02.07.2013 Views

Uji Kompetensi

Uji Kompetensi

Uji Kompetensi

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

146<br />

lintah bersifat ektoparasit yang merugikan bagi hewan,<br />

bahkan manusia karena dapat menyebabkan kehilangan<br />

darah.<br />

Kegiatan<br />

(Inovatif/kreativitas dan kecakapan personal)<br />

Pelajarilah sekali lagi daur hidup ubur-ubur (Aurelia). Jelaskan<br />

kembali dengan kata-katamu sendiri, disertai dengan gambar.<br />

Pertanyaan:<br />

1. Dalam daur hidup Aurelia, apa yang dimaksud fase polip?<br />

Meliputi tahap apa sajakah fase polip tersebut?<br />

2. Apa yang dimaksud fase medusa? Meliputi tahap apa saja<br />

fase medusa Aurelia?<br />

3. Fase seksual dan aseksual dalam daur hidup Aurelia terjadi<br />

secara bergantian. Bisakah dikatakan sebagai metagenesis?<br />

Jelaskan jawabanmu!<br />

4. Jelaskan apa yang dimaksud skifistoma dan efira?<br />

6. Mollusca<br />

a. Ciri-ciri<br />

Mollusca disebut juga binatang lunak. Hal ini karena<br />

tubuhnya lunak, tanpa rangka. Tubuh Mollusca pada<br />

dasarnya bersifat bilateral simetris, terbungkus dalam<br />

cangkang berkapur dari sekretnya sendiri. Habitat cacing<br />

ini tersebar luas mulai daratan, air tawar, sampai lautan.<br />

Tubuh diselubungi mantel, yang membatasi tubuh dengan<br />

cangkangnya. Mollusca ada yang bercangkang/bercangkok,<br />

tapi juga ada yang tidak bercangkang. Mollusca<br />

mempunyai sistem respirasi, reproduksi, ekskresi, dan<br />

digesti yang kompleks. Sistem peredaran darah terbuka,<br />

jantung terdiri dari beberapa ruangan.<br />

b. Klasifikasi<br />

Mollusca terdiri dari 7 kelas, yaitu Aplacophora,<br />

Monoplacophora, Polyplacophora, Scaphopoda,<br />

Gastropoda, Cephalopoda dan Pelecypoda.<br />

1) Aplacophora<br />

Tubuh menyerupai cacing, tidak bercangkang dan<br />

hanya diselubungi mantel yang liat.<br />

2) Monoplacophora<br />

Binatang ini mempunyai cangkang tunggal satu<br />

sisi dan insang ganda.<br />

Biologi SMA Jilid 1<br />

Sumber: Encarta Ensyclopedia<br />

Gambar 8.8 Chiton sp

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!