12.07.2015 Views

Penerimaan Siswa Baru MIN 2 Palembang - Kemenag Sumsel

Penerimaan Siswa Baru MIN 2 Palembang - Kemenag Sumsel

Penerimaan Siswa Baru MIN 2 Palembang - Kemenag Sumsel

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

KEGIATAN EKSTRAKURIKULERTENAGA PENDIDIK DAN KEPENDIDIKANSYARAT DAN WAKTU PENDAFTARANUntuk menyalurkan dan mengembangkanbakat siswa-siswi, <strong>MIN</strong> 2 <strong>Palembang</strong>memfasilitasi mereka dengan berbagaikegiatan ekstra baik yang berorientasi keagamanya maupun keterampilannya. Harapannyadapat mencetak siswa-siswi yang kreatif danberbekal keterampilan.KEGIATAN <strong>MIN</strong>GGUAN <strong>MIN</strong> 2 PALEMBANGJum’at Islami (yasin, , doa,dll)PramukaMenari, RebanaUpacara BenderaSabtu sehat (senam pagi)Marching BandClub Bahasa InggrisClub Bahasa ArabClub MatematikaKEUNGGULAN DAN PRESTASISelain memiliki banyak kegiatanekstrakurikuler untuk mengembangkanketerampilan siswa, <strong>MIN</strong> 2 Model jugamemiliki banyak keunggulan dan prestasi.KEUNGGLAN1. Upacara dengan 3 bahasa (Ingris,Arab dan Indonesia2. Target lulus, hafal Al-Qur’an juz30, hafal perkalian 1 s.d perkalian 153. Materi pelajaran Teknologi Informasidan Komunikasi (TIK)4. Gratis akses internet (Wifi)5. Memiliki website, e-mail, berita dandata online buka di:http://sumsel.kemenag.go.idhttp://min2palembang.webs.comPRESTASISejak tahun 2005, lebih dari 60 pialadan piagam di peroleh <strong>MIN</strong> 2 Model <strong>Palembang</strong>melalui kegiatan ekstra dan lainnya.Terakhir juara 1 Madrasah Sehat Tingkat MISe-<strong>Sumsel</strong> dan juara 1 pengelola website Se-<strong>Sumsel</strong>.Untuk mewujudkan pendidikan yangbermutu dan berkualitas serta menghasilkanpeserta didik yang berkompeten IMTAQ danIPTEKnya, tentu di perlukan tenaga pendidik(guru) yang berkualitas juga baik kualitaskualifikasi pendidikannya maupun kualitaspribadinya.Guru-guru yang ada di <strong>MIN</strong> 2 <strong>Palembang</strong>alhamdulilah memiliki kualifikasi pendidikanminimal S.1 dan ada yang S.2KUALIFIKASI GURU DAN PEGAWAIKepala Madrasah S.231 Guru PNS S.112 GTBPNS S.11 Pegawai PNS S.18 PTBPNS S.1Sebagian besar guru-guru telahtersertifikasiPoto2. Guru dan Pegawai <strong>MIN</strong> 2 Modelpalembang Usai Melaksanakan Upacara HUT RIke-66WAKTU DAN SYARAT PENDAFTARAN:1. Pendaftaran di buka mulai 2 s.d 7April 20122. Usia 5,6 tahun dari TK/ RA, dan 6tahun tidak dari TK/RA3. Mengisi formulir pendaftaran yang disediakan panitia PSB di tempatpendaftaran4. Fotocopy akte kelahiran 1 lembar(lampirkan yang asli)5. Pas poto 3 x 4 = 2 lembar6. Map Sneel Hacter 1 buah, laki-lakiBiru Perempuan kuning7. Tes tanggal 11 April 2012 bersamaantes wawancara orang tua.8. Pengumuman tes lulus tanggal 14 April20129. Daftar Ulang (Regritasi) bagi yanglulus tanggal 16 April 201210. Pendaftaran dapat di terima jikapersyaratan telah lengkap.Waktu Pendaftaran: jam 07.30 s.d12.00 wib setiap hari kerjaPilihan Tepat Untuk MenimbaIlmu dan Menata AkhlakDi <strong>MIN</strong> 2 Model <strong>Palembang</strong>DAFTARKAN SEGERA!

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!