12.07.2015 Views

Download - Lumbung Pustaka UNY - Universitas Negeri Yogyakarta

Download - Lumbung Pustaka UNY - Universitas Negeri Yogyakarta

Download - Lumbung Pustaka UNY - Universitas Negeri Yogyakarta

SHOW MORE
SHOW LESS

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

86Desa Srigading memiliki rata-rata curah hujan/tahunsebesar 1395,0 mm. Kondisi curah hujan di Desa Srigadingtersebut kurang sesuai dengan syarat tumbuh tanaman padi.2) TopografiTopografi berhubungan dengan ketinggian dan bentuklahan suatu wilayah. Perbedaan topografi di setiap wilayahakan berpengaruh pada perbedaan jenis tanaman yang dapatberkembang pada wilayah tersebut. Tanaman padi dapattumbuh dengan baik dengan ketinggian tempat sebagai berikut:a) Daerah antara 0 - 650 meter dengan suhu antara 26,5ºC-22,5ºC.b) Daerah antara 650 - 1500 meter dengan suhu antara 22,5ºC-18,7ºC.Ketinggian tempat Desa Srigading 2-10 meter, dengantemperatur 26,24ºC-26,29ºC. Kondisi topografi di DesaSrigading tersebut sesuai dengan syarat tumbuh tanaman padi.3) TanahTanah merupakan bagian dari permukaan bumi yangdapat digunakan sebagai tempat tumbuh suatu tanaman, sebabpada tanah terkandung zat-zat makanan yang diperlukan olehtanaman untuk pertumbuhan dan perkembangannya. Sifat fisiktanah mencakup tekstur tanah, struktur tanah. Tekstur tanahberarti komposisi bermacam-macam fraksi tanah yaitu fraksi

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!