02.07.2013 Views

download - Bursa Open Source

download - Bursa Open Source

download - Bursa Open Source

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

188<br />

posisi maghnit-maghnit permanent<br />

kecil agar alat ukur membaca<br />

dengan tepat. Pada beban-beban<br />

yang sangat ringan, komponen<br />

tegangan dari medan<br />

menghasilkan suatu torsi yang<br />

tidak berbanding langsung dengan<br />

beban. Kompensasi kesalahan<br />

diperoleh dengan menyisipkan<br />

sebuah kumparan pelindung atau<br />

pelat diatas sebagian kumparan<br />

tegangan dengan membuat alat<br />

ukur bekerja pada 10% beban<br />

yang diijinkan. Kalibrasi alat ukur<br />

pada kedua posisi ini biasanya<br />

menghasilkan pembacaan yang<br />

memuaskan untuk semua bebanbeban<br />

lainnya. Sebuah alat ukur<br />

wattjam satu fasa ditunjukkan<br />

pada gambar 4-23.<br />

Gambar 4-23. Mekanik meter induksi elektromekanik<br />

Keterangan :<br />

(1) Kumparan tegangan, yang dihubungkan paralel<br />

dengan beban<br />

(2) Kumparan arus, dihubungkan seri dengan beban<br />

(3) Stator<br />

(4) Piringan Aluminium Rotor<br />

(5) rotor brake magnets<br />

(6) spindle dengan worm gear<br />

(7) Display dial : 1/10, 10 dan 1000 , 1, 100 dan<br />

10000.dials berputar searah jarum jam<br />

Meter induksi elektromekanik<br />

beroperasi dengan menghitung<br />

putaran dari cakram aluminium<br />

yang dibuat berputar dengan<br />

kecepatan proporsional dengan<br />

power yang digunakan. Alat ini<br />

mengkonsumsi power yang kecil<br />

sekitar 2 watts. Cakram metalik<br />

bekerja dengan dua kumparan.<br />

Kumparan satu disambungkan<br />

dengan sebuah benda yang<br />

menghasilkan flux magnetik yang

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!