29.01.2015 Views

Diktat Praktikum Kimia Anorganik - Jurusan Kimia - Universitas ...

Diktat Praktikum Kimia Anorganik - Jurusan Kimia - Universitas ...

Diktat Praktikum Kimia Anorganik - Jurusan Kimia - Universitas ...

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

PERCOBAAN III<br />

PEMBUATAN KRISTAL KALIUM DIKROMAT<br />

1. Pendahuluan<br />

Krom dalam senyawa kromat dan dikromat mempunyai bilangan<br />

oksidasi +6, sehingga dalam pembuatan kalium dikromat dengan memakai<br />

bahan dasar kromium asetat harus terjadi kenaikan bilangan oksidasi dari<br />

Cr(III) menjadi Cr(VI).<br />

Dalam proses oksidasi Cr(III) menjadi Cr(VI) dibutuhkan zat oksidator<br />

yang sesuai dengan reduktornya. Selain itu harus sesuai pula dengan suasana<br />

larutan saat reaksi berlangsung. Salah satu oksidator yang dapat dipakai<br />

adalah hidrogen peroksida.<br />

Larutan hidrogen peroksida digunakan secara luas sebagai oksidator<br />

dalam suasana asam. Untuk itu, dalam percobaan ini ingin mengetahui<br />

konsentrasi optimum oksidator hidrogen peroksida dalam pembuatan kristal<br />

kalium dikromat.<br />

2. Tujuan Percobaan : Mempelajari pengaruh oksidator hidrogen peroksida<br />

dalam pembuatan kalium dikromat.<br />

3. Alat dan Bahan<br />

Alat-alat yang digunakan<br />

Erlenmeyer 250 mL<br />

Timbangan Mettler<br />

Gelas kimia 100 mL<br />

Gelas arloji<br />

Gelas ukur 25 mL<br />

Kompor listrik<br />

Pipet tetes<br />

Batu didih<br />

10

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!