12.07.2015 Views

TEKNOLOGI PERIKANAN LAUT

TEKNOLOGI PERIKANAN LAUT

TEKNOLOGI PERIKANAN LAUT

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Meraih masa depan berkualitas bersama Sekolah Pascasarjana IPBdan resiko dalam transportasi maritim.Budhi Hascaryo IskandarYopi NovitaMohammad ImronPSP 511 Teknologi Penangkapan Ikan Ramah Lingkungan 3(2-3)Mata kuliah ini membahas tata nilai global tentang keberlanjutan perikanantangkap, trend perikanan dunia, tinjauan terhadap metode penangkapan ikan,analisis selektivitas alat penangkapan ikan, dampak penangkapan ikan terhadapsumber daya ikan dan lingkungan, perbaikan tingkat keramahan teknologipenangkapan ikan terhadap lingkungan, dan pemilihan teknologi penangkapanikan.Fedi A. SonditaAri PurbayantoRonny I WahjuPSP 611 Dinamika Tingkah Laku Ikan Berbasis Ekosistem 3(2-3)Mata kuliah ini membahas dinamika tingkah laku ikan dalam rangkapemanfaatan sumberdaya ikan secara berkelanjutan, yakni interaksi fungsional(respons) ikan dalam habitatnya (fish behaviour ecology), dan mengembangkanteknologi penangkapan ikan yang adaptif dan ramah lingkungan.Mulyono Sumitro BaskoroAm Azbas TaurusmanAri PurbayantoPSP 512 Teknologi Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan 3(2-3)Mata kuliah ini membahas tentang implikasi material,alat dan metodepenangkapan ikan, serta retention zone terhadap kemampuan tangkap, fishingcapacity, fishing productivity, fishing power index (FPI) dan efisiensipenangkapanikan. Aplikasi informasi tersebut terhadap penentuantingkatpemanfaatan dan pengelolaan sumberdaya perikanan yang berkelanjutan.Ronny Irawan WahjuNimmi ZulbarniarniRoza YusfiandayaniPSP 522 Analisis Bahan Alat Penangkapan Ikan 3(2-3) 1Mata kuliah ini menjelaskan tentang berbagai jenis material dankarakteristiknya sebagai bahan alat penangkapan ikan, baik yang tergolong dalambahan alami maupun bahan sintetis; serta estimasi kekuatannya dalam konstruksialat penangkapan ikanDiniahMokhamad Dahri IskandarMoch Prihatna SobariKatalog 2012 - 219

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!