpembimbing 60%, Dosen Penelah Skripsi ditambah Dosen PengujiKomprehensif 40%).Untuk program studi Manajemen, skor dari para penguji dijumlahkansetelah diberi pembulatan (Dosen pembimbing 60%, Dosen PenelahSkripsi 30 % ditambah Dosen Penguji Komprehensif 10%).(g) Ujian skripsi diubah menjadi huruf mutu (HM) dengan pembobotanberikut:3,76 - 4,00 A 2,34 - 2,66 C+3,51 - 3,75 A- 2,00 - 2,33 C3,26 - 3,50 B+3,00 - 3,25 B2,67 - 2,99 B-


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS181Sedangkan untuk program studi Manajemen dengan pembobotan sebagai berikut:IPK YUDISIUM HURUF MUTU2.00 - 2.75 Memuaskan A2.76 - 3.50 Sangat Memuaskan B> 3.50 Dengan Pujian (Cum Laude) C(a) Yudisium kelulusan didasarkan pada IPK akhir, yaitu rata-rata gabungan angkamutu (AM) perangkat mata kuliah dengan angka mutu (AM) skripsi.PROGRAM SARJANA (S1)2.2.2.4 Tata TertibA. Tata Tertib Kegiatan Belajar MengajarTata tertib kegiatan belajar mengajar bagi dosen dan mahasiswa yangditerapkan di program Sarjana, sama dengan yang diterapkan di programDiploma (D3) pada Bab II Poin C halaman 61B. Tata Tertib UjianUjian Tengah Semester / Ujian Akhir SemesterKetentuan Ujian Tengah Semester adalah sebagai berikut:1. Mahasiswa peserta ujian adalah mahasiswa yang terdaftar sebagaimahasiswa aktif pada semester yang bersangkutan2. Mahasiswa wajib melakukan pengecekan ruangan ujian serta namamaksimal 30 menit sebelum sesi ujian berlangsung. Panitia tidak dapatmemberikan toleransi keterlambatan yang diakibatkan salah menempatiruangan ujian.3. Peserta Ujian wajib menunjukkan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) Asli (bukanFotocopy). Apabila peserta ujian tidak membawa KTM, dengan alasan hilangatau tertinggal, peserta dilarang mengikuti ujian. Peserta akan diberikan izinmengikuti ujian, setelah menyelesaikan prosedur sesuai ketentuan nomor 3dan 4.4. Apabila KTM hilang, peserta ujian wajib menyerahkan surat keterangankepolisian yang menyatakan kehilangan KTM. Surat keterangan kepolisianhanya berlaku selama 1 (satu) hari saja. Peserta diwajibkan membuatkembali KTM baru ke Biro Administrasi Akademik (BAA) UNPAD diJatinangor5. Apabila KTM tertinggal, peserta ujian diminta untuk mengambil KTM yangtertinggal tersebut, ke rumah/tempat tinggal.6. Surat Izin mengikuti ujian hanya berlaku untuk 1 (satu) sesi ujian.7. Peserta Ujian wajib menandatangani daftar peserta (rangkap 3), dan bagi


182 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)mereka yang tidak melaksanakannya dianggap tidak mengikuti ujian.8. Peserta Ujian (baik laki-laki ataupun perempuan) wajib menggunakan kemejadan sepatu tertutup. Mahasiswa yang tidak berpakaian sesuai denganketentuan, akan diminta keluar dari ruang ujian, dan wajib menggantipakaian/sepatu sesuai ketentuan.9. Peserta ujian TIDAK boleh menggunakan jaket/sweater ketika ujian. Apabilaterpaksa menggunakan jaket/sweater, peserta harus mendapatkan izin daripanitia ujian terlebih dahulu.10. Peserta ujian duduk sesuai dengan nomor kursi/DPNA11. Peserta ujian wajib menyimpan tas, buku, catatan dan segala alat yang dapatmembantu penyelesaian ujian didepan ruang ujian. Apabila sifat ujian tidakdisebutkan dalam soal ujian, maka sifat ujian adalah close book.12. Selama ujian, peserta dilarang makan atau merokok, minum diizinkan.13. Pada meja peserta, peserta hanya diperbolehkan menyimpan alat tulis (tanpakotak pensil dalam bentuk apapun) dan kalkulator (bukan alat yang dapatberfungsi sebagai kalkulator, misalnya HP, PDA, computer tablet, dsb).14. Kamus (cetak maupun elektronik) tidak diperkenankan untuk digunakandalam ujian.15. Peserta Ujian dilarang melakukan kecurangan dan tindakan yangmengindikasikan kecurangan dalam bentuk apapun. Pelanggaran terhadapketentuan ini peserta ujian akan dicatat dalam berita acara ujian danmahasiswa yang bersangkutan dinyatakan tidak lulus (nilai E) terhadapsemua mata kuliah yang diambil pada semester yang berjalan.16. Peserta Ujian tidak boleh meninggalkan ruangan selama ujian berlangsung.Apabila peserta meninggalkan ruangan selama ujian berlangsung, makapeserta ujian dianggap telah selesai mengikuti ujian, dan tidak diizinkanmasuk kembali ruangan ujian.17. Peserta Ujian yang datang terlambat :a. Kurang dari 15 menit, diijinkan untuk mengikuti ujian setelah ada suratijin dari panitia.B. Lebih dari 15 menit, tidak diperkenankan untuk mengikuti ujian atauujian susulan dengan ALASAN APAPUN.18. Paserta ujian yang tidak dapat mengikuti ujian karena alasan sakit, mahasiswayang bersangkutan dan /atau oleh yang mewakili agar menghubungicoordinator pengawas dengan melampirkan “bukti rawat inap (opname)”paling lambat 3 hari kerja setelah waktu ujian yang bersangkutan.19. Selama ujian berlangsung, peserta ujian tidak boleh membawa alat-alatkomunikasi (HP, PDA, Computer Tablet, dan sejenisnya) dan tidak melakukanpinjam meminjam perlengkapan ujian.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS18320. Pada mata kuliah yang sifat ujiannya Buka buku, peserta tidakdiperbolehkankan21. menggunakan alat-alat yang dapat menyimpan file elektronik (laptop,BlackBerry, Tablet).22. Peserta ujian yang melakukan perjokian akan dikenakan sanksi pemutusanstudi.23. Pengawas memiliki kewenangan penuh untuk menjalankan dan mengambiltindakan yang dianggap perlu sesuai dengan tata tertib ujian.24. Hal-hal yang belum diatur dalam tata tertib ujian ini, akan diatur danditetapkan kemudian.PROGRAM SARJANA (S1)2.2.2.5 SanksiA. Sanksi Akademik1. Peringatan akademikPeringatan akademik berbentuk Surat Pembantu Dekan Bidang Akademik yangditujukan kepada orang tua/wali untuk memberitahukan adanya kekuranganprestasi akademik mahasiswa atau pelanggaran ketentuan lainnya. Hal inidilakukan untuk memperingatkan mahasiswa agar tidak mengalami pemutusanstudi.Peringatan akademik dikenakan terhadap mahasiswa yang pada tiap akhirsemester mengalami salah satu kondisi dibawah ini :• Indeks Prestasi (IP) dibawah 2.00 dan/atau• Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dibawah 2.00Peringatan akademik berupa 'anjuran untuk tidak melanjutkan studi' dikenakanterhadap mahasiswa yang menunjukkan prestasi akademik berikut :i. Pada Akhir semester II :• Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dibawah 1.90, dan/atau• Tabungan kredit (huruf mutu D ke atas) dibawah 24 SKSii. Pada Akhir semester III• Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dibawah 1.90, dan/atau• Tabungan kredit (huruf mutu D ke atas) dibawah 36 SKS2. Pemutusan StudiDengan dikeluarkannya pemutusan studi berarti mahasiswa dikeluarkan dari<strong>Fakultas</strong>/Departemen atau program studi karena prestasinya sangat rendah,kelalaian administratif, dan/atau kelalaian mengikuti kegiatan belajar mengajar.Pemutusan studi dikenakan kepada mahasiswa program sarjana yang mengalamisalah satu kondisi berikut ini :


184 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)(a) Pada akhir semester keempat memiliki :- Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dibawah 2.00, dan/atau- Tabungan kredit (huruf mutu D ke atas) tidak mencapai 48 SKS(b) Pada Akhir semester ke enam memiliki- Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dibawah 2.00, dan/atau- Tabungan kredit (huruf mutu D ke atas) tidak mencapai 72 SKS(c) Melebihi batas waktu studi kumulatif yang ditetapkanB. Sanksi AdministratifSanksi administratif dikenakan kepada mahasiswa yang telah melakukanpendaftaran atau pendaftaran kembali secara administratif, tetapi tidakmengikuti kegiatan belajar-mengajar pada semester yang bersangkutan tanpaalasan yang dapat dibenarkan, baik yang tidak mengisi KRS maupun yangmengisi KRS tetapi mengundurkan diri setelah lewat waktu perubahan KRS.1. Tidak mengisi KRS dan tidak mengikuti kegiatan belajar-mengajar padasemester I dan/ atau semester IIMahasiswa yang telah mendaftarkan secara administratif pada semester Idan/atau semester II, baik mengisi KRS tetapi tidak mengikuti kegiatanbelajar mengajar maupun sama sekali tidak mengisi KRS, tanpa alasanyang dapat dibenarkan, dianggap mengundurkan diri dan dikenai sanksipemutusan studi.2. Tidak Mengisi KRSMahasiswa yang telah mendaftarkan atau mendaftarkan kembali secaraadministratif, tetapi tidak mengisi KRS (tidak mengikuti kegiatan belajarmengajar) tanpa alasan yang dapat dibenarkan dikenai sanksi berikut :• Diberi peringatan keras secara tertulis oleh Pembantu Dekan BidangAkademik agar tidak mengulangi lagi.• Semester yang ditinggalkan diperhitungkan dalam batas waktumaksimal penyelesaian studinya• Apabila perbuatan ini diulangi lagi, baik pada semester berikutnyamaupun pada semester lain, mahasiswa tersebut dikenai sanksipemutusan studi.3. Mengundurkan diri sesudah Masa Perubahan KRSMahasiswa yang mengundurkan diri dari satu atau beberapa mata kuliahsetelah lewat batas waktu perubahan KRS tanpa alasan yang dapatdibenarkan (misalnya, sakit, kecelakaan, atau musibah) dikenakan sanksiakademik sebagai berikut :• Mata kuliah yang ditinggalkan dinyatakan tidak lulus (diberi hurufmutu E)


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS185• Huruf mutu E tersebut digunakan dalam penghitungan IndeksPrestasi Kumulatif (IPK)• Diberi peringatan tertulis oleh Pembantu Dekan Bidang Akademikagar tidak mengulangi kembali• Semester yang ditinggalkan diperhitungkan dalam batas waktumaksimal penyelesaian studinya.• Apabila perbuatan ini diulangi lagi, baik pada semester berikutnyamaupun pada semester lain, mahasiswa tersebut dikenai sanksipemutusan studi.PROGRAM SARJANA (S1)4. Pemutusan studi dikarenakan mahasiswa yang menghentikan studi duasemester berturut-turut atau dalam waktu berlainan tanpa seizinRektor.C. Sanksi Pelanggaran NormatifApabila mahasiswa melakukan pelanggaran normatif, setelah dibicarakandengan Senat <strong>Fakultas</strong>, akan dikenai sanksi khusus sedangkan penangananmasalah pidananya akan diserahkan kepada yang berwajib. Jenis pelanggarannormatif tersebut adalah seperti dibawah ini:1. Pelanggaran HukumMahasiswa yang melakukan pelanggaran hukum, baik yang berupa tindakpidana maupun penyalahgunaan obat, narkotika dan sejenisnya, sertapenggunaan minuman keras dan sejenisnya, dan telah ditetapkanbersalah secara hukum oleh pengadilan, akan dikenakan sanksi berupaskorsing sampai dengan pemutusan studi oleh Rektor, penangananmasalah pidananya akan diserahkan kepada yang berwajib.2. Pelanggaran Etika Moral dan Etika ProfesiMahasiswa yang melakukan pelanggaran etika moral profesi,memalsukan tanda tangan dan sejenisnya, akan dikenakan sanksi berupaskorsing oleh Dekan sampai dengan pemutusan studi oleh Rektor.3. Pelanggatan Etika AkademikMahasiswa yang melakukan pelanggaran etika akademik, sepertimenyontek, menjiplak (makalah, laporan, tugas akhir, skripsi dsb)membocorkan soal atau sejenisnya akan dikenai sanksi berupa skorsingsampai dengan pemutusan studi.D. Sanksi Pelanggaran Tata Tertib Kampus1) Tidak diperkenankan masuk ruang kuliah/kelas dan tidak akan dilayani


186 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISPROGRAM SARJANA (S1)diloket-loket administrasi/perpustakaan.2) Diberikan peringatan tertulis disertai dengan pemanggilan mahasiswadan orang tua atau wali mahasiswa yang bersangkutan.3) Diberikan skorsing berupa larangan mengikuti kegiatan kurikuler dan nonkurikuler dalam jangka waktu tertentu, bagi mahasiswa yang telahmendapatkan peringatan dalam butir 1, tetapi masih melakukan tindakantersebut.4) Dinyatakan putus studi sebagai mahasiswa <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong><strong>Padjadjaran</strong> apabila melakukan pelanggaran yang merusak nama baik<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>, tidak mengindahkan skorsingdan atau melakukan tindak pidana berdasarkan putusan pengadilan yangtelah mempunyai kekuatan hukum yang pasti.E. Sanksi pemalsuan surat keterangan opnameMahasiswa yang ketahuan melakukan pemalsuan surat keterangan opnamepada saat UTS dan UAS langsung diberikan sanksi E untuk mata kuliah ybs.Ditekankan, sosialisasi kepada seluruh dosen bahwa dengan adanya surat ijinujian dari dosen, maka ujian susulan harus diberikan, adapun untukpenilaiannya diserahkan kepada dosen ybs.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS187BAB IIISARANA DAN PRASARANA<strong>Fakultas</strong> ekonomi mempunyai sarana dan prasarana yang memadai dalammenunjang kegiatan belajar mengajar, penelitian dan pengabdian kepadamasyarakat. Sarana yang dimiliki terdiri dari ruang kuliah, ruang administrasikuliah, ruang praktika dan laboratorium penelitian jurusan.Ruang KuliahKegiatan belajar mengajar untuk Program Diploma (D3) dan Program Sarjana (S1)<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> tersebar di kampus Jalan Dipati Ukur No. 35.Gedung kuliah yang ada di Jalan Dipati Ukur No.35 terdiri dari Gedung A yangmemiliki 17 ruangan dan terbagi atas tujuh ruang kuliah, ruang dosen, ruang rapat,ruang asisten, empat ruang laboratorium komputer, dua ruangan praktika manualdan ruang teknisi komputer. Total luas bangunan gedung A adalah 1.750m2.Gedung kuliah lain adalah Gedung B yang memiliki luas bangunan total 800m2. Digedung B terdapat ruang multimedia yang disebut dengan ruang B1. Ruangan iniberguna untuk berbagai kegiatan akademis yang memerlukan kapasitas pesertabesar dan sarana multi media. Gedung B ini terdiri dari tiga lantai dimana terdapatmasing-masing empat ruang kuliah di lantai dua dan tiga.Gedung C merupakan kombinasi gedung bagi ruang kuliah, ruang serba guna,kegiatan mahasiswa dan laboratorium. Lantai dasar gedung ini digunakan olehberbagai kegiatan mahasiswa, sedangkan lantai 2, 3 dan 4 digunakan untuk ruangkuliah, laboratorium dan terdapat ruang serba guna di lantai 4.Gedung D digunakan oleh program D3, dimana lantai dasar digunakan sebagairuang pimpinan dan administrasi dan kantin. Lantai dua dan tiga digunakansebagai ruang kuliah mahasiswa program D3. Di lantai 3 terdapat ruang serba gunayang bisa menampung lebih dari 100 orang. Semua ruang kuliah yang ada dilingkungan <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> sudah memiliki Air Conditioned (AC).Data mengenai kapasitas dan ruang kuliah dapat dilihat pada Lampiran 2mengenai Sarana dan Prasarana.Ruang AdministrasiRuang administrasi untuk Dekanat terdapat di gedung R di Jalan Dipati Ukur nomor35. Gedung ini juga tempat berkantornya para ketua jurusan dan administrasinya.Di lantai dasar ruang R terdapat ruang dosen dan administrasi mahasiswa danadministrasi keuangan.


