26.09.2015 Views

Bab 9 Menggunakan Tabel

WMP FrontPageXP Bab 09 Menggunakan Tabel

WMP FrontPageXP Bab 09 Menggunakan Tabel

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Webmaster Pro Front Page XP<br />

Gambar 9.18 Kotak dialog Table AutoFormat<br />

3. Pada daftar Formats to Apply maupun Apply special formats, tentukan item<br />

untuk penerapan AutoFormat. Item tersebut antara lain Border, Font, AutoFit,<br />

Shading, Color, Heading rows, First Column, Last row dan Last Column.<br />

4. Pada daftar Formats, pilihlah salah satu format yang paling Anda sukai, pilihan<br />

Anda akan ditampilkan pada kotak Preview di sampingnya.<br />

5. Klik OK.<br />

6. Setelah AutoFormat Anda terapkan pada tabel, Anda masih bisa mengedit<br />

format sesuai keperluan Anda.<br />

Setelah memasang dan mengatur suatu tabel, Anda bisa mengisi sel dengan teks atau<br />

gambar. Teks bisa menggunakan daftar atau bullet atau perlengkapan teks lainnya.<br />

Gambar 9.19 menunjukkan contoh pemakaian tabel yang berisi berbagai objek.<br />

298

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!