28.03.2014 Views

sistem informasi manajemen keperawatan - FIK UI - Universitas ...

sistem informasi manajemen keperawatan - FIK UI - Universitas ...

sistem informasi manajemen keperawatan - FIK UI - Universitas ...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

PATIENT CONTROLLED ANALGESIA/PCA PADA ANAK SESUDAH OPERASI<br />

EKA ROKHMIATI WAHYU PURNAMASARI NPM 1006 800 825<br />

Program Magister Keperawatan Anak<br />

<strong>Universitas</strong> Indonesia Tahun 2011<br />

Abstrak<br />

Penggunaan obat untuk mengurangi rasa nyeri sangat dibutuhkan oleh seseorang sehabis<br />

mengalami operasi terlebih bagi seorang anak, dimana koping dan pengalaman rasa nyeri<br />

masih dalam taraf pembelajaran.Beda hal dengan orang yang telah dewasa, rasa nyeri dapat<br />

dikurangi dengan tehnik dan pengalaman di masa lalu.<br />

Patient Controlled Analgesia (PCA) merupakan suatu alat pompa (syringe pump) yang sudah<br />

terprogram kadar obat pengurang rasa nyeri. Jika anak merasa nyeri,maka anak akan<br />

meremas alat yang sudah terpasang pada jari-jari anak. Maka obat tersebut akan mengalir ke<br />

dalam pembuluh darah yang terpasang oleh infuse set. Disinilah peran perawat sangat<br />

dibutuhkan dalam pengontrolan penggunaan obat analgesia dalam bentuk pendokumentasian.<br />

Kata Kunci: Nyeri/pain, pre/post operasi, PCA,perawat, morpin,opiad<br />

Latar Belakang<br />

Nyeri merupakan suatu perasaan atau pengalaman yang tidak nyaman baik secara sensori<br />

dan emosional yang dapat di tandai dengan kerusakan jaringan ataupun tidak (Association for<br />

the study of pain. Dan pada kenyataannya rasa nyeri dapat di antisipasi dengan aman dan<br />

efektif pada semua anak dengan memperhatikan beberapa hal: usia anak dan pengalaman<br />

rasa sakit. (Fisher and Morton, 1998)<br />

Tipe dari nyeri adalah: Cutaneous pain, Viseral pain, Neuropathic pain,Akut pain dan Kronik<br />

pain. Pada saat anak sesudah melakukan post operasi maka yang terjadi adalah anak akan<br />

mengalami<br />

1. Tranduksi : Transduksi adalah mengarahkan perubahan <strong>informasi</strong> kimia menjadi dari sel<br />

ke elektrik impuls ke spinal cord.Tranduksi terjadi ketika sel terkena injuri dan pengeluaran<br />

kimia dalam tubuh seperti prostaglandin,bradykinin,histamin dan glutamat.Kimia seperti<br />

Patient Controlled Analgesia Page 2

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!