02.07.2013 Views

rekayasa perangkat lunak jilid 2 smk - Bursa Open Source

rekayasa perangkat lunak jilid 2 smk - Bursa Open Source

rekayasa perangkat lunak jilid 2 smk - Bursa Open Source

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

2. Atribut : Atribut digambarkan dalam bentuk ellips dan dihubungkan<br />

dengan entitas dimana atribut tersebut berada.<br />

Gambar 10.15. Penggunaan notasi atribut pada ER-Diagram.<br />

3. Relationship: Relationship digambarkan dalam bentuk intan/diamonds.<br />

Gambar 10.16. Penggunaan notasi relationship pada ER-Diagram.<br />

10.2.1.Entitas<br />

Entitas adalah individu yang mewakili sesuatu yang nyata (eksistensinya)<br />

dan dapat dibedakan dari sesuatu yang lain. Dapat berupa suatu elemen dari<br />

suatu lingkungan, suatu sumber daya atau sebuah transaksi yang memiliki arti<br />

penting bagi suatu model yang akan dibangun.<br />

Contoh Entitas set :<br />

o Semua Guru atau Guru saja.<br />

Himpunan ini memiliki anggota : Bapak Fahri, Ibu Fitri, Bapak Joko<br />

dan guru-guru yang lain.<br />

o Semua Siswa atau Siswa saja.<br />

Himpunan ini memiliki anggota : Joni, Ridho, Fanny, Donny dan<br />

siswa-siswa yang lain.<br />

o Semua Mobil atau Mobil saja.<br />

Rekayasa Perangkat Lunak 263

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!