10.07.2015 Views

P U T U S A N Nomor : 269/Pid.Sus/2013/PT.Bdg.

P U T U S A N Nomor : 269/Pid.Sus/2013/PT.Bdg.

P U T U S A N Nomor : 269/Pid.Sus/2013/PT.Bdg.

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

melanggar hukum lain yang dapat mengakibatkan dijatuhi pidana dikemudianhari;Menimbang, bahwa sedangkan terkait syarat tambahan, PengadilanTinggi menetapkan supaya Terdakwa wajib lapor kepada PembimbingKemasyarakatan pada Kantor Balai Pemasyarakatan (BAPAS) Kelas I Cirebon. Halini penting sebab meskipun Terdakwa dikembalikan kepada orang tuanya untukdididik dan dibina sesuai tanggung jawab selakuorang tua namun tidakmenghilangkan aspek pembimbingan oleh BAPAS terkait kewajiban bagi klienpemasyarakatan,, seperti diatur dalam pasal 6 ayat (3) butir e Undang UndangNo. 12 Tahun 1995 Tentang Pemasyarakatan dan pasal 35 butir b PeraturanPemerintah No. 31 tahun 1999 Tentang Pembinaan dan Pembimbingan WargaBinaan Pemasyarakatan;Menimbang, bahwa mengenai tenggang waktu pelaporan, dilakukanTerdakwa setiap 1(satu) minggu sekali, selama tenggang waktu 3 (tiga)bulan,terhitung sejak putusan ini telah berkekuatan hukum tetap dan salinannyadiserahkan kepada Kantor BAPAS Kelas I Cirebon dan orang tua Terdakwa.Sedangkan mengenai tata cara pelaporan, dilakukan oleh Terdakwa kepadapejabat Pembimbing Kemasyarakatan di Kantor BAPAS Kelas I Cirebon, gunamengikuti program pembimbingan dengan tujuan membentuk pribadi yang baik,taqwa dan patuh pada hukum;Menimbang, bahwa sebagai konsekuensi teguran dan kewajibanmelapor diatas, maka untuk tujuan pembinaan, pengawasan dan monitoringdipandang perlu memerintahkan kepada Panitera Pegadilan Negeri Kuninganuntuk mengirimkan sehelai salinan resmi putusan ini, bila telah mempunyaikekuatan hukum tetap kepada orang tua kandung Terdakwa dan PejabatPembimbing Kemasyarakatan Kantor BAPAS Kelas I Cirebon untuk diketahui dandilaksanakan sebagaimana mestinya;Menimbang, bahwa berdasarkan alasan pertimbangan diatas, putusanPengadilan Negeri Kuningan tersebut tidak dapat dipertahankan lagi dan harusHal 11 dari 14 hal.Putusan No. <strong>269</strong>/<strong>Pid</strong>.<strong>Sus</strong>/<strong>2013</strong>/<strong>PT</strong>.<strong>Bdg</strong>

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!