16.08.2015 Views

Panduan TA-Skripsi dan Penulisan Artikel 2014.pdf

  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

BAB III METODE PENELITIANMetode penelitian kuantitatif berisi hal-hal sebagaiberikut.a) Desain PenelitianDesain penelitian yang digunakan perlu dinyatakansecara jelas.b) Definisi Operasional Variabel PenelitianBagian ini menjelaskan definisi operasional variabelpenelitian.c) Populasi <strong>dan</strong> Sampel PenelitianBagian ini menjelaskan wilayah generalisasi ataupopulasi penelitian, penetapan jumlah sampel, teknikpengambilannya, serta rasionalnya.d) Instrumentasi <strong>dan</strong> Teknik Pengumpulan DataBagian ini menjelaskan semua alat ukur yangdigunakan, teknik <strong>dan</strong> proses pengumpulan data, sertateknik penentuan kualitas instrumen (validitas,reliabilitas, indeks kesulitan, daya beda, <strong>dan</strong>sebagainya).e) Teknik Analisis DataBagian ini menjelaskan berbagai teknik analisis yangdipilih beserta rasionalnya.Catatan :Untuk penelitian yang bercorak kualitatif harus dijelaskanpemilihan setting penelitian, rencana untuk memasukifase-fase observasi, teknik triangulasi data <strong>dan</strong>kemungkinan tema-tema yang akan mendasaripengelompokan <strong>dan</strong> analisis datanya.20

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!