12.07.2015 Views

1. Bekerja dengan mesin umum - e-Learning Sekolah Menengah ...

1. Bekerja dengan mesin umum - e-Learning Sekolah Menengah ...

1. Bekerja dengan mesin umum - e-Learning Sekolah Menengah ...

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

3) Sudut Bebas Sisi (Side Clearance Angle)Istilah Bebas Sisi (side relief) menunjukkan permukaan sampingyang digerinda miring <strong>dengan</strong> membentuk sudut terhadappermukaan sisi potong. Sudut ini diperlihatkan pada gambar 1sebagai sudut C. Bebas sisi ini mengkonsentrasikan gaya tusukyang timbul pada suatu daerah kecil di dekat permukaan sisipotong.4) Sudut Bebas Muka (Front Clearance Angle)Istilah Bebas Muka (end relief) berarti permukaan depan daripahat yang digerinda miring <strong>dengan</strong> membentuk sudut terhadappermukaan ujung. Bebas muka mengkonsentrasikan gaya tusukyang timbul di daerah ujung (nose) pada permukaan depan.Sudut ini ditunjukkan oleh sudut F pada gambar <strong>1.</strong>5) Sudut Sisi Potong Samping (Side Cutting Edge Angle)Istilah Sisi Potong Samping menunjukkan permukaan sampingyang digerinda miring <strong>dengan</strong> membentuk sudut terhadappermukaan sisi dari pahat. Sudut ini diperlihatkan pada gambar 1sebagai sudut D. Sudut Sisi Potong Samping membentuk sisipotong (cutting edge) dalam hubungannya <strong>dengan</strong> tangkai (shank)pahat.6) Sudut Sisi Potong Depan (End Cutting Edge Angle)Istilah Sisi Potong Depan (Sudut E pada gambar 1)menunjukkan permukaan depan yang digerinda miring dari ujungmembentuk sudut terhadap sisi tangkai bagian bawah. Sudut inimembentuk sudut sisi potong dalam hubungannya <strong>dengan</strong> bendakerja.Sudut Sisi Potong ini mempunyai fungsi penting yaitumemungkinkan pahat bubut menusuk benda kerja <strong>dengan</strong> bebanmula yang dijauhkan dari ujung pahat, yang merupakan bagian13

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!