18.07.2013 Views

Skripsi Dwi Heni Fitria.rtf - Digital Library IAIN Sunan Ampel

Skripsi Dwi Heni Fitria.rtf - Digital Library IAIN Sunan Ampel

Skripsi Dwi Heni Fitria.rtf - Digital Library IAIN Sunan Ampel

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

anyak. Bagi sebuah agency, memotret sebuah program menjadi sebuah<br />

insight (kedalaman produk/ program) yang jitu dan tepat bukan perkara<br />

mudah. Memutuskan What to Say (apa yang ingin disampaikan) sebuah<br />

iklan filantropi juga bukan masalah sederhana. Termasuk menetapkan<br />

How to Say (bagaimana cara menyampaikannya) yang pas dengan elemen,<br />

simbol, ataupun tipografi yang mampu mendukung pesan, karena hal<br />

terakhir yang menjadi penentu apakah iklan filantropi tersebut sudah<br />

sesuai dengan konteks kultur masyarakat atau belum. Sehingga<br />

membutuhkan kerjasama yang sangat serius antara advertising agency<br />

dengan pelaku program. 1<br />

Secara keseluruhan produk iklan pasti membutuhkan system<br />

periklanan, yang mana merupakan suatu system pemasaran kompleks dan<br />

di dalamnya terdapat bermacam-macam sugesti dan pembangkit<br />

keingintahuan penonoton dalam pengiklannnya, sehingga bila ada promosi<br />

produk tertentu maka konsumen tertarik untuk membeli produk tersebut 2 .<br />

Periklanan sendiri adalah komunikasi komersil dan non-personal<br />

tentang sebuah organisasi dan produk-produknya yang ditransmisikan ke<br />

khalayak target melalui media bersifat masal seperti televisi, radio, Koran,<br />

majalah, direct mail (pengeposan langsung), reklame luar ruang, atau<br />

1 Andika <strong>Dwi</strong> Jatmiko, Iklan Layanan Filantropi Islam di Media Cetak Indonesia,<br />

2007, (http://andika.syafaatadvertising.net/ diakses 06 Juni 2008)<br />

2 Imam Robandi. Becoming the Winner Riset Menulis Ilmiah, Publikasi Ilmiah, dan<br />

Presentasi. (Yogyakarta : CV. Andi Offset. 2008). hal. 391<br />

3

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!