18.01.2017 Views

RAD API-PRB kota kupang

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

2.4.Penguatan Mekanisme<br />

Komunikasi, Koordinasi, dan<br />

Sistem Informasi Terkait<br />

Perubahan Iklim<br />

Salah satu aspek penting dalam mendorong<br />

kapasitas adaptasi adalah informasi yang up-to-date<br />

terkait dengan perubahan iklim dan kebencanaan.<br />

Informasi iklim yang reguler akan dapat membantu<br />

<strong>kota</strong> melakukan proyeksi terhadap perubahan iklim<br />

secara berkala serta menyusun antisipasi dan kesiapsiagaan.<br />

Dua pokok penting dalam strategi ini adalah<br />

adanya sistem informasi terkait perubahan iklim<br />

dan bencana, serta adanya sinergitas (koordinasi)<br />

antara pemerintah dan masyarakat dalam adaptasi<br />

perubahan iklim dan pengurangan risiko bencana.<br />

Dalam kaitannya dengan penguatan mekanisme<br />

komunikasi dan koordinasi lintas sektoral and<br />

institusi, workshop <strong>RAD</strong> <strong>API</strong>-<strong>PRB</strong> mengamanatkan<br />

pembentukan POKJA <strong>API</strong>-<strong>PRB</strong> yang salah satu<br />

fungsinya adalah konsolidasi data dan informasi<br />

tentang perubahan iklim.<br />

STRATEGI PENGUATAN MEKANISME KOMUNIKASI, KOORDINASI DAN SISTEM INFORMASI<br />

<br />

<br />

<br />

<br />

<br />

<br />

<br />

<br />

<br />

<br />

<br />

<br />

<br />

<br />

pelaksanaan program<br />

terkait perubahan iklim<br />

<br />

<br />

Gambar 10: Komunikasi<br />

dan diskusi antar-dinas<br />

dan instansi diperlukan<br />

untuk mengkoordinasikan<br />

dan mengsingkronisasikan<br />

program dan kegiatan<br />

terkait dengan perubahan<br />

iklim. Peran POKJA<br />

diperlukan sebagai<br />

media komunikasi lintas<br />

stakeholder.<br />

22 RENCANA AKSI DAERAH UNTUK ADAPTASI PERUBAHAN IKLIM DAN PENGURANGAN RISIKO BENCANA KOTA KUPANG

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!