188 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISRuang administrasi juga tersebar di masing-masing program yang ada di JalanDipati Ukur. Semua ruang administrasi dekat dengan ruang kuliah untuk setiapprogram studi.LaboratoriumUntuk menunjang kegiatan penelitian, pengabdian pada masyarakat, danpengkajian di fakultas, <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> didukung oleh 3 (tiga) laboratorium yaituLaboratorium Penelitian, Pengabdian pada Masyarakat dan Pengkajian Akuntansi(LP3A) - PPA, Laboratorium Penelitian, Pengabdian pada Masyarakat danPengkajian <strong>Ekonomi</strong> (LP3E), Laboratorium Penelitian, Pengabdian padaMasyarakat dan Pengkajian (LP3M) - LMFE.Laboratorium ini memfasilitasi berbagai kegiatan penelitian, yang tidak hanyaterkonsentrasi pada keterlibatan dosen saja, tapi juga melibatkan mahasiswasebagai sarana pembelajaran, dan lebih mendekatkan mahasiswa dengan kondisireal di dunia nyata.Sarana Penunjang PendidikanSarana perkuliahan di <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> ditunjang oleh berbagai fasilitas sepertiOver Head Projector (OHP), LCD Projector, white board, lap top dan sarana lainnya.Jumlah fasilitas tersebut sudah bisa digunakan untuk hampir semua ruang kuliahyang ada di fakultas ekonomi. Oleh karena itu mahasiswa dan dosen dapatmelakukan kegiatan belajar mengajar menjadi lebih baik dan nyaman. Saranapenunjang pendidikan dalam bidang teknologi tinggi adalah adanya beberapa titikhot-spot untuk wireless internet di semua kampus di lingkungan <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>.Setiap mahasiswa berhak memiliki akses untuk internet dengan kecepatan tinggiyang disediakan oleh kampus.Tabel 4.1Jumlah Sarana Penunjang Pendidikan<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> UnpadNo123456Nama BarangLCD ProjectorOHPWirelessLayar OHPLaptopWhite BoardJumlahSarjana (S1) Diploma (D3)342019240521623912862Jumlah504328368114


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS189Tabel 4.2Kondisi Sarana Penunjang Pendidikan<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> UnpadNo123456Nama BarangLCD ProjectorOHPWirelessLayar OHPLaptopWhite BoardKet: B = Baik, R = RusakB26131419048JumlahSarjana (S1) Diploma (D3)R875504B132068650R3334212Perpustakaan dan Pusat Informasi IlmiahPerpustakaan dan Pusat Informasi Ilmiah <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong><strong>Padjadjaran</strong> (P2I2 FE-UNPAD) berdiri pada tanggal 17 Desember 1997, di atas2gedung berlantai 3 dengan luas bangunan 1200 m untuk memenuhiperkembangan kebutuhan informasi yang semakin meningkat terutama dalambidang ekonomi dan bisnis. P2I2 FE-UNPAD menerapkan teknologi komputasidalam kegiatan operasionalnya, sehingga membantu mempercepat pencarian danpengolahan informasi yang diperlukan oleh pemakainya.P2I2 FE-UNPAD selalu mengembangkan diri melalui penambahan koleksi denganfokus pada ekonomi dan bisnis, pengaplikasian Sistem Informasi dan Teknologi,maupun tingkatan kualitas pelayanan melalui pembinaan SDM pelaksana.P2I2 FE-UNPAD telah menggunakan sistem informasi perpustakaan yangmemudahkan pengguna untuk memperoleh informasi yang diperlukan melaluikomputer yang tersedia. Sistem informasi ini juga menjamin kecepatan danketepatan layanan anggota dalam hal pendaftaran peminjaman buku.Perkembangan P2I2 FE-UNPADP2I2 FE-UNPAD pada awalnya memiliki koleksi yang dimiliki oleh perpustakaanperpustakaan<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Program Regular dan Program Ekstensi, padaperkembangan selanjutnya koleksi perpustakaan makin bertambah denganadanya sumbangan dari para alumni <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>


190 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISserta dari para donatur yang memiliki perhatian yang tinggi terhadap duniapendidikan.Pada saat ini perpustakaan <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> telahmampu menyediakan layanan buku ekonomi dan bisnis, skripsi, makalah seminar,jurnal, koran, majalah, penyediaan informasi dalam bentuk CD-ROM serta layananinternet. Pemanfaatan teknologi yang telah dilakukan perpustakaan akanmemudahkan para pembaca untuk mencari informasi yang dibutuhkannya.Kini koleksi yang dimiliki oleh perpustakaan FE diantaranya :• <strong>Buku</strong> berbahasa Indonesia: 6054 eksemplar terdiri dari 3762 judul.• <strong>Buku</strong> berbahasa Inggris: 8038 eksemplar terdiri dari 4355 judul• Jurnal dalam bahasa Indonesia: 892 eksemplar terdiri dari 84 judul• Jurnal dalam bahasa Inggris sebanyak 1715 eksemplar terdiri dari 126 judul.• Karya ilmiah (skripsi/tesis/disertasi): 3271 eksemplar.Pada tanggal 15 Agustus 2007 Digital Library mulai dipekenalkan bersamaandengan diresmikannya Sistem Informasi FE Unpad. Peresmian ini dilakukan olehRektor Unpad Prof. Dr. Ganjar Kurnia, Ir., DEA yang berlangsung di Lt 3 GedungPerpustakaan FE-Unpad, sekaligus menandai penggunaan ruang baca skripsi dilantai 3.P2I2 FE-UNPAD sendiri berkembang dari waktu ke waktu sejalan denganperkembangan teknologi informasi (TI). Hal ini ditandai dengan perkembangankomputerisasi basis-data katalog (metadata) dan media penyimpanan konten-nya(full text). Perkembangan dari perpustakaan tradisional menjadi semi modernmenuju modern, dan kemudian menjadi perpustakaan digital (hybrid) sampaiakhirnya menuju era perpustakaan virtual.Proses menuju ke arah itu sedang dijalani. Dimulai dengan pembukaan akses jurnalelektronik (e journal) yang sudah dirasakan manfaatnya baik oleh dosen maupunmahasiswa <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad.Fasilitas P2I2 FE-UNPADRuang Baca DosenBerada di Lantai I terdiri dari ruang baca buku dan juga rak susunan bahan pustakayang dapat dibaca dan dipinjam, dilengkapi dengan ruangan ber-AC yang nyamandan tenang.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS191Ruang Baca MahasiswaBerada di Lantai I terdiri dari ruang baca buku serta ruang baca majalah dan koranyang masing-masing terpisah dengan koleksi buku yang terus diusahakanbertambah dilengkapi dengan ruangan ber-AC yang nyaman dan tenang.Ruang SkripsiPerpustakaan menyediakan skripsi yang dapat dibaca oleh para anggota dengansumber skripsi dari mahasiswa alumni <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>Bandung, dengan ruangan yang nyaman di lantai 3 Gedung Perpustakaan.Ruang JurnalPerpustakaan menyediakan jasa pembacaan jurnal dan juga perbanyakan jurnalyang ditempatkan di lantai II. Adapun sumber jurnal yang ada adalah dari dalamdan dari luar <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>.Area Website & hotspotTerdapat di lantai 1 dan 3 Gedung Perpustakaan yang bisa dimanfaatkan olehseluruh Civitas Akademika <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>.Fotokopi<strong>Buku</strong> perpustakaan dapat di fotokopi maksimum dua bab, sedangkan skripsi satubab, untuk setiap judulnya. Terdapat di Lantai 1 Gedung Perpustakaan FE UNPAD.Toko Alat Tulis dan MinumanFasilitas ini merupakan pengembangan perpustakaan dengan tujuan untukmemfasilitasi para mahasiswa dengan segala keperluan dan kenyamanannya.Peraturan Perpustakaan1. Jumlah buku yang dapat dipinjam maksimal dua eksemplar, dengan masapinjam untuk buku wajib adalah 1 hari dan buku penunjang 3 hari.<strong>Buku</strong> wajib adalah buku utama yang menjadi referensi perkuliahan,sedangkan buku penunjang adalah buku perkuliahan selain buku wajib.Klasifikasi tersebut dilakukan karena masih terbatasnya jumlah koleksi yangdapat dipinjam.2. Majalah periodikal, jurnal serta buku buku tertentu yang diberi tandaREFERENSI, hanya dapat dimanfaatkan di dalam ruangan perpustakaandan tidak dapat dipinjam ke luar ruangan.


192 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS3. Keterlambatan pengembalian buku akan dikenakan denda sebagai berikut :• Anggota dengan status mahasiswa Reguler, dan kelas sore Rp.1000 perhari per satu buku.4. Kartu anggota harus dibawa setiap kunjungan. Kehilangan Kartu Anggotaharus segera dilaporkan kepada petugas perpustakaan, agar tidak terjadipenyalahgunaan. Penggantian Kartu Anggota yang hilang dikenakan biaya 50% dari biaya pendaftaran.5. Kartu anggota tidak dapat dipinjamkan untuk digunakan oleh orang lain.Kehilangan dan kerusakan buku menjadi tanggung jawab anggota yangnamanya tercantum pada kartu anggota tersebut. <strong>Buku</strong> yang hilang atau rusakharus diganti sesuai dengan buku yang hilang atau rusak tersebut.6. Anggota wajib turut serta memelihara dan menjaga buku buku serta ruangperpustakaan. Tidak diperkenankan merokok ataupun makan dan minum diruang baca perpustakaan juga tidak diperkenankan membuat kegaduhanataupun menggangu ketenangan di dalam ruangan perpustakaan.Persyaratan Untuk Menjadi Anggota1. Mahasiswa <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad pada Program S1 Reguler, S1 Kelas Sore,Program D3 PAAP dan Program Pasca Sarjana Unpad, dosen dan pegawai<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad dengan status sebagai anggota peminjam.2. Mahasiswa selain <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad dan dari luar Unpad dengan statussebagai anggota.3. Anggota perpustakaan diperkenankan menggunakan seluruh fasilitas yangdisediakan perpustakaan.4. Mengisi Formulir pendaftaran yang tersedia serta menunjukkan KTM/KARPEGdan KTP/SIM yang masih berlaku5. Membayar iuran anggota6. Menyerahkan dua (2) lembar pasfoto ukuran 3x4 dan ukuran 2x37. Bersedia mengikuti aturan Perpustakaan.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS193BAB IVPENELITIAN DAN KERJASAMA<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong> Unpad secara konsisten dan kontinyumenyelenggarakan berbagai kegiatan baik yang bersifat keilmuan maupunterapan melalui ketiga pusat penelitian atau laboratorium yaitu LP3E(Laboratorium untuk jurusan Ilmu <strong>Ekonomi</strong>), LP3M (Laboratorium Manajemen)dan LP3A (Laboratorium Akuntansi). Selain itu dosen-dosen FEB Unpad jugabanyak yang terlibat penelitian dan pengabdian masyarakat di tingkat <strong>Universitas</strong>:di Lembaga Penelitian Unpad dan Lembaga Pengabdian Masyarakat Unpad. Selainitu beberapa Dosen dan Mahasiswa FE juga telah berhasil menorehkan prestasiyang membanggakan baik di tingkat lokal, nasional, atau internasional.A. PENELITIANRiset yang diselenggarakan <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong> Unpad dipusatkan padaketiga Laboratorium Jurusan yang umumnya merupakan kerjasama penelitiandengan berbagai pihak di luar universitas diantaranya Instansi/Lembaga milikPemerintah, maupun institusi luar negeri. Kegiatan riset yang terus berkembangjuga merupakan salah satu bukti komitmen <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> untuk turutmewujudkan <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> sebagai Research University.No Judul Pelaksana12345678Indeks KonsumsiGrowth, Poverty, and Labor MarketRigidity in Indonesia : A GeneralEquilibrium InvestigationValuing the Health Impacts of HazePollution in IndonesiaPemetaan dan Identifikasi Potensi BMTuntuk Meningkatkan Penetrasi PasarBank Syariah di Jawa BaratSurvey Sosio <strong>Ekonomi</strong>, Air Limbah RumahTangga untuk Mendukung PenyusunanMaster Plan Pengelolaan Air Limbah diKota CimahiSmall Research GrantPenyusunan Model Proyeksi JangkaMenengah Komponen PNBPPrakarsa Strategis Pengembangan ModelTahun 2011LP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3EMitra/PesertaBKF DepkeuEADNEEPSEABankIndonesiaPT. SinclairKnight MerzLP3E UnpadBKFDepkeuBappenasWaktuPelaksanaan20112011201120112011201120112011


194 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISNo91011121314151617181920212223JudulKajian Persaingan Usaha Sektor Industridan Perdagangan Terkait Fast-MovingConsumer GoodsAnalisis Dampak Kebijakan InfrastrukturTerhadap Perekonomian dan SkemaPembiayaan yang OptimalModel-model <strong>Ekonomi</strong> untuk AnalisisPerubahan Iklim di IndonesiaDampak Moratorium Deforestasiterhadap Perekonomian Indonesia danPembangunan DaerahAlternatif Sistem Insentif Daerah untukMengurangi Emisi Gas Rumah Kaca dariAlih Fungsi LahanResearch Grant for Management StudiesPekerjaan Jasa Konsultasi PenyusunanRencana Strategis Jangka Panjang(Corporate Plan) PT. Bank DKI Periode2012-2016.Penyusunan <strong>Buku</strong> OptimalisasiPengembangan BUMD Kota BandungTahun 2011Penyusunan Corporate Plan PDKebersihan Kota Bandung Tahun 2012-2016Optimalisasi Pajak Daerah dan RetribusiDaerah Kota BandungPenyusunan Kajian PengelolaanKeuangan Daerah Kota BandungPenyusunan Masterplan Pembangunan<strong>Ekonomi</strong> Kota PangkalpinangPenyusunan Masterplan PenanggulanganKemiskinan Kota PangkalpinangPenyusunan Naskah Akademik TentangPD. BPR Kota BandungPenyusunan Naskah Akademik TentangPD. Pasar Bermartabat Kota BandungPelaksanaLP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELM FELM FELM FELM FELM FELM FELM FELM FELM FELMFEKPPUMitra/PesertaBKF DepkeuBKF DepkeuBKF DepkeuBKF DepkeuFEB UnpadBank DKIBappeda KotaBandungPD KebersihanKota BandungDPRD KotaBandungDPRD KotaBandungBappeda KotaPangkalpinangBappeda KotaPangkalpinangBag.PerekonomianSETDA KotaBandungBag.PerekonomianSETDA KotaBandungWaktuPelaksanaan201120112011201120112011201120112011201120112011201120112011


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS195No24252627282930313233343536373839JudulTraining Of Trainers (TOT) AkuntansiPerbankan SyariahKajian Peluang Investasi pada PT Bank DKIKajian Peluang Investasi pada PT RataxKajian Peluang Investasi pada PT. AskridaKajian Akademik tentang Pengelolaan Asetdalam meningkatkan PADS di Kota BandungData sharing dan peningkatan pembinaanbea siswa unggulanEvaluasi dan pengembangan beasiswaunggulan di PT NegeriPenelitian “Kajian Model KeseimbanganUmum Bappenas”Penelitian “Penyusunan Model Potensi danProyeksi Penerimaan Negara Bukan Pajak”Penelitian “Hubungan Persaingan Usaha diSektor Hulu dan Hilir Baja”Penelitian “Penyusunan Model ProyeksiMutasi Uang Kartal di Indonesia”Penelitian “FTA Di Asia Timur: Peluang danTantangannya Bagi Indonesia”Penelitian “Penentuan Ambang Batas(Threshold) Untuk Indikator Utama<strong>Ekonomi</strong> Dalam Economic ExecutiveDashboard (EED) Badan Kebijakan FiskalKementrian Keuangan”Penelitian “Kerangka Evaluasi OpsiKebijakan Energi dan Pembangunan<strong>Ekonomi</strong>: Pengembangan <strong>Padjadjaran</strong>Economy Energy Model (PE2M)Penyusunan Naskah Akademik KajianAkademik dan Penyusunan DraftRaperda Tentang Corporate SocialResponsibility (CSR)Audit Community Development DalamAktivitas Corporate Social Responsibility(CSR)PelaksanaPPAPPAPPAPPAPPALP3ALP3ALP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3MLP3MMitra/PesertaBank DKIPT RataxPT AskridaPADS KotaBandungDepartemenDiknasDepartemenDiknasBappenasBKF,DepartemenKeuanganKPPUBankIndonesia,JakartaKementrianLuar NegeriBKF,DepartemenKeuanganLPPM, UNPADSekretariatDPRDKota BandungPT. PertaminaGeothermalEnergy AreaKamojangWaktuPelaksanaan2011201120112011201120102010201020102010201020102010201020102010


196 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISNo404142434445464748JudulPenyusunan Bahan PerumusanKebijakan Evaluasi KelembagaanPenyusunan Bahan Perumusan LP3MKebijakan Kelembagaan Instansi VertikalPenyusunan Bahan PerumusanKebijakan mengenai Organisasi, danTata kerja Kementerian, LPNK, danLembaga Non StrukturalPenyusunan Business Plan PerusahaanDaerah Agribisnis dan PertambanganPenyusunan Inventarisasi dan EvaluasiAset BUMD Perusahaan DaerahAgribisnis dan PertambanganPenelitian “Strengthening Institution toImprove Public ExpenditureAccountability”Penelitan “Toward a Green Economy”Penelitian “Pengembangan ModelKajian untuk Energi”Penelitian “Kajian Dampak <strong>Ekonomi</strong>Global terhadap Indonesia”PelaksanaLP3MLP3MLP3MLP3MLP3ELP3ELP3ELP3EMitra/PesertaKementerianAparaturNegara danReformasiBirokrasiKementerianAparaturNegara danReformasiBirokrasiKementerianAparaturNegara danReformasiBirokrasiPD. Agribisnis &Pertambangan& Biro KeuanganPemprov. JawaBaratPD. Agribisnis &Pertambangan &Biro KeuanganPemprov.Jawa BaratGlobalDevelopmentNetworkKementrianLingkunganHidupBKF,DepartemenKeuanganBKF,DepartemenKeuanganWaktuPelaksanaan20102010201020102009-2013200920092009200949 Penelitian “Kajian Dampak <strong>Ekonomi</strong>Global terhadap PerekonomianPropinsi Jawa Barat”LP3E KantorBankIndonesiaBandung2009


