22.11.2014 Views

Investasi Jangka Panjang - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Investasi Jangka Panjang - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Investasi Jangka Panjang - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

Kode Modul: AK.26.E.5: <strong>Investasi</strong> <strong>Jangka</strong> <strong>Panjang</strong><br />

Saham Biasa<br />

1. Pembagian deviden dibayarkan<br />

sesudah pembayaran deviden saham<br />

istimewa.<br />

2. Deviden kemungkinan bisa bertambah<br />

bila perusahaan untung lebih banyak.<br />

3. Kemungkinan kenaikan harga saham<br />

lebih cepat.<br />

4. Para pemegang saham memiliki<br />

kesempatan lebih kecil untuk<br />

memperoleh kembali sebagian<br />

investasi jika perusahaan jatuh pailit.<br />

Saham Istimewa<br />

1. Pembagian deviden dijamin dan<br />

dibayarkan sebelum deviden saham<br />

biasa.<br />

2. Deviden tidak bertambah bila<br />

perusahaan untung lebih banyak.<br />

3. Kenaikan harga saham lebih<br />

lambat,<br />

4. Para pemegang saham memiliki<br />

kesempatan lebih besar untuk<br />

memperoleh kembali sebagian<br />

investasi jika perusahaan jatuh<br />

pailit.<br />

4. Terdapat dua metode akuntansi yang dipergunakan untuk investasi<br />

jangka panjang:<br />

? Metode Harga Perolehan: dipakai apabila Investor tidak memiliki<br />

pengaruh yang cukup besar terhadap perusahaan.<br />

Biasanya pemilikan saham kurang dari 20% atau lebih dari<br />

seluruh saham perusahaan.<br />

? Metode Equity: dipakai apabila Investor memiliki pengaruh yang<br />

cukup besar terhadap perusahaan.<br />

Biasanya pemilikan saham berjumlah 20% atau lebih dari<br />

seluruh saham perusahaan.<br />

SMK Bidang Bisnis dan Manajemen_PK Akuntansi 30

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!