03.05.2013 Views

Modul Radio - Ayo Menulis FISIP UAJY

Modul Radio - Ayo Menulis FISIP UAJY

Modul Radio - Ayo Menulis FISIP UAJY

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

KEGIATAN 5-B<br />

PRAKTEK MENULIS<br />

WAKTU<br />

90 MENIT<br />

TUJUAN<br />

Peserta mampu melakukan secara mandiri penulisan bertutur dengan mengikuti<br />

tahapan yang telah diberikan di Materi <strong>Menulis</strong> Untuk Telinga<br />

METODE<br />

1. Peserta dibiarkan memilih topik yang mereka inginkan berdasarkan pilihanpilihan<br />

Topik dan reaksi yang telah diidentifikasi bersama dalam Tahap-1:<br />

Pikirkan. Tema Utama adalah Prosedur Penempatan TKI, seperti yang<br />

tercetak dalam Kalender/Poster Prosedur Penempatan TKI produksi Tifa<br />

Foundation. Proses ini merupakan Tahap-1: Pikirkan.<br />

2. Setelah peserta menentukan Topik dan Reaksi, pada tahapan selanjutnya<br />

peserta mencari informasi atau data yang sesuai dengan Topik dan Reaksi<br />

pilihannya. Setelah menyusun data tersebut, peserta mulai memperkatakan<br />

materi tersebut untuk memenuhi teori Tulis Persis Seperti Yang Anda<br />

Perkatakan. Proses ini merupakan Tahap-2: Perkatakan.<br />

3. Setelah peserta menyelesaikan Tahap-2: Perkatakan, tahapan selanjutnya<br />

adalah menulis setiap kata yang tadi sudah diperkatakan peserta, persis<br />

seperti kata-katanya tadi. Proses ini merupakan Tahap-3: Tuliskan.<br />

4. Selanjutnya peserta memasuki Tahap akhir penulisan bertutur, yaitu Tahap-<br />

4: Revisi. Intinya, setelah peserta menulis persis seperti yang<br />

diperkatakannya, peserta melakukan koreksi atas keakuratan data dan<br />

informasinya saja. Pada tahap akhir ini peserta tidak boleh melakukan<br />

perubahan struktur penulisan.<br />

PERALATAN<br />

Materi : kalender TIFA, alat tulis<br />

CATATAN FASILITATOR:<br />

Fasilitator wajib memantau kegiatan peserta secara individual. Sangat penting<br />

mengawasi proses menulis yang harus dilakukan dengan cara bersuara keras,<br />

khususnya pada Tahap-2: Perkatakan. Karena pola ini tidak lazim dan umumnya<br />

belum pernah dilakukan peserta yang terbiasa menulis dengan mengutamakan logika<br />

dan perasaannya saja. Sebaiknya mencegah peserta untuk tidak menulis sebelum<br />

memperkatakan hal-hal yang hendak ditulisnya.<br />

56

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!