22.11.2014 Views

Investasi Jangka Panjang - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Investasi Jangka Panjang - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

Investasi Jangka Panjang - e-Learning Sekolah Menengah Kejuruan

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

Kode Modul: AK.26.E.5: <strong>Investasi</strong> <strong>Jangka</strong> <strong>Panjang</strong><br />

5. Agio/disagio obligasi yang dicatat sebagai investasi jangka panjang akan<br />

diamortisasi/diakumulasi sepanjang umur obligasi karena pada saat jatuh<br />

tempo obligasi akan bernilai sebesar nilai nominalnya.<br />

6. Pembelian obligasi tidak pada tanggal bunga akan menyebabkan beban<br />

bunga yang yang harus dibayar sebesar bunga yang berjalan dalam<br />

periode itu.<br />

7. Harga perolehan obligasi dihitung berdasarkan harga beli ditambah<br />

dengan biaya komisi dan biaya pajak.<br />

Jawaban Soal Praktek.<br />

Kunci Jawaban Soal 1.<br />

(1) Pendapatan Deviden untuk tahun 1991 sebesar Rp. 7.000.000,00<br />

(2) Jurnal umum (Tuan X).<br />

Tgl. Dok. Keterangan Ref Debet<br />

(Rp.)<br />

Kredit<br />

(Rp.)<br />

1/12/91 -- Piutang Pendapatan Deviden 40.000.000<br />

Pendapatan Deviden 40.000.000<br />

(Deviden kas Saham PTA)<br />

15/9/91 -- Kas. 5.000.000<br />

Inves. Jk <strong>Panjang</strong> -<br />

3.000.000<br />

Saham<br />

Pendapatan Deviden 2.000.000<br />

(Deviden Likuidasi 60%)<br />

10/1/92 Kas 5.000.000<br />

Piutang Pendapatan<br />

Deviden<br />

(Pembayaran deviden kas)<br />

5.000.000<br />

SMK Bidang Bisnis dan Manajemen_PK Akuntansi 55

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!