31.07.2015 Views

Organisasi dan Tupoksi Unit TIK - BITS - Universitas Brawijaya

Organisasi dan Tupoksi Unit TIK - BITS - Universitas Brawijaya

Organisasi dan Tupoksi Unit TIK - BITS - Universitas Brawijaya

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

STRUKTUR ORGANISASIDANTUGAS POKOK DAN FUNGSI (TUPOKSI)UNIT TEKNOLOGI INFORMASIDAN KOMUNIKASIUNIVERSITAS BRAWIJAYARevisiTanggal::023 Maret 2011Kepala <strong>Unit</strong> <strong>TIK</strong>,DR. Ir. Harryy Soekotjo Dachlan, M.Sc.


I. Struktur <strong>Organisasi</strong>1


II.Kedudukan, Fungsi <strong>dan</strong> TugasA. Kedudukan<strong>Unit</strong> Teknologi Informasi <strong>dan</strong> Komunikasi dipimpin oleh seorang kepala yang bertanggungjawab secara langsung kepada rektor.B. Fungsi<strong>Unit</strong> Teknologi Informasi <strong>dan</strong> Komunikasi berfungsi melaksanakan pengkajian, pengembanganserta pelayanan di bi<strong>dan</strong>g teknologi informasi <strong>dan</strong> komunikasiC. Tugas<strong>Unit</strong> <strong>TIK</strong> bertugas untuk :1. Melakukan pengkajian teknologi informasi untuk menjamin tersedianya dukunganteknologi informasi yang tepat bagi univesitas.2. Melaksanakan pengembangan <strong>dan</strong> pelayanan teknologi informasi dalam rangkamewujudkan visi, misi <strong>dan</strong> tujuan univesitas.III. Susunan <strong>Organisasi</strong>Susunan organisasi <strong>Unit</strong> Teknologi Informasi <strong>dan</strong> Komunikasi <strong>Universitas</strong> <strong>Brawijaya</strong> terdiri dari :1. Ketua <strong>Unit</strong>2. Kepala Sub <strong>Unit</strong> Pengkajian <strong>dan</strong> Pengembangan Teknologi Informasia. Kepala Divisi Perencanaan <strong>dan</strong> Manajemen Proyekb. Kepala Divisi Sistem Aplikasi <strong>dan</strong> Basis Datac. Kepala Divisi Infrastruktur Teknologi Informasid. Kepala Divisi Administrasi <strong>dan</strong> Keuangan3. Kepala Sub <strong>Unit</strong> Pelayanan Teknologi Informasi <strong>dan</strong> Komunikasia. Kepala Divisi Pengolahan Datab. Kepala Divisi Pelatihan <strong>TIK</strong>c. Kepala Divisi Administrasi <strong>dan</strong> Keuangan4. Kepala Sub <strong>Unit</strong> Kerjasama <strong>TIK</strong>5. Kepala Sub Bagian Tata Usaha2


f. Mengkoordinasikan <strong>dan</strong> melaksanakan program peningkatan kemampuan teknis pegawaimelalui pelatihan <strong>dan</strong> sertifikasi.g. Menyusun <strong>dan</strong> menyampaikan laporan berkala bi<strong>dan</strong>g perencanaan <strong>dan</strong> manajemen proyekkepada kepala PPTI.Kepala Divisi Infrastruktur Teknologi Informasi Sub <strong>Unit</strong> PPTI bertugas :a. Mengkoordinasikan kegiatan pengkajian, pengembangan <strong>dan</strong> penerapan infrastrukturteknologi informasi universitas.b. Menyusun deskripsi kerja untuk tiap‐tiap koordinator pelaksana teknis.c. Menyusun standarisasi <strong>dan</strong> aturan yang berkaitan dengan pengkajian, pengembangan <strong>dan</strong>penerapan infrastruktur teknologi informasi universitas.d. Mengkoordinasikan pelaksanaan perawatan infrastruktur <strong>dan</strong> dukungan teknis.e. Mengkoordinasikan penyusunan dokumentasi infrastruktur teknologi informasi.f. Melaksanakan monitoring <strong>dan</strong> evaluasi terhadap infrastruktur teknologi informasi.g. Menyusun <strong>dan</strong> menyampaikan laporan berkala bi<strong>dan</strong>g pengkajian, pengembangan <strong>dan</strong>penerapan infrastruktur teknologi informasi kepada kepala PPTI.Kepala Divisi Sistem Aplikasi <strong>dan</strong> Basis Data Sub <strong>Unit</strong> PPTI bertugas :a. Mengkoordinasikan kegiatan pengkajian, pengembangan <strong>dan</strong> penerapan aplikasi <strong>dan</strong> basisdata universitas.b. Menyusun deskripsi kerja untuk tiap‐tiap pelaksana teknis.c. Menyusun standarisasi <strong>dan</strong> aturan yang berkaitan dengan pengkajian, pengembangan <strong>dan</strong>penerapan aplikasi <strong>dan</strong> basis data universitas.d. Mengkoordinasikan penyusunan dokumentasi sistem aplikasi <strong>dan</strong> basis data.e. Melaksanakan monitoring <strong>dan</strong> evaluasi terhadap sistem aplikasi <strong>dan</strong> basis data.f. Menyusun <strong>dan</strong> menyampaikan laporan berkala bi<strong>dan</strong>g pengkajian, pengembangan <strong>dan</strong>penerapan sistem aplikasi <strong>dan</strong> basis data kepada kepala PPTI.Kepala Divisi Administrasi <strong>dan</strong> Keuangan Sub <strong>Unit</strong> PPTI bertugas :a. Mengkoordinasikan penyusunan anggaran tahunan sesuai dengan program kerja.b. Mengkoordinasikan pengelolaan administrasi <strong>dan</strong> keuangan.c. Menyusun standarisasi <strong>dan</strong> aturan dalam pengelolaan administrasi <strong>dan</strong> keuangan sesuaidengan aturan yang berlaku di universitas.d. Berkoordinasi dengan bi<strong>dan</strong>g administrasi <strong>dan</strong> keuangan di tingkat unit <strong>dan</strong> universitas dalampengelolaan administrasi <strong>dan</strong> keuangan.e. Mengkoordinasikan penyusunan laporan administrasi <strong>dan</strong> keuangan secara berkala.f. Menyusun <strong>dan</strong> menyampaikan laporan berkala bi<strong>dan</strong>g administrasi <strong>dan</strong> keuangan kepadakepala PPTI.4