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS197No5051525354555657585960JudulPenelitian “Dampak Krisis <strong>Ekonomi</strong>Global terhadap Usaha Kecil”Penelitian “Kajian Potensi sertaProspek Investasi dalam RangkaPeningkatan PAD di KabupatenBandung Barat”Penelitian “Kajian Pendapatan AsliDaerah Sendiri di Kota Bandung”Survey Studi Spot Chek ProgramKeluarga Harapan (PKH)Penelitian dan Pelatihan ModelApplied General Equilibrium forFiscal Policy Analysis (AGEFIS) - Tahap IIPenelitian “Penyusunan Blue Book :Pinjaman hibah Luar Negeri(PHLN) Provinsi Jawa Barat”Penelitian “Employment IntensiveGrowth For Indonesia: JobOpportunities for Young Women andMen”Penelitian “Penyusunan Blue Book :Pinjaman hibah Luar Negeri(PHLN) Provinsi Jawa Barat”Penelitian “Employment IntensiveGrowth For Indonesia: JobOpportunities for Young Women andMen”Studi Kelayakan <strong>Bisnis</strong> Usaha untukMeningkatkan PAD melalui PendirianBUMD di Kabupaten Bandung BaratPenelitian “Survei Industri di PropinsiKepulauan Riau”PelaksanaLP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3MLP3MMitra/PesertaKantorBankIndonesiaBandungPemkotKabupatenBandungBaratDPRDKotaBandungPusatPenelitianKesehatan,UIBKF,DepartemenKeuanganBapeda,ProvinsiJawa BaratILOBapeda,ProvinsiJawa BaratILOPemdaKab. BandungBaratPemda PropinsiKepulauan RiauWaktuPelaksanaan2009200920092009200920092009200920092009200961 Penelitian “Restrukturisasi PD Pasar LP3M PD Pasar Kota 2009Kota Bandung”Bandung


198 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISNo6263646566676869707172JudulKajian Pendapatan Asli Daerah Sendiri(PADS) Kota BandungPenyusunan Standard OperationalProcedure (SOP) PengelolaanPasarPenyusunan Business Plan PerusahaanDaerah Pasar BermartabatKota Bandung 2009-2013 Tahun 2009Kajian Potensi Serta Prospek Investasidalam Rangka PeningkatanPendapatan Asli Daerah di KabupatenBandung BaratSurvey Investasi Industri danPerdaganganMetodologi Survei dan Riset JasaKeuanganPenyelenggaraan Beasiswa InternalDJKN Jenjang S2 KonsentrasiManajemen Aset dan PenilaianPenelitian Kajian Penentuan AmbangBatas Indikator Makro.Penelitian Labor Market for IntensiveManufacturing Sector : Foodand Beverages Sub-sector.Penelitian “Respon Dunia UsahaTerhadap (SKB 5 Menteri) PengaturanBersama Tentang Pengoptimalan BebanListrik Melalui Pengalihan Waktu KerjaPada Sektor Industri di Jawa BaratPenelitian Struktur dan MobilitasTenaga kerja Pada Industri TPT diWilayah BMAPelaksanaLP3MLP3MLP3MLP3MLP3MLP3MLP3MLP3ELP3ELP3ELP3EMitra/PesertaDPRDKota BandungPD. PasarBermartabatKota BandungPD. PasarBermartabatKota BandungPemerintah KotaKabupatenBandung BaratBadan Investasidan Promosi,PropinsiKepulauan RiauDirjen PengelolaUtang (DJPU)DepartemenKeuangan RIPemerintahRepublikIndonesiaDepkeuDirektoratJenderalKekayaan NegaraBKF, DepartemenKeuanganILO.Bank Indonesia.Bank IndonesiaWaktuPelaksanaan20092009200920092009200920092008200820082008


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS199NoJudulPelaksanaMitra/PesertaWaktuPelaksanaan737475767778798081Penelitian “Strategi Meningkatkan danMempertahankan daya Beli Masyarakatdi Kabupaten Ciamis dan Kota Banjar”Kajian Determinan Inflasi di WilayahCirebon.Feasibility Study mengenai MasterProgram in Labor Market Development.Penelitian Analisis Ambang BatasPemetaan Indikator Kunci <strong>Ekonomi</strong>Makro.Kajian Restrukturisasi PT. Jasa SaranaPeningkatan Sistem & JaringanInformasi Perdagangan.Studi Evaluasi Kebijakan <strong>Ekonomi</strong> untukMeningkatkan Daya Beli MasyarakatKota Bandung.Kajian Sinkronisasi Antara KesempatanKerja dengan Kualifikasi Tenaga Kerja diKota Bandung.Co-Writer penelitian “UMKM SektorPertanian”.LP3ELP3ELP3ELP3ELP3ELP3MLP3MLP3MLP3MKantor BankIndonesiaTasikmalaya.Kantor BankIndonesiaCirebonILOBKF, DepkeuPT. Jasa SaranaPemerintahKota BandungBappeda KotaBandungBappeda KotaBandungBank Indonesia20082008200820082008200820082008B. KERJASAMATabel 4.2 Kerjasama di Bidang Pendidikan dan PengajaranNoJudulPelaksanaMitra/PesertaWaktuPelaksanaan12345Pelatihan Balance of PaymentsPelatihan Model Kuantitaiif : AnalisisSistem Neraca Sosial <strong>Ekonomi</strong>Pelatihan Financial ProgrammingTrainer for Training on Production andOperation of CGE for Climate ChangePolicyTraining “Micro Data Analysis UsingSTATA”LP3ELP3ELP3ELP3ELP3EBKF DepkeuBKF DepkeuBKF DepkeuDFIDLP3E Unpad20112011201120112011


200 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISNoJudulPelaksanaMitra/PesertaWaktuPelaksanaan678910111213Training EEPSEAProgram Pendidikan dan Pelatihan(Diklat) Perencanaan PembangunanDaerah (PPD-RPJMD)Program Pendidikan dan Pelatihan(Diklat) Local Economic ResourcesDevelopment (LERD) DomestikPelatihan Pengolahan Data Kualitatifmenggunakan Software N.Vivo 2.0Pelatihan Effective Leadership forSupervisor PT. Pupuk KujangPelatihan Sistem Pengukuran Kinerja,Reward, and PunishmentProject Management Across CulturesFrom 'Donorship' to 'OwnershipPengolahan Data Statistik denganMetode Partial Least Square (PLS)LP3ELP3ELP3ELM FELM FELM FELM FELM FELP3E UnpadBappenasBappenasFEB UnpadPT PupukKujang<strong>Universitas</strong>GarutAustralianBusinessVolunteers(ABV)DMB FEBUnpad20112011201114151617181920Pendampingan Kegiatan AssessmentLanjutan Penerapan PSAK 12 di PTPertamina EP, Evaluasi Efek IFRS JVAConviguration dan Finalisasi ITLandscapeJasa Konsultasi AssessmentImplementasi PSAK yang Konvergendengan IFRSJasa konsultasi Assessmentimplementasi ICoFR di PT Pertamina EPJasa Pembuatan dan Pemutakhiran<strong>Pedoman</strong> Akuntansi Berbasis PSAK-IFRSdi PT Pertamina Hulu EnergiEvaluasi dan Lokakarya KebijakanAkuntansi PT Pupuk KujangPelatihan Manajemen Obligasi Daerahbagi BPKD Prov. DKI JakartaPelatihan Penerapan PP No. 71 tahun2010 tentang Standard AkuntansiPemerintahan (SAP) bagi PemerintahDaerah Kabupaten Kutai KartanegaraPPAPPAPPAPPAPPAPPAPPAPT PertaminaEPPT PertaminaEPPT PertaminaEPPT PertaminaEPPT PupukKujangPemprov DKIJakartaPemkab KutaiKertanegara2011201120112011201120112011


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS201NoJudulPelaksanaMitra/PesertaWaktuPelaksanaan2122Pelatihan Perencanaan, Penganggaran,dan Penatausahaan Keuangan DaerahPelatihan Akuntansi Biaya untuk UMKMdi bawah binaan KADIN Prov. JabarPPAPPAKADIN Jabar201120112324252627282930Kerja sama penyelenggaraan ProgramLinkage double degree di MET FE danIUJPenyusunan kurikulum dalam rangkakerja sama penyelenggaraanKonsentrasi Integrated MicrofincanceManagement di MET FEKerja sama pembukaan KonsentrasiLabor Market Development danTraining/Short Course mengenai LaborMarket DevelopmentPelatihan dosen FE mengenai : LaborMarket Information System,International Labor Migration danSocial SecurityPengiriman dosen <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> keJepang untuk mengikuti kegiatan TOTdalam rangka LERD dan kerja samapelatihan JFP yang diselenggarakan olehUnpad dan ITBGeneral Lecture “Business Managementin Multi-National Company” oleh Mr.Charles Kidd, General Manager PT Sika(Switzerland)General Lecture “Penetrating EuropeanUnion Market for IndonesianEntrepreneur” oleh H.E Mr. Carlos Forta,Duta Besar Portugal untuk IndonesiaSeminar Edukasi PerbankanMET FEdanLab.BahasaInggris<strong>Fakultas</strong>SastraMET FEMET FEMET FEMET FE<strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong><strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong><strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong>InternationalUniversity ofJapan,Bappenas,DepartemenKeuanganLeidenUniversityILO JakartaILO TrainingCenter, Turindan ILO JakartaJICA, JBICBappenasPT SikaKedutaanPortugal diIndonesiaPT BankMizuhoMulai20102010201020102010201020102009


202 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISNo3132333435363738394041JudulSeminar “Pendidikan Kewirausahaan diKampus”Pelatihan Ekonometrika dalam rangkacapacity building pegawai BKFDepartemen KeuanganKuliah oleh Dosen Tamu mengenaiCAFTAKunjungan oleh Mahasiswa dan DosenSTIE Madania, BogorTes TOEFL untuk mahasiswa baruAngkatan 2008Capacity Building CGE Modelling untukBKF, Departemen Keuangan.Pelatihan <strong>Ekonomi</strong> Lingkungan untukDosen FE se-Indonesia.Pelatihan Akuntansi Keuangan Daerahdi Pemda Kabupaten Indramayu.Pelatihan Akuntansi Keuangan Daerahdi Pemda Kabupaten Kapuas,Kalimantan.Kuliah Umum dari Dirut PT. PupukKujang (Bpk. Aas Asikin), tentangAkuntansi Manajemen dan AkuntansiBiaya.Kuliah Umum dari Bpk. Dedy Kusmana,Partner Deloitte mengenai EnterpriseRisk Management.PelaksanaDepartemenManajemendan<strong>Bisnis</strong>DepartemenIlmu<strong>Ekonomi</strong>Prodi S1DepartemenIlmu<strong>Ekonomi</strong>Prodi S1DepartemenIlmu<strong>Ekonomi</strong><strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong>LP3ELP3EPPAPPAProdi S1AkuntansiProdi S1AkuntansiMitra/PesertaPT DjarumBKF,DepartemenKeuanganDepartemenPerdaganganSTIE MadaniaIEDUCDepkeuEEPSEA.PemdaKabupatenIndramayu.PemdaKab. Kapuas,Kalimantan.PT PupukKujangDeloitteInternationalWaktuPelaksanaan20092010201020102008200820082008200820092009


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS203No42434445464748495051JudulKuliah Umum dari Direktur KeuanganPT Pupuk Kujang (Bpk. Tosin) mengenaiPengelolaan Usaha PT Pupuk Kujangsebagai Pengemban Fungsi PublicService Obligation (PSO).Kuliah Umum dari Bpk. Dr. Armand(Vice President PT Indosat), tentangManajemen Keuangan.Kerja sama dengan The British Institute(TBI), dalam penyelenggaraan kursusEnglish for Teaching bagi para dosen FELokakarya Pengisian EPSBED untukoperator di semua program studi di FEdengan nara sumber dari PR V.Pembukaan Konsentrasi Social Security.Kunjungan dalam rangka penjajakankerjasama akademis antara FE Unpaddengan beberapa <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>dari Australia diantaranya AustralianNational University (ANU), MonashUniversity, Melbourne University danLa Trobe University.Bentuk kerjasama akademis yang akandijajaki diantaranya : StudentExchange, Staff & Faculty Exchange,PhD Studies for Dosen FE Unpad, danJoint Research.Pelatihan “Manajemen untuk Non-Manager Keuangan”.Pembuatan modul Praktika Akuntansidan Audit Laporan KeuanganPemerintah Daerah (Bahan pelatihanuntuk para pegawai BPK).Pelatihan Akuntansi Pemerintahan(SAKD) di Pemda DKI Jakarta.Pelatihan Pengembangan <strong>Ekonomi</strong>Masyarakat untuk Pegaewai BappedaSukabumi.PelaksanaProdi S1AkuntansiProdi S1Akuntansi<strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong><strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong><strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong><strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong>LMPPAPPALembagaManajemenMitra/PesertaPT PupukKujangPT IndosatTBIPR V UNPADGTZ dan DAAD.PT. CakraMandiriPratama,BandungPemda DKIJakartaBappedaKabupatenSukabumiWaktuPelaksanaan20092009200920092008200820082008-20092008


204 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISNo5253545556JudulKuliah Umum tentang Akuntansi &Good Corporate Governance, oleh :Mr. Himatshu Mehta, MBA, CPA(Presiden Director Bank BNP ParibaPrancis).Kuliah Kenangan dalam Rangka 75tahun Drs. H. Soeharsono Sagir(rangkaian kegiatan Dies FE Unpad)Pelaksanaan Program BeasiswaUnggulanPenyelenggaraan Beasiswa PendidikanMagister Akutansi ProgramKekhusussan Akuntansi Pemerintahan/ Pengawasan Keuangan NegaraPenyelenggaraan BeasiswaPendidikan Program MagisterAkuntansi Kekhususan AuditPemerintahan & Auditing danPelaporan Keuangan.PelaksanaJurusanAkuntansi<strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong>MagisterAkuntansiMagisterAkuntansiMagisterAkuntansiMitra/PesertaBiroPerencanaandan KerjasamaLuar NegeriSekjenDepdiknasInspektoratJenderalDepdiknasBPKWaktuPelaksanaan2008200820082008Tabel 4.3 Kerjasama di Bidang Pengabdian pada MasyarakatNo123JudulPenyusunan Laporan Keuangan 31Desember 2009 & 2010Penyusunan Peraturan PengelolaanBarang Milik Daerah, SAB,Pendampingan Penyusunan LaporanSemester Dan Prognosis 6 BulanBerikutnya, Sistem ManajemenPendapatanDiklat Kewirausahaan Bidang PelayananKesehatan Bagi Pegawai Unit UsahaKesehatanPelaksanaLP3ALP3ALP3MMitra/PesertaKantorWalikotaJakarta Pusat,Jakarta TimurKabupatenSukamaraPT. Kereta ApiIndonesia(Persero)WaktuPelaksanaan2010 &201120102010


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS205No45678910111213141516171819JudulOutbond Magister ManajemenBasic Supervisory Leadership TrainingPelatihan Keterampilan ManajemenPelatihan (KMP) bagi SMK Modelseluruh IndonesiaPendidikan dan Pelatihan Non Gelar“Infrastructure Development PublicPrivate Partnership Domestic”Workshop Penganggaran DaerahDPRD dan Pemerintah KabupatenHalmahera BaratPenyusunan Raperda TentangPertanggungjawaban PelaksanaanAPBD 2008 Kabupaten KapuasBasic Supervisory Leadership Trainingof PT. Pupuk KujangPelatihan Program Manajemen SumberDaya ManusiaPelatihan Teknik Pembinaan PegawaiMetodologi Survei dan Riset JasaKeuanganPelatihan Pelayanan Prima (ServiceExcellent)Bintek Penatausahaan KeuanganDaerahPenyusunan Modul danPenyelenggaraan TOT bagi auditor BPKInventarisasi AsetAnalisis Kinerja KudjangPelatihan internal audit bagi BawasdaPelaksanaLP3MLP3MLP3MLP3MLP3ALP3ALP3MLP3MLP3MLP3MLP3MPPAPPAPPAProdi S1AkuntansiPPAMitra/PesertaMagisterManajemen FEUnpadPT. PupukKujangDirjen DiktiLP3E, PT. PPPIndonesia &BappenasKabupatenHalmaheraBaratKabupatenKapuasPT. PupukKujang<strong>Universitas</strong>Garut<strong>Universitas</strong>GarutDirektoratJenderalPengelolaUtang (DJPU)Depkeu RI<strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong>UnpadPemkabIndramayuBPKPD kebersihanKota BandungPT. PupukKudjangSTANWaktuPelaksanaan2010201020102010200920092009200920092009200920082008200820082008


