28.03.2014 Views

TH-L32C22X Petunjuk Pengoperasian - KWN Indonesia

TH-L32C22X Petunjuk Pengoperasian - KWN Indonesia

TH-L32C22X Petunjuk Pengoperasian - KWN Indonesia

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Menu Suara - Pengaturan untuk suara<br />

Mode Memilih modus suara dasar (Musik / Ucapan / Pengguna)<br />

• Modus yang telah dipilih berpengaruh pada semua sinyal input.<br />

Musik : Meningkatkan kualitas suara untuk menonton musik video, dsb.<br />

Ucapan : Meningkatkan kualitas suara untuk menonton berita, drama, dsb.<br />

• Dalam modus Musik dan Ucapan, anda dapat menyetel pengaturan “Bass” dan “Treble”, dan<br />

pengaturan tersebut akan disimpan untuk tiap modus.<br />

Pengguna : Dalam modus ini, “Ekualiser” akan tampak dalam Menu Suara dan bukan “Bass”<br />

dan “Treble”. Setel “Ekualiser” sesuai selera anda “Ekualiser” (di bawah)<br />

Bass Menyetel tingkat bass<br />

Treble<br />

Menyetel tingkat treble<br />

Ekualiser Setel tingkat frekuensi agar sesuai dengan kualitas suara favorit anda<br />

• Dengan tombol / , pilih band frekuensi, lalu dengan / , setel tingkatnya.<br />

• Apabila anda ingin meningkatkan suara bass, naikkan tingkat frekuensi rendah. Apabila<br />

anda ingin meningkatkan suara treble, naikkan tingkat frekuensi yang lebih tinggi.<br />

• Untuk menyetel ulang tingkat tiap frekuensi ke pengaturan default, pilih “Atur Ulang ke<br />

Default” dengan menggunakan tombol kursor, kemudian tekan tombol OK.<br />

Imbang Menyesuaikan tingkat volume dari speaker kanan dan kiri<br />

Surround Penyetelan suara surround (Tdk Aktif / V-Audio)<br />

V-Audio : Menyediakan peningkat dinamis untuk kelebaran untuk mensimulasi efek spasial<br />

yang telah ditingkatkan<br />

• Berpindah juga dimungkinkan dengan tombol Surround pada pengendali jarak jauh<br />

(halaman 5).<br />

Mode Tarian Modus suara yang dioptimasi yang meningkatkan kualitas suara berirama<br />

atau suara musik (Tdk Aktif / Aktif)<br />

Koreksi Volume<br />

Menyesuaikan volume saluran individu atau modus input<br />

MPX Memilih modus suara multipleks (jika tersedia) (halaman 12)<br />

• Biasanya: Stereo<br />

• Sinyal stereo tidak dapat diterima: Mono<br />

• M1 / M2: Tersedia selagi sinyal mono ditransmisi<br />

Input HDMI Pilih untuk menyesuaikan sinyal input (Digital / Analog)<br />

Digital : hubungan kabel HDMI<br />

Analog : hubungan kabel adapter HDMI-DVI<br />

• Modus input HDMI saja<br />

Atur Ulang ke Default Tekan tombol OK untuk menyetel ulang pengaturan saat ini<br />

dari Mode, Imbang dan Surround dalam Menu Suara ke default.<br />

Konfigurasi Menu - Pengaturan untuk TV<br />

Konfigurasi PC<br />

Resolusi Input Berpindah ke tampak lebar<br />

– VGA (640 × 400 piksel, 640 × 480 piksel), WVGA (852 × 400 piksel, 852 × 480 piksel),<br />

XGA (1.024 × 768 piksel), WXGA (1.280 × 768 piksel, 1.366 × 768 piksel)<br />

– Perubahan pilihan bergantung pada sinyal<br />

Clock Menyetel ke tingkat minimum jika terjadi derau<br />

Posisi H Menyetel posisi horisontal layar dengan tombol /<br />

Posisi V Menyetel posisi vertikal layar dengan tombol /<br />

Fase Clock Meniadakan kedipan dan distorsi. Sesuaikan setelah penyesuaian Jam dan setel<br />

ke tingkat minimum apabila terjadi derau.<br />

Sinkronisasi Jenis sinyal PC sync (H & V / Pada G)<br />

– H & V : berdasarkan sinyal horisontal dan vertikal dari PC anda<br />

– Pada G : berdasarkan sinyal hijau dari PC anda<br />

Atur Ulang ke Default Tekan tombol OK untuk menyetel ulang pengaturan Konfigurasi<br />

PC saat ini ke default.<br />

Nonaktifkan Timer Menetapkan waktu untuk TV secara otomatis masuk ke modus<br />

Standby (Tdk Aktif / 15 / 30 / 45 / 60 / 75 / 90 menit)<br />

Kunci Program Mengunci saluran / input AV agar tidak dapat diakses (halaman 10)<br />

Menu Penalaan<br />

Edit Daftar Saluran Melompati saluran yang tidak diinginkan atau mengedit saluran<br />

(halaman 11)<br />

Penalaan Otomatis Menetapkan saluran TV secara otomatis (halaman 11)<br />

Penalaan Manual Menetapkan saluran TV secara manual (halaman 11)<br />

Bahasa OSD Mengubah bahasa untuk tampilan di layar<br />

(English / / / / / / <strong>Indonesia</strong> / Français)<br />

Pengaturan Tampilan<br />

Teleteks Modus tampilan teleteks (FASTEXT / Daftar) (halaman 14)<br />

Pilih Karakter Teleteks Memilih bahasa teleteks (Inggris / CIS / Eropa Timur / Persia)<br />

Label Input Memberi label atau melompati tiap modus input (halaman 10)<br />

Display Waktu Permainan Tetapkan ke “Aktif ” untuk menampilkan rekaman terusmenerus<br />

waktu yang dihabiskan dengan menggunakan modus Permainan setiap 30 menit<br />

(Tdk Aktif / Aktif)<br />

– Fungsi ini tersedia apabila “Permainan” dipilih dalam “Mode Tampilan”.<br />

Berlanjut halaman 10<br />

9<br />

<strong>TH</strong>-<strong>L32C22X</strong>_INDO.indd Sec1:9<br />

3/10/2011 8:23:02 AM

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!