26.09.2018 Views

prosiding workshop nasional ahli PI, makassar 040718

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

KAJIAN PERUBAHAN PENGGUNAAN LAHAN DAN ANALISA PENDAPATAN USAHATANI<br />

SERTA ADAPTASINYA TERHADAP IKLIM DI DAS MIKRO POSALU KABUPATEN WAKATOBI<br />

La Ode Alwi 1) , Sitti Marwah 2)<br />

1) Jurusan Ilmu Tanah, Fakultas Pertanian, Universitas Haluoleo,<br />

Kampus Bumi Tri Dharman Anduonoho Kendari, Telp./Faks. (0401) 3191692<br />

2) Jurusan Manajemen Hutan, Fakultas Kehutanan dan Ilmu Lingkungan, UHO,<br />

Kampus Bumi Tri Dharman Anduonoho Kendari, Telp./Faks. (0401) 3191692<br />

Korespondensi: laodealwi.kdi@gmail.com; stmarwah03@gmail.com<br />

ABSTRAK<br />

Perubahan penggunaan lahan hutan ke non hutan yang tidak sesuai dengan kelas kemampaunnya<br />

sangat berpengaruh terhadap kelestarian sumberdaya tanah, air, vegetasi dan udara di wilayah<br />

DAS. Tujuan penelitian adalah: 1) mengkaji perubahan penggunaan lahan dan kelas<br />

kemampuannya, 2) mengkaji perubahan penggunaan lahan terhadap produktivitas lahan,<br />

pendapatan petani dan kemampuan adaptasinya terhadap iklim di DAS Posalu di Wangi-Wangi<br />

Kabupaten Wakatobi. Penelitian dilakukan mulai bulan Januari – Desember 2016. Metode yang<br />

digunakan dalam penelitian adalah metode survei dengan pendekatan analitik (Analitical approach)<br />

dengan membagi areal penelitian kedalam unit-unit lahan berdasarkan hasil tumpang tindih peta<br />

dasar dan kemudian dilakukan pengamatan secara intensif pada unit-unit lahan tersebut. Observasi<br />

tanah dilakukan dengan cara membor tanah pada tiap unit lahan dan untuk mengetahui pendapatan<br />

petani dilakukan wawancara petani pada unit lahan tertentu sebagai unit lahan pewakil dan<br />

mengedarkan kuisiner kepada petani responden. Tahapan kegiatan pelenelitian meliputi: a) tahap<br />

persiapan, b) pengumpulan data dan c) analisis data. Hasil penelitian di DAS Posalu menunjukkan<br />

bahwa: 1) perubahan penggunaan lahan hutan ke non hutan seluas 113,1 ha tidak sesuai dengan<br />

kelas kemampuan lahannya (Kelas III, IV, V, VI dan VII) berdampak terhadap: a) terjadinya<br />

degradasi lahan ditunjukkan oleh erosi > Etol pada unit lahan: 2, 3, 4, 16 dan 17 dengan erosi<br />

berkisar dari 44,1 – 669,8 ton ha -1 th -1 > ETol 21,6 – 42,0 ton ha -1 th -1 , 2) tingkat pendapatan petani<br />

tergolong: rendah (Rp 9.016.875 – Rp 40.327.500 KK -1 ha -1 th -1 ) pada unit lahan V, VI, VII masih jauh<br />

dari standar kebutuhan hidup layakdan sangat tinggi (Rp 55.335.000 – Rp 62.031.875 KK -1 ha -1 th -<br />

1 )pada unit lahan 1, 14 dan 15 dengan kemampuan lahan kelas IVk2,IIId3 dan IVb3 di atas standar<br />

kebutuhan hidup layaksebesar Rp 43.750.000KK -1 ha -1 th -1 di DAS Posalu Kecamatan Wangi-Wangi<br />

Kabupaten Wakatobi.<br />

Kata kunci: watershed, climate, land capability, agricultural entrepreneur, income<br />

145

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!