206 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISNo Judul Pelaksana20212223Penyusunan Neraca Awal 1 Januari2008 dan Laporan keuangan 31Desember 2008Pengiriman Dosen Tamu ke<strong>Universitas</strong> Syahkuala Banda Acehdalam rangka Program PemulihanPasca Bencana TsunamiPelatihan Gerakan KewirausahaanKota Bandung yang melibatkanPengangguran, Pensiunan & UKMdihadiri oleh peserta sebanyak 900orang.Tes Kepatuhan dan Kelayakan DireksiDapenma PamsLP3ADepartemenIlmu <strong>Ekonomi</strong>LembagaManajemenProgramMagisterManajemenMitra/PesertaKantor WalikotaJakarta Utara,Jaksel, JakartaPusat, JakartaBaratKantor TPUPerpustakaanUmum DaerahDKI Jakarta,Dinas OlahRaga, DinasCatatan Sipil,DinasKesehatan,Dinas PemadamKebakaran,Dinas Pariwisata& MuseumBappenas dan<strong>Universitas</strong> SyahKualaDepartemenKeuanganDapenma PamsiWaktuPelaksanaan2008&200920082008Disamping kegiatan di atas, dosen <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> secara aktif mengikuti berbagaikegiatan ilmiah, seperti seminar, simposium dan lokakarya yang diselenggarakan baik didalam maupun di luar negeri. Diantara kegiatan ilmiah dimaksud adalah: The 8th IRSAInternational Conference, Simposium Nasional Cilimate Changes Media Workshop forJournalist of South East Asian Countries, International Conference of Business andManagement, Simposium Nasional Akuntansi, Seminar Manajemen Perbankan Syariah, dll.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS207LIST PERUSAHAAN / LEMBAGA YANG TELAH MEMILIKIKESEPAKATAN KERJASAMA (MITRA KERJASAMA)DENGAN JURUSAN AKUNTANSI FEB UNPADDALAM SEBAGIAN ATAU SEMUA HAL-HAL SEBAGAI BERIKUT:1. Pengiriman Dosen Tamu Praktisi untuk memberikan kuliah di ProgramS1 Jurusan Akuntansi FEB UNPAD2. Magang mahasiswa S1 Jurusan Akuntansi FEB UNPAD3. Penelitian Skripsi oleh mahasiswa S1 Jurusan Akuntansi FEB UNPAD4. Penyusunan Modul Praktika berbasis kasus riil perusahaan/lembaga5. Penyusunan Studi kasus oleh Dosen Jurusan Akuntansi FEB UNPAD6. Promosi perusahaan/lembaga & Rekrutmen lulusanNAMA PERUSAHAAN/LEMBAGA MITRA KERJASAMA:1. Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI)2. Badan Pengawasan Keuangan & Pembangunan Republik Indonesia(BPKP RI)3. Direktorat Jendral Pajak Departemen Keuangan Republik Indonesia(DJP)4. PT. Pupuk Kujang Cikampek (Persero)5. Ernst & Young (EY) International6. Deloitte International7. Dompet Dhuafa8. Bank Syariah Mandiri9. Bank of Tokyo10. PT. Bank BNP Paribas Indonesia11. Perum Percetakan Uang Negara (Peruri)12. Bank Indonesia (BI)13. PT. Indosat, Tbk14. PT. Telkom, Tbk15. PT. Siemens Indonesia16. KPMG17. Pricewaterhouse Coopers (PwC)18. Ikatan Akuntan Indonesia (IAI)19. The Institute of Internal Auditors (IIA) Global20. Insitut Akuntan Manajemen Indonesia


208 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS209A. PRESTASI FAKULTASPrestasi dosen dan mahasiswa <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong> Unpad dalam kurunwaktu 4 tahun terakhir adalah sebagai berikut:Prestasi Dosen• Erie Ferbrian, SE, MBA, M.Com dan Aldrin Herwany. SE, MM sebagai “TheMost Outstanding Research Award” berdasarkan paper hasil riset yangdipresentasikan di Global Conference in Business & Finance, yangdiselenggarakan The Institute for Business & Finance Research di USA, tigatahun berturut-turut, 2009,2010, 2012 (2011 tidak diselenggarakan).• Dr.Arief Anshory Yusuf Kembali Mengukir Prestasi: Meraih AJARE Best PaperPrize 2011. Sebelumnya, Arief Anshory Yusuf, SE, MSc PhD berhasil meraihpredikat karya ilmiah non-eksakta terbaik di <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> tahun2008 dan merupakan orang Indonesia pertama peraih The Peter NijkampResearch Encouragement Award. Award tersebut diumumkan pada the 58thAnnual North American Meetings of the Regional Science AssociationInternational & Second Conference of the Regional Science Association of theAmericas (RSAmericas), November 9-12, 2011, di Miami, Amerika Serikat.• Poppy Rufaidah, SE, PhD. dari Jurusan Manajemen terpilih sebagai DosenTeladan <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> pada Tahun 2008.• Arief Anshory Yusuf, SE, MSc PhD dari Jurusan ESP berhasil meraih predikatkarya ilmiah non-eksakta terbaik di <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> pada tahun 2008.Prestasi MahasiswaBAB VPRESTASI FAKULTASTingkat Internasional• Delegasi Unpad untuk Trus by Danone seri 7 Business InternationalCompetition 2010• Global Model United Nations 2011 Korea• Juara 1 Binus International Debate Competition 2010• Juara 1 dan 2 National Entrepreneur Competition 2011 dalam rangkaian acaraManagement Event yang diselenggarakan oleh IKAMMA FEB UGM 25-26November 2011 di UGM• M. Firlian Syaroni, (Departemen Manajemen)1st Winner of 2008 World Grand Finale Global TIC Talentrepreneur Award &Forum yang dilaksanakan oleh Global TIC Association, Taiwan, Agustus 2008 di


210 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISTaiwan.Candidate of Finalist Teams for TIC Americas Young Entrepreneur Talent &Innovation Competition, Columbia, Amerika Serikat.• Meraih medali perunggu kejuaraan Judo dalam SEAN Game di Bangkok, 2009Tingkat nasional• Juara 2 dan 3 Lomba Be Young Entrepreneur di <strong>Universitas</strong> BrawijayaMalang 22-23 Oktober 2011• Juara 1 Business College Ambassador 2010• Juara 1 Edan 2 conomic Championship Business Plan Compeititon yangdiselenggarakan oleh HMJM <strong>Universitas</strong> Diponegoro tgl 29-30 Oktober 2011th• Jaura 1 7 Trisakti Economics and Business Fair and Competition (TEBFC)• Juara 1 10th ICMSS yang diselenggarakan oleh MSS FE UI 2011• Juara 3 National Sharia Economics Business Plan Competition yangdiselenggarakan oleh Sharia Economics Student Club IPB pada tanggal 12-13November 2011 di IPB• Best Sales Performance & Best of the Best Regional AXIOO MARKETINGAWARDS 2009• Juara 1 dan Juara harapan 2 National Marketing Plan <strong>Universitas</strong> Maranatha2011• Juara 1 Economics Championship di selenggarakan oleh HIMA ManajemenUndip 2009• Lomba Business Plan Univation of <strong>Padjadjaran</strong> yang diselenggarakan oleh FTIPUnpad 2009• Juara 2dan 3 Lomba Akuntansi di UNS Solo 2010• Juara 1 dan Presenter Terbaik Invitasi Nasional Mahasiswa, Lomba InovasiPengoptimalan Sinergi Potensi <strong>Ekonomi</strong> Sosial dan Lingkungan yangBersandar pada Kearipan Lokal dan Prinsip Keberlanjutan yangdiselenggarakan oleh Kelompok Studi CSR• Juara 2 dan 3 9 ICMSS Stock Exchange Competition diselenggarakan oleh MSSFE UI 2010• Juara 3 Sharea Business Plan Competition diselenggarakan oleh team asistenFTUI UII Yogya 2010• Juara 3 Business Plan Competition Creation Unpar 2011• Juara 3 Moeslem Entrepreneur Award 2011 yang diselenggarakan oleh ROISFE Unila• Yusman Kurnia (Departemen Manajemen)Best Paper of Total Quality Management 2007, Jamsostek diraih. Prestasitersebut membawanya meraih S2 di Rikkyo Daigaku Dept College di Jepang;


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS211• Meraih beasiswa Fullbright untuk mengikuti kuliah setahun 2008/2009 diMontana State University, Bozemen, Montana Amerika Serikat,• Juara Karya Tulis Nasional.• Juara ke-3 Prasetya Mulya 2008 Marketing Plan Competition dilaksanakanPrasetya Mulya Business School, 2008.• Juara ke-2 dan ke-3, Perlombaan Simulasi Saham ICMSS <strong>Universitas</strong> Indonesia,2010• Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) / ISEGJuara III Olimpiade <strong>Ekonomi</strong> Islam Temu Ilmiah Nasional FoSSEI VIII,<strong>Universitas</strong> Udayana Bali, 2009• HIMA ESP : Kandank Ilmu “Trusted Online Reference” olehThe Best Young Danamon Young Leadership Award, Bandung, 2009• BEMThe Best Sales Performance dan The Best of The Best, AX 100 Intel MarketingAwards 2009, Purwokerto 2009• BEM FERunner up, Hyundai Genuine Idea Competition, Jakarta, 2009• BEM FEJuara Terbaik, Lomba Karya Tulis <strong>Ekonomi</strong> Islam (LKTEI) dalam Acara SevenFeat Shelter, 2009• BEMQuarter Finalis, National Debate Competition, 2009Prestasi di Tingkat <strong>Universitas</strong>• BEM FE (ISEG)Juara I, Lomba Public Speaking se-Kota Bandung, 2009• Chandra Natadipurba (Dept. Manajemen)Mahasiswa Berprestasi Peringkat I Tingkat <strong>Universitas</strong>, 2008• Tya Arizona (Departemen Manajemen)Mahasiswa Berprestasi Peringkat I Tingkat <strong>Universitas</strong>, 2009


212 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS213BAB VIKEMAHASISWAANA. POLA PENGEMBANGAN KEMAHASISWAAN (POLBANGMAWA)1) Dasar PemikiranKebijakan pendidikan tinggi dengan paradigma baru menunjukkan adanya perubahanpengelolaan perguruan tinggi yang semula bersifat sentralistik. Meskipun perguruan tinggidi Indonesia mempunyai latar belakang sejarah serta visi dan misi, pengorganisasian, danmodel kepemimpinan yang berbeda satu sama lain, namun tetap terkait pada satu tujuan.Tujuan yang diinginkan akan dicapai pada tahun 2010 adalah perguruan tinggi yang sehat,sehingga mampu berkontribusi pada peningkatan daya saing bangsa (Higher EducationLong Term Strategy - HELTS 2003 2010). Sehubungan dengan itu, maka perguruan tinggimemegang peran penting dalam pengembangan mahasiswa sebagai asset bangsa, yangpada hakikatnya mencakup:1. Pengembangan kemampuan intelektual, keseimbangan emosi, dan penghayatanspiritual mahasiswa agar menjadi warga negara yang bertanggung jawab sertaberkontribusi pada peningkatan daya saing bangsa.2. Pengembangan mahasiswa sebagai kekuatan moral dalam mewujudkan masyarakatmadani (civil society) yang demokratis, berkeadilan dan berbasis partisipasi publik.3. Peningkatan kualitas sarana dan prasarana untuk mendukung pengembangan danaktualitas mahasiswa, baik yang menyangkut aspek jasmani maupun rohani.Untuk mencapai pengembangan kemahasiswaan seperti yang dimaksud di atas dibutuhkandukungan pemerintah, perguruan tinggi, dan masyarakat dalam bentuk; peraturan,keterlibatan staf pengajar, kepedulian pimpinan, fasilitas pendukung kegiatan, danpendanaan. Keterlibatan staf pengajar perlu mendapat perhatian khusus, karenaketerlibatan mereka sebagai pembimbing/ pendamping kemahasiswaan yang duluberperan sebagai regulator dan eksekutor, kini berubah menjadi pemberdaya, fasilitatordan motivator.Dalam rangka memenuhi peran perguruan tinggi untuk mempersiapkan mahasiswa sepertiyang dikemukakan di atas, disusunlah pola pengembangan kemahasiswaan yangmerupakan rujukan bagi para pembuat kebijakan dan para pembimbing/pendampingkemahasiswaan di perguruan tinggi. Keberadaan rujukan ini menjadi penting, karena sejakbergulirnya reformasi ketatanegaraan yang disertai dengan euphoria kebebasan yangberlebihan dan cenderung tidak berkesudahan yang mengakibatkan sendi-sendi polapengembangan kemahasiswaan di perguruan tinggi terabaikan. Hal tersebut di atas terjadikarena antara lain, Polbangmawa yang diterbitkan tahun 1988 sudah tidak memadai lagiuntuk dijadikan sebagai acuan.Euphoria kebebasan yang berlebihan ini, antara lain, terlihat dari adanya sejumlahmahasiswa yang secara terbuka melakukan kegiatan di kampus dengan menggunakanatribut organisasi ekstra-perguruan tinggi, tanpa sepengetahuan/izin pimpinan perguruan


214 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIStinggi yang bersangkutan. Kegiatan semacam ini jelas merupakan pengabaian terhadapKepmendikbud Nomor 155/U/1998 tentang <strong>Pedoman</strong> Umum Organisasi Kemahasiswaan diperguruan Tinggi dan Keputusan Dirjen Pendidikan Tinggi No. 26/DIKTI/Kep/2002, tentangPelanggaran Orientasi Ekstra Kampus atau Partai Politik dalam kehidupan Kampus. Bilakondisi semacam ini terus berlangsung, maka dalam jangka panjang dikhawatirkan kampustidak lagi merupakan sumber kekuatan moral, tetapi lebih merupakan sumber kekuatanpolitik praktis.Pengembangan kemahasiswaan di perguruan tinggi yang merupakan bagi integral daripembangunan pendidikan tinggi secara menyeluruh harus merujuk pada HELTS yangdikeluarkan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. Dengan demikian, kegiatanmahasiswa di dalam kampus harus mencakup pengembangan organisasi mahasiswa yangsehat, pembinaan sumberdaya manusia yang berkualitas yang mencerminkan adanyaotonomi dalam bidang pendidikan.2) Visi dan MisiVisiMahasiswa Indonesia cerdas kompetitif.Misi1. Meningkatkan kualitas keimanan, ketaqwaan, dan moral mahasiswa.2. Mengembangkan kapabilitas intelektual mahasiswa.3. Mengembangkan mahasiswa untuk berfikir kritis, santun bermoral yang berlandaskanpada kaidah hukum dan norma akademik.4. Menanamkan rasa nasionalisme yang konstruktif sebagai warga Negara Indonesiadalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia.5. Menumbuhkembangkan kreativitas dan semangat kewirausahaan untukmeningkatkan daya saing bangsa.6. Mengembangkan idealisme dan suasana demokratis dalam kehidupankemahasiswaan.7. Meningkatkan kualitas kepemimpinan mahasiswa.8. Meningkatkan kualitas kepemimpinan lembaga kemahasiswaan dengan berorientasipada profesionalisme.3) Tujuan1. Mengembangkan kegiatan kemahasiswaan sesuai dengan visi dan misi pendidikantinggi.2. Mengembangkan penalaran dan keilmuan; penelusuran bakat, minat, dankemampuan; kesejahteraan; kepedulian sosial; dan kegiatan penunjang, berlandaskanpada kaidah akademis, moral dan etika ilmu pengetahuan serta kepentinganmasyarakat.3. Mengembangkan dan meningkatkan kualitas program dan sarana penunjangnya.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS215Program Pengembangan MahasiswaPada dasarnya, mahasiswa adalah insan akademis. Oleh karena itu, citra akademis yangharus ditampilkan oleh mahasiswa adalah citra yang mencerminkan kemampuanintelektualnya. Citra ini antara lain tampil dalam perwujudan daya nalar dan daya analisisyang kuat terutama dalam menuangkan gagasan untuk penyusunan program dan kegiatankemahasiswaan yang realistis dan berkualitas. Program pengembangan kemahasiswaandisusun mengacu pada kondisi mahasiswa saat ini serta berpedoman pada strategipengembangan kegiatan kemahasiswaan. Sebagai catatan, perlu diingatkan bahwa duniakemahasiswaan selalu mengalami perubahan dan perkembangan dari waktu ke waktu.Kegiatan dalam program pengembangan kemahasiswaan pada dasarnya dapatdikelompokkan atas:a) Penalaran dan KeilmuanProgram dan kegiatan kemahasiswaan yang bertujuan menanamkan sikap ilmiah,merangsang daya kreasi dan inovasi, meningkatkan kemampuan meneliti dan menuliskarya ilmiah, pemahaman profesi dan kerjasama mahasiswa dalam tim, baik pada jurusan,fakultas pada perguruan tinggi maupun antar perguruan tinggi di dalam dan di luar negeri.Kegiatan ini dapat berbentuk: pekan ilmiah mahasiswa tingkat nasional (PIMnas), Lombakarya tulis mahasiswa (LKTM), Pengembangan Kreativitas Mahasiswa (PKM), MahasiswaBerprestasi Tingkat Nasional (Mawapres), Presentasi Pemikiran Kritis Mahasiswa (PPKM),Co-operative education, dan kegiatan lain yang sejenis.b) Bakat Minat dan KemampuanProgram dan kegiatan kemahasiswaan yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuanmahasiswa dalam manajemen praktis, berorganisasi dan menumbuhkan apresiasi terhadapolahraga dan seni, kepramukaan, bela negara, cinta alam, jurnalistik dan bakti sosial.Kegiatan ini dapat berbentuk: Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa (LKMM),Penerbitan Kampus, Kewirausahaan dan kegiatan lain yang sejenis.c) KesejahteraanProgram yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan fisik, mental dan kerohanianmahasiswa. Kegiatan ini dapat berbentuk: Beasiswa, kantin mahasiswa, koperasimahasiswa, Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) Mahasiswa dan kegiatan lain yang sejenis.d) Kepedulian SosialProgram yang bertujuan untuk meningkatkan pengabdian pada masyarakat, menanamkanrasa persatuan dan kesatuan bangsa, menumbuhkan kecintaan kepada tanah air danlingkungan, kesadaran kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara yangbermartabat.Kegiatan ini dapat berbentuk: Pelatihan Pendidikan Pencegahan Penyalahgunaan Narkobadan Pencegahan Penyebarluasan HIV/AIDS, Pengembangan Desa Binaan, PelayananKebangsaan, Dialog Kemahasiswaan dan kegiatan lain yang sejenis.