Kepala Sub <strong>Unit</strong> Pelayanan Teknologi Informasi <strong>dan</strong> Komunikasi bertugas :a. Membantu Ketua <strong>Unit</strong> <strong>TIK</strong> dalam pengelolaan layanan teknologi informasi <strong>dan</strong> komunikasi.b. Menyusun <strong>dan</strong> melaksanakan Rencana Strategis yang hendak dicapai dalam masa jabatannya.c. Menyusun <strong>dan</strong> melaksanakan Program Kerja <strong>dan</strong> Anggaran Tahunan P<strong>TIK</strong>.d. Mengelola pelayanan teknologi informasi <strong>dan</strong> komunikasi untuk kepentingan universitas.e. Menyusun <strong>dan</strong> menyampaikan laporan berkala mengenai pengelolaan layanan teknologiinformasi <strong>dan</strong> komunikasi di universitas kepada Kepala <strong>Unit</strong>.Kepala Divisi Pengolahan Data pada Sub <strong>Unit</strong> P<strong>TIK</strong> bertugas :a. Melaksanakan kegiatan pengolahan data mahasiswa baru jalur un<strong>dan</strong>gan <strong>dan</strong> mandiri.a. Menyusun deskripsi kerja untuk tiap‐tiap pelaksana teknis.b. Melakukan koordinasi dengan pihak terkait berkaitan dengan proses pengolahan data.c. Menyusun <strong>dan</strong> menyampaikan laporan berkala bi<strong>dan</strong>g pengolahan data kepada kepala P<strong>TIK</strong>.Kepala Divisi Pelatihan <strong>TIK</strong> Sub <strong>Unit</strong> P<strong>TIK</strong> bertugas :a. Mengkoordinasikan kegiatan pelatihan <strong>TIK</strong> di universitas.b. Menyusun deskripsi kerja untuk tiap‐tiap pelaksana teknis.c. Menyusun standarisasi <strong>dan</strong> aturan yang berkaitan dengan kegiatan pelayanan pelatihan <strong>TIK</strong>.d. Menyusun <strong>dan</strong> menyampaikan laporan berkala di bi<strong>dan</strong>g layanan pelatihan <strong>TIK</strong> kepada kepalaP<strong>TIK</strong>.Kepala Divisi Administrasi <strong>dan</strong> Keuangan Sub <strong>Unit</strong> P<strong>TIK</strong> bertugas :a. Mengkoordinasikan penyusunan anggaran tahunan sesuai dengan program kerja.b. Mengkoordinasikan pengelolaan administrasi <strong>dan</strong> keuangan.c. Menyusun standarisasi <strong>dan</strong> aturan dalam pengelolaan administrasi <strong>dan</strong> keuangan sesuaidengan aturan yang berlaku di universitas.d. Berkoordinasi dengan bi<strong>dan</strong>g administrasi <strong>dan</strong> keuangan di tingkat unit <strong>dan</strong> universitas dalampengelolaan administrasi <strong>dan</strong> keuangan.e. Mengkoordinasikan penyusunan laporan administrasi <strong>dan</strong> keuangan secara berkala.f. Menyusun <strong>dan</strong> menyampaikan laporan berkala bi<strong>dan</strong>g administrasi <strong>dan</strong> keuangan kepadakepala P<strong>TIK</strong>.5


Kepala Sub <strong>Unit</strong> Kerjasama Teknologi Informasi <strong>dan</strong> Komunikasi bertugas :a. Membantu Ketua <strong>Unit</strong> <strong>TIK</strong> dalam melakukan kerjasama di bi<strong>dan</strong>g teknologi informasi <strong>dan</strong>komunikasi dengan pihak eksternal.b. Menyusun <strong>dan</strong> melaksanakan Rencana Strategis yang hendak dicapai dalam masa jabatannya.c. Menyusun <strong>dan</strong> melaksanakan Program Kerja <strong>dan</strong> Anggaran Tahunan K<strong>TIK</strong>.d. Mengembangkan kerjasama dengan pihak lain di bi<strong>dan</strong>g teknologi informasi <strong>dan</strong> komunikasiuntuk kepentingan universitas.e. Menyusun <strong>dan</strong> menyampaikan laporan berkala mengenai kerjasama di bi<strong>dan</strong>g teknologiinformasi <strong>dan</strong> komunikasi dengan pihak lain kepada Kepala <strong>Unit</strong>.Kepala Sub Bagian Tata Usaha bertugas :a. Mengkoordinasikan kegiatan administrasi <strong>dan</strong> keuangan.b. Mengkoordinasikan kegiatan pengelolaan perlengkapan <strong>dan</strong> inventaris.c. Mengkoordinasikan kegiatan administrasi kepegawaian.d. Menyusun standarisasi <strong>dan</strong> aturan yang berkaitan dengan kegiatan tata usaha sesuai denganaturan yang berlaku di universitas.e. Menyusun <strong>dan</strong> menyampaikan laporan berkala bi<strong>dan</strong>g tata usaha kepada Ketua <strong>Unit</strong> <strong>TIK</strong>.6

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!