23.11.2015 Views

Media Gambar Teknik

Media Belajar Gambar Teknik

Media Belajar Gambar Teknik

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

<strong>Gambar</strong> 1.8 Macam - macam Jangka<br />

1.5 Penggaris<br />

A. Penggaris –T<br />

Sebuah penggaris – T terdiri dari sebuah kepala dan sebuah daun. Garis-garis horizontal<br />

ditarik dengan penggaris –T ini, dengan menekankan kepalanya pada tepi kiri dari meja<br />

gambar, dan menggesernya keatas atau ke bawah. Supaya hasil dari garis-garis dapat sejajar<br />

benar, kepala dari penggaris ini harus betul-betul diikat pada daunnya.<br />

B. Penggaris Segi-Tiga<br />

Sepasang segitiga terdiri dari segitiga siku sama kaki dan sebuah segitiga siku 600 .<br />

Ukuran segitiga ini ditentukan oleh panjang 1, dan berkisar antara 100 sampai 300 mm.<br />

C. Sablon (mal)<br />

Sablon atau yang digunakan untuk teknik elektro antara lain: mal lengkungan, mal<br />

bentuk, mal huruf dan mal untuk simbol-simbol elektro dan elektronika. <strong>Gambar</strong> 1.9<br />

menunjukkan mal-mal tersebut.<br />

1.6 Alat - Alat Lain<br />

Berbagai macam alat dipergunakan untuk menggambar, disamping alatalat yang telah dibahas<br />

sebelumnya.<br />

A. Mistar Skala<br />

Modul Belajar Menggambar <strong>Teknik</strong> Page 9

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!