216 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISe) Kegiatan Penunjang1. Program yang bertujuan untuk meningkatkan sikap dan kemampuan dosen dalamketerlibatannya membimbing kegiatan mahasiswa.Kegiatan ini dapat berbentuk: Pelatihan Pelatih Orientasi PengembanganPembimbing Kemahasiswaan (PP OPPEK), Pelatihan Pelatih Latihan KeterampilanManajemen Mahasiswa (PP LKMM), Pelatihan Pembimbing PendampingPenalaran Mahasiswa (PPPM) dan kegiatan lain yang sejenis.2. Program yang bertujuan untuk meningkatkan sarana dan prasarana kegiatankemahasiswaan.Kegiatan ini dapat berbentuk: Pengembangan sistem informasi kemahasiswaan,pengadaan dan pemeliharaan sarana dan prasarana kegiatan kemahasiswaandan kegiatan lain yang sejenis.B. LEMBAGA KEMAHASISWAANPROGRAM SARJANA1) Badan Eksekutif Mahasiswa<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> berdiri pada awal <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> didirikan, yaitu padatanggal 11 September 1957, bersama dengan tiga fakultas lainnya. Beberapa tahunsetelah berdirinya <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>, dibentuklah Senat Mahasiswa yangmerupakan perkumpulan mahasiswa <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>.Namun pada era Reformasi, tepatnya tahun 1998, nama Senat Mahasiswa digantimenjadi Badan Eksekutif Mahasiswa. Hal ini dilatarbelakangi oleh keterkatianantara organisasi mahasiswa dengan <strong>Universitas</strong>, terutama pihak <strong>Fakultas</strong>. SenatMahasiswa memiliki keterkaitan langsung dengan <strong>Universitas</strong>, dengan kata lain,hubungan antara Senat Mahasiswa dengan <strong>Universitas</strong> adalah jalur komando.Namun sejak berubah menjadi Badan Eksekutif Mahasiswa, jalur komandotersebut pun berubah menjadi jalur koordinasi, dan berjalan harmonis hingga saatini.Pada tahun 2007 BEM FE Unpad menjadi salah satu pelopor yang menginisiasiterbentuknya FMEI (Forum Mahasiswa <strong>Ekonomi</strong> Indonesia) yang hingga kiniberelasi dengan BEM FE <strong>Universitas</strong>-universitas lain di Indonesia, seperti<strong>Universitas</strong> Indonesia, <strong>Universitas</strong> Negeri Solo, <strong>Universitas</strong> Brawijaya, <strong>Universitas</strong>Trisakti, <strong>Universitas</strong> Andalas, dan <strong>Universitas</strong> Gajah Mada.FMEI itu sendiri merupakan sebuah forum yang melaksanakan kajian rutinmengenai permasalahan sosial politik yang dihubungkan dengan ekonomi. Hasil


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS217kajian akan diberikan dalam bentuk rekomendasi kepada pemerintah, melaluiDPR. Kajian tersebut dilaksanakan dua kali setiap tahunnya dan disertaipertemuan fisik dengan tuan rumah bergiliran di antara anggota-anggotanya. BEMFE Unpad merupakan anggota aktif yang turut berperan serta dalam setiap kajianFMEI.BEM FE Unpad pun bergabung dengan Keluarga Mahasiswa <strong>Universitas</strong><strong>Padjadjaran</strong> (Kema Unpad), yang dipimpin oleh BEM Kema Unpad, yaitu BadanEksekutif Mahasiswa yang melingkupi Unpad keseluruhannya, yang kinimengkoordinasi pula BEM seluruh Indonesia. BEM FE Unpad pun berganti namamenjadi BEM Kema Fe Unpad.Tak lama lagi, seiring dengan perubahan nama <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> menjadi <strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong>, Kema FE Unpad berencana akan berganti nama menjadi KemaFEB Unpad yang mekanismenya dilakukan melalui sidang Kema FE Unpad,sehingga ke depannya semua Lembaga Kemahasiswaan yang ada di FEB Unpadakan bisa menyesuaikan namanya, termasuk pergantian nama BEM Kema FEUnpad menjadi BEM Kema FEB Unpad.1. VisiTerwujudnya BEM Kema FE Unpad yang Produktif (Profesional, Peduli, Kreatif,Prestatif)Visi ini berasas pada perbaikan institusi untuk kebermanfaatan publik. KabinetProduktif berupaya untuk mewariskan sistem tata kelola organisasi yangterintregasi dan stabil agar fungsi eksekutif yang diembannya bisa dijalankansecara optimal dan menghasilkan kebermanfaatan yang optimal pula, baik secarahorizontal kepada masyarakat FE dan Unpad sebagai wujud bakti pada almamater,maupun secara vertikal kepada pemerintah.2. Misi1. Menjadikan BEM Kema FE Unpad sebagai role model LembagaKemahasiswaan dalam peningkatan kredibilitas dan akuntabilitas tatakelola organisasi mahasiswa di tingkat nasional2. Optimalisasi kepedulian dan pelayanan BEM Kema FE Unpad terhadapkondisi kampus, masyarakat, bangsa dan negara.3. Mendorong peningkatan kreativitas dan prestasi mahasiswa melaluiprogram-program interaktif yang inovatif


218 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISStruktur Organisasi2) Himpunan Mahasiswa AkuntansiHima Akuntansi FE Unpad didirikan di Bandung pada bulan November 1995.1. VisiMenjadikan Hima Akuntansi FE Unpad sebagai wadah pengembangananggotanya yang kontributif dan menjunjung tinggi nilai profesionalisme2. Misi• Meningkatkan tata kelola organisasi secara profesional• Meningkatkan kemampuan anggota di bidang akuntansi


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS219• Memfasilitasi anggota di bidang akademis maupun non akademis• Menjalin dan membina hubungan baik dengan pihak eksternal3. Struktur organisasi3) Himpunan Mahasiswa <strong>Ekonomi</strong> Pembangunan (ESP)1. VisiMenjadikan HIMA ESP FE UNPAD sebagai wadah pengembangan diri yangkomprehensif dan kreatif2. Misi• Komunikatif• Aspiratif• Kreatif3. Struktur Organisasi


220 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISKetua HIMAWakil Ketua HIMASekretaris IBendahara ISekretaris IIBendahara IIKoordinator BidangKeorganisasianKoordinator BidangPengembanganKoordinator BidangAspirasiInternalResearch andDevelopmentArtEksternalHuman ResourcesDevelopmentSportSocialResponsibilityReligiEntreupreneurshipInformationSystemAdvokasi


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS2214) Himpunan Mahasiswa Manajemen1. Visi“To be The Best Management Student Society in ASEAN's Region 2020”2. Misi• Mengembangkan keterampilan, pengetahuan dan perilaku dalambidang manajemen dan bisnis• Berperan aktif menjadi partner jurusan dalam mencapai visi jurusan• Meningkatkan kontribusi Hima Manjemen kepada masyarakatmanajemen• Menciptakan ikatan yang kuat dan rasa memiliki Hima Manajemenantar anggota• Membangun budaya organisasi yang kuat3. Struktur Organisasi


222 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS5) Financial Market CommunityPojok BEJ Unpad didirikan berdasarkan Nota Kesepahaman yang ditandatanganioleh direktur utama PT BEJ dan Rektor <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> pada tanggal 28September 1996 dan diresmikan pada tanggal 6 Januari 1997 oleh Rektor<strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> pada saat itu yaitu Prof.Dr.H. Maman P. Rukmana danDirektur BEJ Ibu Felia Salim.Pojok BEJ yang pada awalnya bertempat di Gedung LP3E Unpad, Jl. Cimandiri No. 6didirikan dengan maksud untuk lebih memasyarakatkan pasar modal kepadamasyarakat khususnya masyarakat akademis yang ada di perguruan tinggi. PojokBEJ Unpad ini merupakan Pojok BEJ ke lima yang didirikan setelah Kampus MM-UGM, UI, Akademi Widya Wiwaha Yogya dan Kampus USU Medan. Denganhadirnya Pojok BEJ di <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> ini diharapkan para mahasiswa danstaf pengajar serta masyarakat umum yang membutuhkan informasi mengenaipasar modal dapat memnperoleh data-data yang tersedia di pojok BEJ Unpad ini.Pembukaan Pojok BEJ di lingkungan universitas dimaksudkan sebagai salah satubentuk implementasi dari kerjasama PT BEJ dengan dunia pendidikan, yaituberupa : (1) penyediaan informasi bursa efek baik cetak maupun elektronik dan (2)lokakarya diskusi dan forum-forum lain. Tersedianya Pojok BEJ diharapkan dapatmenjadi tempat laboratorium pasar modal bagi civitas akademika kampus.Pada saat ini kepengurusan Pojok BEJ Unpad dilimpahkan kepada mahasiswa,dengan harapan agar mahasiswa dapat menggali, mengembangkan danmenerapkan ilmunya sesai dengan bidang studinya. Pojok BEJ telah berganti namadua kali, Pertama; berubah nama menjadi Stock Exchange Community (SEC),kemudian diganti lagi menjadi Financial Market Community (FMC); tujuannyaadalah untuk lebih memasyakat komponen pasar keuangan secara keseluruhan(tidak hanya dalam bentuk saham). Hingga kini nama Financial Market Communityinilah yang tetap digunakan.1. VISIMenjadi organisasi pembelajaran pasar keuangan secara menyeluruh, baik pasarmodal, pasar uang, hingga pasar derivatif, yang berjiwa entrepreneurial, dinamis,dan profesional baik bagi anggota internalnya dan mahasiswa FE Unpad secarakhusus, juga masyarakat di luar FE Unpad seperti mahasiswa di fakultas lain,komunitas pasar keuangan di universitas lain, hingga publik secara umum.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS2232. MISI1. Mengadakan kajian saham periodik2. Menyelenggarakan pelatihan maupun seminar pasar keuangan yangbekerja sama dengan institusi-institusi keuangan profesional3. Menyelenggarakan pelatihan soft skill bagi anggota4. Mengadakan program kerja lapangan seperti kunjungan perusahaan dankunjungan bursa, baik dalam dan luar negeri5. Mengelola media informasi FMC baik via situs, Facebook hingga Twitter,agar dapat selalu menyuarakan dan menginformasikan kegiatan FMC FEUnpad kepada khalayak ramai6. Menjalin komunikasi dan silaturahmi dengan komunitas-komunitasmahasiswa terkait pasar keuangan di universitas maupun institusipendidikan lainnya3. STRUKTUR ORGANISASI


224 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS6) Islamic Studies of Economics Group (ISEG)Berdasarkan catatan-catatan para pendahulu, ISEG Unpad berdiri pada bulanRamadhan tahun 1996, tanggal 21 Januari. Itu berarti bahwa ISEG Unpad adalahKelompok Studi <strong>Ekonomi</strong> Islam pertama di Indonesia.Para pendirinya adalah sebagai berikut :1. Hendri Munief, Manajemen 1992 (Ketua Dewan Syuro Permais)2. Maulana Abdulla, ESP 1992 (Ketua Permais 1995, Ketua Senat FE 1996)3. Indra Prakoso, ESP 19924. Wilson Gustiawan, Manajemen 19925. Ali Sakti, ESP 1993 (Ketua Hima ESP 1996, Presiden ISEG 1996)6. Iksan, Manajemen 19937. Dandi, ESP 19938. Wahyu RC, Akuntansi 19939. Priasto Aji, ESP 1994 (Ketua Senat 1997)10. Rahmat Hidayat, Akuntansi 1994 (Ketua Permais 1997)Sepuluh orang itu sepakat mendirikan sebuah lembaga kajian yang akan menjadiwadah diskusi rutin ekonomi Islam. Kesepakatan itu dibuat oleh sepuluh orangtersebut setelah mendengarkan presentasi Iksan tentang konsep pajak dalamIslam pada sebuah acara bermalam (mabit) di rumah adik-kakak Iksan dan Muniefdi Gegerkalong. Beberapa hari sebelumnya Iksan memang mengikuti sebuahseminar mengenai tema tersebut.Sepuluh orang ini memimpikan bahwa harus ada lembaga formal yang menjadiwadah diskusi rutin tersebut. Wilson Gustiwan mengusulkan sebuah nama: IslamicStudies of Economics Group yang kemudian diterima secara bulat mufakat olehforum, maka komunitas ini kemudian punya nama: ISEG.Ali Sakti, yang pada waktu itu baru saja lengser dari jabatan Ketua Hima ESP danmasih memegang amanah sebagai asisten dosen, mading Permais dan KetuaBidang Pendidikan Senat FE akhirnya ditunjuk menjadi Ketua Tim Pembentukandan sekaligus mengetuai lembaga yang akan berdiri. Setelah memperhatikan,menimbang dan seterusnya walaupun pada awalnya menolak, Ali Sakti akhirnyaberkata, “Saya bersedia.” Dan beliau pula yang dicatat sejarah sebagai Presidenpertama ISEG Unpad.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS225ISEG berdiri secara formal sebagai badan semi otonom yang diakui birokrat<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> pada tahun 2000. Pada saat itu, ISEG dipimpin oleh PresidentHerlas Juniar dan Vice President Luki.1. Visi:Menjadi organisasi mahasiswa ekonomi islam internasional pada tahun 2017Misi :1. Membumikan ajaran Islam pada bidang kehidupan terutamaperekonomian.2. Membina intelektualitas dan hikmah kebijaksanaan yang dilandasi nilainilaiIslam sehingga mengarah pada peningkatan kemampuanmenerjemahkan nilai-nilai keislaman dalam sistem perekonomian sertamampu mengaplikasikannya2. Struktur Organisasi7) Persaudaraan Mahasiswa Islam FE UNPADIde awal terbentuknya Permais berawal dari sekelompok mahasiswa <strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong> Unpad yang banyak berkecimpung dalam berbagai aktivitas keislaman diMasjid Kampus (Masjid Al-Jihad). Pada waktu itu belum ada sebuah lambagadakwah fakultas,yang ada hanya DKM Masjid Kampus secara umum.Berangkatdari kondisi tersebut dan niat baik untuk lebih memfokuskan tujuan da'wah, yaitumemberikan nilai-nilai Islam Khususnya di lingkungan <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad.,maka dibuatlah subuah forum atau perkumpulan yang mewadahi aspirasi-aspirasimahasiswa muslim di <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad.Awalnya hanya berupa perkumpulan kelompok kajian keislaman saja, yang


226 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISkemudian sekitar tahun 1989 diadakan loka karya mengenai pendirian suatuwadah atau forum yang lebih memperhatikan masalah-masalah da'wah keislamanyang ada di <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad.Dan Akhirnya pada tahun 1990 di jalan Cimandiri-Bandung, dikukuhkanlahkelompok kajian yang sudah terbentuk sebelumnya itu menjadi sebuah LembagaDakwah <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad. Yang diberi nama “Persaudaraan MahasiswaIslam <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad.” (Permais FE-Unpad).Pada tahun 2011, <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> berganti nama menjadi <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> dan<strong>Bisnis</strong>, sehingga kini Permais FE-Unpad berganti nama menjadi “PersaudaraanMahasiswa Islam <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong> Unpad (PERMAIS FEB-Unpad).”1. Visi“Mewujudkan PERMAIS yang PRAQTIS(Profesional, 'Amali, Qur'ani, Terbina, Inklusif, Solid)”2. Misi• Menyebarkan opini dan mewarnai masyarakat kampus dengan Syiarkeislaman• Membangun nuansa keislaman dalam kepengurusan dan masyarakatkampus• Merapihkan segala administrasi pengurus dan anggota beserta alumniuntuk keberlangsungan dakwah• Menggali dan mengembangkan potensi, minat dan bakat pengurus• Mengembangkan softskills keorganisasian, menambah tsaqofah islamiyah,dan melakukan peningkatan serta penjagaan akademik pengurus• Menjalin Sinergisitas dengan Lembaga Dakwah <strong>Fakultas</strong> (LDF) dalam naunganForum Komunikasi Dakwah <strong>Fakultas</strong> (FKDF)• Memiliki usaha yang berkesinambungan dalam menyokong terlaksananyadakwah• Menjalin hubungan baik dengan semua pihak, baik internal maupuneksternal kampus3. Stuktur Organisasi


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS227Ketua UmumKetua KeputrianSalsabilaSekretaris UmumBendahara UmumAdmisiDeputiKewirususahaanDept. KeorganisasianDept. Syi’ar & Da’wahDept. Gerak CendikiaKaderisasi &PembinaanArip PerbawaPSDMOSyiar IslamMedia IslamKajian KeilmuanKajian KeislamanJaringan & Pengabdian7) PENA BANGSA (Peduli Anak Bangsa)1. Sejarah Pena BangsaProkadisu atau yang dikenal sebagai Program Kakak Adik Asuh muncul sebagaisuatu bagian dari seluruh rangkaian kegiatan Badan Eksekutif Mahasiswakhususnya untuk Departemen Sosial sebagai wujud dari kepedulian mahasiswaterhadap anak-anak bangsa di daerah Bandung yang kurang beruntung dalammengenyam pendidikan.Kegiatan Prokadisu ini muncul pada tahun 2004-2005. Sebagai tahun pertamaProkadisu mengepakkan sayapnya di bawah kontrol Departemen Sosial BadanEksekutif Mahasiswa dengan Novi sebagai Menteri Sosial dan Ana Marianasebagai Presiden pertama Prokadisu. Ketika itu, 80 orang mahasiswa <strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong> Unpad menjadi kakak asuh dengan 25 adik asuh yang didapat dari 5sekolah dasar (SDN Tilil 1-4) dan SDN Neglasari.Proses pencarian adik asuh dilakukan dengan mendata adik-adik yang kurangmampu dari sekolah-sekolah yang dikunjungi.


