02.10.2012 Views

buku-1-sistem-pendidikan-di-inggris_edisi-1_2012-09-25

buku-1-sistem-pendidikan-di-inggris_edisi-1_2012-09-25

buku-1-sistem-pendidikan-di-inggris_edisi-1_2012-09-25

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

1. Latar Belakang Pen<strong>di</strong><strong>di</strong>kan <strong>di</strong> Inggris<br />

1. Latar Belakang Pen<strong>di</strong><strong>di</strong>kan <strong>di</strong> Inggris<br />

Sejarah ber<strong>di</strong>rinya lembaga <strong>pen<strong>di</strong><strong>di</strong>kan</strong> <strong>di</strong> United Kingdom atau Kerajaan Inggris<br />

(selanjutnya <strong>di</strong>sebut Inggris) sudah mulai tercatat sejak akhir abad ke-6, yaitu dalam<br />

periode sejarah Inggris Anglo-Saxon. Sekolah yang <strong>di</strong>perkirakan pertama ber<strong>di</strong>ri <strong>di</strong><br />

Inggris adalah sebuah grammar school 1 yang <strong>di</strong><strong>di</strong>rikan pada tahun 598 <strong>di</strong> Canterbury,<br />

England [1-3].<br />

Inggris merupakan rumah bagi beberapa universitas tertua <strong>di</strong> dunia. Universitas<br />

Oxford merupakan universitas pertama yang tercatat ber<strong>di</strong>ri dalam sejarah Inggris.<br />

Terdapat bukti yang menunjukkan bahwa universitas tertua <strong>di</strong> negara berbahasa<br />

Inggris ini telah memulai pengajaran sejak tahun 1<strong>09</strong>6 dan berkembang pesat sejak<br />

tahun 1167 [4]. Pada tahun 12<strong>09</strong>, beberapa orang cendekia dari Universitas Oxford<br />

memutuskan hengkang dan pindah ke Cambridge, yang kemu<strong>di</strong>an menja<strong>di</strong> cikal bakal<br />

ber<strong>di</strong>rinya Universitas Cambridge [1]. Di bagian utara, Universitas St. Andrews<br />

<strong>di</strong><strong>di</strong>rikan pada tahun 1413 menja<strong>di</strong>kannya universitas paling tua <strong>di</strong> Skotlan<strong>di</strong>a [2].<br />

Salah satu tonggak penting dalam sejarah<br />

<strong>pen<strong>di</strong><strong>di</strong>kan</strong> <strong>di</strong> Inggris adalah pertama kalinya<br />

program wajib belajar <strong>di</strong>berlakukan, yaitu pada<br />

tahun 1880. Wajib belajar <strong>di</strong>berlakukan saat itu<br />

hanya untuk anak berusia 5 sampai dengan 10<br />

tahun. Batas akhir usia wajib belajar kemu<strong>di</strong>an<br />

bertambah secara bertahap dan mencapai usia 14<br />

Di Inggris, pertama<br />

kali program wajib<br />

belajar <strong>di</strong>berlakukan<br />

pada tahun 1880<br />

tahun pada tahun 1918. Tahun 1947 dan tahun 1973, batas akhir usia tersebut kembali<br />

masing-masing meningkat menja<strong>di</strong> 15 dan 16 tahun. Dengan <strong>di</strong>berlakukannya undangundang<br />

Education and Skills Act 2008, mulai tahun 2013 sampai dengan 2015, batas<br />

akhir usia wajib belajar tersebut akan bertahap meningkat menja<strong>di</strong> 18 tahun [5, 6].<br />

2. Pen<strong>di</strong><strong>di</strong>kan <strong>di</strong> Inggris<br />

Sistem <strong>pen<strong>di</strong><strong>di</strong>kan</strong> <strong>di</strong> Inggris <strong>di</strong>bagi berdasarkan empat negara yang tergabung <strong>di</strong><br />

dalamnya, yaitu England, Skotlan<strong>di</strong>a, Wales dan Irlan<strong>di</strong>a Utara. Setiap negara memiliki<br />

<strong>sistem</strong> terpisah <strong>di</strong> bawah pemerintahan masing-masing: Pemerintah Inggris<br />

bertanggung jawab atas England, selanjutnya Pemerintah Skotlan<strong>di</strong>a, Pemerintah<br />

Wales dan Eksekutif Irlan<strong>di</strong>a Utara bertanggung jawab terhadap <strong>sistem</strong> <strong>pen<strong>di</strong><strong>di</strong>kan</strong><br />

1 Grammar school adalah tipe sekolah <strong>di</strong> Inggris yang mensyaratkan kemampuan akademis yang<br />

tinggi dalam proses seleksi calon siswa dan dalam pembiayaannya <strong>di</strong>bantu oleh pemerintah.<br />

4<br />

A t d i k b u d l o n d o n . c o m

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!