228 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISProgram Prokadisu terus berjalan dan semakin berkembang pada setiapkepengurusan BEM karena animo mahasiswa terhadap kegiatan ini semakin besar.Pada tahun 2008 program prokadisu yang telah terkelola secara terstruktur inidisahkan menjadi Badan Semi Otonom (BSO) di bawah Badan Eksekutif Mahasiswa(BEM) KEMA FE UNPAD.2. VisiMenjadi organisasi sosial pendidikan yang mewadahi dan memfasilitasi anakanakkurang mampu usia wajib belajar 9 tahun dan masyarakat di wilayah kotaBandung3. Misi:1. Memberikan pendidikan informal untuk meningkatkan IQ, EQ, dan SQadik asuh2. Menumbuhkembangkan talenta adik asuh sesuai minta dan bakatnya3. Memberi bantuan dana pendidikan kepada adik asuh4. Memberikan pelatihan kewirausahaan kepada orang tua/wali adik asuhagar dapat meningkatkan kualitas hidup mereka dan keluarganya5. Menjalin hubungan baik dengan lembaga kemahasiswaan dan civitasakademika FE Unpad6. Menjalin kerjasama dengan lembaga pemerintahan, organisasi sejenis,perusahaan-perusahaan, dan pihak-pihak lain yang juga peduli dengansosial pendidikan di kota Bandung


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS2294.Struktur Organisasi dan Susunan Pengurus


230 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISBadan perwakilan mahasiswa (BPM) adalah organisasi mahasiswa yang dibentukpada saat pemberlakuan kebijakan NKK/BKK pada tahun 1978. Sejak 1978-1989,badan perwakilan mahasiswa hanya ada di tingkat fakultas bersama-sama dengansenat mahasiswa. Ada kerancuan istilah BPM dengan senat mahasiswa karenasama-sama berarti wakil. Hanya saja menurut aturan main, BPM dianggapberfungsi sebagai badan legislatif sedangkan senat mahasiswa menjalani fungsieksekutif. Akhirnya, karena ketidakjelasan fungsi BPM pada era senat mahasiswaperguruan tinggi, BPM digantikan senat mahasiswa. BPM sendiri dihapuskan.Senat mahasiswa yang tadinya badan eksekutif berubah menjadi badan legislatif.Sedangkan badan eksekutifnya dibentuk badan pelaksana senat mahasiswa, yanglantas diubah lagi menjadi badan eksekutif mahasiswa atau BEM. Istilah inibertahan hingga saat ini.1. VisiMenjadi lembaga legislatif di Keluarga Mahasiswa (KEMA) FEB Unpad yangmampu memperjuangkan hak-hak mahasiswa.2. Misi• Mewujudkan lingkungan FEB UNPAD yang demokratis, kritis, danilmiah.• Memperjuangkan hak-hak mahasiswa FEB UNPAD• Mengawasi kebijakan dan program-program BEM FEB UNPAD• Mengharmonisasikan lembaga-lembaga kemahasiswaan di FEB UNPAD3. Struktur Organisasi


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS231Futsal of Economics UNPAD atau yang biasa dikenal dengan singkatannya, yakniFUSEC UNPAD, merupakan salah satu lembaga kemahasiswaan di <strong>Fakultas</strong><strong>Ekonomi</strong> Unpad yang bergerak di bidang olahraga, futsal khususnya. Bisadikatakan saat ini FUSEC UNPAD merupakan satu-satunya lembagakemahasiswaan FE UNPAD yang bergerak di bidang olahraga yang resmi, denganadanya struktur organisasi yang jelas dari tahun ke tahun. Sebagai lembagakemahasiswaan, saat ini kedudukan FUSEC UNPAD adalah sebagai Badan SemiOtonom (BSO) dimana badan ini memiliki hak otonomi dalam organisasinya,namun masih ada pertanggungjawaban terhadap BEM serta <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> itusendiri.FUSEC yang saat ini sudah dikenal sebagai BSO di fakultas ekonomi unpad resmiberdiri pada tanggal 25 September 2005 dengan Andhika Akbar sebagaipemegang jabatan ketua Fusec yang pertama.Fusec berawal dari sekumpulan mahasiswa fe unpad angkatan 2001 dan 2002,dimana mereka memiliki hobi bermain futsal. Bermain futsal dengan menyewalapangan yang satu ke lapangan yang lainnya. Kadangkala karena kecintaanmereka pada futsal, selesai kuliah pada sore hari mereka menyempatkan waktuuntuk bermain futsal di monument(dekat kampus FE UNPAD. Namun pastinyameskipun mereka sangat cinta pada futsal dan bisa dibilang setiap harinya merekaselalu bermain futsal namun mereka tetap berpegang teguh pada kode etik yangsampai saat ini masih dipakai oleh anggota FUSEC UNPAD, yakni utamakan kuliah.Karena kecintaannya terhadap olahraga Futsal, para pelopor berdirinya organisasifutsal FE Unpad ini (Andhika Akbar,dkk) memiliki cita-cita, bahwa suatu saat timfutsal fe unpad ini bisa menjadi organiasasi di bidang olahraga yang resmi. Merekamemperjuangkan hal ini dengan berbagai cara, dimana diantaranya adalah mulaimelakukan negosiasi dengan pihak terkait, baik BEM FE UNPAD dan pihak terkaitlainnya.Alhasil pada tahun 2005 mereka menemukan titik terang. Pada tahun 2005 ketikakepengurusan BEM periode baru terbentuk, Aldi (ESP'02) yang saat itu menjabatsebagai menteri olahraga berencana membentuk sports club. Dimana SC tersebutterdiri dari tiga cabang olahraga, yaitu : Futsal, sepak bola, dan basket.Dengan adanya rencana kerja dari kementrian olahraga BEM FE dalampembentukan sports club, tentu saja para pecinta futsal di FE (Andhika Akbar dankawan-kawan) menyambut hangat rencana tersebut. Aldi mengadakanpertemuan dengan Andhika dan Frederick untuk membicarakan hal tersebut lebihlanjut, terutama mengenai wacana dan rencana pembentukan sports club cabangfutsal.


232 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISSejak saat itulah, terbentuklah Futsal of Economics( FUSEC), yang sebagaimanadikatakan di atas resmi berdiri pada tanggal 25 September 2005, dengan AndhikaAkbar sebagai ketua Fusec yang pertama. Dengan telah diresmikannya FUSEC,maka Andhika Akbar dan kawan-kawan semakin bersemangat untuk bermainfutsal dan memiliki cita-cita yang luhur untuk mempersembahkan prestasi bagi FEUnpad.Salah satu kegiatan awal yang dilakukan adalah melakukan pertandingan uji cobamelawan tim futsal FE UI dimana pertandingan diakhiri dengan skor 4-2 untukkemenangan FUSEC UNPAD. Suatu awal yang baik bagi Fusec. Dengandiresmikannya FUSEC sebagai BSO, Andika Akbar dan kawan-kawan semakin giatberlatih dengan melakukan latihan rutin setiap hari selasa yang sampai saat inimasih dijalankan, selain itu mereka juga sering mengadakan pertandingan uji cobauntuk menambah pengalaman bertanding serta peningkatan kualitas tim futsal FEUnpad ( FUSEC ) ini. Alhasil banyak prestasi yang diraih oleh para punggawa futsalFE Unpad ini.Dikarenakan prestasi yang terus berkembang , peminat yang membludak sertaprogram kerja yang meningkat maka dibutuhkan struktur keorganisasian yanglebih professional. Akhirnya diresmikanlah Fusec menjadi sebuah BSO yangdidukung oleh BEM dan Dekanat FE Unpad. Dan pada akhirnya pada tanggal 1 Juni2008 BSO FUSEC disahkan oleh PD III <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad.Dari sejak diresmikan, yakni sejak September 2005 hingga disahkan pada tanggal 1Juni 2008 hingga saat ini,(2011) BSO FUSEC telah mengalami beberapa kalipergantian kepengurusan, dengan masing masing ketua setiap periode adalahsebagai berikut :• Periode kepengurusan (2005-2006 ) : Andhika Akbar (Manajemen'02)• Periode kepengurusan (2006-2008) : Eko Anggoro (Manajemen'04)• Periode kepengrusan (2008-2009) : Teguh Pribadi (Manajemen'06)• Periode kepengurusan (2009-2010 ) : Roi Han (Manajemen'07)• Periode kepengurusan (2010-2011 ) : Mochamad Nizar Mustaqim(Manajemen'08)• Periode Kepengurusan (saat ini -2012) : Rachmaditya Arief Pradhala(Manajemen'09)Masing masing kepengurusan menggambarkan situasi, budaya organisasi, gayakepemimpinan yang berbeda, namun pada dasarnya sama dengan tujuan, yaknimenjadi organisasi di bidang olahraga futsal dengan keorganisasian yang baik dantentunya dengan pencapaian prestasi yang maksimal.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS2331. Visi :“Menjadi organisasi yang mengembangkan minat dan bakat mahasiswa FEUNPAD dalam bidang olahraga Futsal serta pencapaian prestasi yang optimal “2. Misi :• Melakukan program kerja yang mendukung terciptanya pengembangansoft skill di bidang olahraga futsal.• Menjunjung tinggi profesionalisme baik di dalam organisasi ataupun dilapangan guna tercapainya organisasi yang bergerak di bidang olah ragadengan prestasi yang baik.3. Stuktur OrganisasiPresidentSecretaryVice PresidentGeneral ManagerOrganisationalGeneral ManagerFinanceGeneral ManagerPartner & RelationHumanResourceManagerTechnicalManagerITManagerFundingManagerBudgetingManagerStudentSocietyManagerCorporate &AlumnaerelationPada tahun 1999, seiring dengan arus reformasi yang memberikan kesempatanpada pers untuk berkembang sebebas-bebasnya, dibentuklah TEPAD (Telaah<strong>Padjadjaran</strong>). Momentum reformasi tersebut dilihat oleh mahasiswa-mahasiswaFE Unpad sebagai kesempatan untuk membentuk pers mahasiswa dalam lingkupFE Unpad.


234 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISDi tahun 2007, untuk merubah citra TEPAD yang terkesan seperti media gerakan,maka nama TEPAD pun diganti menjadi KOPI (Komunitas Pers Intern) FE Unpad.Pada tahun 2009, KOPI FE Unpad menjadi salah satu inisiator terbentuknyaFopermei (Forum Pers Mahasiswa Indonesia). Hingga saat ini, anggota dariFopermei terdiri dari pers mahasiswa <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> UI, UGM, Unpad, Unair,UNJ, Undip, Unsoed, dan IKJ.1. VisiMenjadi lembaga pers mahasiswa ekonomi yang berorientasi kekaryaan.2. Misia. Membina pribadi yang ekspresif dan toleran terhadap perubahan.b. Mengembangkan potensi kreatif, keilmuan, sastra, sosial, seni, danbudaya.c. Berperan aktif dalam dunia kemahasiswaan, perguruan tinggi, dan perskampus.d. Menjadi media alternatif dalam menyapaikan informasi kepadamahasiswa.3. Struktur Organisasi KOPI 2011/2012


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS235PROGRAM DIPLOMA1) Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM)VISI"Terwujudnya paap yang inspiratif (team spirit dan inovatif) melalui gerakbersama lembaga kemahasiswaan yang harmonis, dinamis, dan sinergis gunamewujudkan kesejahteraan mahasiswa paap”MISI :1. Meningkatkan solidaritas bagi seluruh elemen paap2. Menjadi jembatan aspirasi dan mengadvokasi mahasiswa dalam halakademik dan kesejahteraan mahasiswa3. Menfasilitasi dan mengakomodasi setiap minat dan bakat mahasiswapaap dalam bidang olahraga, seni, dan budaya4. Membangkitkan rasa kepedulian sosial mahasiswa paap terhadapmasyarakat umum5. Membangun pola pikir kritis dan solutif terhadap isu yang berkembang dikalangan mahasiswaKementrian BEM D3 PAAP FE UNPAD1. Kementerian Sekretaris KabinetKementerian yang menjadi Badan Pengurus Harian bertanggung jawab atas segalabentuk hal yang bersifat administrasi dari BEM PAAP FE UNPAD, sebagai jembatanadministrasi terhadap Lembaga Kemahasiswaan yang terdapat di lingkunganPAAP, dan menjdai fasilitator BEM PAAP FE UNPAD untuk menyelesaikan urusanbirokrasi terhadap Lembaga PAAP.2. Kementerian KeuanganKementerian yang bertanggung jawab atas pengaturan kondisi keuangan di BEMPAAP FE UNPAD akan hal anggaran belanja/pengeluaran kas, penganggarankeuangan program kerja BEM PAAP FE UNPAD dalam satu periode, danberkoordinasi dengan Bendahara Umum Lembaga Kemahasiswaan di PAAP3. Kementerian Human Resource Development (HRD)Kemeneterian yang bertanggung jawab terhadap BEM PAAP FE UNPAD yangbersifat eksternal maupun internal dalam pengelolaan sumber daya manusia yangterdapat di BEM PAAP FE UNPAD, bertugas membantu presiden dan wakil presdiendalam mengelola fungsionaris BEM PAAP FE UNPAD, dan bertanggung jawab atas


236 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISsinkronisasi, koordinasi, dan mengawasi perencanaan, penyusunan, danpelaksanaan program kerja tiap departemen. Departemen yang berada dibawahkendali Kementerian HUMAN RESOURCE DEVELOPMENT (HRD) adalahDepartemen Agama, Departemen Kajian Internal, Departemen Kaderisasi.5. Departemen InternalDepartemen yang concern menangani Sumber Daya Manusia ( SDM ) di internalBEM PAAP FE UNPAD, membuat planning,organizing,actuating,dan controllinguntuk kinerja pengurus BEM, menjadi stabilitaror motivasi, serta menjaga suasanakekeluargaan di dalam BEM dan bertanggung jawab atas kinerja anggota BEMPAAP FE UNPAD melalui bidang pengembangan dan bidang evaluasi6.Departemen KaderisasiDepartemen yang menangani segala hal yang berkaitan dengan usahapengoptimalan kinerja Tiap Departmen dan Lembaga Kemahasiswaan yang ada diPAAP FE- Unpad lewat pelatihan dan assessment serta melakukan pembinaan danpengembangan mahasiswa PAAP melalui pelatihan kepemimpinan,entrepreunership, dan sebagainya guna menghasilkan sumber daya mahasiswayang handal dalam hal manajerial, organisasi kemahasiswaan dan kepemimpinandengan mengutamakan prinsip-prinsip berkeseimbangan7. Departemen AgamaDepartemen yang concern menangani dan melakukan segala hal yang berkaitandengan kegiatankegiatan keagamaaan sebagai upaya untuk membentuk,menjaga, meningkatkan serta mengawasi stabilitas spiritualitas dari sumber dayamanusia kabinet agar tetap balance dengan membuat sistem pemeliharaan,peningkatan kualitas, dan penilaian8. Kementerian PendidikanKementerian yang bertanggung jawab atas penumbuhkembangan pontensiakademik dari mahasiswa PAAP dan berkontribusi langsung denganmengadvokasi permasalahan akademik, mengapresiasi mahasiswa yangberprestasi, melakukan pengembangan akademik melalui study club danmemberikan iformasi akademik kepada mahasiswa yang dikeluarkan lembagaPAAP.9. Kementrian Minat dan BakatKementerian yang bertanggung jawab atas pengembangan potensi, minat danbakat mahasiswa dalam bidang seni dan olahraga, apresisasi terhadap budaya


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS237daerah dan nasional melalui event-event pelatihan maupun kegiatan lain yangdapat merangsang kreativitas.10. Kementerian Kesejahteraan MahasiswaKementerian yang bertanggung jawab menangani dan berhubungan dengansegala sesuatu yang menyangkut dan memelihara kesejahteaan mahasiswa itusendiri. Kesejahteaan Mahasisiwa itu penting dengan adanya BEM PAAP FEBUNPAD dan didalamnya terdapat departemen ini yang diharapkan membantumahasiswa dalam berbagai permasalan yang muncul seperti sarana danprasarana, beasiswa dan berupaya untuk pengadvokasian mahasiswa yangbermasalah dengan biaya pendidikan yang dapat berakibat terjadinya penurunanefektifitas akademis maupun non-akademis mahasiswa yang bekerjasama denganBPM PAAP FE UNPAD. Selain itu departemen KESMA sebagai media danmenampung aspirasi mahasiswa-mahasiswa.11. Kementerian Pengabdian kepada MasyarakatKementerian yang bertanggung jawab atas penumbuhkembangan potensikontribusi sosial mahasiswa Unpad dan kontribusi langsung mahasiswa PAAP kemasyarakat pada umumnya dan masyarakat sekitar Unpad (kampus di kawasanmanapun) pada khususnya berupa pengembangan dan pemberdayaanmasyarakat mandiri, bantuan sosial,aksi cepat tanggap penanggulangan bencana12. Kementerian Kajian StrategisKementerian yang bertanggung jawab atas kajian kebijakan-kebijakan kampus,daerah, nasional maupun internasional yang berkaitan dengan mahasiswamaupun publik secara luas yang akan, sedang, maupun telah ditetapkan olehbirokrat, kemudian melakukan penyikapan, pencerdasan, perjuangan hak-hakmahasiswa maupun rakyat luas, serta pengawasan kebijakan-kebijakan tersebutbekerja sama dengan kementerian lain di BEM PAAP FE Unpad13. Kementrian Komunikasi dan InformasiKementerian yang bertanggung jawab atas penyebarluasan informasi, sosialisasiBEMPAAP FE Unpad, pengelolaan media komunikasi dan informasi BEM PAAP FEUnpad kepada publik pada umumnya dan mahasiswa Unpad pada khususnya,pemrakarsaan penerbitan media kampus yang dinamis dan objektif terhadapkondisi di PAAP.


238 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS2). Himpunan Mahasiswa Akuntansi Program D3 (HIMAKU)HIMAKU adalah Lembaga Kemahasiswaan Program Studi Akuntansi PAAP untukMenampung Aspirasi Mahasiswa dalam mengembangkan dan meningkatkankemampuan pribadi dan organisasi dengan melakukan berbagai agenda kegiatandalam bidang intelektual akademik dan sosial kemasyarakatan dengan orientasipada pengembangan intektual akademik dan kompetensi akuntansi.HIMAKU PAAP FEB-UNPAD didirikan di Bandung pada tahun 1976, berlokasi dikampus <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> jalan Dipati Ukur No. 35 Bandung.Visi1. Menumbuhkan dan mengembangkan rasa cinta almamater, bangsa dannegara serta turut mengupayakan terwujudnya Tri Dharma PengurusTinggi, yaitu Pendidikan, Penelitian dan Pengembangan, dan Pengabdiankepada Masyarakat.2. Menyalurkan dan mengembangkan potensi serta kreatifitas MahasiswaAkuntansi dalam kegiatan positif yang nyata.3. Meningkatkan profesionalisme Mahasiswa Akuntansi dalam berbagaibidang khususnya akademik.Misi1. Menjaga keutuhan HIMAKU PAAP FEB-UNPAD2. Memberikan kesempatan bagi Mahasiswa Akuntansi untuk menyalurkanide dan pemikiran positif melalui jalur kegiatan intrakulikuler dan atauekstrakulikuler.3. Mempersiapkan kader-kader terbaik dengan pengarahan dan bimbinganmelalui program kegiatan.4. Merencanakan, mengkoordinir, mengawasi, dan mengevaluasi programprogramkegiatan.5. Menjalin dan membina hubungan komunikasi dan informasi antaraMahasiswa, Lembaga Kemahasiswaan lainnya, Badan Institusi, danMasyarakat.3). Himpunan Mahasiswa Marketing D3 (Himmark)HIMMARK (Himpunan Mahasiswa Marketing) adalah sebuah organisasi seluruhmahasiswa marketing, pada dasarnya setiap mahasiswa aktif yang menempuhkuliah di jurusan marketing merupakan anggota / keluarga besar HIMMARK.Namun pada pelaksanaannya rutinnya, HIMMARK memiliki anggota aktif yangbertugas sebagai pengurus HIMMARK sendiri. Para pengurus tersebut sudahmengikrarkan janjinya sebagai pelayan dan pemenuh aspirasi bagi mahasiswa


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS239marketing, untuk itu kami dari HIMMARK akan terus berusaha berkerja keras danbekerja cerdas demi memajukan jurusan marketing Dengan slogan; yang kamimiliki yang biasa kami sebut dengan TRI AMUNISI yaitu: LOYALITAS, KOORDINASI,KONTRIBUSIVisi:a. Menumbuhkan dan mengembangkan rasa cinta almamater serta turutmengupayakan terwujudnya Tri Dharma perguruan tinggi.b. Mengembangkan sikap-sikap profesional marketing.c. Mengembangkan, mengarahkan, dan mewujudkan potensi mahasiswadalam kegiatan nyata.Misi:1. Memberikan kesempatan-kesempatan yang optimal bagi berkembangnyakemampuan-kemampuan positif melalui jalur kegiatan kurikuler.2. Memenuhi kebutuhan-kebutuhan utama mahasiswa marketing dalambidang akademis, minat dan bakat mahasiswa, kaderisasi, dana usaha.3. Mempersiapkan perencanaan program, pengaruhnya dan bimbinganserta evaluasi terhadap pelaksanaan program kegiatan mahasiswa.4. Mengkoordinir program-program kegiatan mahasiswa.5. Membina forum komunikasi dan informasi.4.) Himpunan Mahasiswa <strong>Bisnis</strong> Internasional D3 (Himabi)Divisi HRDDivisi HRD adalah divisi yang bertugas mencari SDM (sumber daya Manusia) bagiHimpunan Mahasiswa <strong>Bisnis</strong> Internatsional dalam mengerjakan setiap programkerja yang dilaksanakan. HRD juga bertugas untuk menjaga mental juga semangatkerja semua staff Himpunan Mahasiswa <strong>Bisnis</strong> Internatsional, HRD juga bertugasmenyeleksi para anggota Himpunan Mahasiswa <strong>Bisnis</strong> Internasional yang baruuntuk dimasukan kedalam Divisi mana yang cocok bagi pengembangan dirianggota tersebut. Program Kerja 1. Masa Pengenalan Kampus (ospek) 2. MalamKeakraban 3. Open Recruitment 4. Musyawarah Besar 5. Malam Keakraban PAAPDivisi AkademikDivisi ini melaksanakan juga membuat berbagai program kerja yang bersifatakademik bagi mahasiswa Paap FEB <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>. Dengan programkerja yang bersifat akademik ini di harapkan dapat membantu meningkatkanprestasi mahasiswa Paap FEB Universits <strong>Padjadjaran</strong> dala, bidang akademik. Kamimemiliki program kerja andalan kami yang bersifat umum untuk semua


240 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISmahasiswa Paap FEB <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong>. Program Kerja 1. Stadium General2. Entrepreneurship and Art Talk Show 3. Introduce <strong>Bisnis</strong> Internasional To SeniorHigh School 4. Stadium GeneralDivisi SosbiDivisi Sosbi adalah divisi yang bersifat dan bertugas memberikan kepadamahasiswa <strong>Bisnis</strong> Internasional maupun mahasiswa PAAP FEB <strong>Universitas</strong><strong>Padjadjaran</strong> fasilitas yang bersifat membantu di bidang sosial. Program Kerja 1.Buka Bersama mahasiswa <strong>Bisnis</strong> Internasional 2. Sahur On The Road mahasiswa<strong>Bisnis</strong> Internasional 3. Bantuan Bencana Alam :Divisi BinerBiner adalah divisi yang bertugas dan bersifat mencari dana bagi kelangsunganHimpunan Mahasiswa <strong>Bisnis</strong> Internasional agar dapat menjalankan programkerjanya dengan lancar. Biner juga bertugas memberikan binaan bagi mahasiswa<strong>Bisnis</strong> Internasional dalam bidang bisnis dan entrepreneurship dengan workshopmaupun praktik entrepreneur. Program Kerja 1. Bee Club 2. Dana usaha kas 3.Dana usaha Program kerjaDivisi KomdesDivisi ini adalah divisi bersifat publikasi, komunikasi dan juga desain bagi programkerja maupun info-info yang bersangkutan dengan Himpunan Mahasiswa <strong>Bisnis</strong>Internasional agar diberitahukan kepada khalaya umum bahwa Himpunan <strong>Bisnis</strong>Internasional sedang mengadakan suatu acara Program Kerja 1. Mading <strong>Bisnis</strong>Internasional 2. Publikasi Setiap Program kerjaDivisi Olahraga dan SeniDIvisi Sport & Art adalah divisi yang bersifat dan bertugas bagi mahasiswa <strong>Bisnis</strong>Internasional maupun mahasiswa PAAP FEB universitas <strong>Padjadjaran</strong> untukmemberikan fasilitas olah raga maupun dalam bidang penyaluran seni bagimahasiswa. Program Kerja 1. Futsal BI 2. Futsal PAAP5.) Forum Studi islam D3 (FOSI)Visi“Menjadikan FOSI sebagai organisasi dakwah yang kontributif, Kualitatif danProfesional, serta meningkatkan nuansa kampus yang islami “Definisi kontributif: sebagai sarana peningkatan kualitas ilmu dan amal yang


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS241dapat dirasakan manfaatnya secara langsung maupun tidak langsung olehmasyarakat khususnya PAAPDefinisi Kualitatif : mencetak kader-kader fossi yang berkepribadian muslim yangberakhlakul karimah sehingga mampu untuk berperan aktif dalam menegakkansyiar islamDefinisi professional : dapat menjalankan gerak dakwah di dalam maupun diluarkampus sesuai dengan SOP FOSI.MISI1. Mempererat ukhuwah islamiyah antar anggota FOSI2. Mempererat ukhuwah islamiyah baik antar sesama Lembaga Dakwahmaupun Lembaga Kemahasiswaan lainnya.3. Meningkatkan kemampuan anggota baik dari tsaqofah islamiyah maupunilmu yang bersifat umum4. Menjalin ukhuwah islamiyah yang lebih kuat dengan setiap kalangan baikdi dalam maupun diluar kampus5. Meningkatkan citra fosi sebagai Lembaga Dakwah <strong>Fakultas</strong> dengan carapemaksimalan kontribusi kepada masyarakat khususnya PAAP6. Mengibarkan bendera dakwah dalam bentuk syiar islam yang dapatdinikmati dan dirasakan manfaatnya oleh seluruh kalangan7. Mengoptimalkan pemanfaatan segala sarana penunjang dakwah yangtersediaC. FASILITAS KEGIATAN KEMAHASISWAAN<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> <strong>Universitas</strong> <strong>Padjadjaran</strong> mempunyai beberapa fasilitas untukmenunjang kegiatan kemahasiswaan. Beberapa fasilitas tersebut diantaranyaadalah:1. Ruang Kegiatan Mahasiswa (RKM)Merupakan sebuah ruangan tempat terpusatnya kegiatan kemahasiswaan di<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>. Ruangan menjadi ruangan bagi Badan Eksekutif Mahasiswa(BEM), Badan Perwakilan Mahasiswa (BPM) dan para Badan Semi OtonomMahasiswa (BSO).2. Student CenterBertempat di lantai dasar gedung C (Hall C). Ruangan ini memiliki kantin, tokobuku dan fasilitas komputer dengan akses internet yang dikelola oleh


242 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISmahasiswa. Himpunan Mahasiswa Akuntansi, <strong>Ekonomi</strong> Pembangunan danManajemen mempunyai pusat kegiatan di Student Center, sehingga ruanganini merupakan tempat berbagai kegiatan mahasiswa dan tempatberkumpulnya mahasiswa.3. Ruang Kegiatan Mahasiswa (RKM)Merupakan sebuah ruangan tempat terpusatnya kegiatan kemahasiswaan di<strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>. Ruangan menjadi ruangan bagi Badan Eksekutif Mahasiswa(BEM), Badan Perwakilan Mahasiswa (BPM) dan para Badan Semi OtonomMahasiswa (BSO).4. Student CenterBertempat di lantai dasar gedung C (Hall C). Ruangan ini memiliki kantin, tokobuku dan fasilitas komputer dengan akses internet yang dikelola olehmahasiswa. Himpunan Mahasiswa Akuntansi, <strong>Ekonomi</strong> Pembangunan danManajemen mempunyai pusat kegiatan di Student Center, sehingga ruanganini merupakan tempat berbagai kegiatan mahasiswa dan tempatberkumpulnya mahasiswa.D. IKAFE UNPADIkatan Alumni <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong> (IKAFE) UNPAD merupakan wadah bagialumni program D3, S1, S2, dan S3 FEB UNPAD untuk berkarya dan memberikandukungan bagi dunia pendidikan dan kemasyarakatan.IKAFE mendorong segenap alumni untuk memberikan kontribusi positif bagikemajuan almamater FEB UNPAD serta bagi kemajuan bangsa Indonesia padaumumnya.Visi FEB UNPAD untuk menuju <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> dan <strong>Bisnis</strong> berkelas dunia, sertamisi untuk menghasilkan lulusan yang unggul dan berwawasan global, perlumendapatkan support dari para alumni sebagai bagian dari keluarga FEB UNPAD.Selama ini FEB telah memberikan kesempatan bagi alumni untuk memberikansumbangsih dalam peraihan visi tersebut. Antara lain, dalam program AlumniGoes to Campus, magang di industri, menjadi nara sumber bagi riset-risetakademik, memberikan pelatihan dan seminar,memberikan input bagi


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS243pengembangan kurikulum, pengoptimalan Career Development Centre di FEBUNPAD dan lain sebagainya.IKAFE mengundang segenap alumni untuk melakukan registrasi pendataan alumniserta memberikan informasi mengenai kegiatan-kegiatan kealumnian yangdilakukan, guna mempererat tali silaturahmi antar alumni maupun antara alumnidan almamater tercinta.1. Susunan Pengurus Ikatan Alumni FEB UNPAD 2010 2014Pelindung :Dekan <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> UnpadKetua IKA UnpadDewan Penasehat Senior:1. Iwan Prawiranata2. Robby Johan3. Omay K. Wiraatmadja4. Nugraha Besoes5. Dadan R. Nurdin6. Haryono Umar7. Tito Sutalaksana8. Budi Mulya9. Erry Riyana Hardjapamekas10. Sutyastie Remi11. Maulana Ibrahim12. Mansyur Ahmad13. Sapta Nirwandar14. Megananda Daryono15. Aas Asikin Idat16. Amri Zaman17. Muhammad Afdal Bahauddin18. Deddy S Koesmana19. Wiyas Yulias Hasbu20. Abdul Rachman21. Sudiro Asno22. Achirina Soetjitro


244 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS23. Moermahadi24. Murtedjo25. Ahmad Nurhani26. Gunarni27. MS Hidayat28. Hidayat29. Fajar SofyanDewan Penasehat Muda:30. Wibowo S. Wiryawan31. Tommy Soetomo32. Ilya Afianti33. Erik S. Wardhana34. Zas Ureawan35. Yudi Krisnandi36. Deden Riyadi37. Armand Hermawan38. Peni HarijantoKetua:Achmad Tossin Sutawikara 76Ketua Harian:Muhamad Ismiransyah M. Zain 82Bendahara:1. Daly Mulyana 872. Kiki Lukmanul Hakim 98Sekjen/Sekertariat:1. Azwan Martin 902. Erie Febrian 913. Lina4. Ariaguna Bagus Akilla 001. Bidang Hubungan Almamater:1. Dadan Gunawan M. Syawal 92 (Ketua Bidang)2. Tenny Rusdi 843. Budiono 85


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS2454. Asep Sukma Ibrada 875. Sulaeman Rahman 872. Bidang Hubungan Alumni1. Librato El Arif 86 (Ketua Bidang)2. Illiana Arifiandi 793. Yudi 794. Arif Nurahman 825. Alamsyah 876. Heriyaldi 057. Emil Edhie Dharma 928. Koesnandar 929. Riza Hamzah 9010. Barli 9611. Adang Setia 043. Bidang Hubungan Lembaga dan Profesi :1. Taufik Sidik (Ketua Bidang)2. Yogi 863. Humbul Kristiawan 934. Vidi Nur Ma'rufi 885. Adang Kurnia 856. Yon Arsal 917. Nunuy Nurafiah 814. Bidang Pengembangan Karir, Pendidikan dan Wirausaha1. Muhammad Syahrial 82 (ketua Bidang)2. Edi Siswanto 85 BI3. Asep Mulyana 984. Ficky Chikara 955. Chairil Shani 806. Iman 797. Deni Fadjar 908. Ike Harni 929. Nurullita Berlianti 9310. Emil Edhie Dharma 925. Bidang Fundraising dan Management:1. Ardiansyah Chaniago 85 (Ketua Bidang)2. Iman Rahman 90


246 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS3. Budi Chaniago 904. Fajar Rahman 895. Irwan Abdullah 926. Syamsir 857. Rizal Diansyah 908. Dulas Meinam 869. Yudi Rizkyardie Darun 0610. Poppy Sofia K 826. Bidang Humas dan Publikasi :1. Ahmad Iskandar 86 (Ketua Bidang)2. Firman Djatnika 893. Darmawan Sepriyosa 904. Muhammad Ihsan 845. Farhan 886. Nico Siahaan 887. Daan Arya 888. Mery Citra Sondari 017. Bidang Pengabdian Masyarakat:1. Ahmad Selamet Salmon 81 (Ketua Bidang)2. Ahmad Juwaini3. Fitriyah Abu Bakar 904. Heru Subroto 845. Dewina 856. Wawan Hermawan 927. Wahyu Agung Permana 92


LAMPIRAN 1.FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS247Daftar Dosen Tetap Per DepartemenA. Daftar Dosen Departemen Akuntansi1. Prof. Dr. Azhar Susanto, S.E., M.Buss., Ak2. Prof. Dr.H. Moh. Wahyudin Zarkasyi, S.E, M.S., Ak3. Dr. Srihadi Winarningsih, S.E, M.S., Ak4. Prof. Dr. Hj. Winwin Yadiati, S.E, M.S., Ak5. Prof. Dr. Hj. Ilya Avianti, S.E, M.S., Ak6. Prof. Dr. Sri Mulyani NS, S.E, M.Si, Ak7. Dr. H. Harry Suharman, S.E, M.A., Ak8. Dr. H. Memed Sueb, S.E, M.S, Ak9. H. Hazainsyah, S.E, M.S, Ak10. Edi Jaenudin, S.E, Ak., M.Si11. Dr.Hj. Poppy Sofia Koeswayo, S.E, M.Sc.,Ak12. Dr. Hj. Nunuy Nur Afiah, S.E, M.S., Ak13. Dr.Hj. Roebiandini Soemantri, S.E, M.S., Ak14. Hj. Euis Nurhayati, S.E, Ak., M.Si.15. Hj. Sri Mulyani, S.E, M.S., Ak16. Dr. Kandi Sofia Senastri, S.E, M.A., Ak17. Dr. Djuminah, S.E, M.S., Ak18. Selly Herdianti,S.E, M.S., Ak19. Dr. MM Nanny Dewi, S.E, M.Comm., Ak20. Iman Sarwoko, S.E, Spec.Lict, Ak21. H. Dadang Bunyamin, S.E, MBA, Ak22. Djoemarma, S.E, MBA, Ak23. Dr. Hj. Tettet Fitrijanti, S.E, M.Si, Ak.24. Evita Puspitasari, S.E, M.Si, Ak25. Hj. Prima Yusi Sari, S.E, Ak, M.E.26. Cahya Irawady, S.E, M.Si, Ak27. Muhammad Dahlan, S.E, Ak., M.Acc28. Hj. Dini Rosdini, S.E., M.Si, Ak29. Hamzah Ritchi, S.E.Ak., M.BIT30. Sugiono Poulus, S.E,M.BA,Ak31. Gia Kardina Prima Amrania, S.E., M.Acc., Ak32. Trireksani, S.E, M.Acct., Ak33. Syaiful Rachman Soenaria, S.E, Ak., M.T34. Ivan Yudianto, S.E., M.Si, Ak35. Devianti Yunita H., S.E,M.T.,Ak.


248 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS36. Ersa Tri Wahyuni, S.E.,M.Acc.,CPMA37. H. Citra Sukmadilaga, S.E.,M.BA, Ak38. Nyi Raden Handiani Suciati, S.E.,MM.,Ak39. Fury Khristianty, SE, MAk., Ak.40. Indri Yuliafitri, SE, MSi.41. Gufron Syarif, S.E, MBit., Ak42. Reza Mohamad Zulkarnaen, S.E.,M.Si.,Ak43. Sofik Handoyo, S.E,Ak., MSBS44. Zaldy Adrianto, S.E,Ak.45. Sony Devano, S.E,M.Ak,Ak.46. Rilya Aryancana,S.E.,M.Sc.,Ak47. Dede Abdul Hasyir, S.E.,Ak.,M.AkB. Daftar Dosen Departemen Ilmu <strong>Ekonomi</strong>1. Prof. Dr. H. Nen Amran, S.E, M.Ec.2. Prof. Dr.Hj. Sutyastie Soemitro Remi, S.E., M.S3. Prof. Dr. Hj. Rina Indiastuti, S.E, M.SIE4. Prof. Armida S. Alisjahbana, S.E, MA., Ph.D5. Nury Effendi, S.E, M.A., Ph.D6. Dr. Drs. Mamat R. Irmansyah, S.E, M.S.7. Suryaningsih A. Don, S.E, M.Si.8. Kodrat Wibowo, S.E., Ph.D9. Rd. Muhamad Purnagunawan, S.E, M.T., Ph.D10. Rudi Kurniawan, S.E, M.Si11. Ekki Syamsulhakim, S.E, M.Appl.EC.12. Wawan Hermawan, S.E, M.T.13. Arief Ramayandi, S.E, M.Ec., Ph.D14. Dr. Ir. Bagdja Muljarijadi, S.E., M.S15. Arief Anshory Yusuf, S.E., M.Ec., Ph.D16. Budiono, S.E, M.A., Ph.D17. Harisdiana, S.E.18. Dini Indrawati, S.E, M.E.19. Endang Taufiqurahman, S.E, M.T20. Dr. H. Achmad Kemal Hidayat, S.E, M.Sc.21. Suparmo, S.E, M.S.22. Harlan Dimas, S.E, M.A23. Mohamad Fahmi, S.E, M.T., Ph.D24. Fitri Hastuti, S.E., M.Si25. Dr. Ferry Hadiyanto, S.E, M.A.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS24926. Cupian, S.E., M.T.27. Adhitya Wardhana, S.E,M.Si28. Bayu Kharisma, S.E, M.M. M.E.29. Yayan, S.E,M.Si30. Maman Setiawan, S.E.,M.T31. Amelia Hayati, S.Si.,MT.32. Arief Bustaman, S.E.,M.IB, M.Ec(adv)33. Pipit Pitriyan, S.E.,M.Si34. Anhar Fauzan, SE, ME35. Adiatma Yudistira MS, SE.,ME.Con.,St36. Ahmad Komarulzaman, SE, MSc37. Viktor Pirmana, S.E.,M.Si38. Alfiah Hasanah, S.E.,M.Ec39. Heriyaldi, S.E.,M.E40. Ari Tjahyawandita,S.E.,M.S.41. Eva Ervani, S.E.,M.Si42. Yuni Andari, S.E.,M.Si43. Ronnie Rahman Nataatmadja, S.E., M.AC. Daftar Dosen Departemen Manajemen dan <strong>Bisnis</strong>1. Prof. Dr. Sucherly, S.E, M.S2. Prof. Dr. Hj .Dwi Kartini, S.E, Spec.Lict3. Prof. Dr. H. Yuyus Suryana, S.E, M.S4. Prof.Dr. Hj. Ernie Tisnawati Sule, S.E, M.Si5. Prof. Dr. Hj. Ina Primiana F.M, S.E, M.T6. Hj. Joeliaty, S.E,M.S7. Dr. Dra.Hj. Yevis Marty Oesman, M.P8. Dr. Hj. Imas Soemaryani, S.E, M.S9. Dr. Hj. Hilmiana, S.E, MBA10. Dr. H. Sulaeman Rahman Nidar, SE.,M.BA11. Drs. H. Sutisna, M.Si.12. Dr. R. Arief Helmi, S.E,M.Si13. Hj. Meydia Hasan, S.E.,M.S14. Dian Masyita, S.E,M.T15. H. Nugroho Djati Satmoko, S.E, M.SIE16. Hj. Ratna Komara, S.E, M.T17. Siti Noni Evita, S.E, M.S18. Hj. Sri Djatnika, S.E, M.Si19. Asep Mulyana, S.E,MCE.


250 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS20. Mokhamad Anwar, S.E,M.Si21. Popy Rufaidah, S.E, MBA.,Ph.D22. Dr. R. Rina Novianty, S.E,M.Si.23. Dr. Hj. Umi Kaltum, S.E, M.S.24. Hj. Diana Sari, S.E,M.MGt.Ph.D25. Yudi Aziz, S.E,S.S.T,M.T.Ph.D26. Kurniawan Saefullah, S.E, M.Ec.27. Dr. Rachmat Sudarsono, S.E,M.Si.28. Erie Febrian, S.E,M.Com.Ph.D29. H. Yunizar, S.E, M.Sc.Ad, Ph.D30. Aldrin Herwany, S.E.,M.M31. Dr. Wa Ode Zusnita Muizu, S.E.,M.Si32. Dr. H. Martha Fani Cahyandito, S.E., 'M.Sc.33. Vita Sarasi, S.E,M.T34. Ir. Yogi Suherman, S.E,M.M.35. Rita Komaladewi, S.P, M.M.36. Merita Bernik, S.Si,M.T.37. Dina Sartika, S.E., M.Si38. Arie Widyastuti, B.Buss, M.IB39. Erman Sumirat, S.E.,Ak, M.Buss40. Merry Citra Sondari, S.E,M.M.41. Budi Harsanto, S.E.,M.M42. Irawan Febianto, S.IP., M.Mgt43. Dika Jatnika, S.Si.,MT44. Layyinaturrobaniyah, S.E.,M.Si45. Sunu Widianto, S.E., M.Si46. Akuat Supriyanto, S.S.,MBA47. Dr. R. Thomas Budhyawan Yudha, 'M.M.,Ir.48. Adhi Prapaskah Hartadi, S.E.M.BA49. Aditya Salya, S.E,MBA.


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISLAMPIRAN 2.Sarana dan Prasarana <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong> Unpad251A. Gambaran Umum Gedung dan Ruang di <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>No Jenis Ruangan Satuan/Unit Luas (M2) Kondisi1 Kantor 80 2897.67 B2 Kuliah 63 3438.31 B3 Laboratorium 7 590.7B4 Perpustakaan 3 1058.93 B5 Dosen 3 116.2 B6 Jurusan 1 121 B7 Rapat 4 67.15 B8 Sidang 8 166.43 B9 Seminar/ RSG 6 871.11 B10 TBPK 1 17.92 B11 UKM 4 879.5 B12 Gudang 4 104 BB. Luas Gedung dan Ruang di <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>1. Gedung Administrasi DekanatJumlah Gedung : 1Jumlah Lantai : 2Jumlah Ruangan : 24Lokasi : Jl. Dipati Ukur No.35 BandungNo Lantai Nama Ruangan Peruntukan Luas (m2) Kondisi1 Lantai I SBA SBA 103.95 B2 Pengadaan Pengadaan 34.65 B3 Dosen Dosen 70 B4 Rapat Jurusan Rapat Jurusan 9.9 B5 Mushola Mushola 4.95 B6 Ketua Jur. Manajemen Ketua Jur. Manajemen 24.38 B7 Ketua Jur. Akuntansi Ketua Jur. Akuntansi 23.31 B8 Ketua Jur. IESP Ketua Jur. IESP 18.72 B


252 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISNo Lantai Nama Ruangan Peruntukan Luas (m2) KondisiLantai II9Sekretaris Dekan Sekretaris Dekan 18 B10 Dekan Dekan 331 B11 Pembantu Dekan III Pembantu Dekan III 25 B12 Server Server 12.25 B13 Ketua Departemen AK Ketua Departemen AK 12.25 B14 Keuangan PUMK Keuangan PUMK 8.75 B15 Sifa Sifa 10.8 B16 Pembantu Dekan II Pembantu Dekan II 14.85 B17 Stap PD II Stap PD II 7.92 B18 Ketua Departemen ESP Ketua Departemen ESP 12.25 B19 Ketua Departemen MGT Ketua Departemen MGT 12.25 B20 Transkrip Transkrip 8.75 B21 Staf PD I Staf PD I 10.8 B22 TPBK TPBK 7.92 B23 TU TU 96 B24 Gudang Gudang 10 BMusholaMushola1. Gedung AJumlah Gedung : 1Jumlah Lantai : 3Jumlah Ruangan : 17Lokasi : Jl. Dipati Ukur No.35 BandungNo Lantai Nama Ruangan Peruntukan Luas (m2) Kondisi25 Lantai I Mushola Mushola Putra 31 B26 A.1.1 Ruang Kuliah 62 B27 A.1.2 Ruang Kuliah 62 B28 A.1.3 Mushola Putra 31 B29 A.1.4 R. Dosen 31 B30 A.1.5 Ruang Kuliah 62 B31 A.1.6 Ruang Kuliah 62 B32 Lantai II A.2.1 Lab Kom Ak 94.16 B33 A.2.2 Lab Kom ESP 62 B34 A.2.3 Lab. Kom Statistis 62 B35 A.2.4 R. Rapat/ Sidang 94.16 B36 Lantai III A.3.1 R. Praktika Manual 62 B37 A.3.2 R. Praktika Manual 31 B38 A.3.3 Ruang Kuliah 62 B39 A.3.4 Ruang Kuliah 62 B40 A.3.5 Teknisi Komputer 31 B41 A.3.6 Ruang Kuliah 62 B42 A.3.7 Lab. Kom Manajemen 62 B


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS2533. Gedung BJumlah Gedung : 1Jumlah Lantai : 3Jumlah Ruangan : 9Lokasi: Jl. Dipati Ukur No.35 BandungNo Lantai Nama Ruangan Peruntukan Luas (m2) Kondisi43 Lantai I B.1 Multimedia44 Lantai II B.2.1 Ruang Kuliah 60 B45 B.2.2 Ruang Kuliah 60 B46 B.2.3 Ruang Kuliah 48 B47 B.2.4 Ruang Kuliah48 B48 Lantai III B.3.1 Ruang Kuliah 60 B49 B.3.2 Ruang Kuliah 60 B50 B.3.3 Ruang Kuliah 48 B51 B.3.4 Ruang Kuliah 48 B4. Gedung CJumlah Gedung : 1Jumlah Lantai : 4Jumlah Ruangan : 18Lokasi: Jl. Dipati Ukur No.35 BandungNo Lantai Nama Ruangan Peruntukan Luas (m2) Kondisi52 Lantai I Studen Senter Kegiatan 653.72 B53 HIMA S1MahasiswaHIMA50.34 B54 HIMA D3HIMA40.32 B55 Lantai II C.2.1Adm Pasca 41.18 B56 C.2.2 Ruang Kuliah 61.49 B57 C.2.3 Ruang Kuliah 64.13 B58 C.2.4 Ruang Kuliah 71.28 B59 C.2.5 Ruang Kuliah 72 B


254 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISNo Lantai Nama RuanganPeruntukanLuas (m2)Kondisi60 Lantai III C.3.1 Ruang Kuliah 41.18 B61 C.3.2 Ruang Kuliah 61.49 B62 C.3.3 Ruang Kuliah 64.13 B63 C.3.4 Ruang Kuliah 71.28 B64 C.3.5 Ruang Kuliah 72 B65 Lantai IV C.4.1 Ruang Kuliah 41.18 B66 C.4.2 Ruang Kuliah 61.49 B67 C.4.3 Ruang Kuliah 64.13 B68 C.4.4 Ruang Kuliah 71.28 B69 C.4.5Ruang Kuliah 72 B5. Gedung DJumlah Gedung : 1Jumlah Lantai : 3Jumlah Ruangan : 28Lokasi: Jl. Dipati Ukur No.35 BandungNo Lantai Nama Ruangan Peruntukan Luas (m2) Kondisi70 Lantai I R. PKMMahasiswa82.57172PimpinanSBAAdministrasiAdministrasi14422473 Lantai II PerpustakaanPerpustakaan16574D.1.5Ruang Kuliah8075D.1.4Ruang Kuliah8076ADM UmumAdministrasi6477 Ruang DosenAdministrasi15.278D.2.1Ruang Kuliah8079D1.1Ruang Kuliah8080GudangGudang2581GSU (Proses Nilai) Proses Nilai3082GSU (Kepegawaian) Kepegawaian3083GSU (Keuangan) Keuangan2084GSU (Keuangan) Keuangan20BBBBBBBBB


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS255No Lantai Nama Ruangan Peruntukan Luas (m2) Kondisi85868788899091929394959697Lantai IIIGSU 3.1Ruang Praktika3030B B20 B20 BGSU 3.2GSU 3.3GSU 3.4Kesekretarian PraktikaD.2.1D.2.2D.2.3D.2.4D.2.5D.2.6RSG IRSG IIRuang PraktikaRuang PraktikaRuang PraktikaAsisten PraktikaRuang KuliahRuang KuliahRuang KuliahRuang KuliahRuang KuliahRuang KuliahRuang Serba Guna 1Ruang Serba Guna 28080515180808282BBBBBBBB6. Gedung PerpustakaanJumlah Gedung : 1Jumlah Lantai : 3Jumlah Ruangan : 13Lokasi: Jl. Dipati Ukur No.35 BandungNo Lantai Nama Ruangan Peruntukan Luas (m2) Kondisi117 Lantai I Referensi Referensi 33.39 B118 Baca Baca 130.2 B119 Sirkulasi Sirkulasi 17.28 B120 Kepala Perpus Kepala Perpus 6 B121 Pajang Pajang 7122 Lantai II Oval Oval 47.88 B123 Jurnal Jurnal 50.9 B124 Elearning Elearning 263.7 B125 Guru Besar Guru Besar 10.8 B126 Lantai III Pelayanan Pelayanan 273.24 B127 Skripsi Skripsi 12 B128 Mushola Mushola 12 B129 Arsip Gudang Arsip Gudang 15 B


256 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNISC. Prasarana di <strong>Fakultas</strong> <strong>Ekonomi</strong>No Yang Dipergunakan Jumlah Satuan Kondisi1 LCD Projector 79 unit B2 Nottebook 56 unit B3 OHP 7 unit B4 Wereless 7 unit B5 Lemari 17 unit B6 Loker 21 unit B7 Meja Baca/Perpus 16 unit B8 Absen Sidik Jari 3 unit B9 Printer 58 unit B10 Scrent 21 unit B11 Meja Rapat 4 unit B12 Filingcabinet 6 unit B13 Mesin Fotocopy 4 unit B14 Genset 1 unit B15 White Board 62 unit B16 Kursi Kuliah 775 unit B

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!